• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN SENSITIVITAS ETIKA KEDOKTERAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD DR. MOEWARDI SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "HUBUNGAN SENSITIVITAS ETIKA KEDOKTERAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RSUD DR. MOEWARDI SKRIPSI"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

i

HUBUNGAN SENSITIVITAS ETIKA KEDOKTERAN MAHASISWA PROGRAM STUDI PROFESI DOKTER DENGAN KEPUASAN

PASIEN DI RSUD DR. MOEWARDI

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

HEPY HARDIYANTI KUSUMANINGTYAS G0013112

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA 2016

(2)
(3)

iii

PERNYATAAN

Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, 5 Desember 2016

Hepy Hardiyanti Kusumaningtyas

(4)

iv

ABSTRAK

Hepy Hardiyanti Kusumaningtyas, G0013112, 2016. Hubungan Sensitivitas

Etika Kedokteran Mahasiswa Program Profesi Dokter dengan Kepuasan Pasien di RSUD Dr. Moewardi. Skripsi. Fakultas Kedokteran. Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Latar Belakang: World Health Organization (WHO) memperkirakan bahwa

satu juta orang di dunia menderita kecacatan bahkan kematian setiap tahunnya akibat praktik pelayanan kesehatan yang tidak aman. Adanya fakta ini menuntut adanya peningkatan kualitas layanan kesehatan. Kualitas layanan tersebut dapat tercermin dari kepuasan pasien. Kepuasan pasien juga didukung oleh hubungan dokter-pasien merupakan pondasi dalam praktik kedokteran dan juga etika kedokteran. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan sensitivitas etika kedokteran dengan kepuasan pasien.

Metode: Penelitian ini bersifat observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Subjek dalam penelitian ini adalah pasien rawat inap dan dokter muda

di RSUD Dr. Moewardi. Pengambilan sampel pasien secara acak sedangkan sampel dokter muda diambil dengan teknik convenience sampling. Data yang didapat dianalisis menggunakan uji korelasi Pearson.

Hasil: Dari hasil analisis data, terdapat hubungan sensitivitas etika kedokteran

dengan kepuasan pasien dengan nilai p = 0,078 yang berarti tidak bermakna secara statistik, tetapi dengan kekuatan korelasi s e d a n g dan arah korelasi yang positif (r = 0,469).

Simpulan: Ada hubungan antara sensitivitas etika kedokteran dengan kepuasan

pasien.

(5)

v

ABSTRACT

Hepy Hardiyanti Kusumaningtyas, G0013112, 2016. Correlation between Ethical Sensitivity of Postgraduate Medical Student with Patient Satisfaction in Dr. Moewardi Hospital. Mini Thesis. Faculty of Medicine. Sebelas Maret University Surakarta.

Background: The World Health Organization (WHO) estimates that one million people worldwide suffer from disabilities and even deaths annually as a result of unsafe healthcare practices. This fact requires improving the quality of health services. The quality of these services can be reflected by patient satisfaction. Patient satisfaction is also supported by a doctor-patient relationship and it is the foundation of the medical practice and medical ethics. This study aimed to determine the association between sensitivity of medical ethics and patient's satisfaction.

Methods: This research was observational analytical method with cross sectional approach. Subjects in this study were inpatients and postgraduate

medical students at Dr. Moewardi Hospital. The samples of research were taken

using the simple random sampling and convenience sampling technique. The data of research were analyzed using Pearson’s correlation test.

Results: From the results of data analysis, correlation between sensitivity of medical ethics and patient's satisfaction with p = 0.078, which means not statistically significant, but with the moderate correlation power and direction of the correlation was a positive correlation (r = 0.469).

Conclusion: There is correlation between ethics physicians with patient satisfaction

(6)

vi

PRAKATA

Segala puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas segala berkah, rahmat, serta karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dengan judul “ Hubungan Sensitivitas Etika Mahasiswa Program Studi Profesi Dokter dengan Kepuasan Pasien di RSUD Dr. Moewardi” ini dengan baik.

Penulis menyadari bahwa penelitian ini tidak lepas dari kerjasama dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dengan penuh rasa hormat, penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Maryani, dr., M.Si., Sp. MK selaku Pembimbing Utama yang telah meluangkan banyak waktu, tenaga serta pikiran untuk memberikan bimbingan dan saran yang membangun hingga terselesaikannya skripsi ini. 3. Bulan Kakanita Hermasari, dr., MMedEd selaku Pembimbing Pendamping

yang telah memberikan bantuan, meluangkan waktu dan tenaga untuk memberikan bimbingan dan dukungan hingga terselesaikannya skripsi ini. 4. Annang Giri Moelyo, dr., Sp. A., M.Kes selaku Penguji Utama yang telah

berkenan menguji secara kritis dan memberikan saran serta masukan dalam perbaikan penyusunan skripsi ini.

5. Kusmadewi Eka Damayanti, dr., M.Gizi selaku Ketua Tim Skripsi FK UNS, dan Bp. Sunardi selaku Sekretariat Tim Skripsi FK UNS.

6. Bapak Suhardi dan Ibu Marini yang tak pernah lelah mendoakan, memberikan dukungan dan semangat hingga detik ini.

7. Avicena Hafsah Pradnyaparamita, 3 icik and friend (Ayu, Inase, Wakhid), Astarina Indah Apsari, Adam Haviyan, Siwi Hardiyanti Kusuma, Keluarga DA12 dan Keluarga besar Kastrat de Geneeskunde terima kasih atas setiap senyum kalian yang membuatku mampu menyelesaikan tanggung jawab ini. 8. Tim Yudhistira moslems dan Tim KKN Semin yang selalu memberi

dukungan dan semangat.

9. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu-persatu, yang turut membantu proses penelitian ini.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan dalam penelitian dan penyusunan skripsi ini. Saran, koreksi, dan tanggapan dari semua pihak sangat penulis harapkan. Akhir kata, penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi seluruh pembaca.

Surakarta, 5 Desember 2016 Hepy Hardiyanti Kusumaningtyas

(7)

vii DAFTAR ISI hal HALAMAN JUDUL ... i HALAMAN PENGESAHAN ... ii PERNYATAAN ... ... iii ABSTRAK ... ... iv ABTRACT ... v PRAKATA ... vi

DAFTAR ISI ... vii

DAFTAR TABEL ... ix DAFTAR GAMBAR ... x DAFTAR LAMPIRAN ... xi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 3

C. Tujuan Penelitian ... 3

D. Manfaat Penelitian ... 3

BAB II LANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka ... 4

1. Etika Kedokteran ... 4

2. Pelayanan Prima Kesehatan ... 8

3. Keterkaitan Sensitivitas Etika Kedokteran terhadap Tingkat Kepuasan Pasien ... ... 13

(8)

viii

B. Kerangka Pemikiran ... ... 14 C. Hipotesis ...

... 15 BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ... ... 16 B. Lokasi Penelitian ... ... 16 C. Subjek Penelitian ... ... 16 D. Alur Penelitian ... ... 19 E. Identifikasi Variabel Penelitian ...

... 19 F. Definisi Operasional Variabel Penelitian...

... 20 G. Instrumen Penelitian ...

... 20 H. Prosedur Penelitian ...

... 21 I. Teknik Analisis Data Statistik ...

... 22 J. Jadwal Penelitian ...

... 22 BAB IV HASIL PENELITIAN

A. Karakteristik Responden ... ... 24 B. Analisis Statistika ...

... 31 BAB V PEMBAHASAN

(9)

ix

A. Analisis Hasil Penelitian ... ... 33 B. Keterbatasan Penelitian ...

... 36 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN

C. Simpulan ... ... 39 D. Saran ... ... 39 DAFTAR PUSTAKA ... ... 40 LAMPIRAN ... ... 44 DAFTAR TABEL Hal

(10)

x

Tabel 2.1. Gold Standard Penilaian Sensitivitas Etika ... 8 Tabel 4.1. Deskripsi Skor Penilaian Sensitivitas Etika Kedokteran dengan

Kuesioner MEV ... 29 Tabel 4.2. Uji Normalitas Data dengan Uji Kolmogorov-Smirnov ... 31 Tabel 4.3 Uji Korelasi Pearson antara Sensitivitas Etika Kedokteran dan

Kepuasan Pasien ... 32

DAFTAR GAMBAR

Hal

(11)

xi

Gambar 4.1. Karakteristik Responden Dokter Muda Berdasarkan

Jenis Kelamin ... 25 Gambar 4.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Lama

Pendidikan Klinik ... 26 Gambar 4.3. Karakteristik Responden Pasien Berdasarkan

Jenis Kelamin ... 26 Gambar 4.4. Karakteristik Responden Pasien Berdasarkan Usia ... 27 Gambar 4.5. Karakteristik Responden Pasien Berdasarkan Domisili... 28 Gambar 4.6. Karakteristik Responden Pasien Berdasarkan Pendidikan.. 28 Gambar 4.7. Karakteristik Responden Pasien Berdasarkan Pekerjaan .... 29 Gambar 4.8. Deskripsi Hasil Pengukuran Kuesioner COPS ... 30

DAFTAR LAMPIRAN

(12)

xii

Lampiran 1. Ethical Clearance Lampiran 2. Surat Ijin Penelitian

Lampiran 3. Informed Consent dan Lembar Persetujuan Responden Lampiran 4. Kuesioner Medical Ethics Vignettes (MEV)

Lampiran 5. Kuesioner (COPS)

Lampiran 6. Hasil Uji Validasi Kuesioner Lampiran 7. Data Hasil Penelitian

Lampiran 8. Analisis Statistik

Lampiran 9. Surat Pernyataan Selesai Penelitian Lampiran 10. Dokumentasi Penelitian

Gambar

Tabel 2.1. Gold Standard Penilaian Sensitivitas Etika .............................     8  Tabel 4.1
Gambar 4.1. Karakteristik Responden Dokter Muda Berdasarkan

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) pembelajaran tematik yang diterapkan di SD Alam Baturraden melalui 3 tahap yaitu: perencanaan dengan penyusunan weekly plan

Dari latar belakang tersebut, penelitian tertarik untuk melakukan suatu penelitian yang bertujuan untuk mendeskripsikan penanaman nilai karakter disiplin dan

Pandangan Ekonomi Islam terhadap faktor-faktor yang mempengaruhi nasabah dalam memilih produk tabungan Wadi’ah Di BPR Syari’ah Kota Bandar Lampung

• Hasil Belajar Siswa Pada Pembelajaran Yang Menggunakan Metode Kerja Kelompok. Penilaian hasil belajar siswa melalui tes evaluasi

2013, Formulation Development and Evaluation of Herbal Antidendruff Shampoo, International Journal Of Research in Cosmetic Sciences, India.. 2008, Shigellocidal activity of

Dalam bab terakhir ini disebutkan bahwa kode etik profesi hakim berlaku sejak disyahkan oleh musyawarah nasional (MUNAS) ke XIII tanggal 30 Maret 2001. Dari sistematika

Perancangan destination branding dilakukan di desa Gogodeso kabupaten Blitar yang memiliki banyak UMKM yang potensial untuk dikembangkan, sayangnya belum dikomunikasikan

Setiap Peserta bersetuju untuk melindungi, melepaskan dan tidak mempertanggungjawabkan Penganjur, syarikat pegangan, anak syarikat atau syarikat berkaitannya