• Tidak ada hasil yang ditemukan

Simulasi Sistem Kendali Robot Monitoring Menggunakan Komunikasi Radio Berbasis Mikrokontroller Atmega 16

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Simulasi Sistem Kendali Robot Monitoring Menggunakan Komunikasi Radio Berbasis Mikrokontroller Atmega 16"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1.LATAR BELAKANG

Bencana alam seperti gempa bumi dan tanah longsor, maupun bencana akibat kecelakaan maupun kesengajaan manusia seperti kebakaran dan ledakan

bom, seringkali mengakibatkan runtuhnya bangunan yang menimpa korban manusia.Pada bencana dengan skala yang besar umumnya sulit untuk mendeteksi

seluruh korban yang masih hidup dalam waktu yang cukup singkat sehingga korban dapat diselamatkan jiwanya. Pencarian korban umumnya dilakukan oleh sekelompok orang dalam tim search and rescue (SAR) dengan peralatan manual

untuk masuk ke dalam puing-puing reruntuhan.

Sebelum orang dapat memasuki reruntuhan ,mengobservasi kondisi dalam ruangan sehingga tidak memakan banyak korban lagi dari tim SAR. Untuk itu

akan sangat membantu apabila terdapat banyak robot yang dapat masuk ke celah-celah reruntuhan yang tidak dapat dimasuk oleh manusia dan memberikan

informasi kepada manusia dalam mengambil keputusan untuk masuk atau tidak ke dalam reruntuhan .Oleh sebab itu penulis akan mencoba untuk membuat suatu alat yang berjudul“SimulasiSistem Kendali Robot Monitoring Menggunakan

Komunikasi Radio Berbasis Mikrokontroller ATMega16” 1.2. RUMUSAN MASALAH

Berbagai uraian yang telah ada maka penelitian ini diarahkan pada permasalahan

berikut:

a. Seringnya terjadi gempa bumi yang menyebabkan banyak gedung yang runtuh

dan memakan korban jiwa.

(2)

b. Sulitnya mengobservasi dan menentukan letak korban serta mengetahui aman

atau tidaknya didalam reruntuhan.

1.3. BATASAN MASALAH

Mengingat keterbatasan waktu dan untuk menghindari topik yang tidak perlu maka

penulis membatasi pembahasan pembuatan alat ini. Adapun permasalahan ini adalah :

1. System kendali dari pergerakan robot.

2. Memonitoring pergerakan robot memakai VB net 2010

3. Robot hanya memantau dan merekam keadaan korban di dalam reruntuhan

4. Menggunakan laptop untuk menampilkan data visual (gambar)

5. Komunikasi radio yang digunakan adalah radio transmitter dan receiver

1.4. TUJUAN PENELITIAN

Adapun maksud dan tujuan penulis melakukan penelitian ini adalah :

Untuk membuat simulasi robot rescue dengan pengambilan video secara

langsung

1.5. MANFAAT

Adapun Manfaat pembahasan ini adalah :

1. Dengan simulasi ini dapat membuat robot membantu tim SAR mencari korban

yang tertimbun di reruntuhan.

2. Dengan simulasi ini dibuat simulasi mengobservasi keadaan dalam reruntuhan.

(3)

1.6 SISTEMATIKA PENULISAN

Dalam sistematika penulisan, akan dijelaskan isi dari tiap-tiap bab pada

laporan tugas akhir ini. Adapun sistematika penulisan nya adalah :

BAB 1 : PENDAHULUAN

Bab 1 adalah pendahuluan yang berisikan latar belakang, rumusan

masalah, tujuan, manfaat, batasan masalah, metode pengumpulan data, serta sistematika penulisan laporan.

BAB 2 : DASAR TEORI

Pada bab ini dijelaskan landasan teori dari tiap-tiap komponen yang digunakan pada rangkaian.

BAB 3 : PERANCANGAN DAN PEMBUATAN

Bab ini berisikan tentang bagaimana perancangan sistem, blok

diagram secara keseluruhan serta realisasi rangkaian beserta cara kerjanya.

BAB 4 : PENGUJIAN DAN ANALISA

Pada bab ini membahas hasil–hasil pengujian alat sebagai pembuktian pembahasan pada bab-bab sebelumnya, penjelasan rangkaian-rangkaian yang digunakan, dan penjelasan program.

BAB 5 : PENUTUP

Bab ini diberisikan kesimpulan dari pembahasan pada bab-bab

sebelumnya serta memberikan saran yang dapat membangun pengembangan tugasakhir ini.

Referensi

Dokumen terkait

Laboratorium merupakan bagian yang sangat penting dalam menunjang kelancaran proses produksi dan menjaga mutu produk. Sedangkan peran yang lain adalah pengendalian

Penelitian ini mengkaji tentang peran koperasi mahasiswa dalam meningkatkan kesejahteraan anggota dan implikasinya terhadap ketahanan ekonomi anggota, dengan

Peraturan Menteri Pekerja Umum (Permen PU) Republik Indonesia nomor 03/prt/m/2013 Tentang penyelenggaraan prasarana dan sarana persampahan dalam penanganan sampah rumah tangga

This research is motivated by a phenomenon that in the era of education now students less active in learning, students sometimes play with friends when

Abu terbang digunakan sebagai bahan campuran dalam semen, akan tetapi kandungan karbon yang tidak terbakar dalam abu terbang membuat warna dan kualitas dari semen

Pendidikan di awal Indonesia merdeka menjadi salah aspek penting untuk menumbuhkan semangat memperjuangan nasionalisme dan cita-cita kemerdekaan Republik

Berdasarkan tabel di atas, dapat dilihat bahwa tanggapan responden mengenai teman/ saudara/ orang yang dipercaya responden menyarankan untuk menggunakan operator seluler tersebut

Kegiatan pengawasan sanitasi pesawat dilakukan dengan melakukan uji petik pesawat di lingkungan bandara yang diinspeksi dengan melihat kondisi sanitasi pesawat