• Tidak ada hasil yang ditemukan

Siaran Pers PTKP 2015 Siaran Pers PTKP

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Siaran Pers PTKP 2015 Siaran Pers PTKP"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SIARAN PERS

DIREKTORAT JENDERAL PAJAK

KEMENTERIAN KEUANGAN

UNTUK DIBERITAKAN SEGERA

Mulai 1 Januari 2015, Penghasilan Tidak Kena Pajak Wajib Pajak Orang

Pribadi 36 Juta Setahun

Jakarta, 27 Juli 2015 – Mulai 1 Januari 2015, Wajib Pajak Orang Pribadi akan mendapatkan kenaikan Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) sebesar 48% atau setara dengan

Rp11.700.000,00 menjadi Rp36.000.000,00 setahun, dari sebelumnya sebesar Rp24.300.000,00.

Peningkatan PTKP diperoleh setelah dikeluarkannya Peraturan Menteri Keuangan Nomor

122/PMK.010/2015 tentang Penyesuaian Besarnya Penghasilan Tidak Kena Pajak. Penerbitan

Peraturan Menteri Keuangan tersebut dilatarbelakangi oleh melambatnya pertumbuhan ekonomi

serta perkembangan harga kebutuhan pokok yang semakin meningkat. Lebih lanjut, kenaikan

PTKP tersebut ditujukan untuk meningkatkan daya beli masyarakat dan sebagai insentif agar

pertumbuhan ekonomi nasional dapat didorong melalui peningkatan konsumsi masyarakat.

Perbandingan besarnya PTKP yang sebelumnya dengan yang saat ini berlaku adalah:

PTKP Sebelumnya Sekarang

Wajib Pajak Orang Pribadi Rp24.300.000,00 Rp36.000.000,00

Tambahan untuk WP kawin Rp2.025.000,00 Rp3.000.000,00

Tambahan untuk tanggungan Rp2.025.000,00 Rp3.000.000,00

Tambahan apabila penghasilan istri digabung dengan suami

Rp24.300.000,00 Rp36.000.000,00

Meskipun diundangkan pada tanggal 29 Juni 2015, Peraturan Menteri Keuangan tersebut

mulai berlaku sejak Tahun Pajak 2015 sehingga akan menimbulkan konsekuensi sebagai berikut:

1. Penghitungan PPh Pasal 21 terutang untuk Masa Pajak Juli s.d. Desember 2015 dihitung

dengan menggunakan PTKP baru;

2. PPh Pasal 21 untuk Masa Pajak Januari s.d. Juni 2015 yang telah dihitung, disetor dan

dilaporkan dengan menggunakan PTKP lama dilakukan pembetulan dengan menggunakan

PTKP baru.

Dalam hal terdapat kelebihan setor akibat pembetulan penghitungan pemotongan PPh

Pasal 21 Masa Pajak Januari s.d. Juni 2015, dan agar manfaat kenaikan PTKP tersebut dapat

langsung dirasakan oleh masyarakat luas maka pemberi kerja mengkompensasikan kelebihan

(2)

2

Informasi lebih lanjut terkait dengan pemberlakuan PTKP baru tersebut dapat

menghubungi Kring Pajak 1500200 atau Kantor Pelayanan Pajak terdekat.

Direktur Penyuluhan, Pelayanan dan Hubungan Masyarakat

ttd

Mekar Satria Utama

Referensi

Dokumen terkait

Dalam hal ini guru menjadi faktor yang menentukan Untuk membantu tercapai tujuan pendidikan tersebut disamping keterampilan dan pengetahuan yang ia miliki, ada

Berdasarkan hasil perhitungan statistik dengan mempergunakan SPSS diperoleh bahwa variabel pengaruh gaya kepemimpinan demokratis terhadap kinerja

Al-Ghazali dalam menjabarkan respon (penerimaan) fitrah terhadap stimulus dengan menggunakan kata “qaabil” dan “mail” , dalam bentuk fail yang berarti bahwa ia

[r]

Kata mobu juga berkaitan dengan prakeselamatan karena pada konsep mobu ini orang mengalami keselamatan yang bersifat sementara, tidak kekal.. Disini naidi dimi (harapan) akan

ASPEK RASA PERCAYA DIRI SISWA YANG DINILAI JUMLAH PEROLEHA. HASIL PENELITIAN

Siswa 3 : “Ya keluar kelas cari temen, kalau pas pelajaran ya ngobrol sama temen.” Peneliti : “Kalau di suruh ngerjain latihan soal itu kamu lebih suka sendiri atau

Lampiran Peraturan Menteri Pertanian Nomor 93/Permentan/OT.140/12/2011 tentang Jenis Organisme Pengganggu Tumbuhan Karantina (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2012