• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S )

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S )"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ( R P S )

Matakuliah : Pengantar Manejemen Kode MK : IAD 6-02-1-3

Semester : I

Penyusun:

NILAWATY YUSUF NIP. 19720511 200501 2 001

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

2020

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

Mata Kuliah Kode

Bobot (SKS)

Semester Revisi Teori Praktikum

PENGANTAR

MANAJEMEN IAD 6-02-1-3 3 1

Mata Kuliah Syarat - Kelompok Mata

Kuliah -

Tim Pengajar

Tuliskan semua tim pengajar (penanggung jawab dan anggota) 1. Sahmin Noholo, SE., MM

2. Nilawaty Yusuf, SE.Ak., M.Si

Otorisasi Validator Wakil Dekan 1

Dr.Hais Dama,SE., M.Si

Ketua Program Studi

Dr. Tri Handayani Amaliah, SE.Ak.,MSi, CA

(3)

Rekonstruksi Kurikulum Mata Kuliah (Peta Kompetensi Mata Kuliah)

Pengaruh lingkungan dan evolusi teori manajemen

Perencanaan Startegi Pemecahan masalah dan pengambilan keputusan

Pembagian kerja dan Koordinasi dan Pendelegasian Sentralisasi dan struktur organisasi rentang manajemen Wewenang Desentralisasi

Motivasi Kepemimpinan Dinamika konfilk Manajemen resiko dalam organisasi

Peran dan teknik pengendalian dalam manajemen

Sistem Informasi Manajemen

Manajemen kualitas Just In Time (JIT), ISO 9000, ISO 14000

Memperkuat pemahaman terkait fungsi-fungsi manajamen dalam suatu organisasi sebagai acuan berfikir dalam pengembangan ilmu manajemen

(4)

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

KODE DOKUMEN FAKULTAS EKONOMI

PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH KODE KELOMPOK KEAHLIAN

DOSEN (KKD) BOBOT SKS SEMESTER TANGGAL PENYUSUNAN

PENGANTAR MANAJEMEN IAD 6-02-1-3 T=3

P=16 1 2 NOVEMBER 2020

OTORISASI / PENGESAHAN

Dr. Hais Dama, SE. M.Si

DOSEN PENGEMBANG RPS KOORDINATOR KKD KETUA PROGRAM STUDI

Nilawaty Yusuf, SE.Ak., M.Si Dr. Tri Handayani Amaliah, SE.Ak., M.Si, CA

Capaian Pembelajaran Lulusan (Terdiri dari CPL Ranah Sikap, Keterampilan Umum dari SN Dikti dan CPL Pengetahuan dan

Keterampilan Khusus yang diambil dari Asosiasi Prodi sejenis)

CPL PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah)

Sikap :

1. Menguasai filosofi, konsep, prinsip dan metode pembelajaran pengantar manajemen Ketrampilan umum :

1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis , sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau pengimplementasian ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya

2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur.

3. Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian masalah dibidang keahliannya berdasarkan hasil analisis informasi dan data

Ketrampilan khusus:

Mampu memahami konsep teori-teori dasar dalam pengantar manajemen

(5)

CP Pengetahuan:

1. Menguasai konsep teoritis secara umum manajemen kualitas 2. Menguasai konsep dan prinsip tentang:

a. organisasi b. tata kelola

c. manajemen resiko Capaian Pembelajaran Mata

Kuliah

(CPMK adalah turunan CPL).

CPMK bisa diturunkan menjadi sub CPMK tergantung keluasan dan kedalaman serta

karakteristik konten mata kuliah

CP MATA KULIAH (CP-MK)

Sub CPMK-1 Mampu menjelaskan pengertian dan evolusi teori manajemen

Sub CPMK-2 Mampu memahami pengertian, bentuk, fungsi dan ciri-ciri perencanaan

Sub CPMK-3 Mampu menjelaskan proses pembuatan keputusan rasional, permasalahan dan pemecahannya Sub CPMK-4 Mampu mengetahui pengendalian dan metode pengendalian

Sub CPMK-5 Mampu mengetahui cara pengelolaan informasi yang baik Sub CPMK 6 Mampu menjelaskan konsep manajamen kualitas

Deskripsi Singkat Mata Kuliah Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang pengertian dan pengetahuan serta pemahaman dalam mengelola organisasi, dari mulai merencanakan, pengorganisasian, koordinasi, motivasi, kepemimpinan dan pengawasan serta menangani konflik dan solusi untuk menyelesaikan risiko dalam organisasi, pengunaan Sistem Informasi Manajemen dan manajemen kualitas

Bahan Kajian / Materi Pembelajaran

1. Pengaruh lingkungan dan evolusi teori Manajemen; lingkungan umum perusahaan, sejarah perkembangan Manajemen, pendekatan sistem manajemen.

2. Perencanaan strategis; pentingnya suatu perencanaan, hubungan perencanaan dengan fungsi lain, proses penyusunan perencanaan

3. Pemecahan masalah dan pengambilan keputusan; macam keputusan manajemen, tahap-tahap pengambilan keputusan.

4. Pembagian kerja dan struktur organisasi; struktur organisasi, departementalisasi, bentuk-bentuk struktur organisasi.

5. Koordinasi dan rentang manajemen; kebutuhan koordinasi, mekanisme pengkoordinasian dasar, rentang manajemen, prinsip-prinsip manajemen

6. Pendelegasian Wewenang; Wewenang Lini, Staf, dan fungsional, delegasi yang efektif, prinsip-prinsip pendelegasian.

(6)

7. Sentralisasi dan Desentralisasi; faktor-faktor desentralisasi, keuntungan dan kerugian desentralisasi.

8. Ujian Tengah Semester

9. Motivasi; proses motivasi, pendekatan terhadap motivasi, teori tentang motivasi.

10. Kepemimpinan; Tipologi kepemimpinan, teori kepemimpinan.

11. Dinamika konfilk dalam organisasi; perubahan pandangan tentang konflik, jenis-jenis konflik, penanggulangan konflik lini dan staf.

12. Manajemen resiko; pengertian resiko, manajemen resiko dan manfaatnya, tahap-tahap dalam manajemen resiko dan tipe resiko, solusi untuk menyelesaikan resiko di suatu perusahaan dan peran pihak manejemen perusahaan dalam menyelesaikan pengelolaan resiko

13. Peran dan teknik pengendalian dalam manajemen; jenis-jenis pengendalian, perancangan sistem pengendalian, metode pengendalian anggaran.

14 Sistem Informasi Manajemen; mengimplementasikan sistem informasi manajemen dengan komputer dan keamanan, pemakaian komputer oleh pengguna akhir

15 Manajemen kualitas Just In Time (JIT), ISO 9000, ISO 14000 16 Ujian Akhir Semester

Pustaka Utama :

1. Amirullah. Pengantar Manajemen. Mitra Wacana Media. Jakarta. 2015

2. H.B. Siswanto, Pengantar Manajemen, Cetakan Kelimabelas, Bumi Aksara. Jakarta. 2018.

3. Irham Fahmi, Manajemen: Teori, Kasus dan Solusi, Cetakan Keempat, Alfabeta. Bandung. 2018.

4. T. Jani Handoko. Manejemen. Edisi 2. Cetakan Keduapuluh Delapan. 2016 Pendukung :

Buku-buku pengantar manajemen dan sumber-sumber lain yang diambil dari internet Team Teaching Sahmin Naholo, SE, MM., Nilawaty Yusuf, SE.Ak, MSi

Mata Kuliah Syarat (Jika Ada) -

(7)

Minggu Ke-

Kemampuan Akhir Yang Diharapkan

(Sub CP-MK)

Materi Pembelajaran

Bentuk Pembelajaran

[Estimasi Waktu] Penilaian

Referensi Luring

(Kondisional Daring)

Daring Indikator Bentuk Bobot

(%)

1

Mampu mengenal macam-macam

lingkungan organisasi dan

pengaruhnya terhadap perusahaan,

pengertian manajemen, tanggung jawab sosial manajemen,

dan etika manajer serta memahami

sejarah manajemen, perkembangannya,

teori manajemen dan pendekatan-

pendekatan manajemen.

Pengaruh lingkungan dan evolusi teori Manajemen;

lingkungan umum perusahaan; sejarah perkembangan Manajemen;

pendekatan sistem Manajemen.

Tatap muka untuk menjelaskan kontrak perkuliahan Diskusi terkait materi pada pertemuan pertama

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

• Ketepatan menjelaskan tentang ilmu manajemen

• Ketepatan menjelaskan pendekatan manajemen

• Sistematika dan gaya presentasi

Kriteria:

Ketepatan dan kesesuaian dengan topik bahasan atau materi.

Bentuk non- test:

• Tulisan makalah

• Presentasi

5

Amirullah T. Hani Handoko

2

Mampu memahami pengertian

Perencanaan strategis;

pentingnya suatu

Tatap muka dan diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

• Ketepatan menjelaskan dan memahami

Kriteria:

Ketepatan dan

5

Amirullah, H.B.

Siswanto,

(8)

perencanaan, bentuk perencanaan yang

strategis, fungsi perencanaan, ciri-

ciri perencanaan yang baik.

perencanaan;

hubungan perencanaan dengan fungsi lain;

proses penyusunan perencanaan.

pengertian perencanaan.

kesesuaian dengan topik bahasan atau materi.

Bentuk non- test:

Diskusi

Irham F, T. Hani Handoko

3

Mampu menjelaskan proses pembuatan keputusan rasional

dan berbagai permasalahannya

serta pemecahannya.

Pemecahan masalah dan pengambilan keputusan; macam keputusan

manajemen, tahap- tahap pengambilan keputusan.

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

• Ketepatan dalam pengambilan keputusan.

Kriteria:

Ketepatan dalam menganalisis dan

menjelaskan dengan baik.

Bentuk non- test:

• Diskusi Presentasi

5

Amirullah, H.B.

Siswanto Irham F.,

4

Mampu mengetahui pengertian organisasi, memahami

pembagian kerja di perusahaan dan bentuk struktur organisasi.

Pembagian kerja dan struktur organisasi; struktur

organisasi, departementalisasi,

bentuk-bentuk struktur organisasi

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

• Memahami pembagian kerja dan bentuk struktur organisasi.

Kriteria:

Ketepatan dan kesesuaian dengan materi.

Bentuk non- test:

Review dan Analisis.

5

Amirullah, H.B.

Siswanto, Irham F,

T. Hani Handoko

5 Mampu

memahami ruang

Koordinasi dan rentang

Tatap muka dan diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

• Ketepatan dalam mengkoordinasi.

Kriteria:

Ketepatan, 5 Amirullah, H.B.

(9)

lingkup koordinasi dan rentang manajemen serta

meningkatkan koordinasi

potensial, kegiatan, peran

dan tingkatan manajemen

manajemen;

kebutuhan koordinasi, mekanisme pengkoordinasian dasar, rentang manajemen, prinsip- prinsip manajemen.

Elearning SIAT UNG (penugasan) kesesuaian

dengan materi yang diberikan Bentuk non- test:

• Diskusi Presentasi

Siswanto Irham F.

T. Hani Handoko

6

Mampu memahami pendelegasian wewenang, jenis,

pola, manfaat serta pendelegasian

efektif

Pendelegasian Wewenang;

Wewenang Lini, Staf, dan fungsional,

delegasi yang efektif, prinsip-

prinsip pendelegasian.

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

• Ketepatan dalam pendelegasian

Kriteria:

Ketepatan, kesesuaian dengan materi yang diberikan Bentuk non- test:

Diskusi

5

Amirullah, H.B.

Siswanto Irham F, T. Hani Handoko

7

Mampu memahami

tentang sentralisasi dan

desentralisasi, keuntungan dan

kerugian serta faktor-faktor yang

mempengaruhi desentralisasi

Sentralisasi dan Desentralisasi;

faktor-faktor desentralisasi, keuntungan dan

kerugian desentralisasi.

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Memahami secara tepat tentang sentralisasi dan desentralisasi.

Kriteria:

Ketepatan dalam menganalisis dan

menjelaskan.

Bentuk non- test:

• Diskusi Tulisan

5

Amirullah, H.B.

Siswanto, Irham F,

T. Hani Handoko

8 Ujian Tengah

Semester 2 x 45” Tes tertulis 10 Semua

referensi

(10)

9

Mampu memahami tentang pengertian

motivasi, proses motivasi, teori

motivasi serta

Motivasi; proses motivasi, pendekatan terhadap motivasi, teori tentang motivasi.

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Mahasiwa paham sekali arti motivasi dari beberapa teori motivasi

Kriteria:

Ketepatan, kesesuaian dengan materi yang diberikan Bentuk non- test:

Menjelaskan serta

menyajikan dengan baik, bahan kajian atau materi tugas dari dosen.

5

Amirullah, H.B.

Siswanto, Irham F,

T. Hani Handoko

10

Mampu mengetahui tentang pengertian

kepemimpinan, tipologi, fungsi dan

sifat kepemimpinan

dan teori kepemimpinan

masa depan.

5

11

Mahasiswa memahami ruang

lingkup dinamika konflik dalam organisasi dimulai

dari konfliknya

Dinamika konfilk dalam organisasi;

perubahan pandangan tentang

konflik, jenis-jenis konflik,

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Ketepatan dalam memahami konflik yang terjadi, dan dapat penanganan konflik dalam organisasi dengan

Kriteria:

Ketepatan, kesesuaian dengan materi yang diberikan

5

Amirullah, Irham. F.

T. Hani Handoko

(11)

terjadi, jenis-jenis konflik, metode

penanganan konflik dalam

organisasi.

penanggulangan konflik lini dan staf.

beberapa metode.

Bentuk non- test:

• Diskusi Presentasi

12

Mahasiwa memahami pengertian resiko, manajemen resiko dan manfaatnya, tahap-tahap dalam

manajemen resiko dan tipe resiko,

solusi untuk menyelesaikan resiko di suatu perusahaan dan

peran pihak manejemen perusahaan dalam

menyelesaikan pengelolaan resiko

Definisi risiko, Definisi manajemen risiko, manfaat manajemen risiko, tahap-tahap dalam melaksanakan manajemen risiko, tipe risiko, mengelola risiko, alternative-

alternatif

menghindari risiko, komisari

perusahaan dan cara menyelesaikan risiko, tanggung jawab bersama komisaris dan direksi , manajemen perusahaan dan manajemen risiko, target dividen yang maksimal dan manejemen risiko, hedging

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Ketepatan dalam memahami tahapan dalam mengelola risiko dan solusi untuk menyelesaikan risiko di suatu perusahaan

5 Irham

Fahmi

13

Mahasiswa mengetahui mengapa manajer

Peran dan teknik pengendalian dalam manajemen; jenis-

Tatap muka dan diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Mahasiswa paham terhadap langkah- langkah dalam

Bentuk non- test:

Membahas

10

Amirullah, H.B.

Siswanto,

(12)

butuh pengendalian dan

langkah-langkah dalam proses pengendalian,

perancangan sistem pengendalian dan

pengendalian keuangan, metode

pengendalian anggaran serta

jenis-jenis anggaran.

jenis pengendalian, perancangan sistem pengendalian, metode pengendalian anggaran.

sistem

pengendalian dan pengendalian keuangan, metode pengendalian anggaran serta jenis-jenis anggaran

dan

menganalisis contoh kasus.

Irham F, T. Hani Handoko

14

Mahasiswa mengetahui cara

pengelolaan informasi yang baik

dengan mengerti sistem informasi

manajemen, implementasi dan keamanan informasi

manajemen dan teknik menggunakan

komputer sebagai alat bantu.

Sistem Informasi Manajemen;

mengimplementasikan sistem informasi manajemen dengan komputer dan

keamanan, pemakaian komputer oleh pengguna akhir.

Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Mahasiswa paham dalam pengelolaan informasi yang baik, sistem keamanannya dan teknik

menggunaan komputer sebagai alat bantu

Kriteria:

Kemapuan menyampaikan pendapat dalam pengelolaan informasi yang baik.

Bentuk non- test:

Review dan analisis dari artikel dalam bentuk makalah

10

Amirullah, H. B.

Siswanto, Irham. F

15

Mahasiswa mengetahui konsep manajemen kualitas

Manajemen kualitas, jJust In Time (JIT), ISO

9000, ISO 14000 Tatap muka dan Diskusi

TM : 2 x 45”

Mendownload artikel

Elearning SIAT UNG (penugasan)

Mahasiswa paham konsep manajamen kualitas

Kriteria:

Kemapuan menyampaikan pendapat dalam

5 H. B.

Siswanto

(13)

pengelolaan informasi yang baik.

Bentuk non- test:

Review dan analisis dari artikel dalam bentuk makalah

16 Ujian Akhir

Semester

Ujian Akhir Semester TM : 2x 45”

Tes tertulis 10 Semua referensi

(14)

Referensi

Dokumen terkait

Selain itu, pemimpin juga memiliki beberapa karakter pemimpin Kristen dalam hubungan dengan sesama yaitu, ingin melayani orang lain, mau berbagi, mengampuni

entertainment , khususnya di wilayah Tangerang. Sistem ini akan menampilkan tempat-tempat entertainment yang ada di sekitar pengguna tersebut. Supaya pengguna

Berikan penilaian terhadap Pelamar berdasarkan beberapa aspek penilaian berikut dengan memberi tanda silang pada pilihan Saudara3. KOLOM PENILAIAN KAPABILITAS

In everyday life, people use communication to share their opinions and feelings. The opinions and feelings can be successfully delivered if the speaker and the hearer

pada saat Pembuktian Kualifikasi penyedia Jasa harus membawa seluruh Dokumen Asli sesuai yang di Upload / diunggah beserta 1 ( satu ) rekaman. - Apabila Saudara tidak hadir pada

Dimulai pada aspek motorik, anak usia pra sekolah telah dapat berjalan naik tangga dengan kaki secara berganti-ganti tetapi turun dengan 2 kaki pada satu anak tangga, seringkali

tersebut dalam pasal I, telah memilih kewarganegaraan Republik Rakyat Tiongkok.. menurut ketentuan-ketentuan Perjanjian ini, dengan

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tentang Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah, sebagai salah satu acuan dalam