PEMERINTAH KABUPATEN SERAM BAGIAN TIMUR
DINAS KESEHATAN
Jln. Wailola - Bula Telp/fax (0915) 21318 B U L A
Bula, 29 Juli 2019
Nomor : 440/ /Dinkes/I/2019 K e p a d a
Lampiran : - Yth, Kepala Dinas Kesehatan
Perihal : Permintaan Reagen Rapid Tes HIV Propinsi Maluku di-
Ambon
Sehubungan dengan persediaan stok reagen HIV di Dinas Kesehatan Seram Bagian Timur, maka dengan ini kami mengajukan permintaan reagen rapid tes HIV adapun rinciannya sebagai berikut:
No Nama Reagen (merk) Jmlh Permintaan Keterangan
1 Standar Diagnostik (SD) 500 tes
2 Oncoproble 250 tes
3 Vikia 250 tes
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas bantuannya diucapkan terima kasih.
Kepala Dinas Kesehatan
M.ABAS.RUMATAMERIK, SKM Nip :19601126 198307 1 002