• Tidak ada hasil yang ditemukan

Model Probit dan Gompit 2012

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Model Probit dan Gompit 2012"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)
(2)

Regresi Probit adalah salah satu model regresi yang dapat digunakan untuk mengetahui

pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen yang bersifat biner.

Pada model ini fungsi transformasi yang

(3)

Karena pada model probit ini digunakan fungsi sebaran kumulatif normal seringkali model ini juga dinamakan model normit.

Model Probit dapat dinyatakan sebagai berikut:

Dimana adalah fungsi kepekatan peluang dari sebaran normal

(4)
(5)

Model probit lebih menarik dari model peluang linear, namun untuk menduga parameter

koefisiennya digunakan pendugaan

kemungkinan maksimum (maximum likelihood, ML) non linear.

(6)
(7)

Interpretasi

Untuk melakukan interpretasi, pertimbangkan laten variabel y* yang tidak dapat diamati oleh peneliti dan memiliki ketergantungan pada

variabel x secara linier

Variabel laten dapat diinterpretasikan sebagai utility difference antara memilih dan 0

(8)

Nilai jika variabel laten bernilai positif dan 0 selainnya.

Jadi nilai observasi

Peluang bahwa adalah

(9)

Tingkat perubahan (rate of change) dari (x) pada nilai x tertentu adalah

Dimana  adalah fungsi kepekatan normal baku

(10)

Model Complementary log log (Gompit)

Peluang (Y=1|x) dinyatakan sebagai

Untuk model ini,

Link untuk GLM ini dinamakan complementary log-log link

(11)

Interpretasi

Untuk dua nilai x yaitu x1 dan x2,

Sehingga

Dan

Peluang kegagalan pada x2sama denganpeluang

kegagalan pada x1 pangkat exp() lebih tinggi untuk

setiap unit peningkatan selisih x2 – x1

Referensi

Dokumen terkait

1. T Tabung abungan merupak an merupakan simpana an simpanan pihak ketig n pihak ketiga pada bank yang pen a pada bank yang penarikan arikannya dapat dilak nya dapat dilakukan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang telah dilakukan dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: (1) Hasil belajar siswa pada mata diklat dasar-dasar

Setelah bahan ajar didiskusikan pada para pakar, dan berdasarkan hasil revisi maka selanjutnya bahan ajar diujicobakan pada kelompok siswa. Uji coba kelompok ini terbagi

penilitian tentang zakat pertanian, skripsi-skripsi tersebut berbeda dengan skripsi penulis yang berjudul “Tinjauan Hukum Islam Terhadap Zakat Pertanian Di Atas Tanah

mempengaruhi kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi dalam membayar PPh antara lain: a) pengetahuan menjadi hal terpenting dalam kepatuhan Wajib Pajak karena pengetahuan

Tingkat kebenaran yang tinggi untuk hutan kota dan lapangan golf dikarenakan hanya terdapat 2 hutan kota dan 1 lapangan golf yang sehingga objek tersebut akan

mengetahui karakteristik habitat peneluran penyu sisik (E. imbricata) yang meliputi ( kemiringan pantai, tekstur sedimen, jarak sarang dari rata-rata pasang tertinggi

Telah melaksanakan penelitian di MTs Negeri Ketanggungan Kabupaten Brebes dari tanggal 19 Oktober – 16 November 2016, guna penyusunan Tugas Akhir dengan judul “Studi