• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PGSD 1003538 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PGSD 1003538 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

61 Ajeng Aprillia Pratiwi, 2014

Penggunaan Media Kancing Bermuatan Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

SIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Simpulan

Merujuk pada rumusan masalah dan juga hasil analisis serta pembahasan,

peneliti memperoleh simpulan sebagai berikut:

a. Perencanaan pembelajaran matematika tentang materi penjumlahan dan

pengurangan bilangan bulat dengan menggunakan media kancing bermuatan

untuk meningkatkan pemahaman konsep penjumlahan dan pengurangan

bilangan bulat pada siswa kelas IV Sekolah Dasar, dibuat sebaik mungkin

oleh peneliti, yang mengacu pada kurikulum 2006 dan penggunaan media

kancing bermuatan dalam pembelajaran matematika pada materi penjumlahan

dan pengurangan bilangan bulat. Dalam setiap perencanaan dipersiapkan

instrumen penelitian dan instrumen pembelajaran yang tepat.

Perbaikan-perbaikan dalam perencanaan juga selalu dilakukan sesuai dengan apa yang

diusulkan oleh pengamat, sehingga perencanaan yang dibuat dalam setiap

siklus selalu mengalami perbaikan. Pada siklus II perencanaan mengacu pada

hasil refleksi dari siklus I, yaitu menggunakan papan peraga dalam proses

demonstrasi, selalu meyakinkan siswa tentang nilai dari masing-masing

kancing, memperbaiki pengelolaan kelas saat proses pembelajaran dan

membagi ulang kelompok berdasarkan permintaan siswa. Dengan demikian,

perencanaan pada siklus II terlihat adanya perbaikan dari perencanaan siklus

I.

b. Pada proses tiap siklus dilakukan tahapan-tahapan antara lain melakukan

demonstrasi penggunaan media kancing bermuatan untuk menjelaskan

operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat dengan menggunakan

media kancing bermuatan. Siklus I membahas tentang penjumlahan bilangan

bulat. Siklus II membahas tentang pengurangan bilangan bulat. Pembelajaran

dilakukan sesuai dengan skenario yang telah dibuat. Walaupun media

(2)

62

Ajeng Aprillia Pratiwi, 2014

Penggunaan Media Kancing Bermuatan Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

sangat antusias dan mau mencoba serta berusaha mengikuti pembelajaran

dengan baik. Pada awalnya, penggunaan kancing bermuatan mengalami

kendala, namun setelah dilakukan siklus berulang siswa mulai terbiasa

dengan penggunaan media kancing bermuatan dalam menjumlahkan dan

mengurangkan bilangan bulat. Siswa lebih bersemangat saat mengerjakan

soal karena mereka sudah lebih mengerti dalam mengerjakan soal yang

berhubungan ddengan penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat.

3. Pemahaman konsep penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat pada siswa

kelas IV Sekolah Dasar mengalami peningkatan yang cukup baik. Hal ini

terlihat dari perhitungan indeks gain yang mengukur kualitas peningkatan

pemahaman setiap siswa yang hasilnya adalah terjadi peningkatan pada

pemahaman konsep penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat pada siswa

kelas IV walaupun rata-rata indeks gain dari seluruh siswa menunjukkan

kategori rendah. Oleh sebab itu peneliti merasa bahwa masalah yang

dirumuskan dalam rumusan masalah penelitian telah terjawab di mana

pembelajaran dengan menggunakan media.

B. Rekomendasi

Berdasarkan simpulan diatas, maka peneliti mengajukan saran-saran

sebagai berikut:

1. Guru

Guru hendaknya selalu mempersiapkan diri dengan membuat scenario

pembelajaran dalam bentuk RPP dengan menggunakan kancing bermuatan

sebagai media pembelajaran dalam mata pelajaran matematika. Hal ini bertujuan

untuk memudahkan penyampaian materi dari guru kepada peserta didik.

Guru senantiasa membekali diri dengan cara mempelajari dan mendalami

berbagai metode pembelajaran agar dapat menemukan cara yang tepat dalam

menghadapi berbagai masalah yang terjadi dalam proses pembelajaran yang

mungkin akan berbeda-beda.

Setiap guru hendaknya senantiasa berkomunikasi dengan rekan sejawatnya

(3)

63

Ajeng Aprillia Pratiwi, 2014

Penggunaan Media Kancing Bermuatan Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Penjumlahan Dan Pengurangan Bilangan Bulat Pada Siswa Kelas IV Sekolah Dasar

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

proses pembelajaran agar menemukan solusi yang tepat untuk mengatasi

permasalahan tersebut.

2. Sekolah

Sekolah memberikan dukungan terhadap upaya yang bersifat inovatif

seperti penggunaan media pembelajaran untuk meningkatkan pemahaman siswa.

Dukungan seyogyanya dalam bentuk penyediaan fasilitas dan penghargaan

terhadap kreativitas guru dalam meningkatkan kinerja profesionalnya.

3. Peneliti Selanjutnya

Penggunaan media kancing bermuatan ini memiliki kelemahan, yaitu

dalam proses pembelajaran, guru sulit untuk mengkondisikan siswa karena

antusias mereka terhadap media yang baru saja mereka gunakan cukup tinggi.

Untuk itu disarankan untuk peneliti selanjutnya agar lebih mempersiapkan strategi

untuk pengkondisian siswa agar lebih kondusif saat proses pembelajaran

berlangsung. Penggunaan media kancing bermuatan ini dapat dijadikan solusi

dalam pembelajaran matematika pada materi penjumlahan dan pengurangan

bilangan bulat karena dengan bantuan media kongkrit berupa kancing bermuatan

dapat meningkatkan pemahaman konsep penjumlahan dan pengurangan bilangan

Referensi

Dokumen terkait

[r]

[r]

Untuk pengucap yang tidak terdapat di dalam basisdata didapat hasil 92,5 % pada panjang frame 10 ms, sehingga hasil perhitungan persentase selanjutnya menggunakan

[r]

The Lancet Oncology menyatakan bahwa rokok merupakan penyebab dari 15 jenis kanker antara lain : kanker kandung kemih, kanker sumsum tulang, kanker serviks, kanker

Sahabat MQ/ Undang-Undang Nomor 1 PNPS tahun 1965 tentang Penyalahgunaan dan atau Penodaan Agama/ harus tetap dipertahankan// Pencabutan Undang-Undnag ini akan

Analisis Faktor yang Berhubungan dengan Penggunaan Alat Kontrasepsi pada PUS di Desa Suka dame Kecamatan Tigapanah Kabupaten Karo Tahun 2010.. Karya Tulis Ilmiah

Sahabat MQ/ realitas menunjukkan/ bahwa pelanggaran HAM/ kerap kali terjadi pada rekan-rekan/ yang selama ini bekerja pada sektor Pekerja rumah tangga// Terjadi fenomena