Testing and Implementation
PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA
• VISI
√ Menjadi program studi utama yang menghasilkan lulusan teknik informatika yang unggul dalam kecerdasan spiritual, intelektual, emosional, dan sosial pada bidang jaringan komputer, multimedia, rekayasa perangkat lunak pada tahun 2020.
• MISI
1. Menjadikan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan sebagai ruh dan bagian dari pendidikan, pengajaran, bersikap dan berprilaku pada segenap civitas akademika di Program Studi Teknik Informatika.
2. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran dibidang teknik informatika yang bermutu.
3. Menyelenggarakan penelitian di bidang teknik informatika yang berkontribusi pada kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam skala nasional dan internasional.
4. Menyelenggarakan pengabdian dan pemberdayaan masyarakat yang berkontribusi dalam memecahkan masalah masyarakat dan peningkatan mutu pendidikan teknik informatika.
5. Mengembangkan jiwa kewirausahaan dalam bidang teknik informatika.
6. Membangun sistem pengelolaan di Program Studi Teknik Informatika yang kuat, amanah dan demokratis.
• SKS : 3
– Teori 3 SKS – (14 Kali Pertemuan)
• Keaktifan (bobot 10%)
– Terdiri dari: Aktivitas Perkuliahan (Kehadiran, Etika, dan Sikap).
• Project (bobot 20%)
– Terdiri dari: Tugas Besar / Project (Penguasaan Keterampilan) dengan cara observasi, mengimplementasikan dan menghasilkan Proyek Akhir, serta mempresentasikannya.
• Tes (UTS = bobot 30% , UAS = bobot 40%)
Sistem Penilaian
• Objectives (Tujuan Instruksional Umum).
– RPS/SAP.
– Strategi Testing
• Indikator Kompetensi.
– Mahasiswa mampu mengetahui, memahami, dan menjelaskan tentang konsep, metode, strategi pengujian sistem, teknik pengukuran dan melakukan audit kegiatan dari sebuah sistem perangkat lunak dengan berbagai aspek
– Mahasiswa mampu mengetahui, memahami, dan menjelaskan tentang pendekatan- pendekatan yang dapat digunakan dalam menentukan strategi testing software, isu-isu strategi testing yaitu unit testing, integration testing, validation testing, system testing.
Tujuan/Objectives (Session.08)
Muhasabah
• Qs. An-Nisa, ayat 36
– Dan sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya dengan sesuatu apa pun.
– Dan berbuat-baiklah kepada kedua orang tua, karib-kerabat, anak-anak yatim, orang-orang miskin, tetangga dekat dan tetangga jauh, teman sejawat, ibnu sabil dan hamba sahaya yang kamu miliki.