• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANG (PKL) DI PT. PERKEBUANAN NUSANTARA VII (Persero) UNIT BEKRI KAB. LAMPUNG TENGAH PROV. LAMPUNG. Oleh :

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANG (PKL) DI PT. PERKEBUANAN NUSANTARA VII (Persero) UNIT BEKRI KAB. LAMPUNG TENGAH PROV. LAMPUNG. Oleh :"

Copied!
74
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PRAKTEK KERJA LAPANG (PKL) DI PT. PERKEBUANAN NUSANTARA VII (Persero) UNIT BEKRI KAB. LAMPUNG TENGAH

PROV. LAMPUNG

Oleh : MARIA ULFA NIM.110 500 106

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PENGOLAHAN HASIL PERKEBUNAN (TPHP)

POLITEKNIK PERTANIAN NEGERI SAMARINDA SAMARINDA

(2)

HALAMAN PENGESAHAN

Laporan ini di susun berdasarkan hasil kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL), yang telah di laksanakan selama 2 bulan terhitung dari tanggal 2 Maret 2014 sampai dengan 30 April 2011 di PT. Perkebunan Nusantara VII, di Desa Sinar Banten Kec. Bekri Kab. Lampung Tengah.

Pembimbing, Penguji,

Netty Maria Naibaho, S.TP., M.Sc. MP EdyWibowoKurniawan, S.TP.,M.Sc NIP. 19851002 200812 2 001 NIP. 19741118 200012 1 001

Menyetujui/Mengesahkan

Ketua Program Studi Teknologi Pengolahan Hasil Perkebunan Poleteknik Pertanian Negeri Samarinda

Mujibu Rahman, S.TP., M.Si NIP. 19711027 200212 1 002

(3)

iii

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah Subhanahuwata’ala, karena atas berkat Rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan laporan Praktek Kerja Lapang (PKL). Laporan PKL ini disusun berdasarkan kegiatan yang dilakukan selama 2 bulan terhitung dari tanggal 2 maret sampai 30 april 2014 di kebun dan pabrik kelapa sawit PTPN VII Unit Bekri di desa Sinar Banten Kec. Bekri Kab. Lampung Tengah. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih dan penghargaan kepada:

1. Dosen Pembimbing, yaitu Ibu Netty Maria Naibaho, S.TP., M.Sc. MP. 2. Dosen Penguji, yaitu Bapak Edy Wibowo Kurniawan, S.TP, M.Sc.

3. Ketua Program Studi Teknologi Pengolahan Hasil Perkebunan, yaitu Bapak Mujibu Rahman, S.TP., M.Si.

4. Ketua Jurusan Teknologi Pertanian, yaitu BapakHeriad Daud Salusu, S.Hut., MP. 5. Rekan-rekan yang telah banyak membantu hingga terselesaikannya Laporan PKL

(Praktek Kerja Lapang).

Semoga amal baik dan keikhlasannya akan mendapatkan pahala dari ALLAH Subhanahuwata’ala . Amin. Mungkin dalam penyusunan karya ilmiah ini masih terdapat kekurangan, untuk itu penulis berharap saran dan kritik yang bersifat membangun dari pembaca untuk kesempurnaan karyailmiah ini. Semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan penulis khususnya.

Penulis

(4)

vii

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN PENGESAHAN ... i

RIWAYAT HIDUP ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

DAFTAR ISI ... iv

DAFTAR TABEL... vi

DAFTAR GAMBAR ... vii

I. PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Tujuan Praktek Lapang ... 2

1.3 Hasil yang diharapkan ... 2

II. TINJAUN PUSTAKA ... 3

2.1 Tinjauan Umum Tentang Perusahaan ... 3

2.2 Struktur Organisasi Perusahaan ... 5

2.3 Waktu dan Tempat PKL... 6

III. HASIL PRAKTEK KERJA LAPANG ... 7

3.1 Pengolahan Minyak Sawit... 7

3.1.1 Pemanenan ... 8

3.1.2 Pengangkutan Buah ... 13

3.1.3 Penerimaan Buah dan Sortasi... 15

3.1.4 Penimbunan TBS di Loading Ramp dan lori ... 18

3.1.5 Perebusan ... 21 3.1.6 Penebahan Buah ... 24 3.1.7 Pelumatan Buah... 27 3.1.8 Ekstraksi Minyak... 30 3.1.9 Pemurnian Minyak ... 33 3.1.10 Penyimpanan Minyak/CPO... 35

3.2 Pengolahan Inti Sawit... 38

(5)

vii

3.2.2 Proses Pemecahan Biji ... 42

3.2.3 Pemisahan Inti dengan Cangkang ... 45

3.2.4 Penyimpanan Inti... 47

3.3 Pengolahan Limbah Pabrik Kelapa Sawit ... 47

3.3.1 Pengolahan Limbah Padat ... 49

3.3.2 Pengolahan Limbah cair ... 52

3.4 Analisis Minyak Sawit ... 52

3.4.1 Pengambilan Contoh ... 52

3.4.2 Pengujian ... 52

3.4.2.1 Analisa Kandungan ALB ... 54

3.4.2.2 Analisa Penentuan Kadar Air ... 57

3.4.2.3 Analisa Penentuan Kadar Kotoran ... 59

3.5 Analisa Inti Sawit ... 59

3.5.1 Pengambilan Contoh ... 59

3.5.2 Pengujian ... 60

3.5.2.1 Penetepan Kadar Kotoran Inti Sawit ... 60

3.5.2.2 Penentuan Kadar Air Inti Sawit ... 62

IV. KESIMPULAN ... 65

4.1 Kesimpulan... 65

4.2 Saran ... 66

DAFTAR PUSTAKA ... 67

(6)

vii

DAFTAR TABEL

Halaman

1. Kapasitas Pabrik ... 4

2. Kaitan Antara Umur Tanaman dengan Jumlah Berondolan ... 9

3. Hubungan Antara Fraksi TBS ... 9

4. Penalti yang Diterima ... 17

5. Baku Mutu Limbah Cair ... 51

(7)

vii

DAFTAR GAMBAR

Halaman

1. Struktur Organisasi Perusahaan ... 5

2. Diagram Alir Proses Pengolahan Kelapa Sawit ... 7

3. Grafik Sistem tiga puncak (Triple Peak System) ... 22

4. Diagram Alir Pengolahan Biji... 38

(8)
(9)
(10)
(11)
(12)
(13)
(14)
(15)
(16)
(17)
(18)
(19)
(20)
(21)
(22)
(23)
(24)
(25)
(26)
(27)
(28)
(29)
(30)
(31)
(32)
(33)
(34)
(35)
(36)
(37)
(38)
(39)
(40)
(41)
(42)
(43)
(44)
(45)
(46)
(47)
(48)
(49)
(50)
(51)
(52)
(53)
(54)
(55)
(56)
(57)
(58)
(59)
(60)
(61)
(62)
(63)
(64)
(65)
(66)
(67)
(68)
(69)
(70)
(71)

1

DAFTAR SINGKATAN DAN ISTILAH ASING

Afdeling :Adalah daerah atau wilayah penanaman pohon sawit.

Ancak Giring :Adalah sistem pemanenan buah sawit dimana

pemanenan dilakukan bergerombol dari blok satu ke blok lain

Ancak Tetap :Adalah sistem pemanenan buah sawit dimana setiap karyawan kebun memiliki tanggung jawab pada setiap blok masing-masing.

Brondolan :Adalah buah sawit yang sudah terlepas dari tandannya Buah Pasir :Adalah buah sawit yang memiliki berat kurang dari 3

kg

CPO :Adalah Crude Palm Oil minyak sawit kasar yang

masih memerlukan proses agar menjadi produk jadi. Emulsi :Merupakan jenis koloid dengan fase terdispersi berupa

zat cair. Berdasarkan medium pendispersinya, emulsi dapat dibagi menjadi: emulsi gas, emulsi cair, dan emulsi padat.

Fibre :Adalah serabut yang dihasilkan dari buah sawit

FIFO :Adalah Fifo First In First Out sistem kerja dimana bahan yang lebih pertama masuk atau lebih dulu maka ia (bahan) pertama diproses.

Fluktuasi :Adalah ketidak tetapan atau guncangan, terutama terhadap harga barang dan sebadgainya atau segala hal yang bisa dilihat di dalam sebuah grafik.

Free Fatty Acid :Adalah Asam Lemak Bebas, asam yang dibebaskan pada hidrolisa dari lemak.

(72)

2

Fundamental :Adalah sebuah pernyataan fundamental atau kebenaran umum atau dasar relitas.

Gawangan Hidup :Adalah sela dari jarak tanam sawit sebagai jalan atau tempat lalulintas para buruh panen.

Gawangan Mati :Adalah sela dari jarak tanam sawit sebagai tempat pengumpulan pelepah

Industri Fraksinasi :Adalah pabrik atau fasilitas industri yang mengolah minyak mentah produk yang bisa langsung digunakan maupun produk-produk lain yang menjadi bahan baku bagi industri petrokimia.

Investor :Dalam dunia keuangan, adalah orang perorangan atau lembaga baik domestik atau non domestik yang melakuka n suatu investasi (bentuk penanaman modal sesuai dengan jenis investasi yang dipilihnya) baik dalam jangka pendek atau jangka panjang.

Kernel :Adalah biji sawit yang sudah terlepas dari

cangkangnya

Kebun Inti :Adalah kebun milik PTPN VII dan juga dikelola oleh PTPN VII.

Kebun Plasma :Adalah kebun milik warga trans yang dikelola oleh PTPN VII dengan menggunakan dana pemerintah pemerintah.

Komoditas :Dalam pengertian ekonomi adalah suatu

objek atau jasa yang memiliki nilai. Nilai suatu barang akan ditentukan karena barang itu mempunyai kemampuan untuk dapat memenuhi kebutuhan.

Losis :Adalah kehilangan minyak disebabkan oleh

perpindahan proses atau perlakuan.

MPD :Material Passing Digester adalah metode analisa untuk menentukan efektifitas mesin pres (digester).

(73)

3

LTDS :Lossis Tenara Dust Sparator adalah alat yang

digunakan untuk memisahkan cangkang dengan intinya menggunakan prinsip hukum coloumb.

Mesocarp :Adalah daging buah sawit.

Nut :Adalah inti sawit yang masih terdapat cangkangnya.

PKO :Palm Kernel Oil adalah minyak yang dihasilkan dari

biji sawit.

PKS :Pabrik Kelapa Sawit adalah area untuk mengolah

kelapa sawit.

Rendemen :Adalah hasil suatu produk yang didapatkan dari jumlah bahan.

Sortasi :Adalah upaya untuk mendapatkan suatu bahan baku (dalam industri kelapa sawit) yang sesuai dengan kriteria yang diinginkan.

Steam :Adalah uap panas.

Tankos :Tandan Kosong adalah tandan buah sawit yang sudah diambil buah sawit nya.

TBM :Tanaman Belum Menghasilkan adalah tanaman sawit

yang belum menghasilkan buah.

TBR :Tandan Buah Rebus adalah buah sawit yang sudah

direbus.

TBS :Tandan Buah Segar adalah buah sawit yang belum

diproses.

Titrasi :Adalah metode analisa kimia secara kuantitatif yang biasa digunakan dalam laboratorium untuk menentukan konsentrasi dari reaktan. Karena pengukuran volum memainkan peranan penting dalam titrasi, maka teknik ini juga dikenali dengan analisa volumetrik

(74)

4

TM :Tanaman Menghasilkan adalah tanaman sawit yang

sudah menghasilkan buah

TPH :Tempat Pengumpulan Buah adalah sebuah tempat atau

wilayah yang sudah disemen di pinggir jalan poros untuk mengumpulkan buah

Tropis :Adalah daerah di permukaan bumi, yang secara

geografis berada di sekitar ekuator, yaitu yang dibatasi oleh dua garis lintang 23.5 derajat LS dan 23.5 derajat LU: Garis Balik Utara (GBU, Tropic of Cancer) di utara dan Garis Balik Selatan (GBS, Tropic of Capricorn) di selatan.

Referensi

Dokumen terkait