• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Melalui Pembelajaran Pair Cheks Di SD Negeri Randuacir 02 Kelas 5 Semester II Tahun Ajaran2013/2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Melalui Pembelajaran Pair Cheks Di SD Negeri Randuacir 02 Kelas 5 Semester II Tahun Ajaran2013/2014"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

`

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN ILMU PENGETAHUAN ALAM MELALUI PEMBELAJARAN

PAIR CHEKS DI SD NEGERI RANDUACIR 02 KELAS 5 SEMESTER II TAHUN AJARAN

2013/2014

SKRIPSI

Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana

Oleh Edo Pradinata

292010296

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA

(2)
(3)
(4)

ii ABSTRAK

Edo Pradinata. 292010296. Juni 2014. Peningkatan Hasil Belajar Siswa pada

Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Melalui Pembelajaran Pair Cheks di SD

Negeri Randuacir 02 Kelas 5 Semester II Tahun Pelajaran 2013/2014. Skripsi.

Program Studi S1 PGSD Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing: Wahyudi, S.Pd., M.Pd.

Kata Kunci : Hasil Belajar IPA, Pembelajaran Pair Cheks

Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam pada siswa, karena kurangnya ketertarikan siswa untuk mengikuti pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam, dikarenakan guru masih menggunakan model pembelajaran yang tidak bervariasi, dan masih menggunakan model pembelajaran yang lama (Konvensional) sehingga pembelajaran terkesan berpusat pada guru. Sehingga peneliti merumuskan

masalah apakah penerapan Pair Cheks dapat meningkatkan hasil belajar IPA

siswa dan bagaimana penerapan pembelajaran Pair Cheks dapat meningkatkan

hasil belajar IPA pada siswa kelas 5 SD Negeri Randuacir 02 Salatiga Semester II tahun ajaran 2013/2014. Berdasarkan permasalahan dan rumusan masalah yang ada maka peneliti mempunyai tujuan yang akan dicapai yaitu untuk manaan model pembelajaran Pair Cheks pada siswa kelas kelas 5 dengan Penerapan

Pembelajaraan Pair Cheks SD Negeri Randuacir 02 Salatiga semester II tahun

pelajaran 2013/2014.

Peneltian ini merupakan penelitian tidakan kelas (PTK) yaitu dengan

penerapan pembelajaran Pair Cheks untuk meningkatkan hasil belajar IPA.

Penelitian ini dilakukan dalam dua siklus, Setiap siklus dilakukan tiga dalam kali pertemuan. Teknik pengumpulan data mengunakan tes dan observasi. Dimana tes yang dilakukan bertujuan untuk mengukur hasil belajar siswa dari pembelajaran yang talah diadakan. Sedangkan observasi bertujuan untuk mengukur tingkat kemajuan kegitan siswa dalam pembelajaran.

Hasil yang diperoleh dalam penelitian dengan model pembelajaran

kooperatif tipe Pair Cheks adalah terjadi peningkatan pemahaman yang ditandai

dengan ketuntasan hasil belajar. Peningkatan hasil belajar siswa tersebut terjadi secara bertahap, dimana pada kondisi awal hanya terdapat 13 siswa (46%) yang telah tuntas, pada siklus 1 ketuntasan belajar siswa meningkat menjadi 20 siswa (71%) yang telah tuntas, dan pada siklus 2, diketahui bahwa 26 (93%) siswa berhasil tuntas dalam belajarnya. Jadi dengan penggunaan model pembelajaran

kooperatif tipe Pair Cheks dapat meningkatkan hasil belajar Ilmu Pengetahuan

Alam pada siswa kelas 5 SD Negeri Randuacir 02 Kecamatan Argomulyo Salatiga Semester 2 Tahun Pelajaran 2013/2014.

Penggunaan pembelajaran koopertif Pair Cheks terbuktif efektif dalam

(5)
(6)
(7)

v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

MOTTO

1. “ Banyak or ang kuliah selesai di awal 20- an tahun, dan itu

mengakhir i penjelajahan mer eka di dunia akademik. Bagi saya,

itu adalah sebuah tr agedi.” (Malcom Gladwell)

2. “ Manfaatkan dir i, dapatkan semua pendidikan yang kita bisa,

tetapi kemudian lakukan sesuatu. Jangan sekedar ber dir i di sana,

wujudkanlah hal itu.” (Lee Iacocca)

3. “ Cobalah banyak hal untuk menemukan semua jalan buntu, dan

belajar lah dar i hal itu.” (Bill Gr oss)

PERSEMBAHAN Kar ya ilmiah ini saya per sembahkan kepada:

1. T uhan Yesus Kr istus yang telah member ikan hikmat dan

inspir asi sehingga skr ipsi ini dapat selesai.

2. Ayah ter cinta yang telah berpulang ke r umah Bapa yang menjadi

motivasi saya menyusun skr ipsi ini.

3. Ibu ter cinta yang selalu mendukung, memotivasi ser ta

mendoakan saya dalam menyelesaikan skripsi ini.

4. Semua keluar ga ter cinta saya yang tidak per nah lupa selalu

member ikan motivasi dan dukungan dalam menjalani studi di

Univer sitas Kr isten Satya Wacana.

5. Pemer intah Kabupaten Landak yang telah member ikan beasiswa

pendidikan kepada penulis dan r ekan- r ekan penulis.

6. T eman- teman yang selalu memotivasi dan member ikan

(8)

vi

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yesus atas segala berkat,

kasih dan karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi

ini yang berjudul “Peningkatan Hasil Belajar Siswa Padan Mata Pelajaran Ilmu

Pengetahuan Alam Melalui Pembelajaran Pair Cheks di SD Negeri Randuacir 02

Kelas 5 Semester II Tahun Ajaran 2013/2014”. Skripsi ini disusun untuk

memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Pendidikan, Program Studi

S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,

Universitas Kristen Satya Wacana.

Penulis juga menyadari tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak

skripsi ini tidak akan terwujud dengan baik dan tepat pada waktunya. Untuk itulah

penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Pdt. Prof. Dr. Jhon A Titaley, Th.D. Rektor UKSW yang telah mengizinkan

penulis untuk menuntut ilmu di Universitas Kristen Satya Wacana.

2. Dra. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd., Dekan FKIP UKSW yang telah

memberikan izin bagi pelaksanaan program ini.

3. Herry Sanoto, S.Si., M.Pd., Kaprogdi S1 PGSD FKIP UKSW yang telah

membantu kelancaran studi.

4. Wahyudi, S.Pd., M.Pd., Dosen Pembimbing yang telah membimbing dan

memberikan pengarahan selama program ini berlangsung sampai dengan

selesainya laporan ini.

5. Pemerintahan Daerah kabupaten Landak yang telah membiayai penulis

untuk memyelesaikan studi di UKSW.

6. Segenap Dosen dan Staf di Program Studi S1 PGSD FKIP UKSW, yang

senantiasa membimbing penulis sehingga penuis dapat menyelesaikan studi.

7. Dasni Wuryaningsih, S.Pd., Kepala Sekolah SDN Randuacir 02 Salatiga

yang telah membantu dan mengizinkan penulis untuk melakukan penelitian.

8. Muhri, guru kelas 5 yang telah membantu dan mengizinkan penulis untuk

(9)

vii

9. Siswa-siswi SDN Randuacir 02 Salatiga yang telah mengikuti kegiatan

pembelajaran dengan baik serta kerjasamanya.

10. Orang Tua penulis yang selalu memberikan kasih sayang yang tiada

hentinya serta telah memberikan dukungan moril maupun materil sehingga

penulis dapat menyelesaikan Studi di Program S1 PGSD FKIP UKSW.

11. Saudara kandung penulis tercinta (Balo Ragas dan Yolla Sage)

12. Keluarga besar tercinta di Kalimantan Barat (Kakek, Nenek, Paman, Tante,

Kakak, Abang dan Adik)

13. Teman-teman S1 PGSD angkatan 2010 yang selama ini telah bekerjasama

sehingga penulis dapat menyelesaikan studi.

14. Pihak-pihak lain yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu namun

telah membantu dalam melaksanakan program ini.

Akhir kata semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembaca

pada umumnya dan penulis khususnya. Semoga Tuhan Yesus membalas dengan

kebaikan atas segala bantuan yang diberikan kepada penulis, Amin.

(10)

viii

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Identifikasi Masalah ... 4

2.2 Pembelajaran IPA ... 7

2.2.1 Hakikat IPA ... 7

2.2.2 Tujuan IPA ... 8

2.2.3 Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar ... 8

2.2.4 Ruang Lingkup IPA ... 10

2.3 Pembelajaran Tipe Pair Checks ... 10

2.3.1 PengertianPair Checks ... 10

(11)

ix

2.3.3Langka-Langkah Pembelajaran Pair Checks ... 11

2.3.4 Kelebihan dan Kekurangan Pair Checks ... 14

2.4 Hasil Belajar ... 15

2.4.1 Pengertian Hasil Belajar ...15

2.4.2 Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar ... 16

2.5 Hubungan Pembelajaran Pair Cheks dengan Keaktifan dan Hasil Belajar... 17

2.6 Kajian Hasil Penelitian yang Relevan ... 18

2.7 Kerangka Berpikir ... 19

2.8 Hipotesis Tindakan ... 20

BAB III. METODE PENELITIAN ... 21

3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian ... 21

3.1.1 Jenis Penelitian ... 21

3.1.2 Tempat Penelitian ... 21

3.1.3 Waktu penelitian ... 21

3.1.4 Subjek penelitian ... 21

3.2 Variabel Penelitian ... 22

3.3 Rencana Tindakan ... 23

3.3.1 Perencanaan ... 25

3.3.2 Pelaksanaan Tindakan dan Obsevasi ... 25

3.3.3 Refleksi ... 26

3.4 Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 26

3.4.1 Teknik Pengumpulan Data... 26

3.4.2 Instrumen Pengumpulan Data ... 27

(12)

x

3.5.1 Validitas Instrumen ... 33

3.6 Uji Tingkat Kesukaran Soal ... 37

3.7 Indikator Kinerja ... 38

3.8 Teknik Analisis Data ... 38

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 40

4.1 Gambaran Umum Subyek Penelitian ... 40

4.2 Kondisi Awal (Pra Siklus) ... 40

4.3 Hasil Penelitian ... 42

4.3.1 Deskripsi Pelaksanaan Siklus I ... 43

4.3.1.1Tahap Perencanaan Tindakan Siklus I ... 43

4.3.1.2 Tahap Pelaksanaan dan Pengamatan ... 43

4.3.1.3 Hasil Tindakan ... 45

4.3.1.4Hasil Observasi Guru dan Siswa ... 48

4.3.1.5 Tahap Refleksi ...55

4.3.2 Deskripsi Pelaksanaan Siklus II ... 56

4.3.2.1Tahap Perencanaan Tindakan ... 56

4.3.2.2Tahap Pelaksanaan dan Pengamatan ...56

4.3.2.3 Hasil Tindakan ... 57

4.3.2.4 Tahap Refleksi ... 71

(13)

xi

BAB V. SIMPULAN DAN SARAN ... 74

5.1 Simpulan ... 74

5.2 Saran ... 75

(14)

xii

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Sintaks Pembelajaran Pair Cheks ... 13

Tabel 3.1 Lembar Observasi Kegiatan Siswa ... 28

Tabel 3.2 Lembar Observasi Kegiatan Guru ... 30

Tabel 3.3 Kisi – Kisi Tes Hasil Belajar Siklus I ... 31

Tabel 3.4 Kisi – Kisi Tes Hasil Belajar Siklus II ... 32

Tabel 3.5 Koefisien Validitas Instrumen ... 33

Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Siklus I ... 34

Tabel 3.7 Hasil Uji Validitas Siklus II ... 35

Tabel 3.8 Kategori Reliabilitas Data ... 36

Tabel 3.9 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Siklus I ... 37

Tabel 3.10 Hasil Uji Reliabilitas Instrumen Siklus II ... 37

Tabel 3.11 Indeks Kesukaran Soal Siklus I... 38

Tabel 3.12 Indeks Kesukaran Soal Siklus II ... 38

Tabel 4.1 Rentang Nilai Tes Pra Siklus ... 41

Tabel 4.2 Ketuntasan Hasil Belajar Pra Siklus ... 41

Tabel 4.3 Nilai Pra Siklus ... 42

Tabel 4.4 Rentang Nilai Tes Siklus I ... 46

Tabel 4.5 Ketuntasan Hasil Belajar Siklus I ... 46

Tabel 4.6 Nilai Siklus I ... 47

(15)

xiii

Tabel 4.8 Data Penilaian Kinerja Guru Siklus 1 Pertemuan 2 ... 49

Tabel 4.9 Hasil Penilaian Kinerja Guru Siklus I ... 50

Tabel 4.10 Data Penilaian Aktivitas SiswaSiklus 1 Pertemuan 1 ... 51

Tabel 4.11 Data Penilaian Aktivitas Siswa Siklus 1 Pertemuan 2 ... 53

Tabel 4.12 Hasil Penilaian Aktivitas Belajar Siswa Siklus I ... 54

Tabel 4.13 Rentang Nilai Tes Siklus II ... 57

Tabel 4.14 Ketuntasan Belajar Siswa Hasil Siklus II ... 58

Tabel 4.15 Nilai Siswa Siklus II ... 59

Tabel 4.16 Perbandingan Hasil Belajar Pra Siklus, Siklus I dan II ... 60

Tabel 4.17 Data Penilaian Kinerja Guru Siklus 2 Pertemuan 1 ... 62

Tabel 4.18 Data Penilaian Kinerja Guru Siklus 2 Pertemuan 2 ... 63

Tabel 4.19 Hasil Penilaian Kinerja Guru Siklus II ... 64

Tabel 4.20 Data Penilaian Aktivitas Siswa Siklus 2 Pertemuan 1 ... 65

Tabel 4.21 Data Penilaian Aktivitas Siswa Siklus 2 Pertemuan 2 ... 67

Tabel 4.22 Hasil Aktivitas Belajar Siswa Siklus II ... 68

Tabel 4.23 Perbandingan Aktivitas Guru Siklus I dan Siklus II ... 69

(16)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Rincian Prosedur Tindakan ... 24

Gambar 4.1 Diagram Persentase Hasil Belajar Pra Siklus ... 42

Gambar 4.2 Grafik Nilai Hasil Belajar Pra Siklus ... 42

Gambar 4.3 Diagram Persentase Ketuntasan Belajar Siklus I ... 47

Gambar 4.4 Grafik Nilai Hasil Belajar Siklus I ... 47

Gambar 4.5 Hasil Penilaian Kinerja Guru Siklus I... 51

Gambar 4.6 Hasil Penilaian Aktivitas Belajar Siswa Siklus I ... 54

Gambar 4.7 Diagram Persentase Ketuntasan Belajar Siklus II ... 59

Gambar 4.8 Grafik Nilai Hasil Belajar Siklus II ... 59

Gambar 4.9 Perbandingan Hasil Belajar Pra Siklus, Siklus I dan II ... 61

Gambar 4.10 Hasil Penilaian Kinerja Guru Siklus II ... 65

(17)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Ijin Observasi dan Penelitian ... 78

Lampiran 2 Surat Ijin Uji Validitas ... 79

Lampiran 3 Surat Keterangan Penelitian dari Sekolah ... 80

Lampiran 4 RPP Siklus I ... 81

Lampiran 5 RPP Siklus II ... 96

Lampiran 6 Lembar Observasi Siswa Siklus I Pertemuan Pertama ... 111

Lampiran 7 Lembar Observasi Siswa Siklus I Pertemuan Kedua ... 114

Lampiran 8 Lembar Observasi Guru Siklus I pertemuan Pertama ... 117

Lampiran 9 Lembar Observasi Guru Siklus I Pertemuan Kedua ... 120

Lampiran 10 Hasil Uji Validitas Siklus I ... 123

Lampiran 11 Nilai Hasil Belajar Siklus I ... 124

Lampiran 12 Lembar Observasi Siswa Siklus II Pertemuan Pertama ... 125

Lampiran 13 Lembar Observasi Siswa Siklus II Pertemuan Kedua ... 128

Lampiran 14 Lembar Observasi Guru Siklus II pertemuan Pertama... 131

Lampiran 15 Lembar Observasi Guru Siklus II Pertemuan Kedua ... 134

Lampiran 16 Hasil Uji Validitas Siklus I ... 137

Lampiran 17 Nilai Hasil Belajar Siklus I ... 138

Referensi

Dokumen terkait

Penyebab rendahnya hasil belajar siswa pada pelajaran IPA adalah sikap kurang antusias siswa, kurangnya kerjasama dalam kerja kelompok selama mengikuti proses pembelajaran

Berdasarkan latar belakang diatas, maka dalam penelitian ini peneliti mengambil judul: “ Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Dengan

Rendahnya nilai hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam siswa kelas 1v di Sekolah Dasar Kecil (SDK) Padat Karya Kecamatan Bolano Lambunu menjadi latar belakang

Salah satu mata pelajaran yang dipelajari oleh siswa kelas 3 sekolah dasar yaitu Ilmu Pengetahuan Alam yang merupakan mata pelajaran yang membutuhkan proses belajar

Rendahnya nilai hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam siswa kelas 1v di Sekolah Dasar Kecil (SDK) Padat Karya Kecamatan Bolano Lambunu menjadi latar belakang

Sebagaimana latar belakang masalah, penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan integrasi nilai-nilai Islam dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) yang

“ Upaya Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Melalui Penggunaan Model Kooperatif Tipe Two StayTwo Stray Untuk Siswa Kelas 5 SD Negeri Randuacir 02

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Melalui Pendekatan Inquiry Based Learning (IBL) Bagi Siswa Kelas III SDN 2 Gubug Kecamatan