• Tidak ada hasil yang ditemukan

MADRASAH IBTIDAIYAH AL-MUSLIMUN TIGARUN Kecamatan Amuntai tengah

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "MADRASAH IBTIDAIYAH AL-MUSLIMUN TIGARUN Kecamatan Amuntai tengah"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

Nama

: Maulida A’yuni

Instansi

: Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran (STIQ) Amuntai

Lokal

: PGMI 6B

Email

: maulidaayuni11@gmail.com

Kelas

: 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Melalui Pembelajaran Daring (Online)

KURIKULUM 2013

TEMATIK TERPADU BERORIENTASI HIGHER ORDER

THINKING SKILS ( HOTS )

Tema 5. Pengalamanku

Sub Tema 1. Pengalamanku di Rumah

Pembelajaran 1

Pemerintah Kabupaten Hulu Sungai Utara

Kementrian Agama

MADRASAH IBTIDAIYAH AL-MUSLIMUN TIGARUN

Kecamatan Amuntai tengah

Kelas

: 2 (Dua)

Semester

: 2

Pembelajaran ke-

: 1

Tema 5

: pengalamanku

Subtema 1

: Pengalamanku di Rumah

Alokasi waktu

: 2

X

35 menit

(2)
(3)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah

: MI Al-Muslimun Tigarun

Kelas /Semester

: II (Dua) / 2 (Dua)

Tema

: 5 pengalamanku

Subtema

: 1. Pengalamanku di Rumah

Muatan Pelajaran

:

Bahasa Indonesia, Matematika, Seni Budaya

Alokasi Waktu

: 6 X 35 menit ( 1 x Pembelajaran )

Hari, Tanggal

: Senin, 23 Maret 2020

A. KOMPETENSI INTI

1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.

2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangganya

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah, dan tempat bermain.

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis, dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR Muatan : Bahasa Indonesia

No Kompetensi Dasar Indikator

3.6 Mencermati ungkapan permintaan maaf dan tolong melalui teks tentang budaya

santun sebagai gambaran sikap hidup rukun dalam kemajemukan masyarakat Indonesia.

3.6.1 Memahami ungkapan permintaan maaf sebagai cermin hidup rukun dalam kemajemukan masyarakat Indonesia dengan baik.

3.6.2 Menjelaskan ungkapan permintaan maaf sebagai cermin hidup rukun dalam kemajemukan masyarakat Indonesia dengan baik.

4.6 Menyampaikan ungkapan-ungkapan santun (menggunakan kata “maaf”, “tolong”) untuk hidup rukun dalam kemajemukan.

4.6.1 Menyebutkan ungkapan-ungkapan santun (menggunakan kata “maaf”, “tolong”) untuk hidup rukun dalam kemajemukan dengan baik.

4.6.2 Mempresentasikan ungkapan-ungkapan santun (menggunakan kata “maaf”,

(4)

“tolong”) untuk hidup rukun dalam kemajemukan dengan baik.

Muatan : Matematika

No Kompetensi Dasar Indikator

3.6 Menjelaskan dan menentukan panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.

3.6.1 Menentukan panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari degan benar.

3.6.2 Menjelaskan panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari degan benar.

4.6 Melakukan pengukuran panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.

4.6.1 Mempraktikkan pengukuran panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari dengan tepat.

4.6.2 Mempresentasikan hasil identifikasi pengukuran panjang (termasuk jarak), berat, dan waktu dalam satuan baku, yang berkaitan dengan kehidupan sehari-hari dengan tepat.

Muatan : Seni Budaya

No Kompetensi Dasar Indikator

3.2 Mengenal pola irama sederhana melalui lagu anak-anak.

3.2.1 Mengidentifikasi pola irama dalam teks lagu dengan tepat.

3.2.2 Menjelaskan pola irama dalam teks lagu dengan tepat.

(5)

lagu anak-anak. dengan tepat.

4.2.2 Memainkan pola irama sederhana melalui teks lagu “Bunda Piara”

C. TUJUAN

1. Dengan memperhatikan pembacaan teks percakapan, siswa dapat mendengarkan teks percakapan yang berhubungan dengan budaya minta maaf sebagai cermin hidup rukun dalam kemajemukan masyarakat Indonesia dengan baik.

2. Siswa dapat mempraktikkan ungkapan santun menggunakan kata “maaf” untuk hidup rukun dalam kemajemukan dengan benar.

3. Dengan mengamati gambar jam dinding, siswa dapat mengenal satuan baku untuk mengukur panjang dengan tepat.

4. Dengan mengamati berbagai gambar benda, siswa dapat memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur dengan tepat.

5. Dengan diskusi, siswa dapat menentukan tekanan kuat dan lemah pada pola irama sederhana berbirama dua dengan benar.

6. Dengan mengamati gambar, siswa dapat menentukan panjang dan pendek bunyi pada pola irama sederhana berbirama dua dengan tepat.

7. Dengan mengamati teks lagu “Bunda Piara”, siswa dapat memainkan pola irama sederhana untuk

D. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN

• Media a. Zoom

b. Google Classroom c.

Kahoot

d.

WhatsApp

e. Media pembelajaran SD/MI untuk kelas 2 dari SCI Media. f. Video/slide dari media ajar guru Indonesia SCI Media. g. Gambar Beni menolong ibu.

h. Teks percakapan antara Beni dan ibunya. i. Gambar Beni meminta maaf kepada ibunya. j. Jam dinding.

k. Gambar Beni memegang penggaris dan jam. l. Gambar berbagai benda.

m. Teks lagu “Pelangi-Pelangi”. • Sumber

a. Buku Pedoman Guru Tema 5 Kelas 2 dan Buku Siswa Tema 5 Kelas 2 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017). b. Buku Sekolahnya Manusia, Munif Chatib.

c. Buku Pedoman Guru Tema 5 Kelas 2 dan Buku Siswa Tema 5 Kelas 2 (Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017). d. Buku Sekolahnya Manusia, Munif Chatib.

• Alat :

(6)

b. Kuota Internet E. SUMBER DAN MEDIA

F. PENDEKATAN & METODE

Pendekatan : Scientific Strategi : Online Learning Teknik : Example Non Example

Metode : Penugasan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

G. MATERI

a. Ungkapan permintaan maaf dan tolong melalui teks tentang budaya santun sebagai gambaran sikap hidup rukun dalam kemajemukan masyarakat Indonesia.

b. Mengenal satuan baku untuk mengukur panjang.

c. Mengenal dan memainkan pola irama melalui teks lagu “Bunda Piara”

H. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Alokasi Waktu

Pembukaan 1. Siswa diarahkan mengakses Google Classroom (GC), untuk menulis daftar kehadiran mereka.

2. Didalam GC siswa diberikan kata penyemangat atas keikut sertaan mereka dalam pembelajaran dengan semangat.

3. Siswa diberikan link intuk akses menuju aplikasi Zoom untuk melanjutkan pembelajaran.

4. Salah satu siswa diajak menyanyikan salah satu lagu wajib dan atau nasional. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan semangat Nasionalisme.

5. Pembiasaan membaca/ menulis/ mendengarkan/ berbicara selama 5 menit materi non pelajaran seperti satu tokoh dunia, kesehatan, kebersihan, makanan/minuman sehat , cerita inspirasi dan motivasi . Setelah membaca guru menjelaskan tujuan kegiatan literasi dan mengajak siswa mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan berikut:

• Apa judul bacaan

• Apa yang tergambar pada isi bacaan. • Pernahkan kamu bacaan seperti ini

(7)

• Apa manfaatnya bacaan tersebut

(Critical Thinking and Problem Solving)

6. Mengulas sedikit materi yang telah disampaikan hari sebelumnya 7. Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.

Inti Ayo Mengamati

1. Siswa diarahkan untuk mendengarkan teks percakapan antara Beni dan Ibunya (mengamati).

2. Siswa diarahkan untuk mematikan mikrofon/mute pada aplkasi zoom

3. Siswa mendengarkan dengan penuh konsentrasi (mengamati).

(Critical Thingking and Problem Solving)

1. Siswa diarahkan oleh guru mengajukan pertanyaan menggunakan kata tanya siapa, mengapa, dimana, bagaimana, dan kapan berdasarkan gambar yang diamati (menanya).

2. Siswa diperbolehkan mengaktifkan mikrofon.

3. Siswa lain diminta menjawab pertanyaan yang diajukan (menanya). (Mandiri)

Ayo Menulis

1. Siswa bertanya jawab tentang isi teks percakapan (menanya). 2. Pertanyaan mereka dikirim ke bagian kolom komentar pada

aplikasi zoom/

3. Siswa menyebutkan beberapa isi teks percakapan yang diketahuinya (mengomunikasikan).

4. Siswa diarahkan untuk menjawab pertanyaan yang ada di kolom komentar (menalar).

5. Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan teks percakapan yang didengarnya (menalar).

(Communication)

150 menit

(8)

Ayo Berlatih

1. Siswa mengamati gambar yang dikirm di GC “Beni meminta maaf kepada ibunya” (mengamati).

2. Siswa bertanya jawab tentang gambar (menanya). 3. Siswa bertanya jawab tentang sikap santun (menanya). 4. Siswa bertanya jawab tentang cara meminta maaf (menanya). 5. Siswa berlatih tentang cara meminta maaf (mencoba).

(Critical Thingking and Problem Solving)

Ayo Mengamati

1. Siswa mengamati jam dinding (mengamati).

2. Siswa bertanya jawab tentang jam dinding (menanya). 3. Siswa diarahkan untuk mengukur benda (menanya).

4. Siswa bertanya jawab tentang alat ukur yang digunakan untuk mengukur panjang benda (menanya).

5. Siswa menyebutkan berbagai jenis alat ukur panjang (mengomunikasikan).

6. Siswa menyebutkan penggaris sebagai alat ukur panjang dan juga yang dapat digunakan dalam kehidupan sehari-hari (mengomunikasikan).

7. Siswa bertanya jawab tentang benda yang pernah diukur menggunakan penggaris (menanya).

8. Siswa bertanya jawab tentang satuan yang terdapat pada penggaris (menanya).

9. Siswa menyebutkan sentimeter (cm) sebagai satuan pada penggaris (mengomunikasikan).

10. Siswa bertanya jawab tentang cara menggunakan penggaris (menanya).

11. Siswa mencoba mengukur benda (mencoba).

(Communication, Critical Thingking and Problem Solving)

Ayo Mencoba

1. Siswa sudah mengetahui cara mengukur benda menggunakan penggaris (menalar).

2. Siswa latihan untuk mengukur benda yang ada di sekitar rumah (menalar).

3. Siswa mengukur minimal lima benda (mencoba).

4. Siswa menulis nama benda yang diukurnya di buku latihan (mencoba).

5. Siswa memfoto hasil tulisan mereka, dan mengirimkan ke GC (mencoba).

(Critical Thingking and Problem Solving)

Ayo Berlatih

(9)

yang dikirm di GC.

2. Siswa stand by sambil menunggu soal muncul. 3. Siswa menjawab soal yang ada di Kahoot.

4. Siswa yang mendapat nilai tertinggi akan mendapat reward.

(Critical Thingking and Problem Solving)

Ayo Bernyanyi

1. Siswa membaca teks lagu “Pelangi-Pelangi” (Zoom). 2. Siswa menyanyikan lagu “Pelangi-Pelangi” (mencoba). 3. Siswa bertanya jawab tentang tekanan nada (menanya). 4. Siswa bertanya jawab tentang notasi angka (menanya).

5. Siswa mendengarkan penjelasan yang disampaikan guru tentang notasi angka (mengamati), microfon di mute.

(10)

Penutup A. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk menumbuhkan

Nasionalisme, Persatuan, dan Toleransi.

B. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu siswa. (Religius)

15 menit

I. PENILAIAN

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru.

1. Teknik Penilaian

a. Penilaian Sikap: Lembar Observasi ( keaktifan di kelas online) b. Penilaian Pengetahuan: Tes lisan

c. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja 2. Instrumen Penilaian

a. Sikap

No. Tanggal Nama Siswa Catatan Perilaku

Butir Sikap Tindak Lanjut

(11)

2. 3. Pengetahuan Skor Maksimal: 100 𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡 𝐒𝐤𝐨𝐫 𝐦𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥 𝒙𝟏𝟎𝟎 Konversi Nilai (Skala 0 -100) Predikat Klasifikasi 81-100 A SB (Sangat Baik) 66-80 B B (Baik) 4. Keterampilan

a. Mempraktikkan ungkapan santun dengan menggunakan kata “maaf” untuk hidup rukun dalam kemajemukan

No. Kriteria Baik Sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbingan 1 1. Penggunaan kata dalam santun berbahasa. Mampu menggunakan bahasa verbal dan bahasa tubuh yang sangat santun. Mampu menggunakan bahasa verbal yang sangat santun dan bahasa tubuh yang cukup santun atau sebaliknya. Mampu menggunakan bahsa verbal dan bahsa tubuh yang cukup santun.

Belum mampu menggunakan bahasa verbal dan bahasa tubuh yang santun. 2. Penggunaan lafal, intonasi, dan ekspresi. Mampu mempraktikkan dalam menggunakan Mampu sebagian besar mempraktikkan dalam Mampu sebagian kecil mempraktikkan menggunakan Belum mampu mempraktikkkan dalam menggunakan

(12)

lafal, intonasi, dan ekspresi dengan tepat. menggunakan lafal, intonasi, dan ekspresi, dengan tepat. lafal, intonasi, dan ekspresi, dengan tepat. lafal, intonasi, dan ekspresi dengan tepat. b. Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur.

No. Kriteria Baik Sekali 4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbingan 1 1. Memilih alat yang sesuai dengan benda. Mampu memilih semua alat ukur yang sesuai dengan benda. Mampu memiilih sebagian besar alat ukur yang sesuai dengan benda. Mampu memilih sebagian kecil alat ukur yang sesuai dengan benda.

Belum mampu memilih semua alat ukur yang sesuai dengan benda. 2. Mengukur panjang benda. Mampu mengukur panjang benda yang sesuai dengan ukuran yang sebenarnya. Mampu mengukur sebagian besar benda yang sesuai dengan ukuran yang sebenarnya. Mampu mengukur sebagian kecil benda yang sesuai dengan ukuran yang sebenarnya. Belum mampu mengukur panjang benda.

c. Memainkan pola irama sederhana untuk mengiringi lagu berbirama dua. No. Kriteria Baik Sekali

4 Baik 3 Cukup 2 Perlu Bimbingan 1 1. Pengusaan Lagu. Hafal seluruh syair lagu dan irama dengan tepat. Hafal sebagian besar syair lagu dan irama kurang tepat dan sebaliknya. Hafal sebagian kecil syair lagu. Belum mamapu menghafal syair lagu. 2. Kepercayaan Diri. Tidak terlihat ragu-ragu. Terlihat ragu-ragu. Memerlukan bantuan guru. Belum menunjukkan kepercayaan diri. 3. Pola irama sesuai dengan lagu yang diiringi. Semua pola irama sesuai dengan lagu yang mengiringi. Sebagian besar pola irama sesuai dengan lagu yang mengiringi. Sebagian kecil pola irama sesuai dengan lagu yang mengiringi. Belum mampu memainkan pola irama yang sesuai dengan lagu yang mengiringi.

(13)

J. Remedial dan Pengayaan

1. Pengayaan

• Guru membahas kembali materi tentang alat ukur yang digunakan untuk mengukur panjang benda.

• Guru membimbing secara rutin di GC bagi siswa yang belum dapat menentukan tekanan nada kuat dan nada lemah atau panjang dan pendek pada pola irama sederhana.

2. Remedial

• Guru membimbing secara rutin bagi siswa yang belum dapat mempraktikkan ungkapan santun dengan menggunakan kata “maaf” untuk hidup rukun dalam kemajemukan secara pribadi melalui Whatsapp.

• Guru membahas kembali materi tentang alat ukur yang digunakan untuk mengukur panjang benda.

• Guru membimbing secara rutin bagi siswa yang belum dapat menentukan tekanan nada kuat dan nada lemah atau panjang dan pendek pada pola irama sederhana melalui WhatsApp.

Catatan Guru

1. Masalah :………. 2. Ide Baru :………..

(14)

3. Momen Spesial :…………. Mengetahui Kepala Sekolah, Syarifuddin, M. Pd. NIP. 199404072020042005 Amuntai, 11 April 2020 Guru Kelas 2 , Mauida A’yuni, S. Pd. NIP. 199906222022072101

K. Instrument Soal Kahoot

1.

gambar ini menunjukkan pengalaman di ….

a. Kebun

b. Sekolah

c. Tempat wisata

d. Masjid

2. Penggaris adalah alat untuk ….

a. Makan

b. Mengukur

c. minum

d. Menimba

3. Sambung lagu !

Pelangi-Pelangi Alangkah ….

a. Warnamu

b. Tuhanmu

c. Pelukismu

d. Indahmu

(15)

a. Cepat

b. kuat

c. Lambat

d. Sedang

5. Notasi anka untuk nada “re” adalah ….

a. 1

b. 2

c. 3

d. 4

Referensi

Dokumen terkait

o Mengukur panjang benda dengan satuan tidak baku dan baku o Menaksir panjang benda dengan satuan yang sesuai1. o Menggunakan alat ukur panjang yang sesuai dengan benda yang

 Dengan kegiatan memasangkan gambar, siswa mampu menentukan kosakata yang tepat untuk peristiwa malam hari dengan tepat..  Dengan mengukur panjang benda, siswa mampu

Dengan mengamati beberapa gambar yang berkaitan dengan perkakas di bengkel, siswa dapat memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur dengan tepat.. teks

Dengan mengamati beberapa gambar yang berkaitan dengan perkakas di bengkel, siswa dapat memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur dengan tepat.. teks

Dengan memperhatikan gambar berbagai benda, siswa dapat mengukur panjang benda dengan satuan baku yang sering digunakan (misalnya cm dan m) dengan tepat.. Dengan

Setelah selesai menjawab soal siswa diminta untuk mengamati benda di dalam kelas yang dapat digunakan untuk mengukur panjang benda

Melalui tayangan PPT mengenai cara mengukur benda dengan alat ukur panjang, siswa dapat mempraktekan cara mengukur panjang benda dengan alat ukur panjang yaitu penggaris dengan tepat

Belum mampu mempraktikkan dalam menggunakan lafal, intonasi, dan ekspresi dengan tepat 2 Memilih alat ukur yang sesuai untuk mengukur panjang benda yang diukur... Memilih alat ukur