KEBIJAKAN UMUM
DAN
PROGRAM PEMBANGUNAN DAERAH
7.1
Kebijakan Umun
Bagian ini menguraikan arah kebijakan umum pembangunan Kabupaten
Banyuwangi tahun 2010-2015. Arah kebijakan umum ini berfungsi sebagai
pedoman bagi SKPD dan instansi yang terkait di dalam merumuskan kebijakan
dan program sesuai dengan fungsi masing-masing. Arah kebijakan umum ini
merupakan penjabaran lebih detil dari visi misi pasangan Bupati dan Wakil Bupati
terpilih.
Adapun visi dari pasangan Bupati dan Wakil Bupati terpilih adalah:
‘Terwujudnya Masyarakat Banyuwangi Yang Mandiri, Sejahtera dan Berakhlak
Mulia Melalui Peningkatan Perekonomian dan Kualitas Sumber Daya Manusia’.
Arah kebijakan umum ini merupakan instrumen untuk mencapai visi misi
tersebut melalui strategi yang telah disebut di dalam bab VI. Kebijakan umum
Kabupaten Banyuwangi diarahkan pada beberapa hal sebagai berikut:
1. Membangun Tata Kelola Pemerintahan Yang Baik dan efektif (good
Governance)
2. Meningkatkan Kapasitas Birokrasi dan Kualitas Pelayanan Publik
3. Melakukan Revitalisasi Sektor Pertanian
4. Peningkatan Investasi
5. Mengembangkan Pariwisata Berbasis Kearifan Lokal
6. Pengarusutamaan Jender dan Perlindungan Anak
7. Meningkatkan Daya Saing Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah
Berbasis Kelompok dan Kluster
8. Peningkatan Akses dan Kualitas
Pendidikan yang bermoral dan
berakhlak
9. Peningkatan Akses Pelayanan dan Kualitas Kesehatan
10. Mengembangkan Program Perlindungan dan Jaminan Sosial
11. Pengentasan Kemiskinan dan Pengangguran
14. Pemberdayaan Kelompok Masyarakat
15. Pengembangan Jejaring antar Daerah, Pemerintah Provinsi dan Pusat
serta Kekuatan-Kekuatan Ekonomi
16. Pengembangan Industri Olahan dan Kreatif Berbasis Pertanian
17. Penyusunan Regulasi Penguatan Ekonomi Kerakyatan Daerah
18. Peningkatan Akses Transportasi dan Informasi
19. Pengendalian Lingkungan, Rehabilitasi Lahan dan Hutan
20. Pelestarian dan Pengembangan Budaya Lokal
7.2. Program Pembangunan Daerah
Dalam sub bagian ini diuraikan secara mendetail program-program Satuan
Kerja Perangkat Daerah (SKPD), lintas SKPD, maupun program kewilayahan di
Kabupaten Banyuwangi. Program dan kegiatan yang dituangkan ini diderivasi dari
kebijakan yang telah dituangkan pada bab sebelumnya. Penyusunan didasarkan
pada Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006 dan Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010. Kodifikasi dan klasifikasi bidang
pembangunan disusun menurut fungsi untuk keselarasan dan keterpaduan
pelaksanaan pembangunan serta pengelolaan keuangan daerah.
Program pembangunan di Kabupaten Banyuwangi dalam RPJMD tahun
2011-2015 terdiri dari program pada setiap Satuan Kerja Perangkat Daerah
(SKPD) yang dikelompokkan pada masing-masing urusan, yang meliputi program
dalam kerangka regulasi. Program pembangunan daerah Kabupaten Banyuwangi
dituangkan dalam matrik sebagai berikut:
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah
2. Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH 3. Peningkatan Kapasitas Lembaga Perwakilan Daerah Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan Persandian Sekretariat daerah DPRD 1. Membangun Tata Kelola Pemerintahan yang Baik , bersih dan efektif (good Governance) Tingkat efektivas anggaran Tingkat efisensi anggaran
Jumlah Perda yang diselesaikan -98% 98% 75
1. Program Perbaikan Sistem Administrasi Kearsipan 2. Program Penyelamatan dan
Pelestarian Dokumen/Arsip Daerah 3. Program Peningkatan Kualitas Pelayanan Informasi 4. Program Pemeliharaan Rutin/Berkala Sarana dan Prasarana Kearsipan
Urusan
Kearsipan KantorPerpustakaan , Arsip dan Dokumentasi 2. Meningkatkan Kapasitas Birokrasi dan Kualitas Pelayanan Publik % Jumlah keluhan masyarakat - 2% 1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 2. Program Peningkatan
Sarana Prasarana Aparatur 3. Program Fasilitasi
Pindah/Purna Tugas PNS 4. Program Peningkatan
Urusan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan
5. Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur
6. Program Pembinaan dan Pengembangan Aparatur 7. Program Peningkatan
Pelayanan Kedinasan
Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah 8. Program Optimalisasi Pemanfaatan Teknologi Informasi 9. Program pendidikan kedinasan
10. Program Pembinaan dan fasilitasi pengelolaan Keuangan kabupaten/kota 11. Program Pembinaan dan
Fasilitasi Pengelolaan Keuangan Desa 12. Program Peningkatan
Profesionalisme Tenaga Pemeriksa dan Aparatur Pengawasan
13. Program Penataan dan Penyempurnaan Kebijakan Sistem dan Prosedur
Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan Persandian Sekretariat daerah
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Pengawasan 14. Program Mengintensifkan Penanganan Pengaduan Masyarakat 15. Program Peningkatan Kerjasama Antar Pemerintah Daerah
Program Penataan Administrasi
Kependudukan UrusanKependudukan dan Catatan Sipil Dinas Kependuduka n dan Catatan Sipil 3. Meningkatkan Kesadaran Hukum Angka kriminalitas Jumlah kecelakaan -1% 1% 1. Program Peningkatan Kesadaran Hukum dan Penyelesaian Masalah Hukum 2. Program Penataan Peraturan Perundang-Undangan Otonomi Daerah, Pemerintahan Umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan Persandian Sekretariat daerah 4. Meningkatkan Akses dan Kualitas Pendidikan Yang Berakhlak AMH Indeks pendidikan Wajar 9 tahun/RLS 97,87 73,81 6,72 tahun 100-0,76-1,33 77,23 9 tahun
1. Program Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD)
2. Program Wajib Belajar Pendidikan Dasar Sembilan Tahun 3. Program Pendidikan Menengah Atas Urusan Pendidikan Dinas Pendidikan Kantor Perpustakaan, Arsip dan Dokumentasi
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
4. Program Pendidikan Non Formal
5. Program Pendidikan Madrasah Diniyyah
6. Program Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga Kependidikan
7. Program Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan
8. Program Pelayanan Manajemen Pendidikan Program Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan Urusan Perpustakaan APK SMP APK SLTA APM Dasar APM SMP APM SLTA 93,79% 56,29% 96,78% 72,84% 40,41% 100% 66,29% 99,03% 74,57% 50,33% 1. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Olahraga
2. Program Pembinaan Pemuda dan Olahraga 3. Program Peningkatan Peran
Serta Kepemudaan
4. Program Peningkatan Upaya Pertumbuhan
Kewirausahaan dan Kecakapan Hidup Pemuda 5. Program Upaya Pencegahan
Penyalahgunaan Narkoba 6. Program Pembinaan dan
Urusan Pemuda
dan Olahraga DinasPemuda dan Olah Raga
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Pemasyarakatan Olahraga 5. Mengembangkan Pendidikan Berbasis Moral dan Keagamaan 1. Program peningkatan pendidkan keagamaan dan moral dalam kurikulum pendidikan
2. Program bantuan untuk guru ngaji
Urusan
Pendidikan DinasPendidikan
6. Pelayanan danMeningkatan Akses Kualitas Kesehatan
IHH
Angka kematian bayi Angka kematian ibu melahirkan Pertolongan persalinan medis Puskesmas Pustu Pusling RS Posyandu Pondok Bersalin Tenaga Medis di RSU Tenaga Paramedis di RSU 67,00% 37/1000 80,0/100.000 92,1% 45 buah 105 buah 30 buah 10 buah 2 180 40 230 67,3-68,50% 15/1000 55/100.000 97,5% 50 buah 110 buah 40 buah 14 buah 2190 46 280
1. Program Obat dan Perbekalan Kesehatan 2. Program Upaya Kesehatan
Masyarakat
3. Program Pengawasan Obat dan Makanan
4. Program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan
Masyarakat
5. Program Perbaikan Gizi Masyarakat
6. Program Penyehatan Lingkungan
7. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Menular termasuk
HIV/AIDS
8. Program pengadaan, peningkatan dan perbaikan sarana dan prasarana puskesmas/puskesmas pembantu dan jaringannya
Urusan
Kesehatan DinasKesehatan RS
UPT Puskesmas
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Tenaga Keperawatan di RSU Pemerintah Tenaga Kefarmasian di RSU Pemerintah Tenaga Kes. Masy. Di RSU Pemerintah Tenaga Sanitarian di RSU Pemerintah Tenaga Gizi di RSU Pemerintah 1234 36 30 36 26 21 1280 90 45 90 45 45 9. Program Pelayanan Kesehatan Anak Balita 10. Program Peningkatan
Kesehatan Lansia
11. Program Pengembangan Sistem Informasi Kesehatan 12. Program Kebijakan dan
Manajemen Pembangunan Kesehatan
13. Program Jaminan Kesehatan
14. Program Pengembangan dan Peningkatan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)
1. Program Peningkatan Ketahanan Pangan
2. Program Peningkatan Hasil Pemasaran Pertanian/Perkebunan Urusan Ketahanan Pangan Dinas Pertanian, Kehutanan dan Perkebunan Kantor Ketahanan Pangan 7. Revitalisasi SektorMelakukan
Pertanian Kontribusi (pertumbuhan) Sektoral - Pertanian 49,23% (5,8%) 49,1%(5%) 1. Program Peningkatan Kesadaran dan Penegakan Hukum dalam Pendayagunaan Sumberdaya Kelautan Urusan Kelautan dan Perikanan Dinas Pertanian, Kehutanan dan Perkebunan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) 2. Program Pengembangan Budidaya Perikanan 3. Program Pengembangan Perikanan Tangkap 4. Program Optimalisasi
Pengelolaan dan Pemasaran Produksi Perikanan
5. Program
Pengembangan Kawasan Budidaya Laut, Air Payau dan Air Tawar
6. Program
Pengembangan Minapolitan 7. Program Penyediaan Sarana
dan Prasarana Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan
8. Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Perikanan 9. Program Peningkatan
Mitigasi Bencana Alam Laut dan Prakiraan Ikllim Laut 10. Program Peningkatan
Kegiatan Budaya Kelautan
Dinas
Kelautan dan Perikanan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
dan Wawasan Maritim Kepada Masyarakat
8.
Mengembangkan Industri Olahan dan Kreatif Berbasis Pertanian Kontribusi (pertumbuhan) Sektoral - Pertanian - Industri pengolahan 49,23% (5,8%) 5,64% (4,8%) 49,1%(5%)6,00% (5,8%) 1. Program Peningkatan Kesejahteraan Petani 2. Program Peningkatan
Pemasaran Hasil Produksi Pertanian/Perkebunan 3. Program Peningkatan Penerapan Teknologi Pertanian/Perkebunan 4. Progam Peningkatan Produksi Pertanian/Perkebunan 5. Program Pencegahan dan
Penanggulangan Penyakit Ternak
6. Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan 7. Program Peningkatan
Pemasaran Hasil Produksi Peternakan
8. Program Pencegahan dan Penanggulangan Penyakit Hewan Piaraan (Anjing, Kucing) 9. Program Pemberdayaan Penyuluhan Pertanian/Perkebunan Lapangan 10. Program Peningkatan Urusan
Pertanian DinasPertanian, Kehutanan dan Perkebunan Dinas Perindustrian , Perdagangan dan Pertambanga n
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Penerapan Teknologi Peternakan
1. Program Peningkatan Kapasitas IPTEK Sistem Produksi
2. Program Pengembangan Industri Kecil dan
Menengah
3. Program Peningkatan Kemampuan Teknologi Industri
4. Program Penataan Struktur Industri
5. Program Pengembangan Sentra-Sentra Industri Potensial
Urusan
Perindustrian DinasPerindustrian , Perdagangan dan Pertambanga n 9. PengendalianLingkungan, Rehabilitasi Lahan dan Hutan Kontribusi (pertumbuhan) Sektoral - Pertanian 49,23% (5,8%) 49,1%(5%) 1. Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan 2. Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup
3. Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam (SDA)
4. Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup 5. Program Peningkatan Urusan Lingkungan Hidup Badan Lingkungan Hidup
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Pengendalian Polusi 6. Program Pengembangan
Ekowisata dan Jasa Lingkungan di Kawasan-Kawasan Konservasi Laut dan Hutan
7. Program Pengelolaan dan Rehabilitasi Ekosistem Pesisir dan Laut 1. Program Pemanfaatan
Potensi Sumber Daya Hutan 2. Program Rehabilitasi
Hutan dan Lahan 3. Perlindungan dan
konservasi sumber daya hutan
4. Program
Pemanfaatan Kawasan Hutan Industri
5. Program Pembinaan dan Penertiban Industri Hasil Hutan
6. Program Perencanaan dan Pengembangan Hutan
Urusan
Kehutanan DinasPertanian, Kehutanan dan
Perkebunan
1. Pengembangan Energi 2. Program Pembinaan dan
Pengawasan Bidang Pertambangan Urusan Energi dan Sumber Daya Mineral Badan Perencanaan Pembanguna n Daerah
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
3. Program Pengawasan dan Penertiban Kegiatan Rakyat yang Berpotensi Merusak Lingkungan 10. Meningkatkan Investasi Jumlah investor berskala nasional PMA dan PMDN Pertumbuhan Investasi 40 3% 10 5% 1. Program Peningkatan Promosi dan Kerja Sama Investasi
2. Program Peningkatan Iklim Investasi dan Realisasi Investasi
3. Program Penyiapan Potensi Sumberdaya, Sarana dan Prasarana Urusan Penanaman Modal Badan Perencanaan dan Pembanguna n Daerah
11. MengembangkanPariwisata Berbasis Kearifan Lokal % pengunjung Jumlah destinasi wisata -80% 20 1. Program Pengembangan Pemasaran Pariwisata 2. Pengembangan Destinasi Pariwisata 3. Program Pengembangan Kemitraan Urusan
Pariwisata DinasKebudayaan dan
Pariwisata
12.
Meningkatkan Daya Saing Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Berbasis Kelompok % koperasi mandiri % UKM Terdaftar 79 -78% 80%
1. Program Penciptaan Iklim Usaha Usaha Kecil
Menengah Yang Kondusif 2. Program Pengembangan
Sistem Pendukung Usaha
Urusan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Dinas Perindustrian , Perdagangan dan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
dan Kluster Bagi UMKM
3. Program Peningkatan Kualitas Kelembagaan Koperasi 4. Program Pengembangan Kewirausahaan dan Keunggulan Kompetitif UMKM Pertambanga n 13. Mengembangkan Jejaring antar Daerah, Pemerintah Provinsi dan Pusat serta Kekuatan-Kekuatan Ekonomi Kontribusi (pertumbuhan) Sektoral - Perdagangan,Restora n dan hotel 24,05% (7,55%) 26,05%(8%) 1. Program Perlindungan Konsumen dan Pengamanan Perdagangan 2. Program Peningkatan dan
Pengembangan Ekspor 3. Program Peningkatan
Efisiensi Perdagangan dalam Negeri
4. Program Pembinaan Pedagang Kaki Lima dan Asongan
5. Program Peningkatan Kerjasama Perdagangan Internasional
Urusan
Perdagangan DinasPerindustrian ,
Perdagangan dan
Pertambanga n
14. Menyusun RegulasiPenguatan Ekonomi Kerakyatan Daerah Perda Ekonomi Kerakyatan - 1 buah 1. Program penyusunan regulasi ekonomi kerakyatan Urusan pemerintahan DPRDSekretariat DPRD
15. MeningkatkanAkses Transportasi dan Informasi
Akses jalan kabupaten yang beraspal
77,05% 90% 1. Program pembangunanprasarana dan fasilitas perhubungan
2. Program peningkatan
Urusan
Perhubungan DinasPerhubungan , Komunikasi dan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
kelaikan pengoperasian kendaraan bermotor 3. Program pengendalian dan
pengamanan lalu lintas 4. Pembangunan sarana dan
prasarana perhubungan 5. Program peningkatan
pelayanan angkutan 6. Program Rehabilitasi dan
Pemeliharaan Prasarana dan Fasilitas LLAJ
Informatika Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang Jalan Kabupaten
dalam kondisi baik Jaringan telekomunikasi sampai pedesaan 87,32% -98% 85% 1 Program Pengembangan Komunikasi, Informasi dan Media Massa
2 Program Pengkajian dan Penelitian Bidang Informasi dan Komunikasi
3 Program Fasilitasi Peningkatan SDM Bidang Komunikasi dan Informasi 4 Program Kerjasama
Informasi dengan Media Massa Urusan Komunikasi dan Informatika Dinas Perhubungan , Komunikasi dan Informatika 16. Mengembangkan Infrastruktur dan Tata Ruang Akses jalan kabupaten yang beraspal Jalan Kabupaten dalam kondisi baik
77,05%
87,32%
90%
98%
1. Program Pembangunan Jalan dan Jembatan 2. Program Pembangunan Saluran Drainase/gorong-gorong 3. Program Pembangunan Turap/Talud/Brojong Urusan Pekerjaan Umum Dinas pekerjaan umum Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
4. Program
Rehabilitasi/Pemeliharaan Pembangunan Jalan dan Jembatan
5. Program Pengembangan dan Pengelolaan Jaringan Irigasi, Rawa dan Jaringan Pengairan Lainnya
6. Program Penyediaan dan Penglolaan Air Baku 7. Program Pengendalian Banjir 8. Program Pembangunan infrastruktur Perdesaan 9. Program Rehabilitasi / Pemeliharaan Saluran Drainase / Gorong-gorong 10. Program Rehabilitasi / Pemeliharaan Talud / brojong
11. Program Inspeksi Jalan dan Jembatan
12. Program Tanggap Darurat Jalan dan Jembatan 13. Program Pembangunan
Sistem Informasi /Data Base Jalan dan Jembatan 14. Program Peningkatan
Sarana dan Prasarana Kebinamargaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
15. Program Pengembangan, Pengelolaan, Konservasi Sungai, Danau, Sumberdaya Air Lainnya
16. Program Pengembagan Kinerja Pengelolaan Air Minum dan Air Limbah 1. Program Pembangunan
Sistem Pendaftaran Tanah 2. Program Penataan Penguasaan, Pemilikan, Penggunaan dan Pemanfaatan Tanah 3. Program Penyelesaian konflik-konflik pertanahan Urusan
Pertanahan DinasPekerjaan Umum Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang
1. Program Peningkatan Kesiagaan dan Pencegahan bahaya kebakaran
2. Program Pengelolaan Area Pemakaman
3. Program Pembangunan Perumahan
4. Program Lingkungan Sehat Perumahan 5. Program Pemberdayaan Komunitas Perumahan 6. Program Perbaikan Urusan Perumahan Infrastruktur Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga, Cipta Karya, dan Tata Ruang
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Perumahan Akibat Bencana/Sosial
1. Program Perencanaan Tata Ruang 2. Program Pengendalian Pemanfaatan Ruang 3. Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan
4. Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau (RTH) 5. Program Pemanfaatan Ruang Urusan Penataan Ruang Badan Perencanaan dan Pembanguna n Daerah 1. Program Pengembangan Wilayah Strategis dan Cepat Tumbuh 2. Program Pengendalian Pemanfaatan Ruang 3. Program Pengembangan Data/Informasi 4. Program Perencanaan Pengembangan Kota-kota Menengah dan Besar 5. Program Perencanaan Urusan Perencanaan Pembangunan Badan Perencanaan dan Pembanguna n Daerah
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) Pembangunan Daerah 6. Program Perencanaan Pembangunan Ekonomi 7. Program Perencanaan Sosial Budaya 8. Program Perencanaan Prasarana Wilayah dan Sumber Daya Alam 9. Program Pembangunan Wilayah Perbatasan 10. Program Penyusunan Laporan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah 11. Program Kerjasama Pembangunan 12. Program Peningkatan Kapasitas Kelembagaan Perencanaan Pembangunan Daerah 13. Program Perencanaan
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Pembangunan Daerah Rawan Bencana
1. Program Pemberdayaan Fakir Miskin, Komunitas Adat Terpencil (KAT) dan Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) lainnya
2. Program Pelayanan dan Rehabilitasi Kesejahteraan Sosial
3. Program Pembinaan Anak Terlantar
4. Program Pembinaan para Penyandang Kemampuan Khusus (diffable) dan Eks-trauma
5. Program Pembinaan Eks Penyandang Penyakit Sosial (eks Narapidana, PSK, Narkoba dan Penyakit Sosial lainnya)
6. Program Pemberdayaan Kelembagaan Kesejahteraan Sosial
7. Program Pengelolaan Areal Pemakaman
Urusan Sosial Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan
Transmigrasi
17. Kemiskinan danMengentaskan Pengangguran
Tingkat kemiskinan Tingkat
Pengangguran Terbuka
Indeks daya beli IPM 20,04% 3,29% 62,48 68,80 13,14% 2,74-3,74% 65,60 71,24
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kualitas dan Produktifitas Tenaga Kerja
2. Program Peningkatan Kesempatan Kerja
3. Program Perlindungan dan Pengembangan Lembaga Ketenagakerjaan
4. Program Pengembangan Wilayah Strategis
5. Program Transmigrasi Lokal dan Regional
Ketenagakerjaa
n Tenaga Kerjadan Transmigrasi
1. Program Perumahan Keluarga Miskin (Gakin)
Urusan
Perumahan DinasPekerjaan Umum Bina Marga, Cipta Karya dan Tata Ruang 1. Program Keluarga Berencana
2. Program Pembinaan Peran Serta Masyarakat dalam Pelayanan KB/KR yang Mandiri 3. Program pelayanan kontrasepsi Urusan Keluarga Berencana dan Keluarga Sejahtera Badan Pemberdaya an Perempuan dan Keluarga Berencana
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
4. Program
Peningkatan
Penanggulangan Narkoba, PMS termasuk HIV/AIDS 5. Program Penyiapan Tenaga
Pendamping Kelompok Bina Keluarga
6. Program Kesehatan Reproduksi Remaja
7. Program Promosi Kesehatan Bayi, Ibu dan Anak Melalui Kelompok Kegiatan di Masyarakat
8. Program Pengembangan Pusat Pelayanan Informasi dan Konseling KRR
9. Program Pengembangan Bahan Informasi Tentang Pengasuhan dan Pembinaan Tumbuh Kembang anak 10. Program Pengembangan
Model Operasional BKB-Posyandu PADU
18. Jender danMengarusutamaan Perlindungan Anak % perempuan mengenyam pendidikan Kurikulum pendidikan gender -70% 1 mata pelajaran 1. Program Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Jender dan Anak 2. Program Peningkatan Urusan Pemberdayaan Perempuan dan Anak Badan Pemberdayaa n Perempuan dan Keluarga Berencana
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Kualitas Hidup dan Perlindungan Perempuan 3. Program Peningkatan Peran
Serta dan Kesetaraan
Jender dalam Pembangunan 4. Program Penguatan
Kelembagaan
Pengarusutamaan Jender 5. Program Pengembangan
dan Perlindungan Anak 6. Program Keserasian
Kebijakan Peningkatan Kualitas Anak dan Perempuan 19. Mengembangkan Program Perlindungan dan Jaminan Sosial Penurunan PMKS % penduduk mempunyai jaminan sosial -4% 80%
Program perlindungan dan
jaminan sosial Urusan sosial Dinas Sosial,Tenaga Kerja dan
Transmigrasi
20. KelompokMemberdayakan
Masyarakat Indeks daya beli
62,48 65,60 1. Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Perdesaan 2. Program Pengembangan Lembaga Ekonomi Urusan Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Badan Pemberdayaa n Masyarakat dan Pemerintaha
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Perdesaan
3. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat dalam Membangun Desa 4. Program Peningkatan
Kapasitas Aparatur Pemerintah Desa
5. Program Peningkatan Peran Perempuan di Perdesaan
n Desa
1. Program Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Pesisir 2. Program Pemberdayaan
Masyarakat dalam Pengawasan dan
Pengendalian Sumber Daya Kelautan
Urusan kelautan
dan perikanan BadanPemberdayaa n Masyarakat dan Pemerintaha n Desa % partisipasi masyarakat dalam lembaga ekonomi pedesaan Angka kerusuhan -45% 0 1. Program Pengembangan Wawasan Kebangsaan 2. Program Kemitraan Pengembangan Wawasan Kebangsaan 3. Program Pemberdayaan Masyarakat untuk Menjaga
Urusan Kebangsaan, Politik dan Perlindungan Masyarakat Badan Kesatuan Bangsa, Politik dan Linmas
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
Ketertiban dan Keamanan 4. Program Pendidikan Politik
Masyarakat
5. Program Pencegahan Dini dan Penanggulangan Korban Bencana Alam 6. Program Pemeliharaan
Kantrantibmas dan Pencegahan Tindakan Kriminal
7. Program pengembangan Wawasan Budaya Lokal 8. Program Peningkatan Keamanan dan Kenyamanan Lingkungan 9. Program Peningkatan Pemberantasan Penyakit Masyarakat (Pekat)
21. Melestarikan danMengembangkan Budaya Lokal
% budaya lokal yang dapat dilestarikan dan dikembangkan
20 30% Program pelestarian Budaya
Lokal dalam menunjuang pariwisata
Urusan
Pariwisata DinasKebudayaan Dan