• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pelatihan Pembelajaran Kontekstual bagi guru-guru SD gugus II ngagglik Sleman

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pelatihan Pembelajaran Kontekstual bagi guru-guru SD gugus II ngagglik Sleman"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

1

Diusulkan Oleh :

Dr. C. Asri Budiningsih /NIP. 19560214 198303 2 001 Dr. C. Ismaniati /NIP. 19620326 198702 2 001 Deni Hardianto, M.Pd /NIP. 19810605 200501 1 003 Sisca Rahmadonna /NIP . 19840724 200812 2 004 Fatikha Rahmawati /NIM. 07105244015

Novi Trilisiana /NIM. 09105241031 Muhammad Sutalim /NIM. 09105241037

Dibiayai oleh :

Anggaran DIPA BLU Universitas Negeri Yogyakarta No. 0102.0/023-04.2/XIV/2010 tanggal 31 Desember 2009

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

TAHUN 2010

Laporan Kegiatan PPM Fakultas

(2)

2

ABSTRAK

PELATIHAN IMPELEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL UNTUK GURU-GURU SEKOLAH DASAR CABANG DINAS P & K NGANGLIK SLEMAN

Asri Budiningsih, dkk

ABSTRAK

Pelatihan ini dimaksudkan meningkatkan kemampuan guru dalam hal implementasi model pembelajaran yang efektif dan menyenangkan dengan implementasi model pembelajaran kontekstual yang dapat dijadikan alternatif model pembelajaran yang menyenangkan di ruang-ruang kelas. Secara khusus, pelatihan ini bertujuan untuk: (1) Memberikan pemahaman kepada guru tentang pembelajaran yang efektif dan menyenangkan dengan implementasi model pembelajaran kontekstul; (2) Peningkatan kemampuan guru SD dalam merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi dengan menggunakan model pembelajaran kontekstul; (3) Terimplementasikannya model pembelajaran kontekstul di sekolah dasar sesuai dengan kondisi dan potensi yang dimiliki.

Metode yang digunakan dalam keseluruhan program pelatihan ini meliputi: (1) penjelasan konsep pembelajaran kontekstual; (2) contoh penerapan dalam pembelajaran; (3) peer teaching; (4) pendampingan; (5) evaluasi. Subjek sasaran dari pelatihan ini adalah 43 orang guru sekolah dasar gugus II Ngagglik Sleman Yogyakarta.

Hasil dari pelatihan pembelajaran kontekstual menunjukkan bahwa: (1) Penerapan pembelajaran kontekstual akan menjadi menyenangkan karena pembelajaran kontekstual menuntut pembelajaran yang tidak statis, tetapi selalu dinamis dan berubah-ubah dengan memperhatikan komponen-komponen pembelajaran kontekstual; (2) Adanya peningkatan pemahaman guru terhadap pembelajaran kontekstual; (3) Pembelajaran kontekstual dapat dijadikan pilihan model pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar siswa.

Referensi

Dokumen terkait

Based on the concept, this paper proposes an alternative algorithm for improving Apriori algorithm in generating the association rule by utilizing fuzzy sets in the market

Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah metode pengajaran tutor sebaya memiliki pengaruh positif terhadap motivasi belajar siswa dalam mata

Tahap awal dari pembuatan aplikasi ini adalah pengumpulan data, yaitu data tentang berbagai macam tipe tipe rumah yang ada, setelah data terkumpul lalu membuat

Mahasiswa mampu menjelaskan manusia ditinjau dari aspek kesehatan baik secara fisik, mental dan sosial dengan memperhatikan etika dan hukum yang berlaku sebagai

Pheromone Binding Proteins (PBPs) are one branch of a multigene family of lepidopteran Odorant Binding Proteins (OBPs) that are known for their relatively high levels of expression

program menggunakan Wilcoxon dengan bantuan SPSS versi 19.0. Hasil penelitian menunjukkan 1) implementasi program layanan bimbingan kelompok sesuai dengan rancangan

Pengukuran awal pada pekerja yang menjahit kain menunjukkan bahwa posisi tubuh pekerja yang menjahit sudah cukup tegak hanya saja kepalanya cukup menunduk yang

Dengan metode pengklasteran Similarity Based Histogram Ratio Clustering (SHC), pada awal proses akan menjamin keterwakilan sub-sub topik dalam dokumen yang akan