• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

B. Hasil Penelitian

a) Pelayanan Pengawasan Pajak dan Kualitas Jasa dalam Perhitungan Pajak Penghasilan (PPh) dengan metode kuesioner

Pelayanan pengawasan pajak dan kualitas jasa dalam perhitungan pajak penghasilan PPh (Badan) merupakan usaha yang membantu pihak pelaku wajib pajak badan dalam melakukan pengauditan terhadap penghasilan pph badan.

Pada kualitas jasa bagai audit pajak, audit pajak harus memberikan beberapa arahan dan pengetahuan terkait hal-hal yang harus disediakan oleh subjek dari PPh Badan agar mampu meningkatkan penerimaan pajak dengan tepat waktu dengan adanya arahan yang diberikan audit.

Presentase Pengawasan dan Kualitas Jasa terhadap Perhitungn PPh Badan

Kategori Nilai

Sangat Efektif 100-86

Efektif 85-75

Cukup Efektif 70-50

Perhitungan Kuesioner

Total Jumlahkan 1-5 Pernyataan dari Responden pada kusioner

Rata-Rata Total dibagi 5 pernyataan

Presentase Hasil yang di dapat dari pembagian total presentase yang di bagi 25 dan di kali 100

19

Tabel 3.2 Presentase Produktif Pengawasan Perpajakan

No Produktif Presentase Kategori

1 Auditor melakukan sosialisasi kepada klien sebelum melakukan pengawasan

84 Efektif

2 Auditor melakukan pengawasan perpajakan sesuai permintaan klien dan komitmen klien

76 Efektif

3 Auditor melakukan pengawasan perpajakan seuai kontrak dengan klien

80 Efektif

4 Auditor melakukan pengawasan perpajakan dengan

mengkoordinasi pihak manajemen perusahaan mengenai data perpajakan

88 Sangat Efektif

5 Auditor pelaksanaan pengawasan terhadap klien sebagai wajib pajak yang semakin ketat

84 Efektif

(Sumber; data diolah 2021)

(Sumber; Data diola 2021)

Gambar 3.1 Grafik Produktif Pengawasan Pajak

Dari data responden di atas Pengawasan wajib pajak adalah serangkaian kegiatan penelitian data tindak lanjut pengawasan dalam rangka potensi perpajakan, pengawasan kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan wajib pajak, dari hasil responden 5 orang yang terdiri dari 3 perempuan 2 laki-laki dari hasil tersebut bahwah jumlah efektifitas pada pertanyaan 1 berjumlah 84 poin, pertanyaan ke 2 berjumlah 76 poin, pertanyaan ke 3 berjumlah 80 poin, pertanyaan ke 4 berjumlah 88 poin, pertanyaan ke 5 berjumlah 84 poin.

Dari hasil data di atas bahwa pengawasan perpajakan dari kuisioner pada poin ke 4 dan 5 terkait dengan auditor melakukan pengawasan perpajakan dengan mengkoordinasi pihak menejemen perusahaan mengenai data perpajakan Dan auditor pelaksanaan pengawasan terhadap klien sebagai wajib pajak yang semakin ketat.

80 88

76 84

0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100

Auditor melakukan sosialisasi kepada

klien sebelum melakukan pengawasan

Auditor melakukan pengawasan perpajakan sesuai

permintaan klien dan komitmen

klien

Auditor melakukan pengawasan perpajakan seuai

kontrak dengan klien

Auditor melakukan pengawasan perpajakan dengan

mengkoordinasi pihak manajemen

perusahaan mengenai data

perpajakan

Series 1

21

Tabel 3.3 Presentase Produktif Kualitas Jasa

No Produktif Presentase Kategori

1 Berwujud, berupa penampilan fisik dan komunikasi yang baik pada klien

88 Sangat

Efektif

2 Empati atau peduli memberikan perhatian secara pribadi kepada klien sebagai wajib pajak badan

76

Efektif

3 Auditor membantu dan memberikan pelayanan dengan

tanggap(responsiveness)

kemampuan memberikan pelayanan dengan cepat dan benar

84 Efektif

4 Kemampuan auditor untuk memberikan jasa perpajakan sesuai dengan yang di janjikan, andal, terpercaya, dan akurat serta konsisten

80 Efektif

5 Kemampuan auditor untuk memberikan keyaninan dan

84 Efektif

kepercayaan terhadap janji yang telah dikemukakan kepada klien (Sumber : Data diolah. 2021)

(Sumber Data diolah. 2021)

Gambar 3.2 Grafik Produktif Kualitas Jasa

Berdasarkan dari data responden di atas tentang kualitas jasa lebih sukar untuk di evaluasi di bandingkan dengan kualitas barang. Dan dari hasil 5 responden yang terdiri dari 3 perempuan dan 2 laki-laki bahwa kualitas jasa terhadap tingkat kepuasan klien pada peryataan 1 sejumlah 76 poin, dan pertanyaan 2 mendapat respon 92 poin, dan peryataan ke 3 mendapatkan 84 poin, sedangkan peryataan ke 4 mendapat 88 poin

Dan dari di atas menunjukan bahwa kualitas pelayanan jasa terhadap klien dari kusioner pada poin 2 dan 4 klien merasa cukup puas terhadap pelayanan

100 2030 4050 6070

8090 80

72

88 88

Series 1

Series 1

23

yang di berikan audito terutama dalam hal tanggap dan kepercayaan terhadap klien.

Tabel 3.4 Perhitungan Pajak penghasilan Badan pada Klien

No Produktif Presentase Kategori

1 Kemudahan klien yang dapat

mengakses jasa dari kantor akuntan publik atau kantor konsultan

76 Efektif

2 Kegiatan sosialisasi mengenai kewajiban wajib pajak dan sosialisasi mengenai adanya peraturan perpajakan

92 Sangat Efektif

3 Melakukan perhitungan pajak penghasilan badan sesuai undang- undang perpajakan

84 Efektif

4 Perhitungan pajak penghasilan badan sesuai dengan laporan audit

88 Sangat Efektif

5 Menghitung pajak badan

disesuaikan dengan perhitungan

84 Efektif

yang di laporkan pada laporan keuangan dari akuntan public (Sumber ; Data diolah 2021)

(Sumber: data diolah 2021)

Gambar 3.3 Grafik Perhitungan PPh Badan

Dari data responden di atas PPh Badan adalah pajak yang dikenakan atas:

penghasilan suatu perusahaan. Sebagai ketentuan dalam UU pajak penghasilan (UU PPH), penghasilan suatu badan atau perusahaan yang dimaksud adalah setiap penambahan kemampuan ekonomis yang diterima atau diperoleh oleh wajib pajak badan, dari hasil responden 5 orang yang terdiri dari 3 perempuan dan 2 laki-laki dari hasil tersebut bahwa jumlah perhitungan pajak penghasilan Badan pada klien pada peryataan 1 berjumlah 76 poin, dan pada peryataan ke 2 berjumlah 92 poin pada peryataan ke 3 berjumlah 84 poin dan pada peryataan ke 4 berjumlah 88 poin

80 84 88 84

0 0 0 0

0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 100

Kemudahan klien yang dapat mengakses jasa

dari kantor akuntan publik

atau kantor konsultan

Kegiatan sosialisasi mengenai kewajiban wajib

pajak dan sosialisasi mengenai adanya

peraturan perpajakan

Melakukan perhitungan pajak penghasilan badan sesuai undang-

undang perpajakan

Perhitungan pajak penghasilan badan sesuai dengan

laporan audit

Series 1

25

Berdasarkan pelaksanaan pengawasan dan kualitas jasa dalam perhitungan PPh Badan di kutip dari hasil wawancara pada pihak instansi KAP ardaniah abbas mengatakan memastikan laporan keuangan yang di setor ke pihak perpajakan sesuai dengan laporan audit, dan memberikan jasa sesuai dengan undang-undang Dan Memastikan laporan keuan bbgan yang diserahkan untuk keperluan perpajakan sudah sesuai dengan laporan audit.

Dokumen terkait