• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENUTUP

Dalam dokumen 6.-Renja-DLH-2018.pdf (Halaman 41-49)

Renja Dinas Lingkungan Hidup tahun 2018 merupakan dokumen perencanaan yang penting dipedomani untuk memberikan arah bagi pelaksanaan program dan kegiatan tahun 2018 di lingkup Dinas Lingkungan Hidup, guna mendukung tercapainya target pembangunan daerah tahun 2018 yang tercantum dalam Rencana Kerja Pembangunan Daerah Tahun 2018.

Optimalisasi dalam pelaksanaan isi Renja merupakan hal penting yang perlu diupayakan dalam rangka mewujudkan kelancaran pelaksanaan program dan

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 42

kegiatan yang telah direncanakan sesuai dengan kewenangan urusan lingkungan hidup yang diemban oleh Dinas Lingkungan Hidup sebagai salah satu OPD di lingkup Pemerintah Kabupaten Blitar. Oleh karena itu, sangat diharapkan adanya dukungan dari seluruh pihak yang terkait dengan pelaksanaan isi Renja Dinas Lingkungan Hidup. Semoga Renja Dinas Lingkungan Hidup tahun 2018 ini dapat dijadikan acuan bagi seluruh pemangku kepentingan terkait, sehingga diharapkan dapat tercapai tujuan pembangunan daerah Kabupaten Blitar tahun 2018. Akhirnya, ucapan terima kasih disampaikan kepada seluruh pihak yang terlibat dalam penyusunan dokumen ini.

Sebagai penutup apabila ada hal-hal yang kurang sesuai dengan harapan, maka kami bersedia menerima kritik dan saran agar untuk tahun-tahun mendatang akan diadakan evaluasi dan pembenahan dengan tetap memperhatikan kendala- kendala yang dihadapi dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar.

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar

Ir. M. KRISNA TRIATMANTO, M.Si Pembina Utama Muda

NIP. 19651204 199003 1 008

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 43 Rencana Program dan Kegiatan Dinas Lingkungan Hidup Tahun 2018

dan Prakiraan Maju Tahun 2019

Nama

SKPD : Dinas Lingkungan Hidup

KODE Urusan/Bidang Urusan Pemerintahan Daerah dan

Program/Kegiatan

Indikator Kinerja Program (Outcome)/Kegiatan

(output) Lokasi

Rencana Tahun 2018 Prakiraan Maju Rencana Tahun 2019 Target

Capaian Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif (Juta )

Sumber

Dana Catatan Penting

Target Capaian

Kinerja

Kebutuhan Dana/Pagu Indikatif (Juta )

1 1 2 3 4 5 6 7 8 9

Program Penataan dan Pengelolaan

Lingkungan

Prosentase Peningkatan Usaha/Kegiatan yang mempunyai dokumen lingkungan

Kab.

Blitar 5% 1.300.000.000 6%

1.350.000.000

- Penyusunan Regulasi/Peraturan Perundangan bidang lingkungan hidup

Jumlah Regulasi/Peraturan Perundangan bidang lingkungan hidup yang disusun

1 Perda 1

Perbup 300.000.000 APBD II 1 Perda 2

Perbup

300.000.000

- Sosialisasi Program Pengelolaan Lingkungan Hiidup

Jumlah peserta

bintek/sosialisasi tentang pengelolaan lingkungan hidup

750 orang 100.000.000 APBD II 750 orang

100.000.000

- Operasionalisasi Laboratorium lingkungan Hidup

Jumlah Data hasil uji

Laboratorium lingkungan 40 sampel 100.000.000 APBD II 50 sampel 150.000.000 - Penyediaan Sistem

Informasi Lingkungan Hidup (SILH)

Jumlah Data yang diupdate 1 pkt 100.000.000 APBD II 1 pkt

100.000.000 - Publikasi Lingkungan

Hidup Jumlah media yang

digunakan dalam publikasi lingkungan hidup

3 Media ( Cetak, Radio, dan

Internet )

500.000.000 APBD II 3 Media ( Cetak, Radio, dan

Internet )

500.000.000

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 44 - Klinik lingkungan

hidup Jumlah rekomendasi

pemberian ijin lingkungan 25 unit usaha 100.000.000 APBD II 25 unit

usaha

100.000.000 Peningkatan bidang

lingkungan hidup ( DAK dan

PENDAMPING)

Jumlah sarana prasarana laboratorium yang dipenuhi

1 Paket 100.000.000 APBN 1 Paket

100.000.000

Program Pengawasan dan Pengendalian kerusakan lingkungan

Prosentase Usaha yang memiliki pengelolaan limbah status baik

20% 305.000.000 20%

315.000.000

- Pengawasan dan pemantauan lingkungan hidup

Jumlah Kegiatan/usaha yang mentaati dan patuh terhadap dokumen lingkungan

125 Usaha 180.000.000 APBD II 150 Usaha

180.000.000

- Tindak lanjut pengaduan

masyarakat tentang lingkungan hidup

Prosentase pengaduan

masyarakat yang

ditindaklanjuti

100% 50.000.000 APBD II 100%

60.000.000

- Pemberdayaan masyarakat dalam upaya

penanggulangan dan pemulihan lingkungan

Jumlah masyarakat yang

dibina 100 orang 75.000.000 100 orang

75.000.000

Program Pembinaan

Lingkungan Sosial Prosentase peningkatan SDM bagi Tenaga Kerja dan masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup

10% 620.000.000 10%

665.000.000

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 45

Pembinaan kemampuan dan ketrampilan bagi tenaga kerja dan masyarakat dalam pengelolaan limbah organik ( DBHCHT )

Jumlah tenaga kerja dan

masyarakat yang dibina 300 orang 250.000.000 DBHCHT 300 orang 270.000.000

Penerapan sistem management

lingkungan melalui Uji Kualitas Air dan Udara di sekitar Industri Tembakau (DBHCHT)

Jumlah IHT yang diawasi dan ditetapkan titik uji Kualitas air dan udara

12 perusahaan 195.000.000 DBHCHT 12

perusahaan

195.000.000

Pembinaan kemampuan dan ketrampilan bagi tenaga kerja dan masyarakat dalam pengelolaan sampah rumah tangga (DBHCHT)

Jumlah tenaga kerja dan masyarakat yang dibina dalam pengelolaan sampah rumah tangga

200 orang 175.000.000 DBHCHT 200 orang

200.000.000

Program Konservasi dan Kemitraan Lingkungan

Prosentase lahan yang

dikonservasi 4% 2.670.000.000 5%

2.550.000.000

- Koordinasi Program Pengembangan Kota Hijau (P2KH)

Jumlah koordinasi program pengembangan Kota Hijau

5 kali 200.000.000 APBD II 5 kali

200.000.000

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 46 - Konservasi sumber

daya air Jumlah Desa di kawasan Tepi sungai dan Sempadan Sungai yang dibina

10 DS/Kel 150.000.000 APBD II 10 DS/Kel

150.000.000 - Pembinaan

pengelolaan

lingkungan pedesaan menuju

Desa/Kelurahan berseri ( bersih sehat asri dan lestari

Jumlah Desa /Kelurahan Berseri

22 DS/Kel 500.000.000 APBD II 22 DS/Kel

500.000.000

- Pengendalian Kerusakan hutan dan lahan

Jumlah luas lahan yang

dikonservasi ( Ha ) 50 Ha 1.000.000.000 APBD II 50 Ha

700.000.000

- Peningkatan bidang lingkungan hidup ( DAK DAN

Pendamping)

Luasan lahan penghijauan 50 Ha 300.000.000 APBN 50 Ha

300.000.000

Pemberdayaan masyarakat dalam upaya mitigasi dan Adaptasi perubahan iklim

Jumlah masyarakat yang dibina dlm upaya mitigasi dan Adaptasi perubahan iklim

180 Orang ( 3

Kecamatan)

320.000.000 APBD II 180 Orang ( 3

Kecamatan)

400.000.000

Koordinasi Penilaian

Adiwiyata Jumlah sekolah yang dibina

program Adiwiyata 35 sekolah 100.000.000 APBD II 40

sekolah

200.000.000 Pembinaan Eco-

Pesantren Jumlah pondok pesantren yang dibina untuk peduli berbudaya lingkungan hidup

7 pondok

pesantren 100.000.000 APBD II 10 pondok

pesantren

100.000.000

Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan

Prosentase peningkatan

penanganan sampah 40% 4.680.000.000 60%

4.780.000.000

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 47 - Peningkatan

Operasional Pengangkutan sampah

Jumlah kawasan perkotaan

yang tertangani/terlayani 8 kota 2.000.000.000 APBD II 12 kota 2.000.000.000

- Pengelolaan persampahan di lingkungan TPA, TPST dan TPS 3R

Jumlah volume sampah di lingkungan TPA yang tertangani ( M3 ) per tahun

80.000 M3 2.000.000.000 APBD II 120.000 M3

2.000.000.000

Pemberdayaan masyarakat dalam pengelolaan persampahan

Jumlah Bank sampah yg

dikelola masyarakat 6Unit 180.000.000 APBD II 7 Unit

180.000.000

Peningkatan bidang lingkungan hidup ( DAK)

Jumlah sarpras

pengelolaan lingk. Hidup yg layak fungsi

10 Paket 500.000.000 APBN 6 paket

600.000.000

Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau ( RTH ) dan

Pertamanan

Prosentase Peningkatan

luasan RTH ( Ha) 2% 4.600.000.000 2%

5.134.865.460

Pemeliharaan RTH, Taman Kota, Hutan Kota

Jumlah RTH, Taman Kota/Hutan Kota yg dipelihara

3 ha 700.000.000 APBD II 4 Ha

800.000.000

Penataan RTH Jumlah RTH, Taman Kota/Taman tugu perbatasan yang ditata

1 Lokasi ( RTH

Kanigoro ) 3.400.000.000 APBD II 2 Lokasi ( RTH Kanigoro, Srengat )

3.734.865.460

Peningkatan bidang lingkungan hidup ( DAK DAN

Pendamping)

Jumlah RTH yang ditata 2 Lokasi ( RTH Kanigoro, Kademangan )

500.000.000 APBN 3 Lokasi ( RTH Kanigoro, Srengat, Nglegok )

600.000.000

RENJA - OPD Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Blitar Tahun 2018 48 Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Persentase Kepuasan Aparatur

100% 700.000.000 100%

700.000.000

- Penyediaan dan peningkatan administrasi perkantoran

Jumlah jenis layanan

administrasi perkantoran DLH 12 bulan 700.000.000 APBD II 12 bulan 700.000.000

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Persentase sarpras aparatur dengan kondisi layak fungsi

100% 700.000.000 100%

700.000.000

- Penyediaan dan Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Jumlah sarpras yang berfungsi baik

DLH 12 bulan 700.000.000 APBD II 12 bulan

700.000.000

Program Peningkatan Kapasitas Sumberdaya Aparatur

Persentase peningkatan

kapasitas SDM aparatur 10% 260.000.000 10%

270.000.000

Peningkatan Kapasitas SD Aparatur SKPD

Jumlah aparatur yang

mengikuti Bimtek DLH 3 orang 260.000.000 APBD II 3 orang

270.000.000

Program Perencanaan, Penganggaran,

Pengendalian dan Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Persentase dokumen perencanaan, laporan keuangan dan kinerja SKPD yang disusun tepat waktu

100% 70.000.000 100%

72.000.000

- Penyusunan Dokumen Perencanaan dan Pelaporan Capaian Kinerja

Jumlah dokumen DLH 6 eks 35.000.000 APBD II 6 eks

37.000.000

Dalam dokumen 6.-Renja-DLH-2018.pdf (Halaman 41-49)

Dokumen terkait