• Tidak ada hasil yang ditemukan

Rancangan Aktualisasi dan Habituasi

BAB II. RANCANGAN AKTUALISASI DAN HABITUASI

F. Rancangan Aktualisasi dan Habituasi

Unit kerja : Sekretariat Daerah Kabupaten Purworejo Identifikasi isu : 1. Belum optimalnya penyusunan Analisis

Jabatan dan Analisis Beban Kerja Perangkat Daerah Tahun 2022

2. Kurang optimalnya penyusunan Peta Jabatan Perangkat Daerah Tahun 2022 3. Belum optimalnya penyusunan Evaluasi

Jabatan Perangkat Daerah Tahun 2022 4. Belum tersusunnya Standar Kompetensi

Jabatan (SKJ) Perangkat Daerah Tahun 2022

5. Belum optimalnya pemanfaatan google drive dalam pemutakhiran dokumen kelembagaan

Isu yang diangkat : Belum optimalnya pemanfaatan google drive dalam pemutakhiran dokumen kelembagaan Judul : Optimalisasi Pemanfaatan Google Drive

Dalam Pemutakhiran Dokumen Kelembagaan Gagasan pemecahan

isu

: 1. Membuat perencanaan pemutakhiran dokumen dengan menggunakan google drive

2. Mengklasifikasikan dokumen pemutakhiran

3. Melakukan digitalisasi dokumen

4. Mengunggah dokumen ke dalam media penyimpanan digital (google drive)

5. Melakukan evaluasi dan monitoring hasil digitalisasi arsip

23

Tabel 2.4. Matrik Kegiatan Rancangan Aktualisasi Peserta Latsar Tahun 2022

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

1. Membuat perencanaan pemutakhiran dokumen

(Sumber : tupoksi)

Tersedianya dokumen perencanaan proses

pemutakhiran

Keterkaitan kegiatan dengan Manajemen ASN :

Kegiatan yang saya lakukan untuk membuat perencanaan pemutakhiran dokumen dengan menggunakan google drive diawali dengan kegiatan perencanaan berupa konsultasi kepada mentor, hal ini mendukung peran ASN sebagai perencana, pelaksana, pengawas penyelenggaraan tugas umum pemerintahan dan pembangunan nasional melalui pelaksanaan kebijakan dan pelayanan publik yang profesional, bebas dari intervensi politik, serta bersih dari praktik korupsi, kolusi dan nepotisme. Di samping itu juga mendukung peran ASN dalam mempererat persatuan dan

Tersedianya dokumen

perencanaan proses pemutakhiran akan memberikan

kontribusi terhadap Visi Kabupaten Purworejo Berdaya Saing 2025 melalui misi meningkatkan daya saing kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang

baik (good

governance) dengan mampu mencapai tujuan organisasi peningkatan

pelayanan publik.

Tersedianya dokumen perencanaan proses

pemutakhiran maka akan menguatkan nilai organisasi Bersih,

Akuntabel, dan Profesional.

24

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

kesatuan NKRI yang dapat dilihat dari hak dan kesempatan ASN untuk mengembangkan kompetensi dengan tetap mengedepankan kode etik dan perilaku ASN yaitu memberikan informasi secara benar.

Keterkaitan kegiatan dengan Smart ASN :

Saya mengidentifikasi kegiatan untuk membuat perencanaan tersebut dengan mencari referensi yang valid, dan menggunakan bahasa yang baik dan benar saat berkomunikasi (digital safety).

a. Melakukan konsultasi dengan mentor terkait dokumen yang bersifat rigid dalam pemutakhiran

Tersedianya notulen/ catatan, saran/masukan, draft dokumen, atau persetujuan mentor

Saya melakukan konsultasi dengan menghargai masukan dari mentor meskipun berbeda latar belakang (Harmonis) dengan menjaga nama baik sesama ASN, Atasan, dan Negara (Loyal).

25

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

b. Melakukan diskusi dengan teman kerja terkait dokumen yang diperlukan dalam

pemutakhiran

Tersedianya draft kebutuhan dokumen

Saya melakukan diskusi secara proaktif (Adaptif) dengan bekerja sama bersama rekan kerja (Kolaboratif).

c. Mengumpulkan semua dokumen yang diperlukan dalam

pemutakhiran

Terkumpulnya dokumen pemutakhiran

Saya mengumpulkan dokumen

dengan konsisten

(Akuntabel).

d. Membuat alur/

sistematika pemutakhiran dokumen

Tersedianya alur/sistematika pemutakhiran dokumen

Saya membuat

alur/sistematika pemutakhiran dokumen dengan proaktif (Adaptif)

2. Mengklasifikasikan dokumen

pemutakhiran (Sumber : tupoksi)

Tersedianya dokumen pemutakhiran yang

terklasifikasi

Keterkaitan kegiatan dengan Manajemen ASN :

Dalam mengklasifikasikan dokumen pemutakhiran saya memberikan inovasi klasifikasi dokumen sesuai dengan masalah yang saat ini sedang dihadapi dengan menjalankan tugasnya dengan penuh pengabdian, kejujuran, kesadaran, bertanggung jawab dan menciptakan lingkungan

Tersedianya

dokumen yang terklasifikasi akan memberikan

kontribusi terhadap visi Purworejo Berdaya Saing 2025 melalui misi meningkatkan daya saing kualitas

Tersedianya dokumen yang terklasifikasi maka akan menguatkan nilai organisasi Bersih,

Akuntabel, dan Profesional.

26

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

kerja yang nondiskriminatif dan menghargai komunikasi, konsultasi, dan kerja sama (kewajiban, kode etik dan nilai-nilai ASN).

Keterkaitan kegiatan dengan Smart ASN :

Inovasi pengklasifikasian dokumen yang saya kerjakan tidak jauh dari referensi yang telah saya cari di internet dan sumber-sumber sebelumnya yang valid dan dapat dipertanggungjawabkan.

(digital skill, digital safety, digital ethics).

pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang

baik (good

governance).

Dengan mampu mencapai tujuan organisasi

peningkatan pelayanan publik.

a. Membersihkan meja kerja dengan

mensortir dokumen

Telah tersortirnya dokumen di meja kerja

Saya mensortir dokumen dengan integritas tinggi (Akuntabel).

b. Membuat odner terkait dokumen sesuai

subjeknya dan diurutkan

berdasarkan tanggal

Tersedianya odner yang isinya dokumen yang sudah terklasifikasi

Saya membuat odner bersedia bekerja sama bersama rekan kerja (Kolaboratif).

27

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

c. Mensortir arsip aktif dan inaktif

Tersortirnya arsip aktif dan inaktif

Saya melakukan pensortiran dokumen dengan penuh dedikasi tinggi (Loyal) dan profesional (Kompeten).

3. Melakukan digitalisasi dokumen pemutakhiran (Sumber : inovasi)

Tersedianya dokumen digital (softcopy)

Keterkaitan kegiatan dengan Manajemen ASN :

Dalam melakukan digitalisasi dokumen saya mendukung upaya peningkatan kualitas pelayan publik menjadi tanggungjawab sektor publik dengan menaati peraturan yang berlaku (fungsi ASN, kewajiban ASN).

Keterkaitan kegiatan dengan Smart ASN :

Dalam melakukan digitalisasi dokumen saya menggunakan perangkat keras PC/komputer dan scanner sehingga terhindar dari upaya manipulasi data untuk sementara waktu (digital skill, digital safety).

Tersedianya

dokumen digital (softcopy) akan memberikan

kontribusi terhadap visi Purworejo Berdaya Saing 2025 melalui misi meningkatkan daya saing sarana prasarana dan infrastruktur yang didukung kemajuan teknologi informasi dengan mampu mencapai tujuan organisasi yaitu peningkatan

pelayanan publik.

Tersedianya dokumen digital (softcopy) maka akan menguatkan nilai organisasi Bersih,

Akuntabel, dan Profesional.

28

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

a. Menentukan perangkat komputer yang mendukung melakukan pemindaian beserta

pemindaiannya

Tersedianya perangkat yang akan digunakan

Saya menentukan perangkat yang digunakan untuk menyesuaikan terhadap perubahan penggunaan perangkat terbaharui (Adaptif).

b. Menyiapkan dokumen fisik (hardcopy) yang akan dipindai

Tersedianya dokumen fisik yang akan dipindai

Saya menyiapkan dokumen

dengan transparan

(Akuntabel).

c. Memindai dokumen fisik

Tersedainya dokumen digital (softcopy)

Saya memindai dokumen dengan profesional sehingga memperoleh kinerja terbaik (Kompeten) dan memiliki kualitas yang baik (Berorientasi Pelayanan).

d. Menyusun dokumen hasil memindai pada komputer/PC

Tersusunnya file digital berbasis offline

Saya menyusun dokumen hasil memindai pada komputer/PC sebagai salah satu wujud pengabdian terhadap negara (Loyal).

4. Mengunggah dokumen ke dalam media

Tersedianya file dokumen digital pada google drive

Keterkaitan kegiatan dengan Manajemen ASN :

Dalam mengunggah file digital tersebut saya melakukannya

Tersedianya file dokumen digital pada google drive

Tersedianya file dokumen digital pada

29

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

penyimpanan digital (google drive)

(Sumber : inovasi)

dengan penuh pengabdian kejujuran, kesadaran, dan tanggung jawab, dan menjalankan tugas secara profesional dan tidak berpihak (kewajiban ASN dan nilai- nilai dasar ASN).

Keterkaitan kegiatan dengan Smart ASN :

Dalam mengunggah file digital pada google drive menggunakan komputer/PC dengan tersambung pada jaringan internet sehingga memastikan bahwa laman yang saya kunjungi tidak mengandung malware yang membahayakan maupun sejenisnya (digital skill, digital safety).

akan memberikan kontribusi terhadap visi Purworejo Berdaya Saing 2025 melalui misi meningkatkan daya saing sarana prasarana dan infrastruktur yang didukung kemajuan teknologi informasi.

dengan mampu mencapai tujuan organisasi

peningkatan pelayanan publik.

google drive maka akan menguatkan nilai organisasi Bersih, Ikhlas, Melayani, Akuntabel, dan Profesional.

a. Memastikan perangkat yang akan digunakan dapat bekerja dengan

maksimal dan tersambung dengan internet

Tersedianya perangkat kerja

Saya memastikan perangkat yang akan digunakan dengan penuh integritas (Akuntabel).

30

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

b. Pembuatan akun pada google drive

Terbentuknya akun google drive

Saya cekatan dan dapat diandalkan dalam membuat akun google drive (Berorientasi Pelayanan) c. Pembuatan

google form

Terbentuknya google form

Saya membuat akun google form dengan kualitas terbaik (Kompeten)

d. Menyebarkan google form ke rekan kerja

Kiriman

dokumen dari rekan kerja

Saya menyebarkan akun google form ke rekan kerja

dengan menghargai

perbedaan (Harmonis) dan melakukan perbaikan tiada henti (Berorientasi Pelayanan)

e. Menyusun dan menggabungkan dokumen dari google form dengan hasil pindaian

Tersusunnya dokumen

Saya menyusun dan menggabungkan dokumen dari google form dengan hasil pindaian secara proaktif (Adaptif)

f. Mengunggah semua file digital di komputer ke google drive

Tersedianya file digital di google drive

Saya mengunggah semua file dengan bersinergi bersama rekan kerja (Kolaboratif)

31

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN

OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

5. Melakukan

evaluasi dan monitoring hasil digitalisasi arsip (Sumber : Inovasi)

Adanya catatan perbandingan pemutakhiran dokumen

Keterkaitan kegiatan dengan Manajemen ASN :

Melakukan evaluasi dalam rangka meningkatkan kinerja SDM yang dapat dilihat dari memberikan informasi secara benar dan tidak menyesatkan kepada pihak lain yang memerlukan informasi terkait kepentingan kedinasan dan selalu menajga reputasi dan integritas ASN (kewajiban ASN, kode etik dan kode perilaku ASN).

Keterkaitan kegiatan dengan Smart ASN :

Memastikan bahwa semua kegiatan yang saya lakukan tidak terdapat dokumen yang mengandung pemalsuan, sara ataupun sejenisnya sehingga aman untuk disebarluaskan kepada pihak-pihak tertentu (digital skill, digital safety, digital ethics).

Adanya catatan perbaikan akan memberikan

kontribusi terhadap visi Purworejo Berdaya Saing 2025 melalui misi meningkatkan daya saing kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang

baik (good

governance).

dengan mampu mencapai tujuan organisasi

peningkatan pelayanan publik.

Adanya catatan perbaikan maka akan menguatkan nilai organisasi Bersih, Ikhlas, Melayani, Akuntabel, dan Profesional.

32

NO KEGIATAN TAHAPAN

KEGIATAN

OUTPUT/HASIL KETERKAITAN SUBSTANSI MATA PELATIHAN

KONTRIBUSI VISI DAN MISI ORGANISASI

PENGUATAN NILAI NILAI ORGANISASI

1 2 3 4 5 6 7

a. Mengecek keseluruhan hasil upload file

Tersedianya draft checker

Saya mengecek keseluruhan hasil upload file dengan proaktif (Adaptif) dan penuh integritas (Akuntabel).

b. Membagikan link hasil digitalisasi kepada pihak- pihak tertentu

Terdapatnya link hasil digitalisasi pada google drive

Saya membagikan link dokumen kepada pihak-pihak tertentu dalam rangka menjaga rahasia jabatan (Loyal) sehingga lingkungan kerja tetap kondusif (Harmonis).

c. Membandingkan sebelum dan sesudah adanya pemutakhiran dokumen sekaligus menentukan tindak lanjutnya

Adanya catatan perbaikan dan perbandingan

Saya membandingkan hasil pekerjaan dengan bekerja sama bersama rekan kerja (Kolaboratif).

33

Dokumen terkait