• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.2. Saran

Dengan melakukan kegiatan evaluasi pengelolaan limbah cair dan limbah padat B3 di PT.X saran yang dapat diberikan kepada PT.X untuk meningkatkan kesesuaian pengelolaan limbah cair non-B3 dan limbah padat B3 sebagai berikut :

1. Limbah cair

a. Melakukan pengujian laboratorium untuk seluruh parameter limbah cair sebelum pengolahan yang berfungsi sebagai mengetahui efisiensi dari IPAL yang dimiliki; atau

b. Memiliki parameter kualitas air limbah setiap unit IPAL dengan tujuan bisa mengetahui seberapa besar penyisihan parameter dan mengetahui keefektifan unit IPAL dalam penyisihan parameter air tersebut;

2. Limbah padat B3

a. Pewadahan limbah B3 dipastikan sesuai dengan karakteristik limbah B3 dan meminimalisir terjadinya tumpahan dan kebocoran limbah B3.

b. Simbol dan label limbah B3 diperbaharui menggunakan simbol dan label yang jelas, peletakan yang baik dan perlu ditambahkan label tutup wadah.

c. Penyimpanan Limbah B3 yang diperlukan perencanaan ulang TPS karena jarak antara atap dengan limbah B3 <1m , saluran penampung tumpahan limbah B3 berada di luar TPS dimana akan menimbulkan resiko masuknya air hujan, dan meratakan lantai.

DAFTAR PUSTAKA

Agnestyadi, Y. (2016). Tinjauan hukum peran masyarakat terhadap pemanfaatan limbah abu batubara dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. (S1), Universitas Pasundan, Bandung. Retrieved from http://repository.unpas.ac.id/id/eprint/11584

aisyah, K. a. (2022). Uji kandungan logam berat seng (zn) pada air irigasi, tanah dan sayuran kangkung (ipomoea reptans poir.) di kawasan industri kecamatan margaasih kabupaten bandung. (S1), Universitas Pasundan, Bandung. Retrieved from http://repository.unpas.ac.id/58958/

Aji, K., dan Yuwana, D. (2021). Analisa pengaruh filtrasi terhadap penurunan BOD dan COD pada limbah rumah tangga di kelurahan cacaban, kecamatan magelang, tengah kota magelang. Reviews in Civil Engineering, 5, 75. doi:10.31002/rice.v5i2.4798

Anggarini, N. H., Stefanus, M., dan Prihatiningsih. (2014). Pengelolaan Dan Karakterisasi Limbah B3 Di Pair Berdasarkan Potensi Bahaya Ilmiah Aplikasi Isotop Dan Radiasi, 5(1), 41-49.

Ardhi, E. W. (2022). Pengolahan Limbah Industri Cat PT. Pabrik Cat Tunggal Djaja Indah, Sidoarjo. (s1), UPN Veteran Jawa Timur, Jawa Timur.

Retrieved from http://repository.upnjatim.ac.id/id/eprint/4504 Aufa, R. (2017). Teknik Penyisihan Fenol dari Air Limbah.

BPS. (2022a). Kota Cimahi dalam angka 2022. Kota Cimahi: BPS Kota Cimahi.

BPS. (2022b). Statistik Indonesia. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Dwi, K. I. S. (2019). Analisis Perbandingan model prediksi kebangkrutan menggunakan model altman modifikasi, springate, zmijewski dan grover (pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei, periode 2015 – 2017).

(S1), Universitas Andalas, Padang. Retrieved from http://scholar.unand.ac.id/42608/

Festri Festri, I., dan Ellina, S. P. (2014). Studi Dampak Arsen (as) Dan Kadmium (Cd) Terhadap Penurunan Kualitas Lingkungan. Jurnal Teknik ITS, 3(1).

doi:10.12962/j23373539.v3i1.5684

Findiastuti, W., Annisa, R., Budiarto, H., dan Irawan, I. (2022). Ekologi Industri.

Malang: Media Nusa Creative.

Firdaus, M. I., Saptomo, S. K., dan Febrita, J. (2018). Evaluasi Kinerja Unit Instalasi Pengolahan Air Limbah Bojongsoang Bandung. Jurnal Teknik Sipil dan Lingkungan, 3 (1). doi:https://doi.org/10.29244/jsil.3.1.35-48

Herdawati, D. (2014). Gambaran Pengetahuan Siswa Kelas II SMA tentang rokok di SMA BPI 2 Bandung. (D3), Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung. Retrieved from http://repository.upi.edu/15876/

Hernadewita, Ab.Rahman, M. N., dan Md.Deros, B. (2007). Penangananlimbah industricatditinjau darisisiclean technologydalammanajemen industri.

Teknik Mesin, 4(2), 108-113.

Iqbal, A. N. Q. (2021). Pengaruh kemiringan dan diameter tube settler terhadap penurunan nilai kekeruhan dan efesiensi penyisihan tss pada reaktor sedimentasi rectangular. (S1), Universitas Hasanuddin, Gowa. Retrieved from

http://repository.unhas.ac.id/id/eprint/5789/2/D12114313_skripsi%20%20 1-2.pdf

Isfa, B. (2022). Optimalisasi Fungsi Pigmen Presipitasi Kalsium Karbonat, Litofon, Seng Oksida, dan Paduannya Sebagai Substitusi Titanium Dioksida Yang Diaplikasikan Pada Cat Berbasis Air Tipe Matt. (S3),

Universitas Andalas, Padang. Retrieved from

http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/116269

Isnaini, H. H. (2020). Potensi Pencemaran Limbah Cair Rumah Pemotongan Ayam X Di Dusun Betakan, Sumberrahayu, Moyudan, Sleman. (S1), Politeknik Kesehatan Kementrian Kesehatan, Yoygakarta.

Jewell, L., Fasemore, O., Glasser, D., Hildebrandt, D., Heron, L., Van Wyk, N., dan Cooray, B. (2004). Toward zero waste production in the paint industry. Water Sa, 30(5), 95-99.

Kamajaya, G. Y., Putra, I. D. N. N., dan Putra, I. N. G. (2021). Analisis Sebaran Total Suspended Solid (TSS) Berdasarkan Citra Landsat 8 Menggunakan Tiga Algoritma Berbeda Di Perairan Teluk Benoa, Bali. Journal of Marine

and Aquatic Sciences, 7(1), 18-24.

doi:https://doi.org/10.24843/jmas.2021.v07.i01.p03

Keputusan Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia Nomor 171 tahun 2020 tentang penetapan standar kompetensi kerja nasional Indonesia kategori industri pengolahan golongan pokok industri bahan kimia dan barang dari bahan kimia industri cat, Keputusan Menteri Ketenagakerjaan Republik Indonesia (2020).

Lorton, G. A. (1988). Hazardous Waste Minimization: Part III Waste Minimization in the Paint and Allied Products Industry. Waste

Management, 38(4), 422-427.

doi:https://doi.org/10.1080/08940630.1988.10466394

Maharani, V. S. (2017). Studi Literatur: Pengolahan Minyak dan Lemak Limbah Industri. (S1), Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya. Retrieved from

https://repository.its.ac.id/43769/1/3313100045_Undergraduate_Thesis.pd f

Maulani, M. (2022). Sistem Pengolahan Air limbah di PT Industri Susu Alam Murni Bandung. (Sekolah Vokasi), Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Retrieved from https://ereport.ipb.ac.id/id/eprint/9545/

Ningsih, P. W. (2019). Penentuan Kadar Logam Tembaga (II) pada Air Limbah Industri Menggunakan Reagen Alami dari Ekstrak Bunga Merak (Caesalpinia Pulcherrima) dengan Metode Sequential Injection Analysis.

(S1), Universitas Brawijaya, Malang. Retrieved from http://repository.ub.ac.id/id/eprint/176732/7/Puput%20Wahyu%20Ningsih .pdf

Nugroho, Y. B., Yulistyorini, A., dan Mujiyono. (2022). Evaluasi kinerja Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) PT. Wahana Kreasi Hasil Kencana (WKHK) Tanggerang. Jurnal Teknologi Lingkungan, 23(2), 172- 179.

Okolo, B., Nnaji, P., Menkiti, M., dan Onukwuli, O. (2015). A Kinetic Investigation of the Pulverized Okra Pod Induced Coag-Flocculation in Treatment of Paint Wastewater. American Journal of Analytical Chemistry, 06, 610-622. doi:10.4236/ajac.2015.67059

Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 03 Tahun 2010 tentang Baku Mutu Air Limbah Bagi Kawasan Industri, (2010).

Peraturan Pemerintah nomor 22 tahun 2021 tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup, (2021).

Putranto, T. T. (2011). Pencemaran Logam Berat Merkuri (Hg) Pada Airtanah.

Teknik, 32.

Rachman, S. A. (2020). Sistem Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) di PT ICI Paints Indonesia. (D3/Sekolah Vokasi), Institut

Pertanian Bogor, Bogor. Retrieved from

https://ereport.ipb.ac.id/id/eprint/579/

Ramayanti, D., dan Amna, U. (2019). Analisis Parameter COD (Chemical Oxygen Demand) dan pH (Potential Hydrogen) Limbah Cair di PT. Pupuk Iskandar Muda (PT.PIM) Lhokseumawe. Jurnal Kimia Sains dan Teraoan, 1(1), 16-21.

Dokumen terkait