• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo Tahun 2016 – 2021

Dalam dokumen Renstra-2016-2021.pdf (Halaman 103-125)

BAB VII PENUTUP

4. Perspektif Pertumbuhan dan Pengembangan

2.4 Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo Tahun 2016 – 2021

Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo Tahun 2016 – 2021 sebagai

berikut :

1. Hambatan dan Permasalahan Internal RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo.

a. Waktu tunggu pasien rawat jalan lama baik di pelayanan poliklinik maupun pelayanan penunjang.

b. Ruang tunggu yang tersedia tidak sesuai lagi dengan jumlah pasien yang berkunjung di rawat jalan sehingga pasien belum nyaman

c. Belum tersedianya dokter spesialis untuk bedah saraf, bedah urologi, Jantung, Patologi Anatomi, Bedah Mulut dan dokter Sub spesialis untuk kasus bedah spenal dan Endokrin (Menurut Permenkes No.56 tahun 2014 tentang Klasifikasi dan perijinan Rumah Sakit).

d. Terbatasnya ruang poliklinik.

e. Banyaknya antrian pasien rawat inap di IGD karena Pemakaian Tempat Tidur (BOR) untuk rawat inap VIP dan Kelas I sudah tidak Ideal yaitu di atas 80 %.

f. Terbatasnya alokasi anggaran belanja modal karena pendapatan diprioritaskan pada belanja operasional.

g. Terbatasnya ruangan gudang obat farmasi.

h. Terbatasnya gudang arsip, gudang rekam medik, gudang logistik dan ruang CSSD.

i. Belum tersedianya ruang asrama untuk dokter residen sehingga menggunakan ruang Paviliun.

j. Master Plan Rumah Sakit sudah tidak sesuai dengan kondisi bangunan.

k. Belum tersedianya ruang tempat bermain anak untuk pelayanan Ibu dan Anak.

l. Belum tersedianya gedung Unit Jantung.

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 99 m. Belum tersedianya gedung Unit Stroke.

n. Gedung ruang Instalasi Radiologi belum standar (menurut bapeten).

o. Ruang IBS lama perlu di rehabilitasi untuk mendukung tindakan operasi karena belum semua spesialis yang menangani tindakan operasi tersedia ruang operasi.

p. Ruang rawat inap Paviliun perlu di rehabilitasi agar sesuai dengan kelasnya.

q. Belum tercapainya ketepatan waktu pelayanan.

r. Belum terwujudnya kepuasan pelanggan di semua unit pelayanan.

s. Sarana dan proses pendidikan dan penelitian belum optimal.

t. Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIM RS) belum terintegrasi secara menyeluruh.

u. Komunikasi beberapa petugas dengan pasien/keluarga masih belum baik.

2. Hambatan dan Permasalahan External RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo.

a. Tingkat inflasi Kabupaten Purworejo pada tahun 2015 sebesar 3,45 %

b. Pertumbuhan ekonomi Kabupaten Purworjo tahun 2015 sebesar 5,09%

c. Tingkat kemiskinan Kabupaten Purworejo tahun 2015 sebesar 13,80 %

d. Pengangguran terbuka Kabupaten Purworejo tahun 2015 sebesar 5,1%

e. Indek pembangunan manusia (IPM) tahun 2015 sebesar 70,37

f. Tingkat pertumbuhan penduduk 1,595 %

g. Regulasi BPJS sering terjadi sehingga menyulitkan petugas dalam memberi penjelasan terhadap pasien.

h. Kurs dolar bergerak tidak menentu sehingga sulit menentukan standar harga untuk pengadaan alat kesehatan dan penunjang

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 100 i. Belum semua alat kesehatan masuk dalam E-Catalog.

j. Dengan adanya kebijakan program Pemerintah dalam hal JKN pada tahun 2019 RS harus terakreditasi bila ingin RS melayani pasien rawat inap peserta BPJS.

3. Kekuatan (Strengths)

a. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo per tanggal 21 Februari 2014 dengan Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor : HK.02.03/I/0216/2014 ditetapkan menjadi Rumah Sakit Tipe B Pendidikan.

b. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo telah mendapat Sertifikat dengan Keputusan Badan Penanaman Modal Daerah Nomor 445/1799/ 2016 tanggal 11 Maret 2016 tentang Perubahan Atas Keputusan Kepala Badan Penanaman Modal Daerah Provinsi Jawa Tengah 445/762/2015 tanggal 20 Februari 2015 Tentang Perpanjangan Izin Operasional dan Klasifikasi Rumah Sakit Umum Daerah Dr.Tjitrowardojo Purworejo.

Bahwa RSUD Dr, Tjitrowardojo telah memenuhi Klasifikasi Rumah Sakit berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 56 tahun 2014 tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit.

c. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo memiliki reputasi yang baik di masyarakat, sehingga sebagian besar masih memilih dan mempercayakan kepada RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo sebagai tempat untuk berobat.

d. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo terletak ditengah Wilayah Perkotaan Kabupaten Purworejo, sangat strategis dan mudah dijangkau oleh masyarakat Purworejo dan sekitarnya.

e. RSUD Dr.Tjitrowardojo memiliki dokter spesialis/tenaga ahli yang full time dapat diharapkan menjadi pusat pelayanan kesehatan yaitu poli: Dalam, Anak, Bedah, Bedah Orthopedi, Kebidanan dan Kandungan, Syaraf, Jiwa, THT, Mata, Kulit dan Kelamin, Patologi Klinik, Paru, Fisik dan Rehabilitasi,

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 101 Gigi Umum, Gigi Konsevasi, Gigi Orthodonti, Psikologi, Radiologi, Anesthesi dan dokter umum.

f. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo telah menjadi BLUD sejak 1 Januari 2009 sehingga pengelolaan keuangan rumah sakit lebih mudah dan RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo semakin mudah dalam pengembangan jenis pelayanan.

g. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo dengan nomor KARS-

SERT/225/II/2016 tanggal 17 Juni 2016 telah ter-Akreditasi dengan status Lulus Akreditasi Tingkat Paripurna.

h. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo telah memiliki Master Plan untuk rencana pengembangan Rumah Sakit.

i. Adanya dokter umum yang telah selesai tugas belajar mengambil spesialis sehingga dapat menjadi sumber daya membuka pelayanan baru.

4. Kelemahan (Weakness)

a. Waktu tunggu pasien rawat jalan lama baik di pelayanan poliklinik maupun pelayanan penunjang.

b. Ruang tunggu yang tersedia tidak sesuai lagi dengan jumlah pasien yang berkunjung di rawat jalan sehingga pasien belum nyaman.

c. Belum tersedianya dokter spesialis untuk bedah saraf, bedah urologi, Jantung, Patologi Anatomi dan dokter Sub spesialis untuk kasus bedah spinal dan Endokrin (Menurut Permenkes No. 56 Tahun 2014 tentang Klasififikasi dan perizinan Rumah Sakit)

d. Terbatasnya ruang poliklinik.

e. Terbatasnya tempat tidur ruang rawat inap.

f. Banyaknya antrian pasien rawat inap di IGD karena Pemakaian Tempat Tidur (BOR) untuk rawat inap VIP dan Kelas I sudah tidak Ideal yaitu di atas 80 %.

g. Terbatasnya alokasi anggaran belanja modal karena pendapatan diprioritaskan pada belanja operasional.

h. Terbatasnya ruangan gudang obat farmasi.

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 102 i. Terbatasnya gudang arsip, gudang rekam medik, gudang

logistic dan ruang CSSD.

j. Belum tersedianya ruang asrama untuk dokter residen sehingga menggunakan ruang Paviliun.

k. Tersedianya Master Plan Rumah Sakit sudah sesuai dengan harapan

5. Peluang (Opportunities)

a. Fasilitas pelayanan RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo saat ini tidak hanya diminati oleh penduduk Kabupaten Purworejo saja, namun juga oleh masyarakat yang ada di 4 (empat ) Kabupaten lainnya, seperti : Kebumen, Magelang, Wonosobo dan Kulon Progo.

b. Telah terjalin kerjasama dengan Fakultas Kedokteran Universitas Gajah Mada, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta dan institusi pendidikan kesehatan, hal ini akan sangat membantu dalam peningkatan kualitas pelayanan di rumah sakit.

c. RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo telah menjadi Rumah Sakit Tipe B Pendidikan, sehingga tidak hanya menyelenggarakan program pendidikan dan pelatihan tapi dikembangkan mejadi tempat penelitian.

d. Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) bagi dokter spesialis, dokter umum, dokter gigi dan paramedis berupa bantuan pembiayaan pendidikan dari Institusi lain.

e. Bantuan sarana dan yang dapat menunjang penyelenggaran Rumah Sakit Pendidikan, antara lain berupa bantuan alat kesehatan dan mebelair dari Institusi Pendidikan.

f. Bagi Rumah Sakit yang melaksanakan PPK-BLUD, maka kekurangan tenaga dimungkinkan untuk mengangkat tenaga BLUD non PNS berdasarkan PP 23 tahun 2005.

g. Meningkatnya akses mobilisasi perekonomian masyarakat Purworejo.

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 103 h. Dengan diberlakukan JKN bidang Kesehatan maka anggota

TNI, POLRI, ASN, peserta Jaminan pemeliharaan kesehatan perusahaan persero dan anggota keluarganya bisa mendapatkan pelayanan kesehatan di Rumah Sakit Umum sehingga meningkatkan kunjungan.

6. Ancaman (Threats)

a. Persaingan semakin ketat dengan pertumbuhan pelayanan kesehatan, khususnya Rumah Sakit swasta yang memperebutkan pangsa pasar dan tenaga profesional.

b. Biaya kesehatan yang semakin tinggi karena kenaikan harga maupun adanya tuntutan untuk melaksanakan pelayanan kesehatan yang memenuhi standart yang lebih tinggi dan ditunjang dengan peralatan kedokteran yang lebih canggih.

c. Berlakunya AFTA tahun 2003 diberlakukan serentak tahun 2015 dan Era Pasar Bebas 2010 ( Globalisasi Ekonomi) yang dipastikan akan diikuti oleh masuknya pemodal dan sumber daya pelayanan dari manca negara potensial mengancam pangsa pasar rumah sakit.

d. Tuntutan mutu pelayanan dan ketidakpuasan masyarakat dalam pemberian pelayanan.

e. Dengan diberlakukan JKN persaingan semakin ketat antar pemberi pelayanan kesehatan.

f. Dengan diterapkan sistem INA CBG’s penetapan diagnosa tepat, bila rumah sakit tidak ingin merugi.

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 104 Rencana Program dan Kegiatan RSUD Dr. Tjitrowardojo Tahun 2016 – 2021 sebagai berikut :

1. Pengembangan Produk Baru Rawat Jalan dan Rawat Inap

Strategi pengembangan produk dilakukan dengan membuka layanan baru dan memperbaiki pelayanan lama, sehingga jenis pelayanan klinik di RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo dalam 5 tahun kedepan adalah sebagai berikut:

TABEL 2.11

RENCANA PENGEMBANGAN PRODUK BARU Tahun 2016 – 2021

NO JENIS LAYANAN

PRODUK BARU

TAHUN

2016 2017 2018 2019 2020 2021 1 Poliklinik 1. Bedah Mulut

2. Akupuntur 3. Bedah Urologi 4. Orthopedi (Spine)

5. Penyakit Dalam (endokrin) 6. Jantung dan Pembuluh

Darah 7. Bedah Syaraf 8. Kedokteran Forensik 9. Tumbuh Kembang Anak 10. Pelayanan Mikrobiologi 11. Pelayanan TB MDR 12. Pelayanan NAPZA 13. Bedah Jantung

14. Intermediated Care (IMC) 2 Penunjang 1. Patologi Anatomi

2. Magnetic Resonance Imaging 3. Pelayanan Sitostatiska 4. Terapi Wicara

5. Terapi Okupasi 6. Ortotik Prostetik 3 Rawat Inap 1. Rawat Inap Jiwa 2. Rawat Inap Stroke

4 IBS 1. Pelayanan Bedah Syaraf

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 105 7. Asumsi Kunjungan Pasien

Asumsi kunjungan pasien RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo dalam lima tahun yang akan datang adalah sebagai berikut :

Grafik 2.25

Asumsi Kunjungan Rawat Jalan RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan penderita rawat jalan dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 142.912 meningkat menjadi 147.199 pasien atau meningkat sebesar 3,00%.

Grafik 2.26

Asumsi Kunjungan Instalasi Gawat Darurat RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Gawat Darurat dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 20.480 meningkat menjadi 21.504 pasien atau meningkat sebesar 2,5%.

130,000 135,000 140,000 145,000 150,000 155,000 160,000 165,000 170,000

2016 2017 2018 2019 2020 2021

142,912 147,199 151,615 156,164 160,849 165,674

2016 2017 2018 2019 2020 2021

20,480 20,992 21,517 22,055 22,606 23,736

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 106 Grafik 2.27

Asumsi Kunjungan Instalasi Rawat Inap RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Rawat Inap dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 21.192 meningkat menjadi 22.252 pasien atau meningkat sebesar 5%.

Grafik 2.28

Asumsi & Realisasi Kunjungan Instalasi Bedah Sentral RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Bedah Sentral dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 5.225 meningkat menjadi 5.490 pasien atau meningkat sebesar 5 %

2016 2017 2018 2019 2020 2021

21,192 22,252 23,364 24,532 25,759 27,047

2016 2017 2018 2019 2020 2021

5,229 5,490 5,765 6,053 6,356 6,674

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 107 8. Asumsi Jumlah Pelayanan Resep

Grafik 2.29

Asumsi Jumlah Pelayanan Resep Instalasi Farmasi RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Farmasi dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 1.743.358 meningkat menjadi 1.917.694 pasien atau meningkat sebesar 10%

9. Asumsi Jumlah Tindakakan Laboratorium

Grafik 2.30

Asumsi Tindakan Instalasi Laboratorium RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2020

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Laboratorium dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 414.285 meningkat menjadi 434.999 pasien atau meningkat sebesar 5%

2016 2017 2018 2019 2020 2021

1,743,358 1,917,694 2,109,463 2,320,409 2,552,450 2,807,695

2016 2017 2018 2019 2020 2021

414,285 434,999 456,749 479,587 503,566 528,744

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 108 10. Asumsi Jumlah Tindakan Radiologi

Grafik 2.31

Asumsi Jumlah Tindakan Instalasi Radiologi RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Proyeksi pelayanan kunjungan Instalasi Radiologi dari tahun 2016 sampai dengan tahun 2021 pada umumnya mengalami peningkatan dimana pada tahun 2016 jumlah pasien 21.685 meningkat menjadi 22.766 pasien atau meningkat sebesar 5%.

Grafik 2.32

Asumsi Pelayanan Rawat Jalan RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

2016 2017 2018 2019 2020 2021

21,682 22,766 23,904 25,100 26,355 27,672

0 20,000 40,000 60,000 80,000 100,000 120,000

2016 2017 2018 2019 2020 2021

61,664 64,747 67,984 71,384 74,953 78,700

PASIEN BARU PASIEN LAMA

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 109 Grafik 2.33

Asumsi Pelayanan Rawat Inap RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

Grafik 2.34

Asumsi Pelayanan Gawat Darurat RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo

Tahun 2016 – 2021

0 2,000 4,000 6,000 8,000 10,000 12,000 14,000 16,000

2016 2017 2018 2019 2020 2021

11,319 11,885 12,480 13,103 13,758 14,446

PASIEN BARU PASIEN LAMA

0 2,000 4,000 6,000 8,000 10,000 12,000 14,000 16,000 18,000 20,000

2016 2017 2018 2019 2020 2021

16,442 16,576 17,524 18,243 18,677 19,610

PASIEN BARU PASIEN LAMA

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 110 11. Asumsi Indikator Pelayanan

TABEL 2.12

ASUMSI INDIKATOR KINERJA PELAYANAN TAHUN 2016 - 2021

TAHUN BOR LOS TOI BTO NDR GDR

2016 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰ 2017 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰ 2018 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰ 2019 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰ 2020 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰ 2021 60 > 85% 4-6 hari 1-3 hari 40-50 kali < 25 ‰ < 45 ‰

12. Rencana Jumlah Tempat Tidur

TABEL 5.13

RENCANA JUMLAH TEMPAT TIDUR TAHUN 2016 – 2021

TAHUN VVIP VIP KELAS NON

JUMLAH

I II III KELAS

2016 2 23 44 32 125 39 265

2017 2 23 68 32 143 47 315

2018 2 23 62 32 143 47 315

2019 23 44 38 31 143 47 327

2020 33 61 108 31 143 47 327

2021 33 61 94 31 207 71 471

Catatan:

a. Tahun 2017 ada penambahan tempat tidur sejumlah 24 tempat tidur untuk kelas I dengan dibangunnya gedung rawat inap 2 lantai sebanyak 18 tempat tidur dan pemanfaatan ruang residen untuk kelas I sebanyak 6 tempat tidur, penambahan 18 tempat tidur untuk kelas III dengan dibangunnya Gedung Rawat Inap Jiwa serta 8 tempat tidur non kelas dengan dibangunnya gedung IMC.

b. Dengan dibangunnya gedung rawat inap 3 lantai pada tahun 2017 – 2018 maka pada tahun 2019 ada penambahan tempat tidur sejumlah 42 tempat tidur terdiri dari 21 tempat tidur VVIP dan 21 tempat tidur untuk VIP dengan dibangunnya gedung

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 111 rawat inap 3 lantai serta berkurang 30 tempat tidur kelas I dikarenakan adanya pembongkaran Bangsal Utama untuk pembangunan gedung rawat inap 5 lantai.

c. Dengan dibangunnya gedung rawat inap 5 lantai pada tahun 2019-2020 maka pada tahun 2021 ada penambahan tempat tidur sejumlah 56 tempat tidur untuk kelas I dan 64 tempat tidur untuk kelas III serta 24 tempat tidur non kelas.

13. Proyeksi Kebutuhan SDM

Untuk melaksanakan strategi dalam mencapai target kinerja pelayanan, kebutuhan pengembangan SDM diproyeksikan sebagai berikut :

TABEL 2.14

ASUMSI JUMLAH KEBUTUHAN SDM DI RSUD Dr. TJITROWARDOJO PURWOREJO

TAHUN 2016 – 2021

NO KRITERIA

KETENAGAAN KEBUTUHAN

STANDAR KET MINIMAL

KEADAAN PER 31 DESEMBER

2015

2016 2017 2018 2019 2020 2021

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)

A Pelayanan Medik Dasar

1. Dokter Umum 12 15 2 4

2. Dokter Gigi 3 1 2 1

B Pelayanan Medik Spesialis Dasar

1. Penyakit Dalam 3 3 2 2 1

2. Kesehatan Anak 3 3 1

3. Bedah 3 4 1

4. Obstetri & Ginekologi 3 3 2

C Pelayanan Medik Spesialis Penunjang

1. Radiologi 2 2 1 1

2. Pathologi Klinik 2 1 1

3. Anestesiologi 2 2 2

4. Rehabilitasi Medik 2 1 1 2

5. Patologi Anatomi - - 1

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 112

D Pelayanan Medik Spesialis lain

1. Mata 1 2

2. Telingga, Hidung,

Tenggorokan 1 1 1

3. Syaraf 1 2

4. Jantung dan Pembuluh

Darah 1 - 1 1

5. Kulit dan Kelamin 1 1 1

6. Kedokteran Jiwa 1 1 2

7. Paru 1 1

8. Bedah Orthopedi 1 1 1

9. Bedah Urologi 1 - 1

10. Bedah Syaraf 1 - 1 1

11. Bedah Plastik 1 -

12. Kedokteran Forensik 1 - 1

13 Dokter Mikrobiologi 1

E Pelayanan Medik Subspesialis

1. Bedah 1 -

2. Penyakit Dalam (endokrin) 1 - 1

3. Kesehatan Anak 1 -

4. Obstetri dan Ginekologi 1 -

5. Mata - -

6. Telinga, Hidung, Tenggorokan - -

7. Syaraf - -

8. Jantung dan Pembuluuh

Darah - -

9. Kulit dan Kelamin - -

10. Jiwa - -

11. Paru - -

12. Orthopedi (Spine) - -

13. Gigi Mulut - -

14 Bedah Spine 15 Bedah Urologi 16 Bedah Syaraf

F Pelayanan Medik Spesialis Gigi dan Mulut

1. Bedah Mulut 1 - 1

2. Konservasi / Endonsi 1 1

3. Orthodenti 1 1

4. Periodenti - -

5. Prosthodonti - -

6. Pedodonsi - -

7. Penyakit Mulut - -

G Tenaga Keperawatan 1;1 235 45 51 10 75 75

H Tenaga Kebidanan 1;1 31 5 4 1

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 113

I Tenaga Kefarmasian

1. S2 Sarjana Klinis 2 2 3

2. Apoteker 4 3 2 4 2 2 2

3. D.III Farmasi 11 5 6 5 5 5 5

4. SAA / SMF 19

J Tenaga kesehatan masyarakat

1. SKM (Adminkes, Sanitarian) 1 2 2

2. D.III Kesling 9 2 2 4 4 5 6

K Tenaga Gizi

1. SKM Gizi 2

2. D.IV Gizi 1

3. D.III Gizi 6 2 4

L Tenaga Keteknisian Medis

1. D.III Perekam Medis 6 2 3

2. D.I Teknisi Pelayanan Darah 3

3. SMAK 4

M Tenaga Keterapian Fisik

1. D.IV Fisioterapi 3

2. D.III Fisioterapi Wicara 2 1 1 2 2 3

3 D III Terapi Okupasi

teraphis 1 1 1 1

5 D III Ortotikprostetik 1 1

6 Pekerja Sosial Medik 1

7 Psikologi Klinis 1

8 S I Fisikawan Medis 1

N Tenaga Teknik Biomedika

1. DIV Rontgen 2

2. D.III Rontgen 6 1

3. D. IV Teknik Elektromedis 1

4. D. III Teknik Elektromedis 5 1 1

5 S I Teknis Elektromedik 1

6. D.IV Analis Kesehatan 4 3

7. D.III Analis Kesehatan 8 5 2 6

O Tenaga Kesehatan Lain

1. S2 Kesehatan 4 2

2. S1 Biologi 1

P Non Tenaga kesehatan

1. S2 13

2. Sarjana 15 3 2 1

3. Sarjana Muda / D.III 24 1 3

4 .Sarjana Teknik Sipil 1 1 1 1

5. Sarjana Hukum 2 2

6.D III Arsiparis 1 1

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 114 14. Rencana Peningkatan Kompetensi

Tabel 2.15

PROYEKSI PENINGKATAN KOMPETENSI RSUD Dr. TJITROWARDOJOPURWOREJO

TAHUN 2016– 2021

No Jenis Kompetensi

Tahun

Keterangan (%)

2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 Dokter 75 75 80 80 80 80

2 Keperawatan 75 75 80 80 80 80

3 Non Keperawatan 75 75 80 80 80 80

4 Administrasi 75 75 80 80 80 80

5 Manajemen 75 75 80 80 80 80

7.D III Teknik Listrik Arus Kuat 1 1 1

8.D III Teknik Listrik Arus

Lemah 1 3 1

9.D III Programer Web 1 1

10.D III Teknik Komputer 1 2

11. D III Administrasi 2 3 2

12. D III Tata Boga 5 2 1

13. D III Akuntansi 2 1

4. SLTA+ Komputer 176 8 8 4

5. SLTP 21

6. SD 2

7. SATPAM 27 4 4

693 118 100 80 104 98 15

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 115 15. Rencana Pembangunan Sarana dan Prasarana

TABEL 2.16

Rencana Pembangunan Sarana dan Prasarana

No Kegiatan Tahun Sumber

Dana 2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 Pelayanan dan Pendukung

pelayanan BLUD

2 Pembangunan Ruang Rawat Inap Rumah Sakit (2 Lantai) Tahap 2

BLUD

3 Rehabilitasi Gedung Radiologi Lama dan Poliklinik menjadi Gedung General Checkup dan Lab. PA

BLUD

4 Pembangunan Gedung Rekam Medis 2 Lantai

BLUD

5 Pengadaan Alat Kesehatan dan Penunjang Pelayanan Kesehatan (BLUD)

BLUD

6 Pengadaan Komputer BLUD

7 Pengadaan Peralatan Elektronik

BLUD

8 Pengadaan Peralatan Kantor BLUD 9 Pengadaan Peralatan

Mebelair BLUD

10 Renovasi Paviliun BLUD

11 Pembangunan Selasar BLUD

12 Pembangunan Sumur Dalam BLUD

13 Rehabilitasi Jaringan Air Bersih Gedung Perkantoran

BLUD

14 Pengembangan Sistem

Informasi Rumah Sakit BLUD

15 Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Tjitrowardojo

Purworejo (Bankeu)

APBD

Prov.

16 Pengadaan Alat Kesehatan RSUD Tjitrowardojo

Purworejo (DBHCHT)

DBHCHT

17 Pengadaan Peralatan Ruang

Rawat Inap Rumah Sakit DAK

18 Pengadaan Peralatan IGD Rumah Sakit

DAK

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 116 19 Pengadaan Peralatan

Intensive Rumah Sakit DAK

20 Pengadaan Peralatan Bedah Sentral

DAK

21 Pengadaan Peralatan Ruang

Radiologi DAK

22 Pembangunan Ruang Rawat Inap Rumah Sakit

BLUD

23 Pengadaan Fasilitas Pendukung Gedung Laboratorium

BLUD

24 Pengadaan Fasilitas

Pendukung Gedung Radiologi dan IMC

BLUD

25 Pengadaan Fasilitas

Pendukung Gedung Poliklinik

BLUD

26 Rehabilitasi Atap Gedung Perkantoran

BLUD

27 Pembangunan Unit Service BLUD

28 Pembangunan Unit Laktasi BLUD

29 Penambahan Area Farmasi dan Ruang Tunggu

BLUD

30 Pembangunan Unit

Sitotastika BLUD

31 Pembangunan Rawat Jalan

Terpadu 2 Lantai BLUD

32 Rehabilitasi Gedung

Pendaftaran Menjadi Gedung Rehabilitasi Medik

BLUD

33 Rehabilitasi Gedung IPSRS menjadi Gedung RTP

BLUD

34 Rehabilitasi Ruang Bedah Sentral Lama

BLUD

35 Pembangunan Gedung Penunjang

BLUD

36 Pembangunan Parkir BLUD

37 Pengadaan Alat Kesehatan Ruang Rehabilitasi Medik

BLUD

38 Pengadaan Peralatan Instalasi Gizi

BLUD

39 Pengadaan AMDAL Rumah Sakit

BLUD

40 Pembangunan Gedung CSSD BLUD

41 Pembangunan Gedung Power House

BLUD

42 Pengadaan Tambah Daya BLUD

43 Pengadaan Genset RS BLUD

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 117 44 Pengadaan Peralatan Bank

Darah Rumah Sakit DAK

45 Pengadaan Peralatan Ruang

CSSD DAK

46 Pengadaan Ambulance DAK

47 Akreditasi Rumah Sakit BLUD

48 Pengadaan IPAL Rumah Sakit DAK 49 Pengadaan Alat Kesehatan

Ruang Operasi (SILPA DAK)

DAK

50 Rehabilitasi Gedung Rumah Sakit

BLUD

16. Proyeksi Keuangan

Pada penghitungan proyeksi keuangan RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo digunakan asumsi-asumsi keuangan. Asumsi keuangan ini digunakan karena unsur ketidakpastian masa yang akan datang dan atau akibat dari tidak tersedianya data yang ada pada rumah sakit. Asumsi keuangan yang digunakan pada pembuatan Rencana Strategis Bisnis (RSB) RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo adalah sebagai berikut :

- Belum adanya perhitungan depresiasi semua aset rumah sakit karena belum ada petunjuk teknis tentang penghitungan penyusutan barang milik daerah di Kabupaten Purworejo.

- Tarif untuk pasien umum didasarkan pada Peraturan Daerah Nomer 14 Tahun 2007 tentang pelayanan kesehatan di RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo dan Peraturan Bupati Nomor 33 Tahun 2007 tentang pelayanan kesehatan kelas I ( satu ) ke atas, pelayanan kesehatam baru dan pelayanan kesehatan lainnya, namun pada tahun 2015 di adakan revisi pola tarif dengan telah dicabutnya Perda Nomor 14 tahun 2007 tentang pelayanan kesehatan di RSUD Dr.Tjitrowardojo pada sidang paripurna DPRD Kabupaten Purworejo tanggal 27 Februari 2015 dan di tindak lanjuti Peraturan Bupati Purworejo Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tarif layanan BLUD RSUD Dr.Tjitrowardojo Purworejo.

Untuk perhitungan proyeksi pendapatan digunakan tarif rata- rata.

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 118 Ketentuan umum yang diatur dalam Perda tersebut antara lain :

1. Rawat Jalan adalah pelayanan kesehatan terhadap pasien yang masuk rumah sakit untuk keperluan observasi, diagnosa, pengobatan, rehabilitasi medik dan pelayanan kesehatan lainnya tanpa tinggal di ruang rawat inap.

2. Rawat inap adalah pelayanan terhadap pasien yang masuk rumah sakit untuk keperluan observasi, diagnosa, pengobatan, rehabilitasi medik dan pelayanan kesehatan lainnya dengan menempati tempat tidur di ruang rawat inap.

Untuk pelayanan Rawat Inap dibedakan menjadi beberapa kelas perawatan yaitu :

a. Kelas III adalah kamar perawatan yang berisi lebih dari 4 (empat) tempat tidur pasien.

b. Kelas II adalah kamar perawatan yang berisi paling banyak

4 (empat) tempat tidur pasien.

c. Kelas I adalah kamar perawatan yang berisi paling banyak (satu) tempat tidur pasien dengan fasilitas berupa kamar mandi dalam, tempat tidur penunggu pasien.

d. Kelas VIP dan VVIP adalah kamar perawatan yang berisi 1 (satu) tempat tidur pasien dengan fasilitas khusus, yang berdasarkan fasilitasnya dibedakan menjadi

1. Kelas VIP : dengan fasilitas khusus berupa kamar mandi dalam, sofa bed, televisi, kulkas, AC dan Pantry.

2. Kelas VVIP : dengan fasilitas khusus berupa kamar mandi dalam,sofa bed, televisi, kulkas, AC, Pantry dan ruang tamu tersendiri.

Pada pelayanan bagi peserta BPJS Kesehatan baik Penerima Batuan Iur(PBI) dan Non Batuan Iur (NonPBI) tarif yang digunakan adalah tarif yang sesuai dengan Permenkes RI Nomor 71 Tahun 2013 tentang pelayanan Kesehatan pada Jaminan Kesehatan Nasional Peserta BPJS kesehatan yang dirawat inap hanya membayar kelas perawatan peserta

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 119 sesuai haknya dan peserta dapat dirawat di kelas perawatan satu tingkat lebih tinggi.

Perawatan satu tingkat lebih tinggi paling lama 3 (tiga) hari, bila terjadi perawatan lebih dari 3(tiga) hari, selisih biaya tersebut menjadi tanggung jawab fasilitas kesehatan yang bersangkutan atau berdasarkan persetujuan pasien dirujuk ke fasilitas kesehatan yang setara. Pelayanan obat, Alat Kesehatan, dan bahan medis habis pakai pada fasilitas kesehatan rujukan tingkat lanjutan merupakan salah satu komponen yang dibayarkan dalam paket Indonesia Case Base Groups (INA-CBG’s). Adapun untuk untuk Klaim rawat inap yang dibayarkan sesuai dengan diagnosa/kasus dalam tarip paket Indonesia Case Base Groups (INA-CBG’s).

17. Proyeksi Pendapatan Fungsional BLUD Grafik 2.35 Asumsi Pendapatan

RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo Tahun 2016 – 2021

Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 61 Tahun 2007 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Daerah pasal 60, pendapatan BLUD dapat bersumber :

a. Jasa layanan;

b. Hibah;

c. Hasil kerjasama dengan pihak lain;

d. APBD;

e. APBN; dan

f. Lain-lain pendapatan BLUD yang sah.

0 20,000,000,000 40,000,000,000 60,000,000,000 80,000,000,000 100,000,000,000 120,000,000,000 140,000,000,000 160,000,000,000

2016 2017 2018 2019 2020 2021

115,000,000,000 124,000,000,000 128,338,268,000 139,755,182,000 146,492,940,000 153,567,586,000

Renstra RSUD Dr. Tjitrowardojo Purworejo 2016-2021 120 Sumber Anggaran Pendapatan dan Belanja BLUD tahun 2016 – 2021 terdiri dari :

I. Sumber Anggaran Pendapatan : 1. Penerimaan BLUD/ Jasa Layanan 2. APBD Kabupaten Purworejo

3. APBD Provinsi Jawa Tengah 4. APBN (DAK)

5. DBHCHT

Dalam dokumen Renstra-2016-2021.pdf (Halaman 103-125)