• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA KERJA SEKOLAH TAHUN 2023-2024

N/A
N/A
RIKKY HANDIL ANUGERAH

Academic year: 2023

Membagikan "RENCANA KERJA SEKOLAH TAHUN 2023-2024"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

RKS

(RENCANA KERJA SEKOLAH) TAHUN 2023-2024

SEKOLAH : SMA NEGERI 1 MUARA JAWA

KECAMATAN : MUARA JAWA

KABUPATEN/KOTA : KUTAI KARTANEGARA

PROVINSI : KALIMANTAN TIMUR

(2)

PENYUSUNAN RKS (RENCANA KERJA SEKOLAH) SMA NEGERI 1 MUARA JAWA

Program sekolah baik jangka pendek, menengah, maupun jangka panjang disusun dengan tujuan untuk:

1. Menjamin agar tujuan SMA Negeri 1 Muara Jawa yang telah ditetapkan dapat dicapai dengan tingkat kepastian yang tinggi dan resiko yang kecil

2. Mendukung koordinasi antar komponen sekolah

3. Menjamin terciptanya integrasi, dan bersinergi baik antar pelaku sekolah, antar sekolah dengan Pembina pendidikan, dan antar waktu

4. Menjamin keterkaitan dan konsistensi antara perencanan, penganggaran, pelaksanaan dan penganggaran

5. Mengoptimalkan partisipasi warga sekolah dan masyarakat

6. Menjamin tercapainya penggunaan sumber daya secara efisien, efektif, berkeadilan, dan berkesinambungan

Dari sisi ketercakupan RKS harus mencakup tiga tema/pilar pembangunan pendidikan Nasional, yaitu :

1. Pemerataan kesempatan : persamaan kesempatan, akses, keadilan dan kewajaran Perencanaan pemerataan kesempatan:

a. Peningkatan angka melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi b. Pengurangan angka putus sekolah

c. Bantuan untuk peserta didik yang kurang mampu 2. Peningkatan mutu.

Mutu pendidikan sekolah meliputi: input, proses, dan output. Output sangat ditentukan oleh proses sangat dipengaruhi oleh tingkat kesiapan input.

Perencanaan mutu:

(3)

a. Pengembangan input siswa

b. Pengembangan pendidik dan tenaga kependidikan (guru, kepala sekolah, pustakawan, tenaga administrasi)

c. Peningkatan kompetensi PTK melalui bimbingan teknis, workshop, dan program guru penggerak

d. Pengembangan sarana dan prasarana sekolah (pengembangan perpustakaan, laboraturium, media pembelajaran, perkantoran, rasio peserta didik dengan guru, rasio peserta didik dengan kelas, dan rasio peserta didik dengan sekolah).

e. Pengembangan bahan ajar

f. Pengembangan media pembelajaran, pembelajaran yang kondusif g. Pengembangan komite sekolah

h. Peningkatan kwalitas hasil Ujian Sekolah, keterampilan, kesenian, olahraga, karya ilmiah, keagamaan, kedisiplinan, karakter, dan pekerti peserta didik .

3. Peningkatan relevansi : kesesuaian hasil pendidikan dengan kebutuhan, baik kebutuhan peserta didik, kebutuhan keluarga, dan kebutuhan pembangunan yang meliputi berbagai sektor dan sub sektor.

Perencanaan relevansi adalah :

Program pendidikan kecakapan hidup yang meliputi kerajinan tangan kesenian (Kertakes), pendidikan karakter, dan Pendidikan Teknologi Dasar.

Rencana Kerja Sekolah (RKS) harus mencakup dan mendukung pelaksanaan terwujudnya prinsip-prinsip maupun tujuan dari semua peraturan Meneri Pendidikan Nasional (Permen Diknas) di dalam 8 standar Nasional Pendidikan.

8 Standar Nasional Pendidikan tersebut adalah :

a. Standar Kurikulum terbaru Kerangka Dasar dan Struktur Kurikulum yaitu : Permen Dikbud No: 35 Tahun 2018 Tentang Perubahan Atas Peraturan Meneteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013

b. Kepmendikbudristek No. 56 Tahun 2022 Pedoman Penerapan Kurikulum dalam rangka Pemulihan Pembelajaran (Kurikulum Merdeka) sebagai pedoman Penerapan Kurikulum Baru di Sekolah Non Peserta Program Sekolah Penggerak

c. Standar Kompetensi Lulusan (SKL) terbaru : Permendikbudristek No. 5 Tahun 2022 Standar Kompetensi Lulusan

(4)

d. Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan

1) Standar Pengawas : Permen Diknas No. 12 Tahun 2007 2) Standar Kepala Sekolah : Permen Diknas No. 13 Tahun 2007 3) Standar Pendidikan Guru : Permendikbudristek No. 56 Tahun 2022 4) Standar Kualifikasi Akademik Guru : Permen Diknas No. 16 Tahun 2007 e. Standar Penilaian Permendikbudristek No. 21 Tahun 2022

f. Standar Sarana dan Prasarana : Permendikbudristek No. 22 Tahun 2022 g. Standar Proses : : Permendikbudristek No. 16 Tahun 2022

h. Standar Pembiayaan : : Permendikbudristek No. 18 Tahun 2023 Penyusunan RKS harus bersifat:

1) Partisipatif 2) Transparan 3) Akuntabel

4) Berwawasan ke depan sesuai visi dan misi SMA Negeri 1 Muara Jawa 5) Spesifik, terjangkau, dan realitas

Rencana Kerja Sekolah (RKS) SMA Negeri 1 Muara Jawa merupakan rencana kerja yang memiliki jangka waktu 4 tahun yang disusun dan dilaksanakan oleh kepala sekolah, guru, pegawai beserta komite SMA Negeri 1 Muara Jawa dalam upaya peningkatan mutu pendidikan nasional. RKS tersebut harus sesuai, sejalan dan mendukung tercapainya visi, misi dan tujuan sekolah yang telah disusun sebelumnya.

1. Cakupan Program RKS

Pada dasarnya cakupan isi program RKS SMA Negeri 1 Muara Jawa Kecamatan Muara Jawa Kabupaten Kutai Karatanegara Provinsi Kalimantan Timur adalah merupakan penjabaran secara lebih rinci dari UURI No 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional dan PP Nomor 4 tahun 2022 Tentang Perubahan PP Nomor 57 Tahun 2021 Tentang Standar Nasional Pendidikan.

2. Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penyusunan RKS Dalam penyusunan RKS ada beberapa hal yang perlu diperhatikan adalah :

1) Rencana Jangka Panjang Sekolah (8 tahun) yang menggambarkan tujuan yang ingin dicapai termasuk peningkatan mutu lulusan

(5)

2) Rencana Kerja Tahunan (RKT) yang dikenal dengan nama Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS)

3) RJPS, RKS, dan RKAS disusun bersama antara kepala sekolah, guru-guru, pegawai dan komite sekolah

4) RJPS, RKS, dan RKAS dijadikan dasar pengelolaan sekolah yang ditunjukkan dengan:

kemandirian, kemitraan, partisipasi, keterbukaan dan akuntabel 3. Langkah-langkah kegiatan penyusunan RKS

Sebelum RKS SMA Negeri 1 Muara Jawa disusun terlebih dahulu melakukan tahapan kegiatan adalah:

1) Pemetaan Kondisi dan Harapan

NO KOMPONEN KONDISI

SEKOLAH HARAPAN

1. Kesiswaan 1.1. Panitia PPDB

Sudah terbentuk Terbentuk melalui musyawarah serta

melaksanakan tugas masing- masing dengan maksimal 1.2. Sosialisasi

PPDB

Sudah

terlaksana, ada sebagaian masyarakat yang belum

memahami juknis PPDB

Masyarakat memahami juknis PPDB

1.3. PPDB Jumlah pendaftar peserta didik baru melebihi kuota sekolah

Peserta didik yang diterima sesuai kreteria yang

ditetapkan juknis PPDB online

1.4. MPLS sudah

terprogram dan terlaksana

Terprogram dan terlaksana

1.5.

Administrasi PPDB

lengkap Dilengkapi sesuai jenisnya

1.6. Organisasi kelas

Terbentuk pada Melaksanakan tanggung jawabnya sesuai tugasnya

(6)

setiap kelas 1.7. Kelompok

belajar

Di kelas telah dibentuk

Terbentuk dan terkoordinator oleh guru

1.8 Bimbingan penyuluhan

Sudahb terlaksana

Terprogram dan terlaksana dengan maksimal

1.9 SKJ, BTQ, Jumat bersih,

Terlaksana tiap hari Jumat

Terlaksana mulai pukul 07.15 wita

1.10 Upacara Bendera

Sudah terlaksana

Terlaksana dan terkoordinair dengan maksimal

1.11 Lomba/

Pertandingan 1.12

Ekstrakurikuler

Selalu ikut lomba/

pertandingan di kecamatan, Kabupaten dan provinsi

Terprogram dan belum

terlaksana dengan baik

Terprogram dan terkoordinir pembinaannya

Terprogram dan terlaksana dengan baik

1.13 Program semester /tahunan

Sudah ada 90% Ada 100%di setiap kelas

1.14 Halaman sekolah

tertata dengan rapi dan indah

Tertata rapi, indah, bersih, dan nyaman

1.15 Sarana olahraga

Belum memadai Tercukupi untuk pembinaan prestasi

1.16 Sumber air Sudah ada (Sumur Bor)

Ada sesuai kebutuhan 2. Kurikulum

dan kegiatan pembelajar an

2.1 KTSP/

KSOP

Sudah ada Diprogram dan dilaksanakan bersama pihak terkait

2.2 Silabus/

ATP

Sudah ada 90 % Ada 100% di setiap kelas 2.4 RPP/Modul

Ajar

Sudah ada 90 % 100% di setiap kelas 2.5 PAIKEM

(Pembelajaran Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif Menyenangkan)

Belum terlaksana maksimal

Terlaksana sesuai prinsip MIKR (Mengalami, Interaksi, Komunikasi, dan Refleksi)

(7)

2.6 Evaluasi/

Penilaian

Sudah terprogram tetapi belum dengan maksimal

Terprogram dan terlaksana dengan hasil maksimal

2.7 Analisis hasil evaluasi

Sudah dilaksanakan

Terlaksana minimal setiap berakhir ulangan formatif 2.8 Perbaikan

dan pengayaan (Remidial)

Sudah terprogram tetapi belum dilaksnakan dengan maksimal

Terprgram dan terlaksana dengan hasil maksimal

2.9 Buku pelajaran

Belum lengkap Lengkap sesuai kebutuhan

NO KOMPONEN KONDISI

SEKOLAH HARAPAN

3. Pendidik dan Tenaga Pendidikan serta

Pengem- bangannya

3.1 Pendidikan Belum terpenuhinya guru sesuai dengan kualifikasi pendidikan

Terpenuhinya kebutuhan guru sesui dengan kualifikasi pendidikannya

3.2 Penjaga sekolah

Ada Dapat melaksanakan tugas sesuai tupoksinya

3.3 Tata usaha dan

pengelola perpustakaa n

Ada Pengelolaan tata usaha dan perpustakaan sekolah terlaksana dengan baik

3.4 Profesional guru

Masih perlu dibina

Dibina melalui Diklat kegiatan bimtek, studi banding,

MGMP, Guru penggerak 4 Sarana dan

Prasarana

4.1 Ruang kelas Ruang kelas ada yang rusak

Diberikan bantuan Dana DAK untuk rehabilitasi atau lain-nya sehingga ruang kelas bagus

4.2 Ruang Atap ruang Diberikan bantuan dana DAK

(8)

Kantor kantor ada yang bocor belum pernah di rehabilitasi

untuk rehabilitasi

4.2 Laboratori um

Laboratorium Biologi rusak

Diberikan bantuan dana DAK untuk rehabilitasi

Diberikan bantua DAK untuk pembangunan ruang tersebut 4.2 Gedung

perpustaka an

Perlu

pengembangan untuk ruang penyimpanan buku

Diberikan bantuan dana untuk pengembangan bangunan perpustakaan

4.3 Lemari, meja, dan bangku peserta didik

Masih ada sebagian rusak

Teepenuhi semua sesuai kebutuhan

4.4 WC Masih belum

sesuai dengan rasio kebutuhan

Lengkap sesuai kebutuhan guru dan peserta didik 4.5 Halaman

sekolah

Belum tertata dengan rapi dan indah

Tertata rapi, indah, bersih, dan nyaman

4.6 Sarana olahraga

Belum memadai Tercukupi untuk pembinaan prestasi

4.7 Sumber air Menggunakan sumur bor

Sesuai kebutuhan

NO KOMPONEN KONDISI

SEKOLAH

HARAPAN 5 Keuangan

dan pembiaya an

5.1 BOSNAS Ada Terprogram dan terarah penggunaanya

5.2 BOSDA PROV

Ada Terprogram dan terarah penggunaanya

5.3 Anggaran rutin/gaji

Ada Pengadministrasikan baik 5.4 Sumbangan

Komite

Masih sangat kurang

Perlu dilibatkan sehingga terpenuhi kebutuhan finansial sekolah

(9)

6 Budaya dan lingkungan sekolah

6.1 Muatan lokal

Pembelajaran Mutan Lokal sudah

dilaksanakan

Terprogram dan terlaksana dengan terintegrasi dengan mata pelajaran

6.2 5K/7K Terlaksana dan terperogram dengan melalui program sekolah sehat

Terprogram dan terlaksana dengan maksimal

6.3 Sekolah Adiwiyata

Terlaksana dan terprogram sekolah Adiwiyata Mandiri

Terprogram dan terlaksana sebagai Kategori Sekolah Adiwiyata Mandiri

7 PSM

(peranserta masyarakat)

7.1 Komite Sekolah

Sudah dibentuk Diberdayakan dengan maksimal sesuai fungsinya 7.2 Humas Belum

terperogram dan terlaksana dengan maksimal

Terprogram dan terlaksana sesuai harapan

8 Manajemen sekolah

8.1 M B S Belum memahami program dan pelaksanaannya

Diberikan diklat agar terprogram dan terlaksana sesuai prinsip-prinsip /pilar- pilar MBS

2) Skala Prioritas Program Kegiatan Sekolah

NO PROGRAM KEGIATAN

SKALA PRIORITAS JANGKA

PENDEK (1THN)

JANGKA MENENGAH

(4THN) 1 Kesiswaan 1.1 Pembentukan panita PPDB

Online V

1.2 Sosialisasi PPDB Online V 1.3 Penerimaan calon siswa baru V

1.4 Pelaksanaan MPLS V

(10)

1.5 Pembuatan dan pengisian berbagai jenis administrasi PPDB Online

V 1.6 Pengadaan dan pengisian

daftar hadir (absensi) peserta

didik dan dafatar nilai kelas V 1.7 Kekurangan sarana dan

prasarana belajar karena

kelebihan peserta didik V V

1.8 Pembentukan OSIS dan

organisasi kelas V

1.9 Penyusunan dan pelaksanaan

program BK V

1.10 Pelaksanaan dan pembinaan

SKJ V

1.11 Pembinaan dan pelaksanaan

Upacara Bendera V

1.12 Pembinaan & pengembangan lomba/pertandingan

olahraga/ekstrakurikuler

V 2 Kurikulum dan

kegiatan pembelajaran

2.1 Penyusunan kurikulum

KTSP/KOSP V

2.2 Sosialisasi pelaksanaan KTSP KOSP pada orang tua/wali siswa

V 2.3 Pembinaan pelaksanaan

KTSP/ KOSP di setiap kelas V 2.4 Penyusunan silabus/Alur

pembelajaran V

2.5 Penyusunan program

Tahunan/Semester I dan II V 2.6 Pembuatan RPP/Modul Ajar

setiap mata pelajaran pada setiap kelas

V 2.7 Pembinaan pelaksanaan PAI

KEM melalui MGMP V

2.8 Pembinaan pelaksanaan peni-laian sesuai standar penilaian

V 2.9 Pelaksanaan analisa hasil

evaluasi V

2.10 Pelaksanaan perbaikan dan

pengayaan V

2.11 Pelaksanaan Remedial dan

ekstrakuriluler V

2.12Pengadaan buku pelajaran V V

(11)

3. Pendidik dan tenaga

kependidikan serta

pengembangan nya

3.1. Usul pengadaan guru mata

pelajaran sesuai kebutuhan V V

32. Pengangkatan Tata Usaha

honorer / GTT V

3.3. Pembinaan dan

pengembangan professional guru

V V

4. Sarana dan Prasarana

4.1. Usul rehabilitasi ruang lab.

Biologi, ruang kantor, ruang

kelas. V V

4.2. Usul pengadaan ruang gudang, tempat parkir

sekolah, pagar V V

4.3. Usul pengadaan lemari, meja,

kursi siswa V V

4.4. Pembuatan dan renovasi WC

sekolah V V

4.5. Penataan, pemeliharaan dan

penghijauan taman sekolah V V

4.6. Pengadaan sarana dan

prasarana sekolah V V

4.7. Pengadaan, perawatan sarana dan sumber air bersih (sumur bor )

V V

5. Keuangan 5.1. Penyusunan RPAPBS

BOSNAS dan BOSDA V

5.2. Pengelolaan dan pemanfaatan

dana BOSNAS dan BOSDA V

5.3. Penerimaan dan pengadministrasian, pelaporan anggaran yang diterima sekolah

V 5.4. Sosialisasi permohonan dan

penerimaan sumbagan komite dan orang tua/wali murid

V V

5.5 Pengajuan DAK V V

6. Budaya dan lingkungan sekolah

6.1. Pembinaan dan pelaksanaan

pembelajaran muatan lokal V V

6.2. Pembinaan dan pelaksanaan program Sekolah Adiwiyata dan Sekolah Sehat

V V

7. PSM (Peran serta

Masyarakat)

7.1 Pembentukan pengurus dan

anggota komite sekolah V 7.2. Penyusunan program kerja

komite sekolah

V

(12)

7.3. Pelaksanaan program komite

sekolah V

7.4. penyusunan dan pelaksanaan

program Humas lainnya V V

8. MBS

(Manajemen Berbasis Sekolah)

8.1. Pembinaan dan pemahaman MBS melalui studi banding dan Diklat

V V

8.2. Penyusunan progam MBS V

8.3. Pelaksanaan program MBS V V

(13)

4. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan RKS Tahun 2023/2024

NO PROGRAM

Kegiatan tahunan/semester I dan II

TAHUN I TAHUN II TAHUN III TAHUN IV

BULAN BULAN BULAN BULAN

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1 Kesiswaan 1.1 Pembentukan Panitia PPDB Online

1.2 Sosialisasi PPDB Online

1.3 Penerimaan calon pesdik baru

1.4 MOS

1.5 Pembuatan dan pengisian berbagai jenis administrasi PPDB

1.6 Pengadaan dan pengisian daftar hadir (absensi) siswa dan daftar nilai Kelas

1.7 Pembentukan Pembimbing / Pembina Pramuka

1.8 Pembentukan OSIS dan organisasi kelas

1.9 Penyusunan dan pelaksanaan progam BK

1.10 Pembinaan dan pelaksa naan SKJ

1.12 Pembinaan dan pelaksa naan upacara bendera

1.13 Pembinaan lomba/Pertandingan olahraga

2 Kuriku lum Dan perang katnya

2.1 Penyusunan KTSP/KOSP

-

2.2 Sosialisasi pelaksanaan KTSP/KOSP pada komite sek. dan orang tua/wlai murid

2.3 Pembinaan pelaksanaan KTSP/KOSPdisetiap kelas

2.4 Penyusunan silabus/modul ajar Pembelajaran

2.5 Penyusunan program tahunan/semester I dan II

2.6 Pembuatan RPP/modul ajar untuk setiap mata pelajaran pada setiap kelas

2.7 Pembinaan

(14)

pelaksanaan PAIKEM melalui MGMP, guru Penggerak 2.8 Pembinaan pelaksanaan evaluasi/penilaian sesuai standar evaluasi/penilaian

2.9 Pelaksanaan analisa hasil Evaluasi

2.10 Perlaksanaan perbaikan pengayaan

2.11 pelaksanaan remidial dan ekstrakurikuler

2.12 Pengadaan buku pelajaran

3 Pendidik

dan Tenaga Kependid ikan Serta pengemb angan nya

3.1 Usul pengadan guru mata pelajaran dan penjaga sekolah/

waker

3.2 Pengangkatan tata usaha dan pengelola perpustakaan sekolah 3.3 Pembinaan dan pengem bangan profesional guru ( IHT, Workshop, GP)

4 Sarana dan prasara na

4.1. Usul rehabilitasi ruang lab. Biologi, ruang kantor, ruang kelas.

4.2. Usul pengadaan ruang gudang, tempat parkir sekolah, pagar 4.3. Usul pengadaan lemari,

meja, kursi siswa

4.4. Pembuatan dan perehaban WC sekolah 4.5. Penataan, pemeliharaan

dan penghijauan taman sekolah 4.6 Pengadaan sarana dan Prasarana olahraga 4.7 Pemeliharaan sarana sumbr air bersih

5 Keuang

an

5.1. Penyusunan RPAPBS BOSNAS dan BOSDA

5.2. Pengelolaan dan pemanfaatan dana BOSNAS dan BOSDA 5.3. Penerimaan dan

pengadministrasian, pelaporan anggaran yang diterima sekolah

5.4. Sosialisasi permohonan dan penerimaan sumbagan komite dan orang tua/wali murid

(15)

5.5 Pengajuan DAK

6 Budaya dan Lingku ngan Sekolah

6.1. Pembinaan dan pelaksanaan pembelajaran muatan lokal 6.2. Pembinaan dan

pelaksanaan program Sekolah Adiwiyata dan Sekolah Sehat

7 Peran Serta Masyar akat

71. Pembentukan pengurus dan anggota komite sekolah

7.2. Penyusunan program kerja komite sekolah 7.3. Pelaksanaan

program komite sekolah 7.4. penyusunan dan

pelaksanaan program Humas lainnya

8 Manaje men Berbasi s Sekolah

8.1. Pembinaan dan pemahaman MBS melalui studi banding dan Diklat

8.2. Penyusunan progam MBS

8.3. Pelaksanaan program MBS

(16)

RENCANA KERJA SEKOLAH (RKS) SMA NEGERI 1 MUARA JAWA

TAHUN 2023/2024

(17)

NO PROGRAM KEGIATN

SKALA PRIORITAS SUMER DANA KET KET

JANGAK PENDEK (1 tahun)

JANGKA MENENGAH

(4 tahun) BOSDA BOSNAS KOMITE

SEKOLAH LAIN - LAIN 1 Kesiswaan 1.1 Pembentukan panita

PPDB Online

1.2 Sosialisasi PPDB Online

1.3 Penerimaan calon siswa baru

1.4 Pelaksanaan MPLS

1.5 Pembuatan dan pengisian berbagai jenis administrasi PPDB Online

1.6 Pengadaan dan pengisian daftar hadir (absensi) peserta didik dan daftar nilai kelas

1.7 Kekurangan sarana dan prasarana belajar karena kelebihan peserta didik

1.8 Pembentukan OSIS dan organisasi kelas

1.9 Penyusunan dan pelaksanaan program BK 1.10Pelaksanaan dan

pembinaan SKJ

1.11.Pembinaan dan pelaksanaan Upacara Bendera

1.12.Pembinaan &

pengembangan lomba/pertanding

an olahraga

2 Kurikulum

dan 2.1 Penyusunan kurikulum

(18)

Muara Jawa, 10 Juli 2023 Kepala Sekolah,

Wahyono, S.Pd, MM NIP 196705251994121003

Referensi

Dokumen terkait

Jumlah jenis pelayanan pengaduan Masyarakat bagi perempuan korban kekerasan (penegakan hukum, kesehatan, bantuan hukum, rehabilitasi sosial, reintegrasi sosial,

Sejalan dengan tuntutan dan kebutuhan masyarakat terhadap pendidikan anaknya pada saat ini, sekolahi memerlukan peningkatan dan pengembangan dalam berbagai aspek

1. Menjamin agar perubahan / tujuan sekolah yang telah ditetapkan dapat dicapai dengan tingkat kepastian yang tinggi dan resiko yang kecil. Mendukung koordinasi

Penambahan ruang guru, ruang kepala sekolah, ruang osis, dan lingkungan sekolah/taman yang representative 7 Standar Pengelolaan Pendidikan SMA IT Bina Pekerti melakukan perencanaan

Standar Kompetensi Lulusan Lulusan dan siswa SMA IT Bina Pekerti memiliki kompetensi pada dimensi sikap Lulusan dan siswa SMA IT Bina Pekerti dalam kehidupan sehari-hari dapat

guru, UKS, Tempat ibadah, jamban, gudang, ruang sirkulasi, ruang TU, ruang osis dan ruang konseling dan sarpras lainya yang mendukung MI Nurul Iman Tapen melakukan perencanaan

Dalam rangka menerapkan kedisiplinan maka maksimalisasi penerapan aturan sekolah harus lebih ditingkatkan dengan cara guru mengevaluasi pelaksanaan aturan yang dijalankan oleh peserta

11.Menolong teman yang membutuhkan bantuan merupakan salah satu contoh pengamalan sila ke dua adalah … 12.Saat mengerjakan tes, Dayu tidak pernah menyontek.. salah satu sikap dayu