• Tidak ada hasil yang ditemukan

abstrak - Universitas Muhammadiyah Makassar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "abstrak - Universitas Muhammadiyah Makassar"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

vii

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Skripsi, 28 Februari 2022

Moh Aghief Dzulnasri1, Andi Weri Sompa2

1Mahasiswa Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Dan Ilmu Kesehatan Unisversitas Muhammadiyah Makassar Angkatan 2018/email

Aghief.dz@med.unismuh.ac.id 2Pembimbing

“HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN KEJADIAN NKP PADA MAHASISWA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR ANGKATAN 2018-2020”

ABSTRAK

Latar belakang: Gangguan tidur dan sakit kepala adalah penyakit remaja yang umum dan secara teoritis terkait. Beberapa faktor yang terkait dengan perkembangan sakit kepala primer adalah kualitas tidur yang buruk, malaise, dan perubahan suhu tubuh. Menurut sebuah penelitian di Italia, kelompok usia yang paling rentan menderita kualitas tidur yang buruk dan sakit kepala adalah kelompok usia anak-anak dan remaja. Penelitian sebelumnya yang dilakukan di Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar menemukan bahwa sebagian besar mahasiswa memiliki kualitas tidur yang buruk.

Tujuan: Untuk mencari hubungan antara kualitas tidur dan nyeri kepala primer di Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar.

Metode: Menggunakan desain penelitian observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Dengan jumlah sampel 78 orang dan teknik pengambilan sampel yaitu Quota sampling.

Hasil: Terdapat asosiasi signifikan antara kualitas tidur dan nyeri kepala primer dengan nilai p < 0,05 dan korelasi yang sedang (r = 0,546).

Kesimpulan: Terdapat hubungan korelasi yang bermakna antara kualitas tidur dengan nyeri kepala primer pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Makassar.

Kata Kunci: Kualitas Tidur, Nyeri Kepala Primer.

(2)

viii

FACULTY OF MEDICINE AND HEALTH SCIENCE MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF MAKASSAR Skripsi, 28 February 2022

Moh Aghief Dzulnasri1, Andi Weri Sompa2

1Student of Medical Education Faculty of Medicine and Health Sciences Muhammadiyah University of Makassar Class of 2018/email

Aghief.dz@med.unismuh.ac.id 2Supervisor

THE RELATIONSHIP BETWEEN SLEEP QUALITY AND THE INCIDENCE OF NKP IN STUDENTS OF THE MEDICAL FACULTY OF THE UNIVERSITY OF MUHAMMADIYAH MAKASSAR FORCE 2018-2019

ABSTRACT

Background: Sleep disturbances and headaches are common and theoretically related adolescent ailments. Some of the factors associated with the development of primary headaches are poor sleep quality, malaise, and changes in body temperature. According to a study in Italy, the age group most prone to suffer from poor sleep quality and headaches is the age group of children and adolescents.

Previous research conducted at the Faculty of Medicine, University of Muhammadiyah Makassar found that most students had poor sleep quality.

Objective: To find out the relationship between sleep quality and primary headaches at the Faculty of Medicine, University of Muhammadiyah Makassar.

Methods: Using an analytical observational research design with a cross sectional approach. With a sample of 78 people and the sampling technique is Quota sampling..

Results: There is a significant association between sleep quality and primary headache with p value < 0.05 and a moderate correlation (r = 0.546 ) and 80.8%

experiencing poor sleep quality and headaches.

Conclusion: There is a significant correlation between sleep quality and primary headache in students of the Faculty of Medicine, University of Muhammadiyah Makassar.

Keywords: Quality Sleep, Headache.

Referensi

Dokumen terkait

An, M.Kes2 1Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Makassar Angkatan 2018/email awalgusti06@gmail.com 2Pembimbing HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN

MK3 1Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Makassar angkatan 2018 2Pembimbing, 3Pembimbing “HUBUNGAN PENGGUNAAN KAFEIN TERHADAP KUALITAS TIDUR