ANALISIS SISTEM LEASING UNTUK DUNIA OTOMOTIF
Nama Kelompok : Erlangga Saputra Yuli Yanah
Riko Ardian Saputra Hana Dinanti Angelia Andini Artika Permatasari Tiur Jesiska Sinaga
I. PENDAHULUAN Latar Belakang Penelitian
* Leasing
Leasing didefinisikan sebagai aktivitas keuangan dan leasing dalam bentuk pengalihan aset tetap atau sebagai leasing dengan opsi (financial leasing) atau leasing tanpa opsi (operating) yang digunakan oleh penyewa (lessee) atas dasar pembayaran berkala selama jangka waktu tertentu.
Leasing adalah perusahaan atau orang yang menggunakan barang atau modal dengan pembiayaan dari perusahaan keuangan atau perorangan. Leasing pertama kali dikenal di Amerika Serikat pada tahun 1877. Leasing pertama kali diperkenalkan di Indonesia pada tahun 1974, berasal dari kata luo yang berarti menyewakan. Sebaliknya leasing dalam ekonomi Islam diasosiasikan dengan Ijarah (Al Ijarah), yang berasal dari kata al'iwadhu (perubahan).
Perumusan Masalah
Berdasarkan uraian di atas penulis tertarik untuk meneliti dan mengangkat permasalahan tersebut. Dalam penulisan jurnal yang berjudul “TANGGUNG JAWAB LESSEE DALAM
PELAKSANAAN PERJANJIAN
LEASING MOBIL (Studi di PT. HONDA International Cabang Jakarta). Merumuskan masalah berdasarkan judul penelitian di atas sebagai berikut: