• Tidak ada hasil yang ditemukan

BERBASIS ANDROID

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan " BERBASIS ANDROID "

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v ABSTRAK

APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN “KREASI EDUKASI”

BERBASIS ANDROID

(STUDI KASUS : TK ALAM KREASI EDUKASI BANDAR LAMPUNG) Oleh:

Anggi Prastyo 14312061

Agar anak-anak dapat mengerti bahwa arti dari cinta tanah air adalah rasa kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai, dan rasa menghormati bangsa dan negaranya yaitu Indonesia. Penulis membangun sebuah aplikasi pembelajaran yang memuat konten nasionalis dan cinta tanah air berbasis android. Dalam membangun Aplikasi Media Pembelajaran “Kreasi Edukasi” Berbasis Android menggunakan metode pengembangan Multimedia Development Life Cycle (MDLC) “Luther” dengan software Construct 2. Pada materi aplikasi media pembelajran “Kreasi Edukasi” berbasis android yang menggunakan metode pengujian ISO 9126 (Tian, 2005) yang berfokus untuk menguji User Interface (UI) menggunakan aspek Fungsionality dan User Experience (UX) menggunakan aspek Usability. Aplikasi yang di bangun setelah di uji mengunkan pengujian ISO 9126, dan telah di distribusikan ke sekolah Alam Kreasi Edukasi Bandar Lampung

Kata Kunci: Aplikasi Pembelajaran, KREASI EDUKASI, Construct 2, MDLC, ISO 9126.

Referensi

Dokumen terkait

Uji coba pada aplikasi game pembelajaran berbasis mobile dalam hal ini adalah android mampu menghasilkan hiburan dan edukasi yang menyenangkan bagi anak – anak yang berusia interval 5 –