• Tidak ada hasil yang ditemukan

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

N/A
N/A
Ilham Hikmah

Academic year: 2024

Membagikan "CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D "

Copied!
28
0
0

Teks penuh

(1)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(2)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 1 Al-Qur’an dan Hadis sebagai Pedoman Hidup Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat membaca Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64.

2. Peserta didik dapat menulis Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64.

3. Peserta didik dapat menghafal Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64.

4. Peserta didik dapat menjelaskan hukum bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah

5. Peserta didik dapat membedakan huruf syamsiyah dan huruf qamariyah.

6. Peserta didik dapat menunjukkan contoh bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah.

7. Peserta didik dapat mengimplementasikan bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah.

8. Peserta didik dapat menjelaskan Isi kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16:

64.

9. Peserta didik dapat menjelaskan definisi dan fungsi hadis atas Al-Qur’an sesuai kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64.

10. Peserta didik dapat menciptakan karya berupa peta konsep definisi hadis dan fungsinya atas Al-Qur’an sehingga meyakini mushaf Al-Qur’an dan hadis Nabi sebagai pedoman hidup serta termotivasi untuk mendalami Al-Qur’an dan hadis

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran

(3)

Elemen:

Al-Qur’an Hadis

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al-Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Mereka dapat membaca, menulis dan menghafal Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64, dapat mengimplementasikan bacaan bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah, dan dapat menjelaskan definisi dan fungsi hadis atas Al-Qur’an sesuai kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An- Nahl/16: 64.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 1. A

Q.S. An- Nisa’/4: 59 dan Q.S. An- Nahl/16: 64

Peserta didik dapat membaca Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An- Nahl/16: 64.

1a 2 Peserta didik dapat menulis Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An-

Nahl/16: 64.

Peserta didik dapat menghafal Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An- Nahl/16: 64.

1. B

Hukum bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah

Peserta didik dapat menjelaskan hukum bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah

1b 2 Peserta didik dapat membedakan huruf syamsiyah dan huruf

qamariyah.

Peserta didik dapat menunjukkan contoh bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah.

Peserta didik dapat mengimplementasikan bacaan alif lam syamsiyah dan alif lam qamariyah.

1. C

Fungsi Al- Qur’an dan Hadis serta isi

Kandungan Q.S. An- Nisa’/4: 59 dan Q.S.

An- Nahl/16:

64.

Peserta didik dapat menjelaskan Isi kandungan Q.S. An-Nisa’/4:

59 dan Q.S. An-Nahl/16: 64. 1c 2

Peserta didik dapat menjelaskan definisi dan fungsi hadis atas Al- Qur’an sesuai kandungan Q.S. An-Nisa’/4: 59 dan Q.S. An- Nahl/16: 64..

Peserta didik dapat menciptakan karya berupa peta konsep definisi hadis dan fungsinya atas Al-Qur’an sehingga meyakini mushaf Al- Qur’an dan hadis Nabi sebagai pedoman hidup serta termotivasi untuk mendalami Al-Qur’an dan hadis

Total 6

(4)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(5)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 2 Asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr

Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr beserta dalilnya.

2. Peserta didik dapat menjelaskan contoh-contoh penerapan iman kepada Alla Swt melalui asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr.

3. Peserta didik dapat menciptakan poster yang berhubungan dengan sikap orang beriman kepada Allah dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr.

4. Peserta didik dapat Mengimplementasikan sifat asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As- Samῖ’, dan Al-Basῖr.

5. Peserta didik dapat mengimplementasikan sikap percaya diri, tekun, teliti, menjadi pendengar yang baik, dan visioner.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Akidah

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman. Mereka dapat menjelaskan pengertian asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr dan Implementasi Iman kepada Allah Swt melalui asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 2. A

Asmaulhusn a Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian asmaulhusna Al-‘Alῖm,

Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr. 2a 2

Peserta didik dapat menjelaskan makna Al-‘Alῖm dan contohnya . Peserta didik dapat menjelaskan makna Al-Khabῖr dan contohnya Peserta didik dapat menjelaskan makna As-Samῖ’ dan contohnya Peserta didik dapat menjelaskan makna Al-Basῖr dan contohnya.

Peserta didik dapat mengimplementasikan sifat asmaulhusna.

2. B

Implementasi

Peserta didik dapat menunjukkan contoh perbuatan yang

mencerminkan asmaulhusna Al-‘Alῖm 2b 2

Peserta didik dapat menunjukkan contoh perbuatan yang

(6)

Elemen:

Akidah

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman. Mereka dapat menjelaskan pengertian asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr dan Implementasi Iman kepada Allah Swt melalui asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al-Khabῖr, As-Samῖ’, dan Al-Basῖr.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P Iman kepada

Allah Swt melalui asmaulhusna Al-‘Alῖm, Al- Khabῖr, As- Samῖ’, dan Al- Basῖr

mencerminkan asmaulhusna Al-Khabῖr

Peserta didik dapat menunjukkan contoh perbuatan yang mencerminkan asmaulhusna As-Samῖ’

Peserta didik dapat menunjukkan contoh perbuatan yang mencerminkan asmaulhusna Al-Basῖr

Peserta didik dapat mengimplementasikan sikap percaya diri,tekun, teliti menjadi pendengar yang baik dan visioner

Total 6

(7)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(8)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

(9)

Bab 3 Hakikat Salat dan Zikir

Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan hakikat salat dan zikir sebagai pencegah perbuatan keji dan mungkar.

2. Peserta didik dapat menciptakan karya berupa kata-kata hikmah yang mengandung isi bahwa salat dan zikir dapat mencegah perbuatan keji dan mungkar.

3. Peserta didik dapat mengimplementasikan salat lima waktu dan zikir secara konsisten sehingga dapat mencegah perbuatan keji dan mungkar.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Akhlak

Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan. Mereka dapat menjelaskan Hakikat Salat dan Zikir serta pelaksanaannya secara konsisten sehingga dapat mencegah perbuatan keji dan mungkar.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 3. A

Shalat dan Pelaksanaan nya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian salat dan dalilnya. 3a 2 Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan pelaksanaan salat .

Peserta didik dapat menjelaskan waktu salat dan jumlah rakaatnya Peserta didik dapat menjelaskan tata cara pelaksanaan salat

Peserta didik dapat menjelaskan salat berjamaah dan hukumnya Peserta didik dapat menjelaskan salat bisa mencegah perbuatan keji dan mungkar

Peserta didik dapat membiasakan salat berjamaah.

3. B Zikir dan Pelaksanaan nya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian zikir dan dalilnya 3b 2 Peserta didik dapat menjelaskan tatacara zikir dan bacaannya

Peserta didik dapat menjelaskan zikir bisa mencegah perbuatan keji dan mungkar

Peserta didik dapat membiasakan zikir setelah salat

Total 4

(10)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(11)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 4 Sujud Sahwi, Tilawah dan Syukur Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sujud sahwi,tilawah dan syukur.

2. Peserta didik dapat menjelaskan tata cara sujud sahwi,tilawah dan syukur..

3. Peserta didik dapat mempraktikkan sujud sahwi,tilawah dan syukur sesuai ketentuan dan tata caranya

4. Peserta didik dapat membangun sikap tunduk kepada aturan Allah dan rendah hati, menjauhkan diri dari perilaku sombong dan takabur, serta menjadi insan yang pandai bersyukur.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Fikih

Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat. Mereka dapat menjelaskan cara melakukan sujud sahwi, tilawah dan sujud syukur.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 4. A

Sujud Sahwi dan

Ketentuan nya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian sujud sahwi dan dalilnya.

4a 2 Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sujud sahwi .

Peserta didik dapat menjelaskan tata cara sujud sahwi

Peserta didik dapat menjelaskan Hikmah melaksanakan sujud sahwi

4. B

Sujud Tilawah dan Ketentuan nya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian sujud tilawah dan dalilnya.

4b 2 Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sujud tilawah .

Peserta didik dapat menjelaskan tata cara sujud tilawah

Peserta didik dapat menjelaskan Hikmah melaksanakan sujud tilawah

4. C

Sujud Syukur dan Ketentuan nya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian sujud Syukur dan

dalilnya. 4c

Peserta didik dapat menjelaskan ketentuan sujud Syukur.

Peserta didik dapat menjelaskan tata cara sujud Syukur.

Peserta didik dapat menjelaskan Hikmah melaksanakan sujud

(12)

Elemen:

Fikih

Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat. Mereka dapat menjelaskan cara melakukan sujud sahwi, tilawah dan sujud syukur.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P Syukur

Total 6

(13)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(14)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 5 Peradaban Islam Bani Umayyah di Damsakus Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan sejarah Bani Umayyah di Damaskus (661-750 M) dalam membangun tata kelola berbagai bidang (pemerintahan, hukum, sosial, ekonomi,

keagamaan dan pendidikan)

2. Peserta didik dapat menciptakan bagan timeline perkembangan Islam pada masa Bani Umayyah di Damaskus.

3. Peserta didik dapat meyakini bahwa agama mendorong peradaban.

4. Peserta didik dapat membangun sikap cinta tanah air dan semangat membangun negeri.

Profil Pelajar Pancasila

 Berkebinekaan global

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Sejarah Peradaban Islam Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah. Mereka dapat menjelaskan sejarah Bani Umayyah dalam mengelola pemerintahan, hukum,sosial, ekonomi, keagamaan, dan pendidikan) serta membangun peradaban Islam di Damaskus.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 5. A

Sejarah Daulah Bani Umayyah di Damaskus

Peserta didik dapat menjelaskan sejarah berdirinya Daulah Bani Umayyah di Damaskus .

5a 3 Peserta didik dapat menyebutkan khalifah-khalifah Bani

Umayyah di Damaskus .

Peserta didik dapat menyebutkan karakter khalifah Bani

(15)

Elemen:

Sejarah Peradaban Islam Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah. Mereka dapat menjelaskan sejarah Bani Umayyah dalam mengelola pemerintahan, hukum,sosial, ekonomi, keagamaan, dan pendidikan) serta membangun peradaban Islam di Damaskus.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P Umayyah di Damaskus

5. B

Peradaban Islam Bani Umayyah di Damaskus

Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di

bidang Pemerintahan pada masa Bani Umayyah di Damaskus 5b 3 Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di

bidang Hukum pada masa Bani Umayyah di Damaskus

Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di bidang Sosial pada masa Bani Umayyah di Damaskus

Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di bidang Ekonomi pada masa Bani Umayyah di Damaskus Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di bidang Keagamaan pada masa Bani Umayyah di Damaskus Peserta didik dapat menjelaskan kemajuan peradaban Islam di bidang Pendidikan pada masa Bani Umayyah di Damaskus Peserta didik dapat meneladani Nilai Islami dalam Peradaban Islam Bani Umayyah di Damaskus

Total 6

(16)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(17)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 6 Penciptaan Alam Semesta Bukti Kekuasaan Allah Swt.

Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat membaca Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54.

2. Peserta didik dapat menulis Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54.

3. Peserta didik dapat menghafal Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54.

4. Peserta didik dapat menjelaskan hukum bacaan gunnah 5. Peserta didik dapat menunjukkan huruf gunnah.

6. Peserta didik dapat menunjukkan contoh bacaan gunnah.

7. Peserta didik dapat menerapkan bacaan gunnah.

8. Peserta didik dapat menjelaskan isi hadis Nabi tentang penciptaan dan keteraturan alam semesta sesuai kandungan Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54.

9. Peserta didik dapat menciptakan karya teks doa berisi rasa syukur atas penciptaan alam semesta yang indah

10. Peserta didik dapat membangun sikap rasa syukur dan kecintaan terhadap tanah air yang diciptakan Allah Swt dengan keindahan dari sumber daya alam yang berlimpah.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Bernalar Kritis

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Al-Qur’an Hadis

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Mereka dapat membaca, menulis dan menghafal Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54, dapat mengimplementasikan bacaan bacaan gunnah, dan dapat menjelaskan isi hadis Nabi tentang penciptaan dan keteraturan alam semesta sesuai kandungan Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S.

Al-A’raf/7: 54.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 6. A

Q.S. Al- Anbiya’/21:

30 dan Q.S.

Al-A’raf/7:

54

Peserta didik dapat membaca Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al- A’raf/7: 54.

6a 2 Peserta didik dapat menulis Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-

A’raf/7: 54.

Peserta didik dapat menghafal Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S.

Al-A’raf/7: 54.

(18)

Elemen:

Al-Qur’an Hadis

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Mereka dapat membaca, menulis dan menghafal Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54, dapat mengimplementasikan bacaan bacaan gunnah, dan dapat menjelaskan isi hadis Nabi tentang penciptaan dan keteraturan alam semesta sesuai kandungan Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S.

Al-A’raf/7: 54.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 6. B

Hukum bacaan gunnah

Peserta didik dapat menjelaskan hukum bacaan gunnah 6b 2 Peserta didik dapat menunjukkan huruf gunnah.

Peserta didik dapat menunjukkan contoh bacaan gunnah.

Peserta didik dapat menerapkan bacaan gunnah.

6. C Penciptaan dan

keteraturan alam semesta sesuai

kndungan Hadis Nabi dan Q.S. Al- Anbiya’/21:

30 dan Q.S.

Al-A’raf/7:

54.

Peserta didik dapat menjelaskan Penciptaan dan keteraturan alam semesta sesuai kndungan Hadis Nabi dan Q.S. Al-Anbiya’/21: 30 dan Q.S. Al-A’raf/7: 54.

6c 2

Peserta didik dapat menciptakan karya teks doa berisi rasa syukur atas penciptaan alam semesta yang indah

Peserta didik dapat membangun sikap rasa syukur dan kecintaan terhadap tanah air yang diciptakan Allah Swt dengan keindahan dari sumber daya alam yang berlimpah.

Total 6

(19)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(20)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 7 Meneladani Ketaatan Malaikat Allah Swt.

Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menganalisis manfaat beriman kepada Malaikat Allah Swt.

2. Peserta didik dapat menciptakan infografis mengenai tugas para malaikat dan manfaatnya dalam menumbuhkan karakter positif sehingga tertanam keyakinan bahwa Allah Swt telah mengutus malaikat.

3. Peserta didik dapat mengimplementasikan amal baik dan menjauhi amal buruk Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bernalar Kritis

 Bergotong-royong

 Berkebinekaan Global Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Akidah

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman. Mereka dapat menjelaskan Pengertian Beriman kepada Malaikat Allah, Swt dan Implementasi Iman kepada Malaikat Allah Swt.

Materi Tujuan Pembelajaran M

A J P 7. A

Pengertian Beriman kepada Malaikat Allah, Swt

Peserta didik dapat menjelaskan Pengertian Beriman kepada Malaikat Allah, Swt dan dalilnya

7a 2 Peserta didik dapat menjelaskan pengertian makhluk gaib

Peserta didik dapat menjelaskan sifat-sifat malaikat Allah Swt.

Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan malaikat, jin dan manusia

Peserta didik dapat menunjukkan perbedaan antara jin, iblis, dan setan

Peserta didik dapat mengklasifikasikan makhluk gaib sesuai dengan sifat-sifatnya

Peserta didik dapat menjelaskan nama-nama malaikat beserta tugasnya .

3. B

Implementasi Iman kepada

Peserta didik dapat menunjukkan contoh perilaku yang mencermin kan iman kepada malaikat Allah Swt.

7b 2 Peserta didik dapat menunjukkan contoh perilaku yang berkaitan

dengan tugas malaikat tertentu.

(21)

Elemen:

Akidah

CapaianPembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman. Mereka dapat menjelaskan Pengertian Beriman kepada Malaikat Allah, Swt dan Implementasi Iman kepada Malaikat Allah Swt.

Materi Tujuan Pembelajaran M

A J P Malaikat Allah

Swt

Peserta didik dapat menciptakan infografis mengenai tugas para malaikat dan manfaatnya

Peserta didik dapat mengimplementasikan amal baik dan menjauhi amal buruk

Total 4

(22)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(23)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 8 Dampak Negatif Gibah dan Menumbuhkan Sikap Tabayun Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan tentang gibah dan dampak negatifnya.

2. Peserta didik dapat menjelaskan tentang sikap tabayun dari cara menumbuhkannya.

3. Peserta didik dapat menganalisis perbedaan antara konten gibah dengan kritik dan review produk di media sosial

4. Peserta didik dapat menciptakan harmoni sosial dengan menjauhi gibah dan menumbuhkan sikap tabayun.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Akhlak

Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Mereka dapat

menjelaskan dampak negatif Gibah dan menumbuhkan sikap Tabayun dalam setiap berita atau informasi yang diterima.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 8. A

Gibah dan dampak negatifnya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian gibah dan dalilnya. 8a 2 Peserta didik dapat menjelaskan penyebab gibah.

Peserta didik dapat menjelaskan bentuk-bentuk gibah Peserta didik dapat menjelaskan dampak negatif gibah Peserta didik dapat menjelaskan cara menghindari gibah Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan gibah, kritik,dan review produk di media sosial

8. B

Tabayun dan manfaatnya

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian tabayun dan dalilnya 8b 2 Peserta didik dapat menjelaskan cara menumbuhkan tabayun

Peserta didik dapat menjelaskan manfaat tabayun

Peserta didik dapat membiasakan tabayun terhadap informasi yang diterima.

Total 4

(24)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(25)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 9 Rukhsah dalam Beribadah Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan konsep rukhsah dalam salat, puasa, zakat dan haji 2. Peserta didik dapat mengimplementasikan sikap disiplin dan saling menghargai dalam

menjalankan ibadah.

3. Peserta didik dapat menciptakan bagan /tabel mengenai rukhsah dalam salat, puasa, zakat dan haji sehingga tertanam sikap diri terhadap keringanan dalam menjalankan ajaran agama.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia

 Bergotong-royong

 Kreatif

Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Fikih

Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami konsep rukhshah. Mereka dapat menjelaskan konsep rukhsah dalam shalat, puasa, zakat dan haji dan cara pelaksanaan serta hikmahnya.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 9. A

Rukhsah dalam Beribadah

Peserta didik dapat menjelaskan pengertian rukhsah dan dalilnya. 9a 2 Peserta didik dapat menjelaskan tujuan rukhsah.

Peserta didik dapat menjelaskan rukhsah dalam salat Peserta didik dapat menjelaskan rukhsah dalam puasa Peserta didik dapat menjelaskan rukhsah dalam zakat Peserta didik dapat menjelaskan rukhsah dalam haji 9. B

Pelaksanaan Rukhsah dan hikmahnya

Peserta didik dapat menjelaskan pelaksanaan rukhsah dalam salat 9b 2 Peserta didik dapat menjelaskan pelaksanaan rukhsah dalam puasa

Peserta didik dapat menjelaskan pelaksanaan rukhsah dalam zakat Peserta didik dapat menjelaskan pelaksanaan rukhsah dalam haji Peserta didik dapat menjelaskan hikmah rukhsah

Total 4

(26)

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D

Elemen Capaian Pembelajaran

Al-Qur’an Hadis Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami definisi Al- Qur`an dan Hadis Nabi dan posisinya sebagai sumber ajaran agama Islam. Peserta didik juga memahami pentingnya pelestarian alam dan lingkungan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dalam ajaran Islam. Peserta didik juga mampu menjelaskan pemahamannya tentang sikap moderat dalam beragama. Peserta didik juga memahami tingginya semangat keilmuan beberapa intelektual besar Islam

Akidah Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami enam rukun Iman.

Akhlak Pada akhir fase D ini, peserta didik mendalami peran aktivitas salat sebagai bentuk penjagaan atas diri sendiri dari keburukan.

Peserta didik juga memahami pentingnya verifikasi (tabayun) informasi sehingga dia terhindar dari kebohongan dan berita palsu. Peserta didik juga memahami definisi toleransi dalam tradisi Islam berdasarkan ayat-ayat Al-Qur`an dan hadis-hadis Nabi. Peserta didik juga mulai mengenal dimensi keindahan dan seni dalam Islam termasuk ekspresi- ekspresinya

Fikih Pada akhir fase D ini, peserta didik memahami internalisasi nilai-nilai dalam sujud dan ibadah salat, memahami konsep muʿāmalah, ribā, rukhshah, serta mengenal beberapa mazhab fikih, dan ketentuan mengenai ibadah qurban.

Sejarah Peradaban

Islam Pada akhir fase D ini, peserta didik mampu menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah, Abbasiyyah, Turki Usmani, Syafawi dan Mughal sebagai pengantar untuk memahami alur sejarah masuknya Islam ke Indonesia.

(27)

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMP FASE D KELAS VII

Bab 10 Perkembangan Ilmu Pengetahuan pada Masa Bani Umayyah di Andalusia Tujuan Pembelajaran :

1. Peserta didik dapat menjelaskan sejarah perkembangan ilmu pengetahuan pada masa Bani Umayyah (929-1031 M) di Andalusia (Spanyol)

2. Peserta didik dapat menciptakan bagan, infografis, atau timeline perkembangan ilmu pengetahuan Islam pada masa Bani Umayyah di Andalusia (Spanyol).

3. Peserta didik dapat meyakini bahwa Allah Swt, sebagai zat pemberi ilmu.

4. Peserta didik dapat membangun semangat dalam mencari ilmu dan mengembangkan teknologi.

Profil Pelajar Pancasila

 Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia

 Kreatif

 Bergotong-royong Alur Tujuan Pembelajaran Elemen:

Sejarah Peradaban Islam Capaian Pembelajaran:

Pada akhir fase D ini, peserta didik menghayati penerapan akhlak mulia dari kisah- kisah penting dari Bani Umayyah. Mereka dapat menjelaskan sejarah berdirinya Bani Umayyah di Andalusia, Periodisasi Daulah Bani Umayyah di Andalusia, Faktor-faktor Kemajuan dan Kemunduran Daulah Bani Umayyah di Andalusia dan dapat menerapkan akhlak mulia dalam mempelajari Sejarah Bani Umayyah di Andalusia.

Materi TujuanPembelajaran M

A J P 10. A

Sejarah Berdirinya Daulah Bani Umayyah di Andalusia

Peserta didik dapat menjelaskan sejarah berdirinya Daulah

Bani Umayyah di Andalusia . 10

a 2

Peserta didik dapat menjelaskan periodisasi Daulah Bani Umayyah di Andalusia

Peserta didik dapat meneladani sosok Thariq bin Ziyad 10.B

Faktor-faktor Kemajuan dan Kemunduran Daulah Bani Umayyah di Andalusia

Peserta didik dapat menjelaskan faktor-faktor yang mendorong kemajuan Daulah Bani Umayyah di Andalusia 10

b 2

Peserta didik dapat menjelaskan faktor-faktor yang mendorong kemunduran Daulah Bani Umayyah di Andalusia

Peserta didik dapat meneladani Nilai Islami dalam Sejarah Daulah Bani Umayyah di Andalusia

Total 4

(28)

Referensi

Dokumen terkait

Perencanaan Evaluasi Pembelajaran Pada Pelajaran Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti di SMP Negeri 1 Ngariboyo Perencanaan pembelajaran mencakup kegiatan merumuskan tujuan yang

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS SMP/MTs FASE D Elemen Capaian Pembelajaran Menyimak – Berbicara Pada akhir Fase D, peserta didik menggunakan bahasa Inggris untuk

ELEMEN CAPAIAN PEMBELAJARAN TUJUAN PEMBELAJARAN KRITERIA KETERCAPAIAN TUJUAN PEMBELAJARAN NILAI MODERASI BERAGAMA DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA KARYA INOVATIF Al-Qur’an

Alur Dan Tujuan Pembelajaran Dalam Rangka Pengembangan Perangkat Ajar Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas V SD Capaian Pembelajaran Fase C Pada akhir Fase C, pada elemen

Modul Ajar Kelas 7 SMP PAI Budi Pekerti Fase D Bab 7 Kurikulum Merdeka -

Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 8 SMP Fase D Bab 8 Kurikulum Merdeka -

Fase B Berdasarkan Elemen Elemen Capaian Pembelajaran Sejarah Pada akhir fase B, peserta didik mengenal informasi dan mengolah dengan cinta kasih identitas Buddha Gotama sebagai

Dokumen ini berisi alur tujuan pembelajaran untuk elemen Nilai Agama dan Budi Pekerti pada fase fondasi pendidikan anak usia