• Tidak ada hasil yang ditemukan

DOKUMEN Kimia Dasar

N/A
N/A
farihatun nisak

Academic year: 2024

Membagikan " DOKUMEN Kimia Dasar"

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

1

KIMIA DASAR

I. PENDAHULUAN

(2)

2

Materi Kimia Dasar

1. Pendahuluan 2. Stoikiometri

3. Ujian Tengah Semester 4. Energetika

5. Ujian Akhir Semester

(3)

3

(4)

4

Ilmu Kimia

Ilmu kimia adalah bagian dari ilmu alam yang mempelajari komposisi dan struktur zat kimia serta

hubungan serta hubungan dengan sifat zat tersebut.

Struktur zat kimia menggambarkan

letak atom-atom dalam ruang.

(5)

5

Zat Kimia

Salah satu identitas kimia yang mudah dikenal adalah wujudnya, yaitu gas, cair, dan padat.

Zat kimia yang berwujud gas mempunyai

partikel berjauhan dan daya tariknya kecil atau hampir tidak ada. Zat berwujud padat, daya

tarik antar partikelnya kuat sekali dan jaraknya sangat dekat. Sedangkan zat cair berada

diantara gas dan padat, baik jarak partikelnya

maupun daya tariknya.

(6)

6

Unsur

Unsur adalah materi yang tidak dapat diuraikan dengan reaksi kimia

menjadi zat yang lebih sederhana.

Contoh : Hidrogen (H), Oksigen (O),

Besi (Fe), dll.

(7)

7

Senyawa

Senyawa adalah materi yang dibentuk dari dua unsur atau lebih dengan

perbandingan tertentu.

Contoh : air atau H

2

O yang terbentuk

dari unsur Hidrogen dan Oksigen

(8)

8

Campuran

Campuran adalah gabungan dua zat tunggal atau lebih dengan perbandingan sembarang. Jika

membentuk senyawa, perbandingan kedua unsur harus tertentu. Campuran bisa saja terjadi antar senyawa.

Campuran dapat dibagi 2, yaitu :

1. Campuran homogen yaitu, penggabungan dua zat tunggal atau lebih yang semua partikelnya merata sehingga membentuk satu fasa. Satu fasa adalah zat yang sifat dan komposisinya sama. Contoh : air gula.

2. Campuran heterogen yaitu, penggabungan yang tidak merata antara dua zat tunggal atau lebih sehingga perbandingan komponen tidak sama.

Contoh : air dan minyak tanah.

(9)

9

Persamaan Reaksi

Reaksi kimia adalah perubahan pereaksi menjadi hasil reaksi. Suatu reaksi tidak

boleh melanggar hukum kekekalam massa, artinya jenis dan jumlah atom sebelum dan sesudah reaksi harus sama.

Contoh :

Hidrogen + Oksigen  Air H

2

+ O

2

 H

2

O

Hirogen + Nitrogen  Amonia

H

2

+ N

2

 NH

3

Referensi

Dokumen terkait

Mata kuliah Kimia Dasar 1 mempelajari Dasar -dasar ilmu kimia, meliputi: (1) Materi dan sifat-sifatnya, (2) Stoikiometri: Ar, Mr, Rumus kimia dan persamaan reaksi, konsep

Mata kuliah Kimia Dasar 1 mempelajari dasar-dasar ilmu kimia, meliputi: (1) Materi dan sifat- sifatnya, (2) Stoikiometri: Ar, Mr, Rumus kimia dan persamaan reaksi, konsep

Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep dasar ilmu kimia tentang materi, mampu membuat hubungan konfigurasi elektron dengan sifat-sifat atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia

Mata kuliah Kimia Dasar 1 mempelajari dasar-dasar ilmu kimia, meliputi: (1) Materi dan sifat- sifatnya, (2) Stoikiometri: Ar, Mr, Rumus kimia dan persamaan reaksi, konsep

yang paling penting dalam kimia adalah larutan, yaitu campuran serbasama antara dua atau.. lebih zatyang memiliki komposisi dapat diukur dan sifat masing-masing

Ilmu yang mempelajari struktur dan sifat materi (zat), perubahan materi (zat), dan energi yang.. menyertai

Mata kuliah Kimia Dasar 1 mempelajari dasar-dasar ilmu kimia, meliputi: (1) Materi dan sifat- sifatnya, (2) Stoikiometri: Ar, Mr, Rumus kimia dan persamaan reaksi, konsep

Istilah mineral dalam arti geologi adalah zat atau benda yang terbentuk oleh proses alam, biasanya bersifat padat serta tersusun dari komposisi kimia tertentu dan mempunyai sifat- sifat