• Tidak ada hasil yang ditemukan

Faktor yang Mengaruhi Kesetimbangan Kimiawi

N/A
N/A
dian rahmawati

Academic year: 2024

Membagikan "Faktor yang Mengaruhi Kesetimbangan Kimiawi"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

FAKTOR KESETIMBANGAN KIMIA

By : Wodha Ihsan Rizal Fadhel

(2)

Konsentrasi

Sesuai dengan asas Le Chatelier, apabila konsentrasi pereaksi ditambah, reaksi bergeser ke kanan atau ke arah produk. Sedangkan jika konsentrasi pereaksi dikurangi, reaksi bergeser ke arah kiri atau ke arah pereaksi, sehingga konsentrasi pereaksi bertambah.

(3)

Reaktan

Produk Reaktan

Produk

Produk Bertambah, reaksi bergeser ke kiri Reaktan Bertambah, reaksi bergeser ke kanan

(4)
(5)

 Sistem kesetimbangan gas mempungai tekanan dan volume tertentu. jika tekanan sistem diperbesar atau diperkecil, ada kesetimbangan yang terganggu dan adapula yang tidak tergangu, tergantung pada jumlah koofisien pereaksi dan hasil reaksi.

 Jika tekanan diperbesar atau volume diperkecil, kesetimbangan akan bergeser ke arah

jumlah koefisien yang kecil. Sebaliknya, jika tekanan diperkecil atau volume diperbesar,

kesetimbangan akan bergeser ke arah jumlah koefisien yang besar. Tetapi, jika jumlah

koefisien pereaksi sama dengan koefisien hasil reaksi, perubahan tekanan atau volume

tidak akan menggeser kesetimbangan.

(6)

Tekanan bertambah →Volume berkurang → Reaksi bergeser ke koefisien lebih kecil

Tekanan berkurang →Volume bertambah → Reaksi bergeser ke koefisien lebih besar

Perhatikan contoh ini :

(7)

Sesuai dengan asas Le Chatelier, jika suhu sistem kesetimbangan dinaikkan, maka reaksi sistem adalah menurunkan suhu, kesetimbangan akan bergeser ke pihak reaksi yang menyerap kalor ataua endoterm. Sebaliknya jika suhu diturunkan, maka kesetimbangan akan bergeser ke pihak reaksi eksoterm.

(8)
(9)

 Suhu bertambah → reaksi bergeser ke Endoterm

 Suhu berkurang → reaksi bergeser ke Eksoterm

A + B C + D ∆𝐻 = +

Eksoterm Endoterm

A + B C + D ∆𝐻 = −

Endooterm Eksoterm

(10)

 Katalisator tidak menggeser kesetimbangan hanya mempercepat reaksi mencapai keadaan setimbang.

 Fungsi katalisator dalam reaksi kesetimbangan adalah mempercepat tercapainya kesetimbangan dan tidak merubah letak kesetimbangan (harga tetapan kesetimbangan Kc tetap), hal ini disebabkan katalisator mempercepat reaksi ke kanan dan ke kiri sama besar.

Referensi

Dokumen terkait

 Terdapat suatu hubungan penting antara energi bebas dan kesetimbangan kimiawi, dimana sebagian besar reaksi kimia bersi'at re-ersible dan akan berjalan terus sampai

jika tekanan sistem diperbesar atau diperkecil, ada kesetimbangan yang terganggu dan adapula yang tidak tergangu, tergantung pada jumlah koofisien pereaksi dan hasil reaksi.Jika

Jika zat-zat terdapat dalam kesetimbangan berbentuk padat dan gas, maka yang dimasukkan dalam persamaan kesetimbangan hanya zat-zat yang berbentuk gas saja sebab konsentrasi zat

•Perubahan konsentrasi tidak akan merubah nilai tetapan kesetimbangan pada temperatur yang tetap •Jika suatu zat ditambahkan ke dalam sistem yang setimbang, kesetimbangan

Siswa terampil dalam menyajikan data hasil diskusi kelompok mengenai faktor-faktor yang memengaruhi pergeseran arah kesetimbangan secara sistematis menggunakan bahasa yang

Dalam sistem kesetimbangan, jika konsentrasi salah satu komponennya ditambah maka kesetimbangan akan bergeser dari arah penambahan itu, dan bila salah satu

Dokumen ini membahas tentang faktor-faktor yang memengaruhi besar tahanan pada penghantar listrik serta rumus dan contoh

Dokumen ini membahas tentang perbedaan antara peraturan Menteri dan peraturan Gubernur serta faktor-faktor yang memengaruhi pembentukan