• Tidak ada hasil yang ditemukan

INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI BANTUAN HIBAH DANA PENDIDIKAN BAGI PESERTA DIDIK KELUARGA EKONOMI TIDAK MAMPU (KETM) TAHUN ANGGARAN 2023

N/A
N/A
SMA GSI

Academic year: 2024

Membagikan "INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI BANTUAN HIBAH DANA PENDIDIKAN BAGI PESERTA DIDIK KELUARGA EKONOMI TIDAK MAMPU (KETM) TAHUN ANGGARAN 2023"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

INSTRUMEN MONITORING DAN EVALUASI BANTUAN HIBAH DANA PENDIDIKAN BAGI PESERTA DIDIK KELUARGA EKONOMI TIDAK MAMPU (KETM) TAHUN ANGGARAN 2023

“RESPONDEN”

KEPALA SEKOLAH / BENDAHARA

NAMA SEKOLAH : SMA Global Solusi Indonesia NAMA RESPONDEN : Drs.H.Jaka Supriatna.M.M.Pd.AIFO ALAMAT : Jln.Raya Batujajar No.180a. Kec.Batujajar

KAB./KOTA : Kab.Bandung Barat NO. TLP : 022 86677418

EMAIL : sma.globalsolusiindonesia@gmail.com

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN

BIDANG PEMBINAAN SEKOLAH MENENGAH ATAS

(2)

PENDAHULUAN

Tujuan dari Monitoring dan Evaluasi ini adalah untuk memonitoring dan mengevaluasi pelaksanaan program Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik Keluarga Ekonomi Tidak Mampu (KETM) yang bersumber dari Dana APBD Provinsi Jawa Barat Tahun Anggaran 2023.

Dimohon partisipasi dan kesediaan Saudara untuk memberikan data dan informasi yang sebenarnya. Tidak ada jawaban yang benar atau salah dalam menjawab. Jawaban Saudara sangat diperlukan untuk meningkatkan kualitas pelaksanaan program Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM termasuk meningkatkan akuntabilitas dan transparansi dalam pengelolaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM. Data pribadi Saudara tidak akan dipublikasikan dan hanya digunakan untuk kepentingan monitoring dan evaluasi. Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terimakasih.

A. DATA KEPALA SEKOLAH

Nama Lengkap :Drs.H.Jaka Supriatna.M.M.Pd.AIFO

Jabatan : Kepala Sekolah

NIP : -

Pangkat Golongan : -

Lama Menjabat : 2 Tahun No. HP/WA : 082128683516

B. DATA PENDIDIK DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

Jml. Pendidik : L= 6 org P = 5 org Jm1=11 org

Pendidikan : D1 L = ... org P = ... org Jml=...org D2 L = ... org P = ... org Jml=...org D3 L = ... org P = ... org Jml=...org S1 L = 4 orgP = 5 org Jml=...org S2 L = 2 orgP = ... org Jml=...org S3 L = ... orgP = ... org Jml=...org

Jml. Tenaga Kependidikan : L= 1 org P = 1 org Jml= 2 org Pendidikan : SMA L = 1 org P = ... org Jml=...org

D1 L = ... org P = ... org Jml=...org D2 L = ... org P = ... org Jml=...org D3 L = ... org P = ... org Jml=...org S1 L = ... org P = 1 org Jml=...org

(3)

Rombongan Belajar : Kelas X = 2 Kelas Kelas XI = 1 Kelas Kelas XII =...Kelas

Jml. Siswa Kelas X : L= 10 org P= 40 org Jml.= 50 org Jml. Siswa Kelas XI : L= 5 org P= 21 org Jml.= 26 org Jml. Siswa Kelas XII : L= ... org P=... org Jml.=...org

D. PEMAHAMAN TENTANG HIBAH DANA PENDIDIKAN BAGI PESERTA DIDIK KETM

1. Apakah Anda memiliki dokumen Petunjuk Teknis/Pedoman Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM 2023 ?

a. Memiliki berbentuk buku b. Memiliki berbentuk hasil print c. Memiliki berbentuk softcopy d. Tidak memiliki

2. Apakah saudara memahami Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM ditetapkan berdasarkan jumlah peserta didik dari keluarga ekonomi tidak mampu yang mendaftar pada sistem PPDB ?

a. Sangat memahami b. Cukup memahami c. Kurang memahami d. Tidak memahami

3. Peran Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM terhadap pendanaan sekolah di sekolah saudara?

a. Lebih dari 75% dari sumber dana sekolah b. Antara 50% s.d. 74% dari sumber dana sekolah c. Di bawah 50% dari sumber dana sekolah

4. Apakah sekolah Saudara memiliki sumber pendanaan biaya operasional sekolah selain dari Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM?

a. Tidak di danai

b. Dari masyarakat (orang tua Siswa)

c. Dari masyarakat (di luar orang tua Siswa) d. Dari Pemerintah Daerah

e. Sumber lainnya, sebutkan : ………

(4)

5. Sebagai bantuan untuk meningkatkan kompetensi lulusan siswa dan peningkatan mutu sekolah, apakah besaran Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM saat ini sudah memadai di sekolah saudara?

a. Sangat memadai b. Cukup memadai c. Kurang memadai d. Tidak memadai

6. Berapa besaran optimal dari bantuan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM di sekolah saudara tahun 2023?

a. Kurang dari Rp 2.000.000

b. Rp 2.000.000 sampai dengan Rp 3.000.000 c. Rp 3.000.000 sampai dengan Rp 4.000.000 e. Lebih dari Rp 4.000.000

7. Dalam pengelolaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM, bagaimana penentuan bendahara ?

a. Bendahara berasal dari tenaga Kependidikan yang memenuhi syarat dan tidak merangkap sebagai bendahara keuangan lain.

b. Bendahara berasal dari tenaga Kependidikan yang memenuhi syarat dan merangkap sebagai bendahara keuangan lain.

c. Bendahara berasal dari Pendidik dan merangkap dengan tugas pendidik.

d. Bendahara berasal dari Pendidik dengan kriteria khusus.

e. Lainnya, sebutkan ...

E. ORGANISASI PELAKSANA

1. Apakah sudah diterbitkan SK Tim Pengelola Bantuan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM pada satuan pendidikan?

a. Ya b. Tidak

2. Susunan Tim Pengelola Bantuan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM pada satuan pendidikan?

a. Ketua ( Kepala Sekolah) , Anggota (Kasubbag TU, Bendahara, Operator Dapodik) b. Penanggung Jawab, Bendahara, orangtua Siswa, Operator Dapodik.

c. Lainnya, sebutkan ...

(5)

KETM pada satuan pendidikan telah mengupdate data pokok pendidikan dalam sistem Dapodik sesuai dengan kondisi riil satuan pendidikan?

a. Ya b. Tidak

4. Apakah jumlah dana yang diterima pada tahun 2023 sesuai dengan data pesertadidik?

a Ya b. Tidak

4.1. Jika jumlah dana tidak sesuai:

a. Kelebihan ...siswa (Rp...) b. Kekurangan ...siswa (Rp...)

4.1. Penyebab kekurangan / kelebihan

a. Kelebihan karena ...

b. Kekurangan karena ...

5. Informasi apa saja yang tersedia di Papan pengumuman Bantuan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM ?

a. Rencana Anggaran Belanja Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM b. Penggunaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM

6. Apakah Rekapitulasi penerimaan dan penggunaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM disampaikan kepada orang tua?

a. Ya b. Tidak

7. Apakah Sekolah sudah membuat laporan ? a. Ya

b. Tidak

F. PENGGUNAAN DAN PELAKSANAAN KETM

1. Kapan Sekolah menerima Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM?

a. ...

b. Belum menerima

c. Jika belum menerima berikan alasan : ...

...

...

(6)

2.Realisasi penggunaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM di Sekolah Saudara

No Kegiatan Anggaran Realisasi

1 SPP Siswa Rp. Rp.

2 DSP Rp. Rp.

Jumlah Rp. Rp.

Catatan : Lakukan pengecekan terhadap bukti pengeluaran / transaksi

G. MONITORING DAN SUPERVISI

1. Apakah pengawas sekolah melakukan pembinaan dalam penatausahaan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM?

a. Ya b. Tidak

2. Apakah sekolah pernah menerima kunjungan monitoring Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM dari Dinas Pendidikan Provinsi / Pengawas Sekolah?

a. Ya b. Tidak

H. PELAPORAN DAN PERTANGGUNG JAWABAN KEUANGAN

1.Apakah laporan Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM ditandatangani oleh:

a. Kepala Sekolah, Komite Sekolah dan Ketua Yayasan b. Kepala Sekolah dan Bendahara

c. Kepala Sekolah d. Tidak ada

2. Apakah sekolah telah membuat sebagai berikut:

a. Pelaporan

b. Kwitansi Tanda Terima c. Daftar Penerima SPP KETM d. Fakta Integritas / SPTJM

* Catatan: Ditunjukan dengan bukti fisiknya dan laporan di serahkan ke petugas Provinsi

(7)

1. Apakah Tim Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM Sekolah melakukan pelayanan atas pengaduan masyarakat ?

a. Ya b. Tidak

2. Jika jawaban no. 1 “Ya”, Bagaimana bentuk pelayanan atas pengaduan yang dilakukan?

a. Membentuk petugas Unit Pelayanan dan Penanganan Pengaduan Masyarakat (P3M) b. Menyediakan kotak Pengaduan dan Saran

c. Lainnya ....

3. Apakah Tim Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM Sekolah telah menyampaikan pengaduan atau keluhan?

a. Ya

b. Tidak, alasannya ...

4. Jika jawaban no 3 “Ya”, kemana saja pengaduan disampaikan?

a. Tim Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM KCD b. Tim Hibah Dana Pendidikan bagi Peserta Didik KETM Provinsi

J. Permasalahan dan solusi

*Wajib diisi

Permasalahan Solusi

Bandung Barat 06 Maret 2024

Kepala Sekolah Petugas Monev,

Drs.H.Jaka Supriatna.M.M.Pd.AIFO H.Awan Suparwana,S.Pd.,M.M.Pd.

NIP. 196907071997021002

(8)

FOTO DOKUMENTASI 1. Plang Sekolah

2. Siswa Penerima KETM

3. Foto kegiatan Monitoring

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh status sosial ekonomi keluarga, dan motivasi berprestasi terhadap prestasi belajar peserta didik Jurusan

Tujuan dari implementasi kebijakan penyelenggaraan pendidikan bagi keluarga miskin dalam pelaksanaan penerimaan peserta didik baru jalur siswa miskin di Kota Kediri

Hasil penelitian menunjukkan bahwa semakin bagus citra sekolah, latar belakang ekonomi keluarga dan lokasi SMA PGRI 1 Padang maka semakin banyak pula peserta

Drawing/Verification, artinya penarikan kesimpulan. Pelaksanaan evaluasi proses hasil belajar peserta didik oleh guru Pendidikan Agama Islam di SMPN 2 Sukamara. Perencanaan

8 Wasty Soermanto, Psikologi Pendidikan (Jakarta: PT Rineke Cipta, 2003), h.. dari 105 peserta didik yang ada, sekitar 2/3 peserta didik disana mempunyai latar belakang ekonomi

C3 PG 4 3.10.2 Memilih kalimat saran terhadap permasalahan sederhana Disajikan teks, peserta didik menentukan hak anak sebagai anggota keluarga di rumah dengan