INSTRUMEN PENILAIAN ASPEK KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PADA 1 (SATU) KOMPETENSI DASAR
Mata Pelajaran : Materi Pokok :
Kelas/Semester :
Kompetensi Dasar Indikator
3.7 Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem pencernaan dalam kaitannya dengan nutrisi, bioproses dan gangguan fungsi yang dapat terjadi pada sistem pencernaan manusia
3.7.1 Mengidentifikasi bagian saluran pencer- naan saluran pencernaan manusia melalui berbagai media informasi dan mengenali posisi alat dan kelenjar pencernaan serta fungsinya
4.7 Menyajikan laporan hasil kerja kelompok tentang organ pencernaan dan prosesnya
4.7.1 Melaporkan secara tertulis dan didepan kelas tentang urutan sistem pencernaan, organ pencernaan,dan fungsinya.
A. Penilaian Aspek Kognitif Kisi-kisi
Indikator Pembelajaran
Indikator
Soal Soal Aspek Kunci
Jawaban
Jenis Soal 3.7.1
Mendeskripsi- kan ciri-ciri salah satu organ pencernaan
Disajikan ciri- ciri organ pencernaan manusia, peserta didik diminta menentukan nama organ tersebut
Perhatikan ciri-ciri salah satu organ pencernaan manusia berikut!
1) Memiliki reseptor rasa asin
2) Memiliki kelenjar parotis yang terletak dibawah telinga 3) Memiliki kelenjar
submandibularis yang terletak di rahang bawah
Organ pencernaan yang memiliki ciri-ciri tersebut adalah...
A. Esofagus B. Mulut C. Anus D. Kolon
C2 B Pilihan
ganda
3.7.2
Mendeskripsi- kan fungsi komponen penyusun darah
Disajikan gambar organ pencernaan mausia, peserta didik diminta menentukan fungsi organ pencernaan tersebut dengan benar.
Perhatikan gambar
organ pencernaan berikut!
Fungsi organ yang ditunjukkan oleh anak
C4 C Pilihan
ganda
panah adalah...
A. Gerak meremas makanan
B. Gerak melumatkan makanan
C. Gerak mendorong makanan masuk ke dalam lambung D. Gerak
mencampurkan makanan 3.7.3
Menganalisis fungsi suatu organ
pencernaan
Disajikan salah satu nama organ pencernaan, peserta didik diminta menentukan fungsi organ tersebut dengan benar
Perhatikan gambar salah
satu organ pencernaan berikut!
Fungsi organ yang ditunjukkan oleh anak panah disebut...
A. Gerak motorik B. Gerak peristaltis C. Gerak atletis D. Gerak refleks
C4 B Pilihan
ganda
3.7.4 Mengaitkan pengaruh makanan
dengan proses pencernaan di salah satu organ pencernaan
Disajikan sebuah proses pencernaan, peserta didik diminta menentukan organ pencernaan
Dalam suatu proses pencernaan terjadi pencernaan kimiawi menggunakan ... di dalam ...
A. Lendir; esofagus B. Air; usus halus C. Enzim; usus besar D. Enzim; lambung
C3 D Pilihan
ganda
dengan benar 3.7.5
Menyebutkan bagian-bagian salah satu organ pencernaan
Disajikan salah satu organ
pencernaan, peserta didik diminta menyebutkan bagian- bagian pada organ
tersebut dengan benar
Lambung (ventrikulus) merupakan kantung besar yang terletak di sebelah kiri rongga perut
sebagai tempat
terjadinya sejumlah proses pencernaan.
Lambung memiliki 3 bagian, yaitu...
A. Tepi, pusat, dan sensorik
B. Fundus, tepi, dan kardiak
C. Pilorus, pusat, dan tepi
D. Kardiak, fundus, dan pilorus
C2 D Pilihan
ganda
3.7.1
Menyebutkan bagian-bagian salah satu organ pencernaan
Disajikan salah satu organ
pencernaan, peserta didik diminta menyebutkan bagian- bagian pada organ
tersebut dengan benar
Usus halus atau interestinum merupakan tempat penyerapan sari- sari makanan dan tempat terjadinya proses pencernaan paling panjang. Usus halus terdiri dari ...
A. Pusat, ileum, dan musculum
B. Duodenum, jejenum, dan sensorik
C. Duodenum, jejenum, dan ileum
D. Musculum, jejenum, dan ileum
C2 C Pilihan
ganda
3.7.6 Menyusun urutan organ
Disajikan proses
Perhatikan organ-organ C3 D Pilihan
proses pencernaan
pencernaan, peserta didik diminta menyebutkan urutan organ proses pencernaan dengan benar
pencernaan berikut!
1) Kolon 2) Lambung 3) Esofagus 4) Usus halus
Urutkan organ proses pencernaan dengan tepat...
A. 1 – 4 – 2 – 3 B. 4 – 3 – 2 – 1 C. 2 – 1 – 4 – 3 D. 3 – 2 – 4 – 1
ganda
3..7.7 menentukan bakteri yang membantu dalam proses pencernaan
Disajikan salah satu organ
pencernaan, peserta didik diminta menyebutkan bakteri yang berperan didalam organ tersebut
Pada proses pencernaan di usus besar (kolon) terjadi pembusukan sisa makanan, bakteri apa yang turut membantu dalam pembusukan sisa makanan...
A. Escherichia coli B. Lactobacillus coli C. Bifidobacterium coli D. Bacteroides coli
C3 A Pilihan
ganda
3.7.8
Menganalisis fungsi suatu organ
pencernaan
Disajikan gambar organ pencernaan, peserta didik diminta menentukan proses pencernaan yang terjadi dengan benar
Perhatikan gambar di bawah ini!
Proses pencernaan apa yang terjadi pada organ pencernaan tersebut...
A. Pencernaan kimiawi B. Pencernaak fisikawi
C4 C Pilihan
ganda
C. Pencernaan mekanik D. Pencernaan bakteri 3.7.9
Menentukan peran salah satu vitamin didalam organ
pencernaan
Disajikan slah satu organ
pencernaan, peserta didik diminta menyebutkan fungsi dari vitamin yang dikeluarkan oleh bakteri
E. Coli
dengan benar
Selain membusukkan sisa makanan, bakteri E.
coli juga menghasilkan vitamin K. Vitamin K
berperan dalam
pembekuan...
A. Sisa makanan B. Darah
C. Lendir D. Feses
C3 B Pilihan
ganda
3.7.10
Mendeskripsikan salah satu fungsi organ
pencernaan
Disajikan ciri- ciri organ pencernaan manusia, peserta didik diminta menentukan nama organ tersebut
Perhatikan ciri-ciri salah satu organ pencernaan manusia berikut!
1) Memiliki otot spinker 2) Terdiri dari otot polos
dan otot lurik
3) Terdapat tempat untuk menampung feses
Organ apa yang sesuai dengan ciri-ciri tersebut...
A. Anus B. Kolon C. Jejenum D. esofagus
C2 B Pilihan
ganda
3.7.11
Menjelaskan
Disajikan organ pencernaan, peserta didik diminta menjawab
Apa yang terjadi jika tidak terjadi gerak peristaltis pada esfoagus...
C2 Essay
dengan benar 3.7.12
Menjelaskan
Disajikan penyusun organ pencernaan, peserta didik diminta menjawab dengan benar
Otot spinkter merupakan otot yang menyusun anus. Otot ini terdiri dari otot ... dan otot ...
C2 Essay
3.7.13 Menjelaskan
Dalam mulut terjadi pencernaan secara mekanik. Mungkinkah seseorang yang sudah tidak memiliki gigi melakukan proses pencernaan tersebut?
Mengapa? Apa
solusinya?
C2 Essay
3.7.14
Menjelaskan
Apa yang terjadi jika ileum atau usus pencernaan tidak bekerja dengan baik atau berkurang fungsinya?
C2 Essay
3.7.15 Benar atau salah didalam
getah lambung
mengandung musin?
C4 Essay
Pedoman Penilaian 1. Pilihan Ganda
Nomor Soal Bobot Soal
1-10 5
Jumlah Skor maksimal 50
Jika jawaban benar mendapat skor 5 Jika salah mendapat skor 0
Penentuan nilai:
N = 5 x jawaban benar 2. Essay
Nomor Soal Bobot Soal
1-2 5
3-4 10
5 20
Jumlah Skor maksimal 50
Jika jawaban benar mendapatkan skor sesuai dengan bobot soal Jika salah mendapat skor 0
Penentuan nilai:
N = (J1 + J2) x 5 + (J3 + J4) x 10 + J5 x 20 3. Nilai Pilihan Ganda dan Essai
N = Skor pilihan ganda + Skor jawaban essai Skor total/100
Kriteria Penilaian :
100 : Sangat baik 80 – 90 : Baik
60 – 70 : Cukup
<60 : Kurang
B. Penilaian Aspek Keterampilan Instrumen Penilaian
Nama Siswa :
Kelas :
Rubik Penilaian
No. Aspek Skor Kriteria Skor
1 Memahami
materi
4 Menyusun rumusan masalah sesuai gambar di LKPD, melengkapi 10 bagian sistem
pernapasan pada gambar, menyelesaikan masalah berdasarkan referensi, memberi tanggapan pada presentasi, dan membuat kesimpulan sesuai diskusi.
3 Terdapat 1 kriteria yang tidak terpenuhi.
2 Terdapat 2 kriteria yang tidak terpenuhi.
1 Lebih dari 2 kriteria tidak terpenuhi.
2 Kemampuan
presentasi
4 Mempresentasikan dengan percaya diri, antusias, dan bahasa yang jelas; seluruh anggota kelompok berpartisipasi, mampu berargumen dan mengatur waktu presentasi dengan baik.
3 Terdapat 1 kriteria yang tidak terpenuhi.
2 Terdapat 2 kriteria yang tidak terpenuhi.
1 Lebih dari 2 kriteria tidak terpenuhi.
Pedoman Penilaian Skor per item : 1 s.d 4 Skor maksimal : 8
No Nama Siswa
Pemahaman Materi
Kemampuan
Presentasi Total Skor
Nilai Akhir
1 2 3 4 1 2 3 4
N =
∑
Skor8 x100 Kriteria Penilaian
81 – 100 : A (Sangat baik) 61 – 80 : B (Baik)
41 – 60 : C (Cukup) 21 – 40 : D (Kurang)
0 – 20 : E (Sangat kurang)
C. Penilaian Aspek Afektif Instrumen Penilaian
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai sikap peserta didik dalam melakukan diskusi kelompok. Bacalah pernyataan yang ada di dalam kolom dengan teliti, kemudian berilah skor sesuai dengan kondisi peserta didik dalam proses pembelajaran.
Nama kelompok :
Kelas :
No Nama Siswa
Skor Skala Likert 1 – 4 Aspek yang dinilai
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Rubbik Penilaian
No Aspek yang dinilai Rubrik
1 Memperhatikan penjelasan guru.
1. Menunjukkan rasa ingin tahu, antusias dan memperhatikan penjelasan guru dengan seksama.
3. Menunjukkan rasa ingin tahu, antusias tetapi kurang memperhatikan penjelasan guru.
2. Menunjukkan rasa ingin tahu, tetapi tidak antusias dan kurang memperhatikan penjelasan guru.
1. Tidak menunjukkan rasa ingin tahu, tidak antusias dan kurang memperhatikan kegiatan guru
2 Keberanian bertanya dan mengemukakan pendapat
4. Aktif dalam tanya jawab, dapat
mengemukakan gagasan atau ide, serta menghargai pendapat siswa lain.
3. Aktif dalam tanya jawab, tidak ikut mengemukakan gagasan atau ide, serta menghargai pendapat orang lain.
2. Aktif dalam tanya jawab, tidak ikut
mengemukakan gagasan atau ide, dan kurang menghargai pendapat siswa lain.
1. Tidak aktif dalam tanya jawab, tidak ikut mengemukakan gagasan atau ide, dan kurang menghargai pendapat siswa lain.
3 Bekerjasama dalam kelompok
4. Aktif dalam kegiatan kelompok, mampu berkolaborasi, dan mau membantu rekan kelompok yang kesulitan.
3. Aktif dalam kegiatan kelompok, mampu berkolaborasi, dan tidak mau membantu rekan kelompok yang kesulitan.
2. Aktif dalam kegiatan kelompok, kurang mampu berkolaborasi, dan tidak mau membantu rekan kelompok yang kesulitan.
1. Kurang aktif dalam kegiatan kelompok, kurang mampu berkolaborasi, dan tidak mau
membantu rekan kelompok yang kesulitan.
4 Saling menghargai dan bersikap suportif dalam mengerjakan tugas
4. Menunjukkan sikap menghargai dan suportif dalam mengerjakan tugas.
3. Menunjukkan sikap menghargai tetapi kurang suportif dalam mengerjakan tugas.
2. Kurang menunjukkan sikap menghargai dan kurang sportif dalam mengerjakan tugas.
1. Tidak menunjukkan sikap menghargai dan tidak sportif dalam mengerjakan tugas.
5 Ketelitian dan hati-hati 4. Mengamati hasil percobaan sesuai prosedur dan hati-hati dalam melakukan percobaan.
3. Kurang mengamati hasil percobaan sesuai prosedur namun hati-hati dalam melakukan percobaan.
2. Kurang mengamati hasil percobaan sesuai prosedur dan kurang hati-hati dalam melakukan percobaan.
1. Tidak mengamati hasil percobaan sesuai prosedur dan tidak hati-hati dalam melakukan percobaan.
Pedoman Penilaian Skor per item : 1 s.d 4 Skor maksimal : 20
N =
∑
Skor20 x100 Kriteria Penilaian
81 – 100 : A (Sangat baik) 82 61 – 80 : B (Baik)
83 41 – 60 : C (Cukup) 84 21 – 40 : D (Kurang)
85 0 – 20 : E (Sangat kurang)
No Nama Peserta Didik A1 A2 A3 A4 Jumlah
Perolehan NA 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1 2 3 4 5
Nilai Akhir(NA)=Jumlah Perolehan
16 ×100