240
Laporan Tahunan 2022 Annual ReportStrategi Keberlanjutan Sustainability Strategy
Aspek Lingkungan Hidup [B.2]
Perseroan melakukan penghematan energi listrik di Head Office dari Rp878.750.442 di tahun 2021 menjadi Rp865.434.119 di tahun 2022.
Aspek Sosial [B.3]
Hingga akhir 2022, Perseroan telah melakukan kegiatan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan. Kegiatan tersebut antara lain:
- Beasiswa BCA Finance Peduli - Donor Darah
- Bantuan Penanganan dan Pencegahan Covid-19 - Bantuan Kemanusiaan
Total biaya yang telah dikeluarkan Perusahaan untuk menyelenggarakan kegiatan tersebut mencapai Rp1.279.006.737.
Environmental Aspects [B.2]
The company saves IDR 878,750,442 in 2021 and IDR 865,434,119 in 2022 on electricity at the Head Office.
Social Aspect [B.3]
The Company has engaged in Social and Environmental Responsibility activities until the end of 2022. Among these activities are:
- BCA Finance Cares Scholarship - Blood donors
- Assistance for Handling and Prevention of Covid-19 - Humanitarian Aid
The total cost of these activities incurred by the Company was IDR 1,279,006,737.
Laporan Tahunan 2022 Annual Report
241
PT BCA FINANCE
Activities to Build a Culture of Sustainability [F.1]
The corporate culture of PT BCA Finance is being built on the values of economic, social, community, K3, and customer sustainability. This culture has been implemented since recruitment and is constantly being internalized in various company activities.
PT BCA Finance continues to build a culture of sustainability by issuing sustainability policies as proof of the Company’s commitment to creating long-term value.
KINERJA KEBERLANJUTAN
Sustainability Performance
KINERJA EKONOMI
Economic Performance
Kegiatan Membangun Budaya Keberlanjutan [F.1]
Budaya korporasi PT BCA Finance sedang dibangun berdasarkan nilai-nilai keberlanjutan ekonomi, sosial, kemasyarakatan, K3, hingga nasabah. Budaya ini mulai diperkenalkan sejak rekrutmen dan secara terus menerus diinternalisasikan dalam beragam kegiatan perusahaan.
PT BCA Finance terus membangun budaya keberlanjutan dengan mengeluarkan kebijakan-kebijakan dalam bidang keberlanjutannya sebagai bukti komitmen Perseroan untuk menciptakan nilai keberlanjutan.
Material Topics Satuan
Unit
Target 2022 2022 Targets
Realisasi 2022 2022 Realization Kinerja Ekonomi
Economic Performance
Rupiah
IDR 28.800.000.000.000 33.193.508.563.455
Kesehatan & Keselamatan Kerja
Occupational Health and Safety - N/A N/A
Pelatihan dan Pengembangan Kompetensi Karyawan
Employee Competency Training and Development Rupiah
IDR 4.169.850.000 5.666.042.746