• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN TUGAS PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER

N/A
N/A
Raja Cohir Siha Budin

Academic year: 2024

Membagikan "LAPORAN TUGAS PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN TUGAS

PRAKTIKUM JARINGAN KOMPUTER

(Pertemuan 1)

DISUSUN OLEH : REHAN TIFANNO

4B 223510476

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS ISLAM RIAU PEKANBARU

2024

(2)

1. Topologi

Topologi jaringan komputer merupakan teknologi yang mempelajari suatu teknik untuk menghubungkan komputer dengan komputer lainnya, kemudian membentuk sebuah jaringan.

Topologi jaringan komputer juga menjadi suatu metode untuk menghubungkan dua komputer atau lebih dengan menggunakan kabel UTP, fiber optik, maupun tanpa kabel (nirkabel) sebagai media transmisi. Dalam hal ini akan sangat memungkinkan user bisa berkomunikasi dengan user yang lain dengan mudah walau berbeda tempat.

Topologi jaringan menjelaskan hubungan geometris antara unsur-unsur dasar penyusun jaringan, yaitu node, link, dan station. Pemilihan topologi jaringan didasarkan pada skala jaringan, biaya, tujuan, dan penggunaan. Topologi-topologi ini sering kita temui di kehidupan sehari-hari, tetapi kita tak menyadarinya. Topologi pertama yang digunakan adalah topologi bus.

Semua topologi memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri.

(3)

2. Konfigurasi

konfigurasi diatas merupakan konfigurasi laptop yang terhubung pada switch 1. Ketik enable untuk menghidupkan switch.

2. Hostname digunakan untuk mengganti nama dari host,

3. banner motd #unauthorized acces is forbidden# akan tampil ketika seseorang terhubung ke perangkat baik melalui telnet/SSH, console, bahkan akses dari potauxilary.

4. Enable secret cisco berfungsi sebagai password yang diminta ketika kamu ingin masuk ke enable mode atau privileged mode.

5. Service password-encryption perintah ini mengsamarkan semua kata sandi teks 6. Line console 0 untuk mengaktifkan password pada line console,

7. Logging synchronous digunakan untuk menyinkronkan pesan yang tidak diminta dan men-debug output dengan output Cisco IOS Software yang diminta.

8. Login digunakan untuk mengaktifkan fitur login saat user masuk ke mode konfigurasi,

9. History size menggunakan perintah terminal history size X akan mengatur ukuran buffer untuk sesi terminal dengan size 15.

10. Exec-timeout 6 45 dapat di gunakan untuk mengatur fitur auto log off (apabila fitur login diaktifkan), nilai “6” pada perintah tersebut merupakan nilai “menit” sedangkan nilai “45” merupakan nilai “detik”,

11. Line vty 0 15 adalah kita membuka 16 jalur line vty, jadi dalam saat yang sama bisa secara bersamaan 16 orang masuk ke router,

12. Interface vlan 1 Virtual Local Area Network (VLAN) adalah metode Lapisan 2 yang

(4)

memungkinkan beberapa LAN Virtual pada satu antarmuka fisik (ethernet, nirkabel, dll.),

14. Kemudian input ip address 192.168.10.2 255.255.255.0

15. No shutdown merupakan perintah untuk mengaktifkan interface yang telah dikonfigurasikan.

16. Exit berfungsi untuk keluar dari mode interface atau kembali ke mode sebelumnya.

17. Lalu input ip default-gateway 192.168.10.1

3.

Test Koneksi

Untuk test koneksi pada laptop kita masuk ke cmd lalu:

1. ipconfig perintah pada sistem operasi Windows yang berfungsi untuk menampilkan konfigurasi IP komputer.

2. telnet 192.168.10.2 digunakan untuk mengakses laptop yang memiliki ip address 192.168.10.0 yang terhubung dengan jaringan internet.

Jika berhasil maka kita akan memasukkan password yang sudah kita buat tadi yaitu cisco telnet dan kita masuk ke mode switch lagi lalu kita ketikkan enable untul memulai. Kemudian masukkan password cisco , kita sudah berhasil dan sudah terkoneksi.

Referensi

Dokumen terkait

* Kekurangan topologi bus adalah jika terjadi gangguan atau masalah pada satu komputer bisa menggangu jaringan di komputer lain, dan untuk topologi ini sangat sulit mendeteksi

Teknologi Jaringan merupakan teknologi yang menghubungkan dua komputer atau lebih Teknologi Jaringan merupakan teknologi yang menghubungkan dua komputer atau lebih untuk dapat

Topologi Jaringan adalah suatu tehnik untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya yang merangkai menjadi sebuah jaringan, dimana penggunaan topologi

topologi jaringan adalah suatu tehnik untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya yang merangkai menjadi sebuah jaringan, dimana penggunaan topologi

Packet Tracer adalah untuk merancang sebuah sistem atau topologi jaringan yang akan di terapkan pada dunia nyata/kerja, karena kalau kita merancang topologi jaringan komputer

Pengertian topologi jaringan adalah suatu tehnik untuk menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya yang merangkai menjadi sebuah jaringan,

Gateway digunakan untuk menghubungkan satu jaringan komputer dengan satu atau lebih jaringan komputer yang menggunakan protokol komunikasi yang berbeda sehingga

Router merupakan perangkat keras jaringan komputer yang dapat digunakan untuk menghubungkan yang dapat digunakan untuk menghubungkan beberapa jaringan yang sama atau berbeda.