• Tidak ada hasil yang ditemukan

Nenek Moyang Bangsa Indonesia dan Pembauran Budaya

N/A
N/A
A Lathifa Abd Hamid

Academic year: 2024

Membagikan " Nenek Moyang Bangsa Indonesia dan Pembauran Budaya"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA BAHASA INDONESIA

KELAS IV B

UPT SDN Komplek Ikip

Disusun Oleh:

A. lathifa abd hamid

MATERI " NENEK MOYANG BANGSA

INDONESIA DAN PEMBAURAN BUDAYA"

(2)

UPT SDN Komplek Ikip

MODUL AJAR KURIKULUM MERDEKA KELAS 4

Informasi umum 1.

Identitas Modul Penyusun

Instansi

Tahun Penyusunan Jenjang Sekolah Mata Pelajaran Fase / Kelas Bab 7

Materi

Alokasi Waktu

A. Lathifa abd hamid

UPT SPF SDN Komplek Ikip 2024

SD

Bahasa Indonesia B/4

Asal Usul

NenekMoyangBangsaIndonesiadan Pembauran Budaya

2x35 menit

: :: : : : : : :

KOMPETENSI AWAL

Peserta didik dapat memahami instruksi yang disampaikan secara audio

Sarana dan prasarana Buku Siswa 1.

2. Alat tulis 3. Pemutar musik

(3)

UPT SDN Komplek Ikip

MODEL PEMBELAJARAN

Problem Basid Learning, Ceramah, Tanya jawab

TARGET PESERTA DIDIK

Jumlah peserta didik 28 orang

2. Kompetensi Inti

CAPAIAN PEMBELAJARAN

Menyimak : Memahami instruksi dan ide pokok dalam teks audiovisual dan teks aural (yang dibacakan atau

diperdengarkan).

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui kegiatan mendengarkan dan mencatat lagu "Nenek Moyangku", peserta didik dapat memahami instruksi dan gagasan yang disampaikan secara aural dengan baik.

1.

Melalui kegiatan menyalin lagu, peserta didik mampu menunjukkan rima dengan tepat

2.

(4)

UPT SDN Komplek Ikip

TUJUAN PEMBELAJARAN Menyimak :

Memahami instruksi dan ide pokok dalam teks audiovisual dan teks aural (yang dibacakan atau diperdengarkan).

1.

Melalui kegiatan menyalin lagu, peserta didik mampu menunjukkan rima dengan tepat

2.

PEMAHAMAN BERMAKNA

Meningkatkan kemampuan siswa tentang memahami instruksi yang disampaikan secara

audio

PERTANYAAN PEMANTIK

Bagaimana cara mengetahui asal usul nenek moyang bangsa Indonesia?

(5)

KEGIATAN PENDAHULUAN

Guru memberi salam, menyapa peserta didik dengan menanyakan kabar hari ini

1.

Guru meminta salah satu peserta didik memimpin doa sebelum memulai pelajaran serta mengkondisikan agar peserta didik bisa belajar dengan semangat dengan melakukan ice breaking tepuk semangat

2.

Guru mengecek kehadiran dan kesiapan peserta didik dll) 3.

Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang apa yang akan dilakukan selama proses pembelajaran dan apa tujuan dari kegiatan pembelajaran. .

4.

Guru menjelaskan materi yang akan dipelajari hari ini yaitu menyimak lagu "Nenek Moyangku" .

5.

UPT SDN Komplek Ikip 3. Kegiatan Pembelajaran

KEGIATAN INTI Menyimak

Guru mempersiapkan media yang digunakan untuk memutar lagu " Nenek Moyangku"

1.

Guru menjelaskan langkah-langkah pembelajaran yang akan dilakukan oleh peserta didik

2.

Guru memutarkan lagu " Nenek Moyangku"

3.

.Peserta didik menyimak lagu yang diperdengarkan, lalu mencatatnya di buku tulis 4.

Guru berkeliling untuk memeriksa jika ada peserta didik yang kesulitan.

5.

Jika semua selesai menulis lagu "Nenek Moyangku", guru mengajak peserta didik mendiskusikan isi lagu tersebut.

6.

Guru membagikan LKPD kepada peserta didik 7.

Peserta didik mengerjakan LKPD 8.

Guru berkeliling memeriksa atau membimbing siswa dalam mengerjakan LKPD tersebut 9.

(6)

KEGIATAN PENUTUP

Di akhir kegiatan, guru bersama siswa membuat kesimpulan dan dilanjutkan dengan melakukan refleksi dengan memberikan

pertanyaan berikut ini:

Bagaimanakah perasaan kalian dalam mengikuti kegiatan pembelajaran kita hari ini?

1.

Bagian mana yang tampak akan keindahan dan keteraturan ciptaan Tuhan?

2.

UPT SDN Komplek Ikip

(7)

NO

Nama siswa

Menyimak

teks yang dibacakan

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4. Refleksi Pembelajaran

Memetakan Kemampuan Awal Peserta Didik

Pada akhir Bab VII ini, guru telah memetakan peserta didik sesuai dengan kemampuan masing-masing melalui asesmen formatif dalam memahami instruksi yang disampaikan secara aural

Informasi ini menjadi pemetaan awal untuk merumuskan strategi pembelajaran pada bab berikutnya. Rumuskan kemampuan

peserta didik dalam data pemetaan di bawah ini. Isilah nilai peserta didik dari setiap kegiatan memahami instruksi yang

disampaikan secara aural. Nilai diperoleh dari kumpulan asesmen formatif pada bab ini.

UPT SDN Komplek Ikip

Tabel Nilai Peserta Didik untuk Bab VII

(8)

NO

Nama siswa

Mampu menuliskan semua syair lagu yang

disimak atau didiktekan

 

Nilai = 100

Mampu menuliskan

satu bait lebih syair

lagu yang disimak atau

didiktekan   Nilai = 80

Mampu menuliskan

sebagian kecil syair lagu yang disimak atau

didiktekan   Nilai = 50

Belum menuliskan

syair lagu yang disimak atau

didiktekan   Nilai = 20

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

UPT SDN Komplek Ikip

Penilaian

Asesmen Formatif

Asesmen formatif hanya dilakukan pada beberapa kegiatan yang ditandai dengan simbol seperti di samping ini. Contoh rubrik penilaian disediakan pada kegiatan tersebut. Asesmen ini merujuk kepada Alur Konten Capaian

Pembelajaran yang dicantumkan pada skema pembelajaran dan uraian pembelajaran. Kegiatan lain dilakukan sebagai latihan, tidak diujikan.

Instrumen Penilaian untuk Menyimak Teks yang Dibacakan

(9)

UPT SDN Komplek Ikip

Lembar Kerja Peserta Didik

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) Nama :

No Absen :

Petunjuk : Salinlah syair lagu "Nenek Moyang" yang kalian dengar pada tabel di bawah ini!

(10)

UPT SDN Komplek Ikip

BAHAN BACAAN GURU

DAN PESERTA DIDIK

Referensi

Dokumen terkait

Benda-benda cagar budaya adalah peninggalan yang paling luhur untuk warisan bangsa, karena mengandung makna nilai dari budaya nenek moyang untuk kenangan

Sistem religi purba yang dibawa oleh nenek moyang bangsa Indonesia pembawa budaya religius Dongson itu ekuivalen dengan budaya keagamaan Ru yang dikembang kan pada

Peningkatan Pemahaman Mata Pelajaran IPS Materi Keragaman Suku Bangsa Dan Budaya Indonesia Melalui Media POKARSO (Pop Up Dan Kartu Soal) Di Kelas IV MI Muhammadiyah 23

Hal ini dikarenakan, dalam sila Pancasila terdapat nilai-nilai karakter luhur yang dipraktikkan oleh nenek moyang bangsa Indonesia yang kemudian menjadi

Peninggalan purbakala bangsa Indonesia telah diketahui berkembang sejak masa Prasejarah sampai masa kini, dan merupakan warisan budaya dari nenek moyang yang sangat tinggi

Terlepas dari mana asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia dan kapan mereka mulai tinggal di wilayah Indonesia, kita harus percaya bahwa nenek moyang bangsa Indonesia telah

Teori mengenai asal$usul Bangsa %ndonesia kemudian berpijak pada studi ilmu linguistik. &ari keseluruhan bahasa yang dipergunakan suku$suku di Nusantara memiliki rumpun yang

Peninggalan purbakala bangsa Indonesia telah diketahui berkembang sejak masa Prasejarah sampai masa kini, dan merupakan warisan budaya dari nenek moyang yang sangat tinggi