PEMETAAN CP MENJADI TP DAN ATP INFORMATIKA FACE D
ELEMEN CP KOMPETENSI KONTEN TP ATP KELAS
VII VIII IX I II I II I II BK
(Berpikir Komputa sioanal)
Pada akhir faseD, peserta didik mampu menerapkan berpikir
komputasional untuk
menghasilkan beberapa solusi dalam
menyelesaikan persoalan dengan data diskrit
bervolume kecil dan
mendisposisikan berpikir
komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasisains (computationally literate)
Menerapkan Berpikir Komputasi onal
Dekomposi si
Pengenalan Pola
Abstaksi Algoritma
BK-K7-01-U
Siswa memahami konsep computational thinking dengan menjabarkan sebuah contoh masalah kehidupan sehari-hari dan menuangkannya dalam dekomposisi, pengenalan
pola,abstraksi,danmenyusun algoritma
1.1. Siswa mampu menjelaskan sejarah singkat berpikir komputasional melalui studi literatur dengan kata-katanya sendiri dengan percaya diri 1.2. Siswa dapat
membedakan empat pondasi berpikir komputasional melalui studi literatur dengan terstruktur
√
√
Algoritma berpikir komputasio
BK-K7-01-U Siswa menerapkan berpikir
1.3 Mendeskripsikan tentang berpikir komputasioanl
√
nal dan pengembang annya
komputasional untuk menghasilkan
beberapa solusi dari persoalan dengan data diskrit bervolume kecil
1.4. Memecahkan contoh soal tentang berpikir komputasional
mendisposisikan Optimasi penjadwala n,
kodifikasi, representasi data
BK-K7-02-U Siswa mampu mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasi sains (computationally literate) mengenai
optimasi penjadwalan, dan kodifikasi Boolean
2.1
Mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasi sains (computationally literate) mengenai optimasipenjadwalan, dan kodifikasi Boolean
√
Representasi data
stack
BK-K7-02-U Siswa mampu mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasi sains (computationally literate) mengenai representasi data
2.2
Mendisposisikan berpikir komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi, numerasi, dan literasi sains (computationally literate) mengenai representasi data√
ALUR PEMETAAN CAPAIAN PEMBELAJARAN SATUAN PENDIDIKAN : UPT SMPN I Lengayang
MAPEL : Informatika KELAS/SEMESTER : VII/I ( Gasal) FASE : D
TAHUN PEMBELAJARAN : 2022/2023
ELEMEN CP ATP IPK WAKT
U(JP) BK
(Berpikir
Komputasioanal)
Pada akhir faseD, peserta didik mampu menerapkan berpikir komputasional untuk menghasilkan
beberapa solusi dalam menyelesaikan
persoalan dengan data diskrit bervolume kecil dan mendisposisikan berpikir
komputasional dalam bidang lain terutama dalam literasi,
numerasi, dan literasisains (computationally literate)
1.1. Siswa mampu menjelaskan sejarah singkat berpikir komputasional melalui studi literatur dengan kata-katanya sendiri dengan percaya diri 1.2. Siswa dapat membedakan
empat pondasi berpikir komputasional melalui studi literatur dengan terstruktur
1.1 Menjelaskan sejarah singkat berpikir komputasional melalui studi literatur dengan kata-katanya sendiri dengan percaya diri
1.3. Membedakankan empat pondasi berpikir komputasional melalui studi literatur dengan terstruktur
2 Jp