• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui apakah media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Guppi Samata Kabupaten Gowa

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui apakah media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Guppi Samata Kabupaten Gowa"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

vii ABSTRAK

ARISAL ABBAS. Komparasi Hasil Belajar Matematika Dengan Menerapkan Model Kooperatif Tipe STAD Antara Menggunakan Media Pembelajaran Berbasis Macromedia Flash Dan Tidak Menggunakan Media Pada Siswa Kelas VIII Smp Guppi Samata Kabupaten Gowa.

Skripsi. Fskultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Makassar. Pembimbimbing I Awi Dassa, dan Ma’rup.

Penggunaan media pembelajaran yang tepat akan menentukan efektifitas pembelajaran dalam rangka meningkatkan hasil belajar matematika siswa. Salah satu upaya guru untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa adalah dengan pemilihan media yang tepat. Penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui apakah media pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Guppi Samata Kabupaten Gowa. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Guppi Samata Kabupaten gowa, sedangkan sampelnya diambil dua kelas dimana kelas yang satu adalah kelas eksperimen dan kelas yang lain adalah kelas kontrol. Yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah kelas VIII.

Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar matematika. Desain penelitian ini adalah pretest-posttest Control group design yaitu terdapat dua kelompok yang dipilih secara random, kemudian diberi pretest untuk mengetahui keadaan awal apakah perbedaan antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan setelah dilaksanakanya proses pembelajaran pada kedua kelompok perlakuan dengan memberikan tes hasil belajar pada semua responden. Setelah materi pokok diperbandingkan selesai diajarkan pada kelompok perlakuan, maka selanjutnya dilakukan evaluasi (posttest). Data yang diperoleh dianalisis dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian menujukkan bahwa skor rata-rata nilai gain ternormalisasi hasil belajar siswa yang diajar dengan menggunakan media berbasis macromedia flash 0,64 dengan standar deviasi 0,12, sedangkan rata-rata nilai gain hasil belajar matematika siswa tanpa menggunakan media 0,30 dengan standar deviasi 0,015.

Kesimpulannya adalah bahwa penggunaan media pembelajaran dapat meningkatkan hasil berajar siswa dibandingkan dengan yang tidak menggunakan media sesuai dengan tes hasil belajar matematika siswa.

Referensi

Dokumen terkait

Program bimbingan pribadi sosial untuk meningkatkan kemandirian siswa ( penelitian kuasi eksperimen terhadap siswa kelas viii smpn 34 kota bandung kelas viii tahun ajaran

Penelitian ini berjudul “Kefektifan Strategi Bermain Peran dalam Pembelajaran Membaca Teks Berita (Penelitian Eksperimen Semu Terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri

Eksperimen Pembelajaran Matematika Dengan Strategi Numbered Head Together Dan Snowball Drilling Terhadap Hasil Belajar Ditinjau Dari Keaktifan Siswa Kelas VIII DI SMP

PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDED UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN METAKOGNITIF DAN MATHEMATICAL HABITS OF MIND SISWA SMP : Penelitian Kuasi Eksperimen pada Kelas VIII Salah

ABSTRAK: Penelitian bertujuan menghasilkan program bimbingan karir yang efektif untuk meningkatkan kemampuan perencanaan karir peserta didik kelas VIII SMP Negeri 15 Bandung

PENERAPAN METODE KLOS BERBASIS MEDIA TEKS BERJALAN DALAM PEMBELAJARAN MEMBACA PEMAHAMAN (Penelitian Eksperimen Semu terhadap Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Lembang Tahun

PEMBELAJARAN DENGAN PENDEKATAN OPEN-ENDED UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN METAKOGNITIF DAN MATHEMATICAL HABITS OF MIND SISWA SMP : Penelitian Kuasi Eksperimen pada Kelas VIII Salah

Prototipe yang telah divalidasi dan direvisi, diujicobakan pada subjek uji coba penelitian yaitu siswa kelas VIII SMP Citra Samata. Kelas tersebut terdi dari 38