PENERAPAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) DALAM PEMILIHAN PERAWAT TERBAIK PADA KLINIK
UTAMA dr.INDRAJANA
SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan Program Sarjana
SUTARMI 11211021
Program Studi Sistem Informasi Universitas Nusa Mandiri Jakarta
Jakarta 2022
PERSEMBAHAN
Dengan mengucuapkan puji syukur kepada Allah SWT, skripsi ini dipersembahkan untuk : 1. Ayah dan Ibu tercinta serta kakak – adikku yang tiada pernah hentinya selama ini memberikan semangat, do’a, dorongan, nasehat dan kasih sayang.
2. Bapak Fachri Amsury M.Kom yang telah membimbing saya selama penyelesaian skripsi ini. Saya ucapkan terima kasih atas ilmu, nasihat yang telah Bapak berikan pada saya. Terima kasih atas kesabaran Bapak selama masa bimbingan saya walau saya banyak kekurangan dan k elalaian.
3. Keluarga besar Ayah dan Ibu yang selalu memberikan semangat dan do’a untuk tidak kenal lelah dalam menyelesaikan skripsi ini.
4. dr. Susi Anggraini dan team Klinik Utama dr.Indrajana yang telah memberikan dukungan baik moril maupun material.
5. Teman-teman saya terutama teman dikelas 11.8G.01 yang selalu memberikan semangat dalam menyelesaikan skripsi ini.
6. Untuk diri saya sendiri telah berjuang untuk menyelesaikan skripsi dengan tepat waktu.
SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS
Skripsi ini diajukan oleh :
Nama : Sutarmi
NIM : 11212011
Program Studi : Sistem Informasi Fakultas : Teknologi Informasi Jenjang : Strata Satu (S1)
Judul :“Penerapan Metode Simple Additive Weighting (Saw) Dalam Pemilihan Perawat Terbaik Pada Klinik Utama Dr.Indrajana”
Untuk dipertahankan pda Periode I – 2022 dihadapan penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh SARJANA KOMPUTER (S.Kom) pada program STRATA – 1 Program Studi Sistem Informasi di Universitas Nusa Mandiri.
Jakarta, 28 Juni 2022 PEMBIMBING SKRIPSI
Dosen Pembimbing : Fachri Amsury M.Kom ………
DEWAN PENGUJI
Penguji I : Tuti Haryanti, S.Kom,M.Kom ………
Penguji II : Wida Prima Mustika, S.Kom,M.Kom ……… ………..
PEDOMAN PENGGUNAAN HAK CIPTA
Skripsi yang berjudul “Penerapan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dalam Pemilihan Perawat Terbaik Pada Klinik Utama Dr.Indrajana” adalah hasil karya tulis asli Rizka Rahmatika dan bukan hasil terbitan sehingga peredaran karya tulis hanya berlaku di lingkungan akademik saja, serta memiliki hak cipta. Oleh karena itu, dilarang keras untuk menggandakan baik sebagian maupun seluruhnya karya tulis ini, tanpa seizin penulis.
Referensi kepustakaan diperkenankan untuk dicatat tetapi pengutipan atau peringkasan isi tulisan hanya dapat dilakukan dengan seizin penulis dan disertai ketentuan pengutipan secara ilmiah dengan menyebutkan sumbernya.
Untuk keperluan perizinan pada pemilik dapat menghubungi informasi yang tertera di bawah ini:
Nama : Sutarmi
Alamat : Jl. Mangga No. 402 RT 1/ RW 5, Kalijaran Maos Cilacap Jawa Tengah.
No.Telp : 0852 1042 6752 E-mail : [email protected]
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah, dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan karunia-Nya, sehingga pada akhirnya penulis dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik. Dimana Skripsi ini penulis sajikan dalam bentuk buku yang sederhana. Adapun judul Skripsi, yang penulis ambil sebagai berikut, “Penerapan Metode Simple Additive Weighting (SAW) Dalam Pemilihan Perawat Terbaik Pada Klinik Utama Dr.Indrajana”.
Tujuan penulisan Skripsi ini dibuat sebagai salah satu syarat kelulusan Program Sarjana Universitas Nusa Mandiri Jakarta. Sebagai bahan penulisan diambil berdasarkan hasil penelitian (eksperimen), observasi dan beberapa sumber literatur yang mendukung penulisan ini. Penulis menyadari bahwa tanpa bimbingan dan dorongan dari semua pihak, maka penulisan Skripsi ini tidak akan lancar. Oleh karena itu pada kesempatan ini, izinkanlah penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:
1. Ketua Universitas Nusa Mandiri Jakarta.
2. Wakil Ketua I Universitas Nusa Mandiri Jakarta.
3. Ketua Program Studi Sistem Informasi Universitas Nusa Mandiri Jakarta.
4. Fachri Amsury M.Kom selaku Dosen Pembimbing Skripsi.
5. Staff / karyawan / dosen di lingkungan Universitas Nusa Mandiri Jakarta.
6. dr.Susi Anggraini dan team Klinik Utama dr.Indrajana.
7. Karyawan/I Klinik Utama dr.Indrajana yang telah mendukung dalam penelitian skripsi ini.
8. Orang tua tercinta yang telah memberikan dukungan moral maupun spiritual.
9. Rekan-rekan mahasiswa dan mahasiswi kelas 11.8G.01.
Serta semua pihak yang terlalu banyak untuk disebut satu persatu sehingga terwujudnya penulisan ini. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh sekali dari sempurna,
untuk itu penulis mohon kritik dan saran yang bersifat membangun demi kesempurnaan penulisan dimasa yang akan datang.
Akhir kata semoga skripsi ini dapat berguna bagi penulis khusunya dan bagi para pembaca yang berminat pada umumnya.
Jakarta, 28 Juni 2022 Penulis
Sutarmi
ABSTRAKSI
Perawat yang berkualitas akan meningkatkan mutu pelayanan masyarakat pada sebuah instansi.
Upaya yang dilakukan untuk memacu pegawai bekerja lebih baik dan berprestasi. Metode Simple Additive Weighting (SAW) mencari penjumlahan terbobot dari rating kinerja pada setiap alternatif pada semua atribut. Klinik Utama DR. Indrajana merupakan klinik dengan Pelayanan MCU, Laboraturium Biolisa, Pemeriksaan Lengkap dan Layanan Rawat Inap. Tujuan Peneltian ini untuk mengetahui Perawat Terbaik dengan Penerapan Metode Simple Additive Weighting, sehingga proses penilaian secara tepat dan objektif sesuai dengan ketentuan dalam pemilihan perawat terbaik. Dalam kasus ini tujuannya adalah untuk mengatur pengolahan data perawat menjadi sebuah pertimbangan yang valid dan efisien serta penilaian perawat terbaik, dalam pemilihan perawat terbaik ini dapat disimpulkan bahwa perawat terbaik pilihan klinik utama dr,indrajana adalah Sofie dengan nilai sebesar 0,988. Dengan metode ini, memudahkan klinik dalam menilai kinerja perawat serta membantu management untuk menentukan penilaian perawat dalam pemberian penghargaan.
Keywords: Perawat Terbaik, Klinik Utama dr. Indrajana, Metode Simple Additive Weighting (SAW)
ABSTRACTION
Qualified nurses will improve the quality of community services in an agency. Efforts are made to encourage employees to work better and achieve better. The Simple Additive Weighting (SAW) method looks for the weighted summation of the performance ratings on each alternative on all attributes. Dr. Indrajana Main Clinic is a clinic with MCU Services, Biolysal Laboratory, Complete Examination and Inpatient Services. The purpose of this research is to find out the Best Nurses by Applying the Simple Additive Weighting Method, so that the assessment process is appropriate and objective in accordance with the provisions in the selection of the best nurses. In this case the goal is to organize the processing of nurse data into a valid and efficient consideration and assessment of the best nurse, in the selection of the best nurse it can be concluded that the best nurse of the main clinic choice dr,indrajana is Sofie with a value of 0.988. With this method, it makes it easier for clinics to assess nurses' performance and helps management to determine nurses' assessments in awarding awards.
Keywords: Best Nurse, Dr. Indrajana Main Clinic, Simple Additive Weighting (SAW) Method
DAFTAR PUSTAKA
[1] M. Simple and A. Weighting, “Jurnal Computer Science and Information Technology ( CoSciTech ) Decision Support System for Employee Performance Assessment at Bunda Medical Center ( BMC ) Clinic by Using the Simple Additive Weighting ( SAW ) Method,”
vol. 2, no. 2, pp. 66–73, 2021.
[2] E. A. Riyanto and T. Haryanti, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TELLER POOLING TERBAIK PADA PT. BCA Tbk. DENGAN METODE SAW (Simple Additive Weighting),” J. Pilar Nusa Mandiri, vol. 13, no. 1, pp. 128–135, 2017.
[3] D. Witasari and Y. Jumaryadi, “Aplikasi Pemilihan Karyawan Terbaik Dengan Metode Simple Additive Weighting (Saw) (Studi Kasus Citra Widya Teknik),” JUST IT J. Sist.
Informasi, Teknol. Inf. dan Komput., vol. 10, no. 2, p. 115, 2020, doi:
10.24853/justit.10.2.115-122.
[4] A. Kurniawan and R. R. Santika, “Pemilihan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) pada Perusahaan Investasi Emas,” J. Inform. Univ.
Pamulang, vol. 5, no. 2, p. 167, 2020, doi: 10.32493/informatika.v5i2.5265.
[5] P. Karyawan, T. Pada, P. T. Cindyani, and T. Lestari, “Implementasi Metode SAW Dalam Sistem Pendukung Keputusan,” vol. 7, no. 1, pp. 13–22, 2022.
[6] E. T. Arujisaputra and J. W. Silaban, “Implementasu Metode SAW Untuk Pemilihan Suppplier Bahan Baku Kimia Terbaik,” J. Lpkia, vol. 12, no. 2, pp. 20–24, 2019.
[7] H. Pratiwi, “TUJUAN dan KARAKTERISTIK SPK,” no. May, 2020.
[8] Y. Astuti and I. Z. Fu’ad, “Penentuan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode Simple Additive Weighting Pada PT. Patra Nur Alaska,” Semin. Nas. Tekhnologi Inf. dan
Multimed., pp. 37–42, 2017, [Online]. Available:
https://ojs.amikom.ac.id/index.php/semnasteknomedia/article/view/1699%0Ahttp://ojs.am ikom.ac.id/index.php/semna steknomedia/article/view/1699/1576
[9] A. Basuki, Ari. Dwi Cahyani, “Sistem Pendukung Keputusan,” Sist. Pendukung Keputusan, vol. MESRAN., R, no. March, 2016.
[10] M. P. Zia, D. S. Kusumo, and D. Richasdy, “Konsistensi Kode pada Bahasa Pemrograman JavaScript Menggunakan Linter pada Continuous Integration Pipeline anisasi Tulisan,” vol.
8, no. 2, pp. 3245–3252, 2021.
[11] F. Nurfitriani and F. Sembiring, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Sakit Menggunakan Metode Simple Additive Weight (Saw),” Semin. Nas. Sist. …, pp. 98–106,
2021, [Online]. Available:
https://sismatik.nusaputra.ac.id/index.php/sismatik/article/view/14
[12] M. Mardiani, E. Elisawati, C. E. Firman, and N. Nurhadi, “Implementasi Metode Saw Dalam Pemilihan Alat Kontrasepsi Pada Puskesmas Jaya Mukti,” I N F O R M a T I K a, vol. 10, no. 2, p. 33, 2019, doi: 10.36723/juri.v10i2.113.
[13] K. Hantoro, A. A. Hendharsetiawan, and A. Y. P. S, “Metode SAW ( Simple Additive Weighting ) Untuk Pemilihan Karyawan Terbaik,” vol. 2, no. 2, pp. 157–170, 2021.
[14] M. Ilham and S. Bakhri, “Pemilihan Karyawan Terbaik di PT Sehat Bahagia Keluarga Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW),” Paradigma, vol. 19, no. 2, pp. 108–
112, 2017.
[15] M. F. Penta, F. B. Siahaan, and S. H. Sukamana, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Karyawan Terbaik Menggunakan Metode SAW pada PT. Kujang Sakti Anugrah,” JSAI (Journal Sci. Appl. Informatics), vol. 2, no. 3, pp. 185–192, 2019, doi:
[16] Sugiyono, “Download metode penelitian kuantitatif kualitatif dan r & d sugiyono pdf Click here to get file,” p. 380, 2017.