• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Lingkungan Eksternal dan Lingkungan Internal Terhadap Kinerja Karyawan PT.Sumaputra Perkasa Abadi - Repository ITB Ahmad Dahlan

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Pengaruh Lingkungan Eksternal dan Lingkungan Internal Terhadap Kinerja Karyawan PT.Sumaputra Perkasa Abadi - Repository ITB Ahmad Dahlan"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

KHOIRUN NISSA. NIM : 2017161020020. Pengaruh Lingkungan Eksternal dan Lingkungan Internal Terhadap Kinerja Karyawan PT.Sumaputra Perkasa Abadi.

Dibawah bimbingan KOESMAWAN ADANG SUBANDI.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja eksternal dan lingkungan kerja internal terhadap kinerja karyawan PT.Sumaputra Perkasa Abadi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode asosiatif kuantitatif, dengan sampel sebanyak 45 orang. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data pada penelitian ini melalui kuisioner dan merupakan sampel jenuh.

Adapun tekhnik analisis data pada penelitian ini : ui validitas, uji reliabilitas, uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, uji hipotesis, uji korelasi, uji koefisien determinasi. Hasil pada penelitian ini menunjukkan bahwa lingkungan kerja eksternal (X1) tidak berpengaruh dan lingkungan kerja internal (X2) berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. Sedangkan hasil uji koefisisen determinasi (R2) sebesar sebesar 0,454atau 45,4%. Kesimpulannya bahwa lingkungan kerja eksternal (X1) dan lingkungan kerja internal (X2) secara bersama-sama berpengaruh terhadap kinerja karyawan PT. Sumaputra Perkasa Abadi. Sedangkan sisanya 54,6% dipengaruhi oleh faktor lain seperti motivasi, budaya kerja, keterampilan dan sebagainya.

Kata Kunci : Pengaruh Lingkungan Eksternal, Lingkungan Internal, Kinerja Karyawan

Referensi

Dokumen terkait

Karyawan yang memiliki komunikasi yang baik tentunya akan lebih mudah dalam bekerja dengan karyawan lainnya, jika hal tersebut terjadi maka kekeliruan dalam memahami pesan tentunya

Pengaruh Komunikasi, Disiplin Kerja, dan Pengawasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT.. Prima Usaha Era Mandiri di