i
PENGARUH PROGRAM LATIHAN TAPAK SUCI DAN HIZBUL WATHAN DALAM MEMPERSIAPKAN KADER
PERSYARIKATAN MUHAMMDIYAH
(Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)
TESIS
Oleh:
Toni Setio Cahyono NIM. 19160185
PROGRAM PASCA SARJANA FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO
2023
ii
PENGARUH PROGRAM LATIHAN TAPAK SUCI DAN HIZBUL WATHAN DALAM MEMPERSIAPKAN KADER
PERSYARIKATAN MUHAMMDIYAH
(Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)
TESIS
Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan Memperoleh Gelar Magister Pendidikan (M.Pd.)
Program Studi Magister Agama Islam
Diajukan Oleh:
Toni Setio Cahyono NIM. 19160185
PROGRAM PASCA SARJANA
FAKULTAS AGAMA ISLAM
iii
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO 2023
LEMBAR PERSETUJUAN
PENGARUH PROGRAM LATIHAN TAPAK SUCI DAN HIZBUL WATHAN DALAM MEMPERSIAPKAN KADER PERSYARIKATAN
MUHAMMDIYAH
(Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)
Oleh :
Toni Setio Cahyono NIM. 19160185
Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan Memperoleh Gelar Magister Pendidikan (M.Pd.)
Program Studi Magister Agama Islam
Menyetujui untuk diajukanpada ujian Tesis
Dr. Bambang Harmanto, M.Pd. Tanggal 1 Agustus 2023 Pembimbing I
Dr. Muh. Tajab, S.H.I, MA. Tanggal 1 Agustus 2023 Pembimbing II
iv
LEMBAR PENGESAHAN
PENGARUH PROGRAM LATIHAN TAPAK SUCI DAN HIZBUL WATHAN DALAM MEMPERSIAPKAN KADER PERSYARIKATAN
MUHAMMDIYAH
(Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)
Toni Setio Cahyono NIM. 19160185
Dipertahankan didepan tim penguji tesis
Program Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo Tanggal : 9 Agustus 2023
TIM PENGUJI
Dr. Bambang Harmanto, M.Pd. ... Tanggal 14 Agustus 2023 (Ketua / Pembimbing I)
Dr. Muh. Tajab, S.H.I, MA. ... Tanggal 30 Agustus 2023 (Ketua / Pembimbing II)
Dr. Katni, M.Pd.I ... Tanggal 23 Oktober 2023 (Penguji Utama I)
Dr. Nurul Iman, Lc. M.H.I ... Tanggal 13 November 2023 (Penguji Utama II)
Ponorogo, 21 Desember 2023 Direktur Program Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo
v
Dr. M. Zainal Arif, M.A.
NIK. 19571120 201906 13
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
Nam : Toni Setio Cahyono
NIM : 19160185
Program : Magister (S-2)
Program Studi : Pendidikan Agama Islam
Judul : Pengaruh Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammdiyah (Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)
Dengan ini menyatakan bahwa tesis ini merupakan hasil karya saya sendiri dan belum pernah diajukan untuk memperoleh gelar Magister di suatu Perguruan Tinggi. Dalam tesis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Banyuasin, 2 Agustus 2023 Yang membuat pernyataan
vi
Toni Setio CahyonoNIM.
MOTTO
“Sesungguhnya Allah tidak akan merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri.”
(QS. Ar-Ra’d : 11)
“Waktu bagaikan pedang. Jikau engkau tidak memanfaatkannya dengan baik, maka ia akan memanfaatkanmu”
( HR. Muslim)
“Mari menjadi pribadi sederhana dalam penampilan, tapi luar biasa dalam pengabdian Mari belajar menjadi manusia yang sederhana dalam ucapan, tapi istimewa dalam
tindakan”
(Toni Setio Cahyono/Penulis)
vii
PERSEMBAHAN
Alhamdulillah alhamdulillahirabil ’alamiin, ashalatuwasalamu’ala rasulillah wa ’alaalihi wa shabihi wa mawauwaallah, laahawla wa lakuwwata ilabillahilaliyyil’adziim.
Tiada kata yang pantas diucapkan selain rasa syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan ilmu kepada peneliti, akhirnya tesis ini dapat diselesaikan dengan baik dan tepat pada waktunya. Oleh karena itu, dengan rasa syukur dan bahagia tesis ini saya persembahkan untuk:
1. Bapak dan Ibu tercinta, bapak Suroso dan Ibu Iswati. Mertua tercinta bapak Arip Sajadi dan ibu Susianti, serta keluarga besar yang telah memberikan dukungan moril, materi, serta do’a yang tiada henti untuk semangat dalam belajar.
2. Istri tercinta Zahratul Mawadah Arlianti, beserta anakku tercinta, Asyad Althafunnizam Arrazzaqy. Terimakasih atas semua dukungan dan doanya selama ini. Kalian adalah motivasi penulis dalam menyelesaikan tesis ini.
3. Kakak tercinta Anang Setia Santosa. Terimakasih atas semua dukungan dan semangatnya selama ini.
4. Dosen pembimbing, penguji dan pengajar yang selama ini telah tulus ikhlas meluangkan waktunya untuk menuntun dan mengarahkan saya, memberikan bimbingan dan pelajaran yang tiada ternilai harganya agar saya menjadi lebih baik.
5. Sahabat dan teman-teman seperjuangan keluarga besar Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo, yang telah memberikan motivasi, dukungan, dan bantuan sehingga tesis ini dapat diselesaikan sesuai dengan target yang penulis harapkan.
viii
Terima kasih saya ucapkan atas keikhlasan dan ketulusannya dalam mencurahkan cinta kasih sayang dan do’anya. Terima kasih untuk semangat perjuangan dan pengorbanan selama ini. Semoga kita semua termasuk orang- orang yang dapat meraih kesuksesan dan kebahagiaan dunia akhirat, Aamiin.
KATA PENGANTAR
Segala puji bagi Allah SWT, atas rahmat, taufik, dan hidayah-Nya yang telah dilimpahkan kepada penulis. Shalawat serta salam, semoga selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW beserta keluarga, sahabat dan seluruh umat-Nya.
Tesis ini mengkaji tentang “Pengaruh Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammdiyah (Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo)”. Tesis ini masih banyak kekurangan sehingga penulis mengharapkan saran dan kritik yang sifatnya membangun, untuk perbaikan Tesis.
Untuk ucapan penulis selanjutnya secara jujur harus saya katakana bahwa kata yang ada terlalu miskin bahkan tak cukup untuk menggambarkan perasaan saya sesungguhnya terhadap orang-orang yang telah begitu banyak memberikan bantuan dan pengorbanan baik secara moril maupun materiel hingga dengan izin- Nya tesis ini bisa terwujudkan kendatipun penulis sadari masih banyak terdapat kekurangan dan kesalahan di dalamnya, namun inilah yang sanggup penulis berikan sesuai batas kemampuan yang penulis miliki.
Dengan senantiasa mengharapkan rahmat dan ridho Allah SWT penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada:
1. Bapak Dr. Happy Susanto, M.A. selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
ix
2. Bapak Dr. M. Zainal Arif, M.A. selaku Direktur Universitas Muhammadiyah Ponorogo.
3. Bapak Anip Dwi Saputro, M.Pd Selaku ketua Program Studi Magister Agama Islam, atas segala layanan dan fasilitas selama penulis menempuh studi.
4. Bapak Dr. Bambang Hermanto, M.Pd. selaku pembimbing I dan Bapak Dr.
Muh. Tajab, S.HI, M.A. selaku pembimbing II yang senantiasa telah membimbing dan mengarahkan penulis selama proses pembimbingan sehingga tesis ini dapat terselesaikan.
5. Bapak/Ibu Dosen Fakultas Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo Khususnya Dosen Jurusan Pendidikan Agama Islam.
6. Bapak Mulyani, M.Pd selaku Ketua Pimpinan Daerah 023 Tapak Suci Putera Muhammadiyah Ponorogo.
7. Bapak Kabul Arifin, M.Pd selaku Kwartir Daerah Gerakan Kepanduan Hizbul Wathan Ponorogo.
8. Ayah Suroso, Ibu Iswati, Selaku orang tua tercinta. Bapak Arip Sajadi dan Ibu Susianti istri selaku mertua tercinta.
9. Istriku tercinta Zahratul Mawadah Arlianti, putra tersayang Arsyad Althafunnizam Arrazzaqy, terus memberi dukungan dan do’a selama ini, adalah motivasi penulis dalam menyelesaikan tesis ini.
10. Kakak tercinta Anang Setia Santosa.
11. Dan juga sahabat-sahabat Seluruh keluarga besar Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo yang selalu memberi semangat serta dukungan juga masukan selama proses penulisan tesis ini hingga selesai.
Penulis sadari untuk semua pengorbanan yang diberikan tak mungkin bisa terbalas hanya dengan selembar kata pengantar ini.
Akhirnya, semoga Tesis ini bermanfaat bagi penulis dalam mematangkan proses pencarian jati diri dan pencarian kebenaran, meskipun kebenaran itu hanya milik Allah SWT dan juga semoga dapat mendatangkan manfaat bagi peneliti lainnya. Aamiin.
Banyuasin, 2 Agustus 2023
x
Penulis
Toni Setio Cahyono NIM. 19160185
DAFTAR ISI
Halaman sampul ... i
Halaman judul ... ii
Lembar persetujuan pembimbing... iii
Lembar pengesahan penguji ... iv
Lembar pernyataan keaslian... v
Motto ... vi
Persembahan ... vii
Lembar pernyataan ... viii
Daftar isi ... x
Daftar table ... xi
Daftar gambar ... xii
Daftar lampiran ... xiii
Abstrak ... xv
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ... 1
1.2 Rumusan Masalah ... 3
1.3 Tujuan dan kegunaan penelitian ... 4
1.4 Definisi istilah ... 5
BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Landasan Teori... 7
2.1.1 Latihan... 7
xi
2.1.2 Program Latihan ... 8
2.1.3 Pengaruh Program Latihan ... 9
2.1.4 Pendidikan ... 10
2.1.5 Tapak Suci ... 11
2.1.6 Hizbul Wathan ... 16
2.1.7 Membentuk Kader Persyarikatan Muhammadiyah ... 23
2.2 Penelitian Terdahulu ... 35
BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pendekatan dan jenis penelitian ... 40
3.2 Lokasi penelitian ... 41
3.3 Kehadiran peneliti ... 41
3.4 Data dan sumber data ... 41
3.5 Teknik pengumpulan data ... 42
3.5.1 Observasi ... 42
3.5.2 Wawancara ... 43
3.5.3 Dokumentasi ... 44
3.6 Teknik analisis data... 45
3.7 Pengecekan keabsahan data ... 48
3.8 Tahap-tahap penelitian ... 50
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Dekripsi Hasil Penelitian ... 54
4.1.1 Profil Pimpinan Daerah 023 Tapak Suci Putera Muhammadiyah Kabupaten Ponorogo ... 54
4.1.1.1 Gambaran Umum Ortom Tapak Suci Ponorogo ... 54
4.1.1.2 Sejarah Berdirinya Tapak Suci Ponorogo ... 54
4.1.1.3 Visi Misi Tapak Suci Ponorogo ... 58
4.1.1.4 Target Yang diinginkan ... 59
4.1.1.5 Sumber Daya Pendidikan atau Pelatih ... 61
4.1.1.6 Prestasi Peserta Didik ... 61
xii
4.1.2 Profil Kwarti Daerah Hizbul Wathan Kabupaten Ponorogo
4.1.2.1 Gambaran Umum Ortom Hizbul Wathan Ponorogo .. 61
4.1.2.2 Sejarah Berdirinya Hizbul Wathan Ponorogo ... 63
4.1.2.3 Visi Misi Hizbul Wathan Ponorogo ... 64
4.1.2.4 Target Yang Diinginkan ... 65
4.1.2.5 Sumber Daya Pendidikan atau Pelatih ... 65
4.1.2.6 Prestasi Peserta Didik ... 66
4.2 Paparan Data Penelitian ... 66
4.2.1 Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah ... 66
4.2.2 Hambatan Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah... 69
4.2.3 Solusi Yang Dikembangkan Untuk Menyelesaikan Hambatan Pada Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah... 70
4.2.4 Hasil Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah... 72
4.3 Temuan Penelitian Dalam Kasus ... 76
4.3.1 Temuan Umum ... 77
4.3.2 Temuan Khusus ... 79
4.4 Analisis Hasil Penelitian ... 81
4.4.1 Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah ... 81
4.4.2 Hambatan Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammdiyah ... 84
4.4.3 Solusi Yang Dikembangkan Untuk Menyelesaikan Hambatan Pada Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah ... 85
4.4.4 Hasil Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah ... 87
xiii BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
4.5 Kesimpulan ... 91 4.6 Saran ... 93 Daftar Pustaka
Lampiran-lampiran
Daftar Riwayat hidup peneliti
DAFTAR TABEL
Tabel 2.1 Mentelakah Hasil Penilaian Terdahulu ... 38
xiv
DAFTAR GAMBAR
1. Gambar 2.1 Kerangka Berfikir Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul
Wathan ... 41 2. Gambar 3.1 Tahapan-tahapan Penelitian Pengaruh Program Latihan Tapak Suci
Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan
Muhammdiyah ... 51 3. Gambar 4.1 : Latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan
kader persyarikatan Muhammdiyah ... 83 4. Gambar 4.2 : Hambatan latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam
mempersiapkan kader persyarikatan Muhammdiyah ... 85 5. Gambar 4.3 : Solusi yang dikembangkan untuk menyelesaikan hambatan pada
latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan kader
persyarikatan Muhammdiyah di Ponorogo ... 87 6. Gambar 4.4 : Hasil Program latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam
mempersiapkan kader persyarikatan Muhammdiyah ... 90
xv
DAFTAR LAMPIRAN
1. Surat izin penelitian
2. Transkrip wawancara, observasi dan dokumentasi 3. Kartu bimbingan tesis
4. Hasil cek plagiasi 5. Daftar riwayat hidup
xvi ABSTRAK
Toni Setio Cahyono, 2023. Pengaruh Program Latihan Tapak Suci Dan Hizbul Wathan Dalam Mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammdiyah (Studi Multikasus di Pimpinan Daerah Tapak Suci dan Kwarda Hizbul Wathan di Ponorogo). Tesis, Program Megister Pendidikan Agama Islam (PAI) Pasca Sarjana Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Pembimbing : (1) Dr. Bambang Harmanto, M.Pd. , (2) Dr. Muh. Tajab, S.H.I, MA.
Kata Kunci : Pengaruh, Program latihan, Kader Persyarikat
Latar belakang Penelitian ini adalah berdasarkan pengamatan di Pimpinan Daerah 023 Tapak Suci dan Kwartir Daerah Hizbul Wathan Ponorogo terdapat program yang dibuat pimpinan dan dijalankan oleh masing masing pelatih dalam membentuk kader-kader persyarikatan Muhammadiyah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui : (1) Program latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah, (2) Hambatan latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammdiyah, (3) Yang dikembangkan untuk menyelesaikan hambatan pada latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah, (4) Hasil program latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan Kader Persyarikatan Muhammadiyah. Dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, dengan jenis studi kasus. Teknik pengumpulan dengan menggunakan observasi (dengan cara melakukan pengamatan langsung mengenai hal-hal penelitian kepada pimpinan, pelatih dan siswa), wawancara (menggali keterangan yang diperlukan dari responden dengan mengajukan pertanyaan-pertanyaan) dan dokumentasi.
xvii
Sedangkan analisis datanya dengan menggunakan teknis reduksi data, display data, mengambil kesimpulan dan verifikasi.
Hasil penelitian ini diantaranya : (1) program latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan kader persyarikatan Muhammdiyah di Ponorogo sudah baik dan maksimal, (2) hambatan latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan kader persyarikatan Muhammadiyah di Ponorogo seperti kemampuan siswa terkait agama kurang, kondisi lingkungan yang tidak kondusif dan kurangnya singkronisasi antara orang tua dengan anak dalam memupuk pemahaman beragama, (3) solusi yang dikembangkan untuk menyelesaikan hambatan pada latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan kader persyarikatan Muhammdiyah di Ponorogo, pelatihan yang menambah wawasan keilmuan dan pemahaman bermuhamadiyah bagi para siswanya serta senatiasa memberi arahkan untuk menjadi pribadi yang baik beraqidah baik, yang kembali ke Al-Qur’an dan sunnah, (4) hasil program latihan Tapak Suci dan Hizbul Wathan dalam mempersiapkan kader persyarikatan Muhammdiyah di Ponorogo sudah berjalan cukup baik tetapi masih ada beberapa perbaikan. Namun, proses pengkaderan berjalan sangat baik dan siswa bisa melanjutkan perjuangan di Muhammadiyah sebagai generasi penerus.
ABSTRACT
Toni Setio Cahyono, 2023. The Influence of the Tapak Suci and Hizbul Wathan Training Programs in Preparing Muhammadiyah Cadres (Multicase Studies in Regional Leaders of Tapak Suci and Kwarda Hizbul Wathan in Ponorogo). Thesis, Masters Program in Islamic Religious Education (PAI) Postgraduate Muhammadiyah University Ponorogo, Supervisors: (1) Dr. Bambang Harmanto, M.Pd. , (2)Dr.
Muh. Tajab, S.H.I, MA.
Keywords: Influence, training program, Organization Cadres
The background of this research is based on observations at the Regional Leaders of 023 Tapak Suci and Regional Kwartir Hizbul Wathan Ponorogo, there is a program made by the leadership and carried out by each trainer in forming Muhammadiyah organizational cadres. This study aims to analyze and find out: (1) Tapak Suci and Hizbul Wathan training programs in preparing Muhammadiyah Organization Cadres, (2) Barriers to Tapak Suci and Hizbul Wathan training in preparing Muhammadiyah Organization Cadres, (3) What was developed to overcome obstacles in training Tapak Suci and Hizbul Wathan in preparing Muhammadiyah Organization Cadres, (4) Results of the Tapak Suci and Hizbul Wathan training program in preparing Muhammadiyah Organization Cadres.
In this study using a type of qualitative research, with the type of case study. Collection techniques using observation (by direct observation of research matters to leaders, trainers and students), interviews (digging up the necessary information from respondents by asking questions) and documentation. While the data analysis uses data reduction techniques, data display, draws conclusions and verification.
xviii
The results of this study include: (1) the Tapak Suci and Hizbul Wathan training programs in preparing Muhammadiyah organization cadres in Ponorogo are good and optimal, (2) the obstacles to the Tapak Suci and Hizbul Wathan training in preparing Muhammadiyah organization cadres in Ponorogo are that students' abilities related to religion are lacking , unconducive environmental conditions and lack of synchronization between parents and children in fostering religious understanding, (3) solutions developed to resolve obstacles to Tapak Suci and Hizbul Wathan exercises in preparing Muhammadiyah cadres in Ponorogo, training that adds scientific insight and understanding bermuhamadiyah for their students and always giving directions to become good individuals with good aqeedah, who return to the Qur'an and sunnah, (4) the results of the Tapak Suci and Hizbul Wathan training programs in preparing Muhammadiyah organization cadres in Ponorogo have been going quite well but there are still some improvements. However, the cadre process went very well and the students could continue their struggle in Muhammadiyah as the next generation.