• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Panji Rama Otomotif - Repository ITB Ahmad Dahlan

N/A
N/A
Nguyễn Gia Hào

Academic year: 2023

Membagikan "Pengaruh Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Panji Rama Otomotif - Repository ITB Ahmad Dahlan"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

ALMA ZASKHIYA KHAERUNNISA, 2017213020077. Pengaruh Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Panji Rama Otomotif, dibawah bimbingan SULISTYO SETI UTAMI

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Pengaruh Pemberian Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan, Pengaruh Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan dan berapa besar Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Panji Rama Otomotif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 54 karyawan dengan menggunakan rumus slovin sampling. Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan metode asosiatif kuantitatif. Teknik analisis yang digunakan adalah uji asumsi klasik, regresi linier berganda, koefesien korelasi dan determinasi, uji t dan F. Berdasarkan dari hasil penelitian, diperoleh untuk persamaan regresi Y=28,158 + 0,153 (X1) + 0,930 (X2) persamaan regresi tersebut adalah searah (positif), dapat dibuktikan dengan peningkatan Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja yang akan mengakibatkan peningkatan terhadap Kinerja Karyawan, untuk koefisien korelasi hasil yang diperoleh angka kofisien korelasi berganda (r) sebesar 0,717 yang artinya pengaruh kedua variabel tersebut kuat, untuk koefisien determinasi (rsquare) 0,505 atau 50,5% yang artinya Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan, dan uji t terbukti adanya pengaruh yang signifikan antara Pemberian Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan sebesar 4,061>1,67356 dan Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan sebesar 7,006>1,67356. Sedangkan secara simultan variabel Pemberian Kompensasi dan Stres Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan nilai F sebesar 26,001>4,02 dengan signifikan 0,000<0,05.

Kata Kunci: Pemberian Kompensasi, Stres Kerja dan Kinerja Karyawan

Referensi

Dokumen terkait

Koefisien Regresi Stres kerja b1 Koefisien Regresi stres kerja pada persamaan tersebut diperoleh sebesar - 0,741 satuan negatif yang berarti bahwa apabila skor pada variabel stres

Regresi X2 terhadap Y 0,541 0,000 Regresi Moderasi Z terhadap X2 dan Y 0,577 0,023 Berdasarkan hasil yang diperoleh dari hasil uji moderasi tersebut diperoleh hasil bahwa ada