Pengaruh
Perubahan dan
Interaksi Ruang
Antarnegara
Isi Konten
1. Pengaruh Terhadap Kehidupan Ekonomi
2. Pengaruh Terhadap Kehidupan Sosial
3. Pengaruh Terhadap Kehidupan Budaya
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Ekonomi
➔ Proses, Pengaruh, Dampak
➔ AFTA
Proses Terhadap
Kehidupan Ekonomi
1. Terjadinya kegiatan ekspor impor.
2. Perusahaan berproduksi di daerah atau negara lain.
3. Memperoleh pinjaman atau melakukan investasi di semua negara dunia.
4. Terjalinnya kerja sama di bidang perekonomian dengan negara lain.
5. Kesempatan kerja lebih terbuka dan devisa negara meningkat.
6. Mudah untuk mengakses modal investasi yang berasal dari luar negeri.
7. Mudah mendapatkan barang yang dibutuhkan masyarakat dan
belum diproduksi di Indonesia.
8. Kegiatan pariwisata akan meningkat sehingga mampu membuka lapangan kerja dan juga menjadi ajang promosi produk-produk Indonesia.
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Ekonomi
Interaksi antarruang terjadi karena adanya kebutuhan yang salah satunya adalah kebutuhan akan barang dan jasa yang tidak mampu diproduksi oleh suatu negara.
1. Negara yang memasok kebutuhan tersebut memperoleh keuntungan ekonomi dari barang dan jasa yang dipasoknya. Keuntungan tersebut menguntungkan negara karena banyak tenaga kerja yang terlibat dan diperolehnya devisa dari hasil penjualannya.
2. Bagi negara yang dipasok
kebutuhannya, keuntungan diperoleh dari barang dan jasa yang
diperolehnya. Barang dan jasa tersebut dapat berupa barang konsumtif maupun untuk keperluan produksi, misalnya mesin-mesin industri.
Disisi lain dengan adanya perubahan interaksi antar ruang dalam bidang ekonomi berdampak pada terjadi krisis ekonomi, terjadinya
konsumtivisme, dan materialisme.
Dampak Positif:
1. Pasar terbuka untuk produk- produk ekspor
2. Kesempatan kerja di dalam maupun luar negeri terbuka 3. Mudah mengakses modal dari
luar negeri
4. Mudah berinvestasi ke luar negeri bagi investor dalam negeri
5. Mudah mendapatkan barang yang belum diproduksi di Indonesia 6. Kegiatan pariwisata akan
meningkat
Dampak Negatif:
1. Masuknya tenaga kerja asing
2. Hilangnya pasar produk Indonesia karena kalah bersaing
3. Usaha-usaha di Indonesia
bangkrut karena banyak produk impor
4. Rusaknya alam Indonesia karena peningkatan produksi yang tidak ramah lingkungan
Dampaknya Terhadap
Kehidupan Ekonomi
Negara-negara anggota ASEAN mulai menerapkan AFTA (ASEAN Free Trade Area) dalam kehidupan
internasionalnya. Secara ekonomis, pemberlakukan AFTA akan
menjadikan kegiatan ekonomi lebih meluas. Produsen beras seperti Thailand dapat dengan mudah mengekspor produknya ke
Singapura, Indonesia, dan negara anggota ASEAN lain tanpa dibebani pajak, begitu pun sebaliknya.
AFTA
Pilihan konsumsi pun semakin banyak, baik kualitas maupun
harganya. Kerja sama negara-negara ASEAN ini mendorong terjadinya perubahan tatanan kerja sama antarnegara dalam bidang ekonomi.
Persaingan dalam kegiatan ekonomi menjadi lebih ketat dengan adanya kompetitor dari luar negeri.
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Sosial
➔ Proses, Pengaruh, Dampak
Proses perubahan ruang bisa dilihat seperti pada kasus alih fungsi lahan.
Misalnya, wilayah Asia yang 50 persennya sudah beralih dari desa menjadi kota. Perubahan ruang itu mengakibatkan interaksi antarruang, seperti berupa perpindahan orang dari kawasan desa ke wilayah kota, bahkan antar negara dan benua.
Perpindahan orang itu semakin mudah karena ada kemajuan
teknologi informasi, komunikasi serta
Pengaruh interaksi ruang antarnegara di bidang sosial melibatkan manusia sebagai pemeran utama. Interaksi sosial antarmanusia yang memiliki
kehidupan sosial berbeda kemudian terjadi. Interaksi tersebut dapat terjadi dengan saling bertemu atau melalui media komunikasi.
Meningkatnya kegiatan interaksi manusia lintas negara dengan
Proses Perubahan Ruang
Kehidupan Sosial
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Sosial
Interaksi antarnegara dan benua juga melibatkan manusia sebagai pelakunya. Interaksi sosial
antarmanusia yang memiliki
kehidupan sosial berbeda kemudian terjadi.
Interaksi tersebut dapat terjadi dengan saling bertemu atau melalui media komunikasi. Kehidupan sosial dapat berubah karena adanya
pengaruh dari interaksi tersebut.
Sebagai contoh adanya wisatawan dari negara lain yang datang ke Indonesia.
Dengan adanya perubahan interaksi antar ruang pada kehidupan sosial berdampak pada penurunan tingkat kekerabatan antar manusia.
Dampak Positif:
1. Meningkatnya pengetahuan penduduk di daerah yang belum berkembang, karena banyak sekolah dan sarana pendidikan yang dibangun.
2. Mudahnya penyebaran informasi dan ilmu pengetahuan.
3. Munculnya pembangunan
Dampak Negatif:
1. Kerusakan lingkungan: seperti penggundulan hutan, kerusakan lahan, dan pencemaran
lingkungan.
2. Ketimpangan sosial: antara kawasan yang berkembang dan yang tidak berkembang.
3. Krisis identitas: pada
masyarakat yang kehilangan akar
Dampaknya Terhadap
Kehidupan Sosial
4. Konflik
antarbudaya:
akibat perbedaan nilai, norma, dan kepercayaan.
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Budaya
➔ Proses, Pengaruh, Dampak
1.
Kontak Awal dan Pertukaran Informasi dan Ide2.
Adopsi dan Penyesuaian3.
Pencampuran Budaya dan Inovasi4.
Perubahan pada Nilai dan Norma5.
Transformasi Budaya6.
Perubahan Gaya Hidup7.
Konflik Budaya8.
Pertumbuhan Industri Budaya9.
Pembentukan Identitas Budaya Baru10.
Reaksi Pemerintah dan Kebijakan11.
Dampak Teknologi dan Media Sosial12.
Pelestarian Warisan BudayaProses Perubahan Ruang
Kehidupan Budaya
Pengaruh Terhadap
Kehidupan Budaya
Pada bidang kebudayaan, perubahan dan interaksi ruang antarnegara dapat mempengaruhi terjadinya percampuran budaya akibat masuknya budaya asing.
Selain itu, pengaruh suatu budaya pun bisa melebar ke banyak negara.
Sebagai contoh, gaya rambut dan fashion dari negara lain bisa dengan mudah ditiru oleh masyarakat di negara lain.
Selain itu juga Pengaruh Perubahan dan Interaksi Ruang Terhadap
Budaya bisa terjadi dengan:
1.
Adanya pengenalan budaya asing ke dalam negeri yang mendorong terciptanya suatu budaya baru.2.
Adanya pengenalan budaya lokal ke luar negeri yang membuat budaya lokal bisa dikenal masyarakat luas.Berikut adalah beberapa dampak utama perubahan dan interaksi ruang antarnegara terhadap kehidupan budaya yang dapat terjadi: Pengayaan Budaya, Pertukaran Pengetahuan dan Ide, Peningkatan Toleransi Antarbudaya, Kehilangan Identitas Budaya, Perubahan Nilai dan Norma, Pertumbuhan Ekonomi, dan lain sebagainya