• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penilaian Sumatif Mata Kuliah Desain

N/A
N/A
Tirta Ferari

Academic year: 2024

Membagikan " Penilaian Sumatif Mata Kuliah Desain"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

Penilaian Sumatif Penilaian Sumatif

A. Pilihan Ganda Setiap Soal

Bernilai 1 poin.

Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!

1. Desain berasal dari bahasa Latin, designare yang memiliki arti ….

a. reka rupa b. rencana c. membuat d. rancangan

2. Karya seni atau desain grafi s yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar yang berisi pesan atau informasi disebut ….

a. poster b. grafi s c. komik d. plakat

3. Poster biasanya dibuat dengan desain yang berwarna-warni menggunakan warna kontras agar ….

a. berbeda dengan informasi lain b. memiliki nilai jual tinggi c. terlihat indah di mata d. menarik perhatian

4. Prinsip desain poster menggugah emosi pembaca karena ketegangan visual yang dihasilkan adalah ....

a. kesatuan b. irama c. penekanan

d. keseimbangan asimetris Nama

No. Absen Kelas

Langkah Pengerjaan:

1. Isilah Nama, No. Absen, dan Kelas.

2. Kerjakan soal sesuai perintahnya.

- Untuk pilihan ganda, klik pada lingkaran huruf di depan jawaban yang benar.

- Untuk Isian dan Uraian, ketik jawaban di kotak yang disediakan.

3. Setelah semua soal selesai kamu jawab, Save jawabanmu.

4. Kirimkan kepada gurumu melalui WhatsApp atau email.

(2)

5. Rian merupakan calon ketua OSIS. Dia ingin memasang poster untuk memotivsai teman-temannya agar lebih giat belajar. Jenis poster yang dibutuhkan adalah ....

a. kampanye b. pendidikan c. niaga

d. layanan masyarakat

6. Motif tifa honae menggambarkan fi lo sofi masyarakat Papua yang penuh ….

a. kebahagiaan b. kekaguman c. keselamatan d. keberanian

7. Poster berisi penjelasan tentang judul poster dan dibuat dalam bentuk poin-poin sehingga lebih efektif dan efi sien. Hal tersebut merupakan salah satu unsur yang harus dipenuhi oleh sebuah poster, yaitu ....

a. judul b. gambar c. isi d. sumber

8. Perhatikan gambar poster berikut!

Sumber: sman3-jember.sch.id

Gambar poster di atas termasuk poster .... HOTSHOTS a. niaga

b. kegiatan c. kampanye d. afi rmasi

9. Motif ragam hias yang mempunyai makna kreativitas, semangat, ke bera nian penduduk asli Papua adalah ….

a. motif kamoro b. motif tifa honae c. motif asmat

d. motif cenderawasih

(3)

10. Motif kembang munduk, motif kembang mengalir, dan motif dayak latar gringsing berasal dari ….

a. Yogyakarta b. Bali c. Kalimantan d. Papua

11. Motif ragam hias dapat ditemukan pada hasil karya berupa ....

a. gambar, sulam, relief, dan anyaman b. lukisan, patung, relief, dan anyaman c. origami, sulam, lukisan, dan batik d. tenun, anyaman, batik, dan ukiran

12. Pola yang menggunakan bentuk tidak seimbang, namun proporsi dan komposisinya memiliki harmoni yang baik. Pola yang dimaksud adalah ….

p p

HOTS HOTS

a. ragam hias simetris b. ragam hias asimetris c. ragam hias tepi d. ragam hias gabungan 13. Perhatikan gambar berikut!

Sumber: Superapp.id

Jenis ragam hias di atas adalah ....

a. hewan b. manusia c. tumbuhan d. geometris

14. Faktor yang memengaruhi motif ragam hias Indonesia, yaitu ....

a. angkasa

b. pengalaman dan alam benda c. pengamatan

d. lingkungan alam, fl ora, fauna, dan manusia 15. Mock up biasanya ditampilkan pada saat ….

a. presentasi b. acara penting c. kerja

d. penjualan produk

(4)

16. Alat untuk membuat poster dengan karakter tegas pada garis-garis gambar poster adalah ....

a. krayon b. pensil c. kuas lukis d. bolpoin

17. Perhatikan gambar ragam hias daerah berikut!

Sumber: pinterest.com

Ragam hias tersebut termasuk jenis ....

a. fl ora b. fauna c. geometris d. manusia

18. Berikut bukan termasuk jenis ragam hias, yaitu ....

a. geometris b. fl ora fauna c. fi guratif d. nonfi guratif

19. Elemen yang menyatu membentuk sebuah kepaduan akan menghasilkan tema yang kuat, dan membentuk poster yang lengkap, indah, serasi, dan menarik merupakan penerapan prinsip ....

a. kesatuan b. keseimbangan c. alur baca d. penekanan

20. Poster sebagai media promosi dapat digunakan untuk mengenalkan sebuah salon kecantikan. Huruf yang digunakan dalam poster tersebut sebaiknya ....

a. menggunakan jenis huruf tebal b. ditulis dengan gaya italic c. huruf dengan kesan feminin d. memiliki kesan kuat dan tegas

(5)

B. Pilihan Ganda Kompleks Setiap Soal Bernilai 2 poin.

Pilihlah lebih dari satu jawaban yang benar!

1. Contoh poster propaganda adalah ….

a.

Sumber: kompasiana.com

b.

Sumber: mamikos.com

c.

Sumber: www.idntimes.com

d.

Sumber:tribunnews.com

2. Berikut bukan termasuk ciri-ciri poster yang baik adalah ….

a. menggunakan bahasa yang ber tele-tele b. menggunakan bahasa yang ber sifat persuasi c. menggunakan kalimat yang multitafsir d. memasukkan gambar sesuai tema poster

3. Alat dan bahan untuk membuat lukisan poster pada bahan kain atau kanvas adalah ….

a. pensil b. kuas c. pensil warna d. spidol warna

(6)

4. Berikut bukan pernyataan yang benar mengenai ragam hias adalah ….

a. raga hias memiliki simbol dan makna tertentu

b. ragam hias hanya ditemukan di etnis tertentu Indonesia c. ragam hias dapat diterapkan pada bahan tekstil dan kayu d. ragam hias berfungsi menambah kerumitan

5. Berikut bukan faktor yang memengaruhi perkembangan ragam hias adalah ....

a. status sosial b tingkat pendidikan c. kebiasaan daerah d. lingkungan alam

C. Isian Setiap Soal

Bernilai 4 poin.

Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Ilustrasi yang dibuat sebagai penghias sesuatu dengan bentuk yang disederhanakan atau dilebih-lebihkan adalah

2. Tahap pertama yang dilakukan dalam membuat gambar ilustrasi adalah

3. Ragam hias fauna yang paling banyak digambar untuk ragam hias di wilayah Papua adalah

4. Poster tentang sosialisasi pentingnya memberikan edukasi kepada masyarakat tentang sesuatu hal disebut

5. Karya seni rupa yang digunakan untuk menyampaikan pesan secara langsung dilakukan dengan melibatkan

6. Pengulangan atau variasi dari komponen-komponen desain grafi s disebut

7. Motif ceplok grompol, kawung, dan parang berasal dari daerah

8. Visualisasi untuk memudahkan desainer dalam mengeksekusi produk jadi disebut

9. Aplikasi yang digunakan untuk membuat mock up, di antaranya 10. Desain yang sudah diperhalus dan lebih kompleks disebut

(7)

D. Uraian

Setiap Soal Bernilai 6 poin.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benar!

1. Jelaskan perbedaan pola ragam hias simetris dan asimetris!

2. Perhatikan gambar di bawah ini!

Sumber: goodnewsfrom- indonesia.id

Sebut dan jelaskan nama motif, tempat asal, dan makna simbolik dari ragam hias tersebut! j

HOTS HOTS

3. Mengapa mock up penting untuk menentukan konsep desain dapat diterima atau tidak?

4. Bagaimana cara menerapkan kesatuan dalam pembuatan poster?

5. Sebutkan motif ragam hias dari Papua beserta makna simboliknya!

Nilai Nilai

Referensi

Dokumen terkait

penerapan metode penilaian portofolio dan yang mengikuti pembelajaran dengan penilaian konvensional pada Mata Kuliah Restoran; dan 3). Meningkatkan kualitas pembelajaran

Mata kuliah Desain Produk 2 ini adalah merupakan mata kuliah yang diorientasikan pada pengenalan, pemahaman dan pendalaman pada bentuk-bentuk dan jenis-jenis produk. Mahasiswa

Dokumen ini merupakan soal Penilaian Sumatif 1 mata pelajaran Bahasa Jawa untuk siswa kelas III SD Juara

Penilaian kinerja mahasiswa mata kuliah Biologi menunjukkan penguasaan yang baik hingga sangat baik dalam materi sistem organisasi kehidupan, struktur dan fungsi sel, serta dampak zat

Lembar penilaian sumatif akhir semester untuk mata pelajaran Pendidikan Pancasila kelas

Dokumen Penilaian Sumatif Akhir Jenjang (PSAJ) untuk mata pelajaran Pendidikan Agama Islam tingkat Sekolah Dasar Islam

Dokumen ini berisi sistem penilaian mata kuliah Statistika yang diberikan oleh

LEMBAR PENILAIAN ASESMEN SUMATIF Nama Sekolah : Kelas/Semester : Tahun Pelajaran : Mata Pelajaran : Nama Nomor Siswa Estimasi Aspek Hasil 60% Hal yang dinilai Bobot Nilai Nilai x