• Tidak ada hasil yang ditemukan

Program Kerja Wali Kelas Tahun Pelajaran 2023/2024 SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM

N/A
N/A
Mohamad Romli

Academic year: 2024

Membagikan "Program Kerja Wali Kelas Tahun Pelajaran 2023/2024 SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM"

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

Disusun Oleh:

EMMI PRIYANI, S.E.,Gr

NIP. 19780420 201507 2 002

SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN

2023/2024

(2)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan Kehadlirat Allah SWT, atas rahmat dan ridlo- Nya sehingga kami dapat menyusun Program kerja wali kelas tahun pelajaran 2023/2024 SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM. Program Kerja wali kelas ini merupakan salah satu bagian dari tanggung jawab wali kelas sebagai pendidik dan pembimbing siswa di sekolah.

Program Kerja Wali kelas ini disusun sebagai pedoman atau pegangan wali kelas untuk mengelola kelas secara baik dan terarah guna meningkatkan dan menunjang keberhasilan siswa dalam menempuh pendidikan di SMK. Wali kelas sebagai orang tua siswa di SMK yang diberi tugas untuk mengawasi, membimbing, memotivasi dan mengarahkan dan menyelesaikan masalah siswa agar selalu memiliki tanggung jawab untuk belajar. Dengan adanya program kerja ini diharapkan kelas menjadi tempat yang nyaman, dan kondusif untuk berlangsungnya proses pembelajaran.

Program kerja wali kelas ini dapat tersusun berkat bantuan dan atensi dari berbagai pihak, untuk itu pada kesempatan ini kami mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak kepala SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM;

2. Ibu Wakil kepala SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM bidang kurikulum;

3. Bapak Wakil kepala SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM bidang kesiswaan;

4. Guru-guru dan staf tata usaha ;

5. Siswa dan siswi kelas X TKRO B tahun pelajaran 2023/2024

Kami menyadari dan berharap dengan tersusunnya program ini terjadi peningkatan hasil belajar khususnya di kelas binaan X TKRO B dan umumnya di SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM Mudah-mudahan dengan tersusunnya program kerja ini dapat menjadi pedoman baik bagi wali kelas dan guru- guru di SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM.

Keerom, Juli 2024 Wali kelas

Emmi Priyani, S.E.,Gr

NIP .19780420 201507 2 002

(3)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ... i

DAFTAR ISI ... ii

BAB I PENDAHULUAN...1

A. Latar Belakang...1

B. Dasar Hukum ... 1

C. Maksud danTujuan ... 1

D. Sistematika Penulisan ... 2

BAB II PENGORGANISASIAN KELAS X TKRO B...3

A. Susunan pengurus X TKRO B...3

B. Struktur dan tugas pokok...3

C. Rincian tugas ...4

BAB III PROGRAM WALI KELAS X TKRO B...5

A. Program wali kelas ... 5

B. Kegiatan pembelajaran kelas X TKRO B ... 6

BAB IV PENUTUP ...7

(4)

BAB 1 PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendiddikan Nasional ( Sisdiknas ) menetapkan bahwa tujuan Pendidikan Nasional adalah untuk berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berbudi pekerti luhur, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri dan menjadi warga Negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Untuk mewujudkan tujuan di atas maka peranan Kepala sekolah memiliki nilai yang sangat strategis, sebab secara langsung maupun tidak langsung, Wali Kelas sebagai perencana (planning) mempunyai tugas dan tanggung jawab yang sangat besar, khususnya dalam upaya peningkatan hasil belajar siswa. Tanggung jawab wali kelas yang diberi tugas untuk membembing dan memotivasi siswa agar dapat belajar dengan hasil yang baik dan maksimal.

Mengacu pada berbagai hal di atas perlu kiranya disusun Program Kerja Wali kelas di SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM, sebagai acuan dari adanya rencana dan seluruh kegiatan yang berkaitan dengan kelas sehingg guru sebagai pengajar dapat meningkatkan kinerjanya secara optimal.

B. Dasar Hukum

Dasar Hukum dalam penyusunan Program Kerja Wali kelas di SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM adalah

1. Undang-undang No.20 Tahun 2003 tentang system pendidikan Nasional.

2. Undang-Undang Nomor 14 tahun 2008 tentang Guru dan Dosen

3. Peraturan Pemerintah nomor 4 tahun 2022 tentang standar Nasional Pendidikan.

4. Peraturan Pemerintah nomor 29 tahun 1990 Tentang Pendidikan Menengah.

C. Maksud dan Tujuan

Maksud dan tujuan dari disusunya Program Kerja wali kelas di SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM tahun pelajaran 2023/2024 ini adalah sebagai berikut

:

a. Sebagai sarana untuk merencanakan program penataan kelas X TKRO B b. Sebagai alat untuk membina dan mendidik siswa kelas X TKRO B

c. Sebagai alat untuk mengevaluasi keadaan kelas X TKRO B

d. Sebagai sarana untuk menanamkan nilai-nilai keagamaan dan kebangsaan e. Sebagai bahan evaluasi tentang tupoksi wali kelas

(5)

D. Sistematika Penulisan

Penulisan Program Kerja Wali kelas X TKRO B berdasarkan sistematika penulisan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Dasar Hukum C. Tujuan

D. Sistematika Penulisan

BAB II PENGORGANISASIAN KELAS X TKRO B A. Susunan pengurus X TKRO B

B. Struktur dan tugas pokok C. Rincian tugas

BAB III PROGRAM WALI KELAS X TKRO B A. Program wali kelas X TKRO B

B. Kegiatan pembelajaran kelas X TKRO B C. Kegiatan kelas berdasarkalender

BAB IV PENUTUP

(6)

BAB II

PENGORGANISASIAN KELAS

A. Susunan Organisasi

Dalam usaha untuk mencapai tujuan yang direncanakan dalam Program kerja wali kelas SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAAYASA KEEROM tahun pelajaran 2023/2024 wali kelas selaku pembina dan pembimbing , bersama siswa membentuk kepengurusan organisasi kelas ,yang terdiri atas kepengurusan dan struktur organisasi, adapun pengurus organisasi sebagai berikut :

Kepala SMK : Jamalludin Hamzah, S.Pd.I.M.Pd Wakamad Bidang Kesiswaan : Muh. Saifulloh, SE

Pembina Osis : Leonora G.Jamlean, M.Pd Wali kelas : Emmi Priyani, S.E.,Gr B. Struktur Pengurus O rganisasi

Struktur Pengurus Organisasi Tahun Pelajaran 2023/2024 sebagai berikut:

KEPALA SEKOLAH

Jamalludin Hamzah, S.Pd.I.M.Pd

WAKA KESISWAAN Muh. Saifulloh, SE

PEMBINA OSIS Leonora G.Jamlean, M.Pd

WALI KELAS Emmi Priyani, S.E.,Gr C. Rincian Tugas

Untuk dapat melaksanakan tugas dalam kerja di kelas X TKRO B dengan baik, sehingga pelaksanaan program dapat tercapai maka dibutuhkan rincian tugas kerja sebagai pedoman bagi pengurus kelas X TKRO B adalah sebagai berikut

1. Kepala SMK

a. Melaksanakan tugas sebagai penanggung jawab;

b. Memberi motivasi, inovasi serta arahan pada Wali kelas dan siswa;

c. Melakukan supervisi kegiatan wali kelas;

d. Menganggarkan dana kebutuhan kelas.

(7)

2. Waka Bidang Kesiswaan

a. Membantu kepala madrasah dalam bidang kesiswaan dan kegiatan eksra kurikuler

b. Memberi motivasi, inovasi serta arahan pada Wali kelas dan siswa;

c. Melakukan supervisi kegiatan wali kelas;

3. Wali Kelas

a. Melaksanakan tanganggung jawab wakil dari SMK;

b. Mengelola kelas

c. Menyelenggarakan adaministrasi kelas yang meliputi: denah tempat duduk siswa, jadwal pelajaran, daftar piket kelas, jurnal kelas, dan tata tertib kelas

d. Mamantau kemajuan dan prestasi akademik siswa;

e. Mengetahui identitas dan kepribadian anak didik;

f. Memberikan motivasi, inovasi pada siswa kelas;

g. Melaporkan secara berkala tentang kemajuan siswa.

h. Mengetahui tingkat kemampuan, status sosial/ekonomi anak didik;

i. Merekapitulasi kehadiran siswa;

j. Pengisian daftar kumpulan nilai siswa (legger);

k. Pembuatan catatan khusus tentang siswa;

l. Pencatatan mutasi siswa;

m. Pengisian buku laporan hasil belajar siswa;

BAB III

PROGRAM PENGELOLAAN KELAS

(8)

A. Program Wali Kelas

Program kerja wali kelas X TKRO B SMK N 1 TEKNOLOGI dan REKAYASA KEEROM, agar dapat berjalan dengan baik diperlukan perencanan dan pelaksanaan pengelolaan secara baik dan professional. maka diperlukan rencana kerja yang teroganisir, adapun tahapan pelaksanaan kegiatan pengelolaan kelas terdiri atas kegiatan administrasi dan pengadaan sarana kelas, adapun tahapan kegiatan wali kelas sebagai berikut:

No Kegiatan Waktu Pelaksanaan Pelaksan

a 1 Pengarahan wali kelas dalam

persiapan belajar tahun pela- jaran 2024

Januari pekan keempat

2024 Wali

kelas

2 Musyawarah pemilihan ketua kelas X TKRO B

Januari pekan keempat

2024 Wali

kelas Siswa Xdan TKRO B 3 Pengecekan dan penataan

kelengkapan kelas X TKRO B

Januari pekan keempat

2024 Wali

kelas Ketua Kelas 4 Pembuatan dan pengadaan

identitas dan data siswa kelas X TKRO B

Juli pekan keempat 2024

KelasWali

5 Pembuatan Jadwal pelajaran, jadwal piket kebersihan kelas.

struktur organisasi kelas, denah tempat duduk, inventaris kelas, dan lain-lain

Juli pekan keempat

2024 Wali

kelas Ketua

Kelas sekretadan

ris 6 Pembuatan laporan bulanan

keadaan siswa, laporan prestasi siswa, dan lain-lain

Tiap akhir bulan dan

akhir semester Wali

kelas

7 Penulisan leger dan buku

laporan pendidikan Akhir semester ganjil danSemester genap

kelasWali

(9)

8 Pengecekan dan pemeriksaan keuangan kelas (uang kas)

Tiap akhir bulan Wali kelas, benda hara B. Kegiatan pembelajaran kelas X TKRO B

Kegiatan proses pembelajaran di kelas X TKRO B sesuai dengan Kurikulum Merdiaka terdiri atas kegiatan pembelajaran tatap muka 13 mata pelajaran, terdiri atas mata pelajaran:Matematika, Pendidikan Agama, IPAS, Bahasa Inggris, BK, Informatika, Bahasa Indonesia, PKN, PENJAS, Dasar-Dasar Teknik Otomotif, Seni Budaya, Sejarah Indonesia,Mulok Berikut Jadwal pelajaran kelas X TKRO B tahun pelajaran 2023/2024

JADWAL PEMBELAJARAN KELAS X TKRO B TAHUN 2023/2024

(10)

BAB IV PENUTUP

Program Kerja wali kelas SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM tahun pelajaran 2023/2024 telah dijabarkan dalam uraian diatas, upaya yang dilakukan dalam program pengelolaan kelas tidak akan berarti jika tidak dibarengi dan tidak didukung oleh semangat siswa sebagai peserta didik.

Dengan ini diharapkan antara wali kelas dan siswa harus dapat bekerja sama dan saling mendukung sehingga kehidupan kelas dapat berjalan baik dan kondusif yang pada akhirya dapat meningkatkan hasil belajar secara signifikan.

Penyusunan program kerja wali kelas haruslah berdasarkan kondisi dan keadaan sesuai petujuk pelaksanaan kurikulum, sehingga dapat membantu kegiatan dan proses dalam rangka meningkatkan mutu belajar.

Ruangan kelas yang baik, bersih dan tertata rapih akan memungkinkan hasil belajar yang lebih baik. Program kerja yang baik, siswa yang trampil, dan kelengkapan sarana kelas akan dapat memperlancar proses pembelaraan dan kegiatan. Untuk itu kami selaku Wali kelas X TKRO B SMK N 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM berharap terjadi komunikasi yang baik dengan siswa dan madrasah dalam hal ini Kepala Madrasah,sehingga kepercayaan yang tinggi yang diberikan dapat dilaksanakan dengan rasa tanggung jawab yang tinggi.

Demikian uraian Program kerja wali kelas dapat kami paparkan, kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan, untuk kemajuan dan perkembangan kelas. Pada akhirnya kami selaku wali kelas berharap semoga program kerja ini bermanfaat dan dapat dilaksanakan secara efektif, sehingga dapat memperolah hasil maksimal sesuai harapan. Aamiin

(11)

Keerom, Januari 2024

Wali kelas Ketua kelas Sekertaris

E

mmi Priyani, S.E.,Gr Fauzan M. Ilham

(12)

Catatan :

1. Ketua kelas dan wakil ketua kelas bertanggung jawab penuh terhadap ketertiban , keamanan, dan kebersihan kelas

2. Ketua kelas dan wakil ketua kelas bertanggung jawab terhadap kelancaran kegiatan proses belajar mengajar di kelas

3. Ketua kelas dan wakil ketua kelas mempersiapkan perangkat kelas (daftar hadir siswa dan jurnal KBM) dan ATK sebelum pelajaran pertama dimulai

4. Ketua kelas//wakil ketua kelas mengecek kehadiran siswa X TKRO B.

(13)

DAFTAR INVENTARIS RUANGAN

KELAS X TKRO B

(14)

No Nama Barang Merk/Type Ukuran Jumlah

(15)

1 Gb Presiden dan Wakil 30 x 40 cm 1 Buah

2 Gb burung garuda 30 x 40 cm 1 Buah

3 Meja Guru 1 Buah

4 Kursi Guru 1 Buah

5 Meja siswa 39 Buah

6 Kursi siswa 39 Buah

7 Keranjang sampah 36 x 43 cm 1 Buah

8 Sapu 2 Buah

9 kemoceng 1 Buah

10 Penghapus 1 Buah

11 Daftar Hadir Siswa 1 Buah

12 Jurnal KBM 1 Buah

13 Taplak Meja 1 Buah

14 White board dan spidol 1 Buah

15 Struktur Organisasi Kelas 1 Buah

16 Jadwal Piket Kebersihan 1 Buah

17 Tata Tertib Kelas 1 Buah

18 Denah Tempat duduk Siswa 1 Buah

19 Jadwal Pelajaran 1 Buah

20 Mading Kelas 1 Buah

21 Keset 1 Buah

Keerom, Januari 2024 Wali Kelas X TKRO B

Emmi Priyani, S.E.,Gr

(16)

PEMERINTAH KABUPATEN KEEROM DINAS PENDIDIKAN

SMK NEGERI 1 TEKNOLOGI DAN REKAYASA KEEROM

Alamat : Jalan Garuda Kampung Yuwanain Arso II Distrik Arso Hp.082248244885

LAPORAN BULANAN WALI KELAS

Nama Sekolah : SMK N 1 Teknologi dan Rekayasa Keerom

Kelas : X TKRO B

Bulan : Januari

Semester : II (Genap)

Tahun Pelajaran : 2023/2024

Wali Kelas : Emmi Priyani, S.E.,Gr

A. DAFTAR NAMA SISWA KELAS X TKRO B

N

O

NAMA JK AGAMA

1 AHMAD MIFTAH FAUZAN L ISLAM

2 ALDO TAPLO L KRISTEN

3 ANDIKA PUTRA L ISLAM

4 ARI SALE MAY L KRISTEN

5 ARIL PUTRA RAHMAD AMIN L ISLAM

6 DIO LEONARD LAPU RANTETAU L KRISTEN

7 EKARISTUS RONALDI MOAT LEPO L KRISTEN

8 ERIKSON AKIM L KRISTEN

9 FHARI ARONALDY MUIS L ISLAM

10 GERADUS RONALDI KIASIN L KRISTEN

11 JANSEN MAUNDA L KRISTEN

12 JOHAN WAKUM L KRISTEN

13 JONATAN AMO L KRISTEN

14 JORWI ALVAREZ L KRISTEN

15 KAFIN UOPKA L KRISTEN

16 KRISNA L ISLAM

17 MARIO OKTOVIAN MANGAMPA L KRISTEN

18 MARIO ZELOTES L KRISTEN

19 MARKUS KOSMUS LAWARI L KRISTEN

20 MARVEL L ISLAM

21 MIKHAEL ELIAS RAMON MAY L KRISTEN

22 M ILHAM RAMADHAN L ISLAM

23 M HADI RIYADI L ISLAM

24 M CARLI NUR SABAN L ISLAM

25 M FITRA WAHYUDI L ISLAM

26 RADITYA TEGAR L ISLAM

27 RAHMAT BORYAM L KRISTEN

28 RAJA SAWAL L ISLAM

29 ROMAN SEKAY L KRISTEN

30 SAKARIAS TAAF L KRISTEN

31 SIGIT PURNOMO L ISLAM

32 SONIYON YEBLEB L KRISTEN

33 YANTO YAFOK L KRISTEN

34 YESRUL YOS MARENGKAMAI TUMDINIT YAWANDARE

L KRISTEN

35 YOSEP RIKKI WERANG L KRISTEN

36 YULIN YELITA WAS P KRISTEN

37 YUSTINUS PASE L KRISTEN

38 ALEXANDER HARCIKIT L KRISTEN

39 WAHID SANTOSO L ISLAM

(17)
(18)

B. JUMLAH PESERTA DIDIK KELAS X TKRO B BERDASARKAN JENIS KELAMIN DAN AGAMA

No Agama Jenis Kelamin

Laki Perempuan

1 Islam 14 -

2 Kristen 24 1

3 Hindu - -

4 Budha - -

5 Konghucu - -

JUMLAH 38 1

(19)
(20)

C. DATA PESERTA DIDIK BERMASALAH

NO NAMA PESERTA DIDIK MASALAH PENANGANAN DAN

TINDAK LANJUT 1. RADITYA TEGAR Alpa lebih dari 5X Kunjungan kerumah dan

bimbingan

2. M FITRA WAHYUDI Alpa lebih dari 5x Kunjungan kerumah dan bimbingan

3 ANDIKA PUTRA

Sering Terlambat Ke

Sekolah Surat Pernyataan Dan Bimbingan

4 MARIO OKTOVIAN MAGAMPA

Sering Menggunakan topi,sepatu tidak sesuai aturan sekolah

Bimbingan

Keerom, Januari 2024

Wali kelas

Emmi Priyani, S.E.,Gr NIP. 19780420 201507 2 002

(21)

Lampiran:

Dokumentasi Bimbingan Wali Kelas Pada Siswa Bermasalah

(22)

Pertemuan Wali-Wali Kelas X,XI Dan XII

(23)
(24)
(25)
(26)
(27)

Referensi

Dokumen terkait

Program Wali Kelas Program kerja wali kelas X - F di SMAN 1 PRINGGABAYA agar dapat berjalan dengan baik diperlukan rencana kerja yang berpedoamn kepada kalender akademik sebagai

Proyek Kelas + Literasi 1 Minggu Mei Mg ke 3 PROGRAM TAHUNAN Mata Pelajaran : Matematika Satuan Pendidikan : SD Negeri Kopo 01 Tahun Pelajaran : 2023 / 2024 Kelas/Semester : VI

Page10 Berkas Daftar Ulang PPDB Tapel 2023/2024 SURAT PERNYATAAN TIDAK PINDAH KOMPETENSI KEAHLIAN LAIN PESERTA DIDIK KELAS X SMK NEGERI 1 BEJI TAHUN PELAJARAN 2023/2024 Yang

Demikian penyusunan Program Kerja Kepala Madrasah Tsanawiyah Hasyimiyah Bungah Gresik tahun pelajaran 2023/2024 ini dapat terselesaikan dengan baik dalam bentuk sedemikian rupa, kiranya

PROGRAM KERJA KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PRAMUKA GUGUS DEPAN PANGKALAN SMK NEGERI KIARAPEDES 2023/2024 Disusun oleh: HERI AHADIAT, S.Pd NTA : 0914.12623 GERAKAN PRAMUKA AMBALAN

Rencana pembelajaran semester untuk mata pelajaran Seni Budaya kelas VII SMP untuk tahun ajaran

maka diperlukan rencana kerja yang teroganisir, adapun tahapan pelaksanaan kegiatan pengelolaan kelas terdiri atas kegiatan administrasi dan pengadaan sarana kelas, adapun tahapan

Upacara pelepasan siswa kelas XII SMA Negeri 1 Rancah tahun pelajaran 2023/2024 yang dihadiri oleh kepala sekolah, unsur pimpinan, wali kelas XII, dan