• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK "

Copied!
9
0
0

Teks penuh

(1)

EFEKTIVITAS PELAYANAN PENGADUAN MASYARAKAT MELALUI APLIKASI LAYANAN ASPIRASI PENGADUAN ONLINE RAKYAT (LAPOR) PADA DINAS KOMUNIKASI DAN

INFORMATIKA KOTA TANJUNGPINANG

SKRIPSI

OCHA AQILAH PUTRI GUNAWAN NIM. 180565201075

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI TANJUNGPINANG

2022

(2)

EFEKTIVITAS PELAYANAN PENGADUAN MASYARAKAT MELALUI APLIKASI LAYANAN ASPIRASI PENGADUAN

ONLINE RAKYAT (LAPOR) PADA DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KOTA TANJUNGPINANG

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat guna memeperolah gelar sarjana Ilmu Pemerintahan (S.I.P)

OCHA AQILAH PUTRI GUNAWAN NIM. 180565201075

PROGRAM STUDI ILMU PEMERINTAHAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI TANJUNGPINANG

2022

(3)

iii

(4)

iv

(5)

v

KATA PENGANTAR

Alhamdulilah, Penulis mengucapkan puji dan syukur kehadiran Allah SWT atas segala rahmat dan karunianya, yang telah memberikan segala kekuatan, kemampuan dan kelancaran kepada penulis untuk melakukan penelitian dan dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Efektivitas Pelayanan Pengaduan Masyarakat Melalui Aplikasi Layanan Aspirasi Pengaduan Online Rakyat (LAPOR) Pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Tanjungpinang. Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk memproleh gelar sarjana S-1 Ilmu Pemerintahan pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang.

Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungan kepada penulis dalam menyelesaikan penyusunan skripsi ini kepada:

1. Bapak Dr. Agung Dhamar Syakti, S.Pi, DEA, selaku Rektor Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH)

2. Bapak Dr. Oksep Adhayanto, SH.,M.H., selaku Dekan FISIP Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH)

3. Bapak Yudhanto Satyagraha Adiputra, S.IP., MA., selaku Ketua Program Studi Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang.

4. Bapak Handrisal, S.Sos,.M.SI. selaku dosen pembimbing I yang telah banyak memberikan petunjuk-petunjuk, ide-ide, pengarahan, masukan-

(6)

vi

masukan dan saran-saran dalam penulisan dan penyelesaian skripsi ini, serta menjadi dosen pembimbing yang perhatian terhadap mahasiswa bimbingannya.

5. Bapak Ryan Anggria Pratama, S.Sos., M.IP. selaku dosen pembimbing II yang telah banyak memberikan petunjuk-petunjuk, ide-ide, pengarahan, masukan-masukan dan saran-saran dalam penulisan dan penyelesaian skripsi ini, serta menjadi dosen pembimbing yang perhatian terhadap mahasiswa bimbingannya.

6. Seluruh Dosen dan Staff khususnya prodi Ilmu Pemerintahan serta seluruh Dosen dan Staff FISIP Umrah secara keseluruhan yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat dan bantuan kepada penulis selama masa perkuliahan.

7. Kepada Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Tanjungpinang Bapak Ruli Friady, S.Sos., M.Si serta staff yang telah memberikan izin kepada penulis untuk melakukan penelitian beserta seluruh narasumber yang telah memberikan informasi kepada penulis selama menjalankan penelitian.

8. Kepada Kedua Orang Tua ku Papa Windra Gunawan dan Ibu Lisnawaty serta Adik- adikku Rora Salsabila Gunawan dan Syabil Prayata Gunawan yang selalu memanjatkan doa-doa terbaiknya tiada henti dan selalu memberikan semangat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

(7)

vii

9. Kepada Sahabat-sahabat penulis yaitu Livia Kartika, Dwi Anggi Putri, Afnita Oktania, Zahrotul Munawarol, Liza Agustina, Yustri Windya Sari yang selalu memberikan motivasi dan semangat kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

10. Dan kepada semua teman-teman seperjuangan Ilmu Pemerintahan 2018 yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu. Terimaksih atas semuanya.

Penulis menyadari bahwa penelitian ini masih jauh dari kesempurnaan.

Untuk itu kritik dan saran yang membangun dari semua pihak sangat diperlukan demi penyempurnaan penelitian ini dimasa yang akan datang.

Akhir kata dari penulis semoga Allah SWT memberikan balasan yang setimpal atas segala jasa yang telah diberikan kepada penulis, dan penulis beharap semoga skripsi ini bisa berguna bagi kita semua, Aamiin.

Tanjungpinang Penulis

Ocha Aqilah Putri Gunawan NIM.180565201075

(8)

xi DAFTAR ISI

SAMPUL (COVER)

HALAMAN JUDUL SKRIPSI ... ... i

LEMBAR PERSEMBAHAN ... ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... ... iii

PENGESAHAN ... ... iv

KATA PENGANTAR ... ... v

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH ... ... viii

ABSTRAK ... ... ix

ABSTRACT ... ... x

DAFTAR ISI ... ... xi

DAFTAR TABEL ... ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... .... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... ... xv

BAB 1 PENDAHULUAN ... ... 1

1.1 Latar Belakang... ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... ... 11

1.3 Tujuan Penelitian ... ... 11

1.4 Manfaat Penelitian ... ... 11

BAB 2 KAJIAN PUSTAKA ... ... 13

2.1 Tinjauan Pustaka ... ... 13

2.2 Kerangka Teori ... ... 19

2.3 Kerangka Pemikiran ... ... 31

2.4 Defini Konsep ... ... 32

BAB 3 METODE PENELITIAN ... ... 36

3.1 Pendekatan Penelitian ... ... 36

3.2 Objek dan Lokasi Penelitian ... ... 36

3.3 Fokus Penelitian ... ... 37

3.4 Sumber Data ... ... 38

3.5 Teknik Pengumpulan Data ... ... 39

3.6 Informan ... ... 40

3.7 Teknik Analisa Data ... ... 41

3.8 Jadwal Penelitian ... ... 44

(9)

xii

BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... ... 45

4.1 Deskripsi Objek dan Lokasi Penelitian ... ... 45

4.2 Hasil Penelitian ... ... 60

BAB 5 PENUTUP ... ... 92

5.1 Kesimpulan ... ... 92

5.2 Saran ... ... 94

DAFTAR REFERENSI ... ... 96

LAMPIRAN ... ... 101

Referensi

Dokumen terkait

KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan Alhamdulillah segala puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT , karena berkat rahmat dan hidayahnya penyusun skripsi yang berjudul

KATA PENGANTAR Dengan mengucapkan puji dan syukur atas kehadirat Allah SWT yang maha esa atas segala rahmat dan bimbingan-Nya yang telah dilimpahkan kepada penulis, baik berupa