Depok, 5 Desember 2023
Kepada Yth.
Ibu Dosen Pengajar Politeknik Negeri Jakarta
Dengan Hormat,
Melalui surat ini, saya yang bertanda tangan dibawah ini : Nama : Oentoro Sulistiyono
NIM : 2203332034
Kelas : Telekomunikasi-3B Semester : 3/Tiga
Program Studi : Telekomunikasi Jurusan : Teknik Elektro
Pada hari Selasa, 5 Desember 2023 saat mata kuliah Perancangan dan Realisasi Antena, di dalam surat kompensasi terlampir bahwa pada hari itu saya “Tidak Izin” Dikarenakan pada hari itu ada sedikit miss komunikasi dengan dosen mata kuliah tersebut terkait kehadiran di ruang kelas (312), maka saya mohon agar Ibu dapat mengubah keterangan “Tidak Izin” saya pada hari itu menjadi “Hadir”.
Demikian surat keterangan ini saya buat agar dapat dimaklumi, dan atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih.
Dengan Hormat,
Oentoro Sulistiyono
Rubiatik
Tembusan:
1. Ketua Jurusan Teknik Elektro 2. Kepala Program Studi 3. Admin Telekomunikasi
lampiran