• Tidak ada hasil yang ditemukan

Teknik Penskoran Bimtek Teknik Penyusunan Soal

N/A
N/A
Indah Permata Sari

Academic year: 2024

Membagikan "Teknik Penskoran Bimtek Teknik Penyusunan Soal"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

TEKNIK

PENSKORAN

BIMTEK

TEKNIK PENYUSUNAN SOAL KEC. SEI BEDUK

2023

(2)

MAKNA PENILAIAN

1. Untuk memotivasi peserta didik belajar dan pengajar mengajar lebih baik.

2. Peserta didik akan dapat menyusun rencana untuk perbaikan.

3. Reward terhadap usaha yang telah dilakukan peserta didik 4. Informasi mengenai keberhailan pendidik dalam

melaksanakan proses pembelajaran.

5. Hasil yg didapat tidak sesuai bisa menurunkan motivasi.

(3)

CONTOH

PEDOMAN PENSKORAN SOAL PILIHAN GANDA, MENJODOHKAN, BS, ISIAN DAN URAIAN

SOAL PILIHAN GANDA, MENJODOHKAN, BS : SETIAP JAWABAN YANG BENAR DIBERI SKOR 1 SETIAP JAWABAN YANG SALAH DIBERI SKOR 0 SOAL ISIAN:

SETIAP JAWABAN YANG BENAR DIBERI SKOR 2 (LENGKAP) SETIAP JAWABAN BENAR DIBERI SKOR 1 (KURANG LENGKAP) SETIAP JAWABAN YANG SALAH DIBERI SKOR 0

SOAL URAIAN :

SKOR BISA BERBEDA ANTAR SOAL

(4)

CONTOH

PEDOMAN PENSKORAN SOAL URAIAN

Sebuah bak mandi berbentuk balok berukuran panjang 150 cm, lebar 80 cm, tinggi 75 cm. Berapa literkah isi bak mandi tersebut?

PEDOMAN PENSKORAN

Langkah Kunci jawaban Skor 1

2 3 4 5

Isi balok = pxlxt

= 150x80x75

= 900.000 cm kubik Isi bak mandi dlm liter : 900.000 / 1000 liter

= 900l.

1 1 1 1 1

SKOR MAKSIMAL 5

(5)

Contoh Penskoran soal Uraian

1. Tuliskan 2 rangkaian listrik !

(Rangkaian Seri dan Paralael) skor 2

2. Tuliskan 4 contoh Perkembangbiakan Tumbuhan secara vegetatif alami !

(umbi lapis, spora, akar tinggal, geragih) skor 4

3. Tuliskan 3 contoh Perkembangbiakan Tumbuhan secara vegetatif buatan !

( stek, mencangkok, okulasi) skor 3

4. Tuliskan 3 cara hewan berkembang biak secara generatif ! (ovipar, vivipar, ovovivipar) skor 3

5. Tuliskan 4 sumber energi yang tidak dapat diperbaharui ! (minyak bumi, gas alam, batu bara, dan nuklir) skor 4

(6)

Contoh soal Non Objektif

Apa yang akan terjadi terhadap siklus pertumbuhan kupu-kupu apabila kebutuhan kain sutra meningkat dengan tajam?

Kebutuhan kain sutra meningkat mengakibatkan kebutuhan ulat sutra meningkat sehingga mengakibatkan menurunnya jumlah populasi kepompong dan kupu-kupu.

Lambat laun kupu-kupu bisa

punah

(7)

KUNCI JAWABAN DAN PEDOMAN PENSKORAN

NO JAWABAN SKOR

Jika kosong atau jawaban salah skor 0 Kain sutra meningkat maka kebutuhan

ulat sutra meningkat 1

Kain sutra meningkat maka kebutuhan ulat sutra meningkat sehingga

mengakibatkan menurunnya jumlah populasi kepompong

2

Kebutuhan kain sutra meningkat mengakibatkan kebutuhan ulat sutra meningkat sehingga

mengakibatkan menurunnya jumlah populasi kepompong dan kupu-

kupu.

3

(8)

DR. SAFARI, M.A., PAU.

NO JAWABAN SKOR

Kebutuhan kain sutra meningkat mengakibatkan kebutuhan ulat sutra meningkat sehingga

mengakibatkan menurunnya

jumlah populasi kepompong dan kupu-kupu. Lambat laun kupu- kupu bisa punah

4

(9)

BOBOT SOAL

SOAL PILIHAN GANDA, MENJODOHKAN, BS, ISIAN : BOBOT 70

SOAL URAIAN : BOBOT 30

(10)

CONTOH : PENGHITUNGAN NILAI

Jumlah soal = 40 ( Soal PG = 25, Isian =10 dan Essai = 5) Bobot skor PG = 1, jadi skor maksimal = 25 (1 x 25)

Bobot skor Isian = 2, jadi skor maksimal = 20 (2 x 10)

Bobot skor essay = (Contoh No 36 = 3; No 37=4; No 38 = 4;

No 39=5 dan No 40=4),

jadi skor maksimal adalah 20

(11)

PENGHITUNGAN MENGGUNAKAN BOBOT

Jika saya memperoleh skor PG=20 , Skor Isian = 18 dan skor essai= 15, maka pengolahan nilainya adalah sebagai berikut:

Rumus: (Skor perolehan / Skor maksimum) X bobot PG + Isian = 38:45 x 70 = 59,11

Essai : 15 : 20 x 30 = 22,5

Nilai Akhir :    59,11 + 22,5 =   81,61

(12)

Penghitungan Nilai Akhir tanpa Bobot

Jika saya memperoleh skor PG=20 , Skor Isian = 18 dan skor essai= 15, maka pengolahan nilainya adalah sebagai berikut:

20 + 18 + 15 x 100 = 81,54 65

Referensi

Dokumen terkait

Analisis kebutuhan modul merupakan kegiatan menganalisis silabus dan RPP untuk memperoleh informasi modul yang dibutuhkan peserta didik dalam mempelajari kompetensi

kemudian guru memberikan apersepsi dengan memberikan semangat dan motivasi kepada Peserta didik. Pemberian semangat dilakukan melalui tanya jawab dengan Peserta

student centered learning(scl) , dan ini sangat ditentukan oleh kemandirian, motivasi, maupun kedisiplinan dari peserta didik sendiri. Penilaian keberhasilan

Guru Mata Pelajaran IPS juga melakukan evaluasi proses dan hasil belajar peserta didik. Penilaian proses belajar mengajar dilaksanakan untuk mengetahui keberhasilan perencanaan

Dengan kata lain pemberian reward dan punishment ini bertujuan merangsang motivasi peserta didik (manusia) untuk lebih bergairah dan bersemangat dalam mengikuti

1) Pemberian skor pada jawaban uraian sebaiknya dilakukan per nomor soal yang sama untuk semua jawaban peserta didik agar konsistensi penskor terjaga dan skor

Penilaian portofolio merupakan penilaian berkelanjutan yang didasarkan pada kumpulan informasi yang menunjukkan perkembangan kemampuan peserta didik dalam satu

Melalui motivasi dari guru peserta didik diberikan kesempatan untuk menanyakan gambar yang ditayangkan di depan dengan motivasi dari guru, memberikan reward bagi siswa yang