• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS WIDYA KARTIKA SURABAYA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "UNIVERSITAS WIDYA KARTIKA SURABAYA "

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMILIHAN WEDDING ORGANIZER DI SURABAYA

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian program S-1 Bidang Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi

Universitas Widya Kartika

oleh

Erwin Hartanto Kosasi Kho 111.18.043

PEMBIMBING I Muis Murtadho, S.E, M.M.

NIP. 111/12.78/10.10/968

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS WIDYA KARTIKA SURABAYA

2022

(2)

UNIVERSITAS WIDYA KARTIKA

SURAT PENGESAHAN ORISINATITAS & PERSETUJUAN PUBLIKASI AKADEMIK SKRIPSI PERIODE GASAT TAHU N 2O2,-2O22

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama NRP

Program Studi Fakultas

Tempatfigl Lahir Alamat

: Erwin Hartanto Kosasi Kho :11118043

Manajemen Ekonomi

Surabaya/ 7 Juni 1995 Sidotopo Kidul 29A Surabaya

l.

2.

3.

Adalah benar dibuat oleh saya sendiri untuk memenuhi persyaratan akademik.

Pada bagian - bagian tertentu dalam penulisan Skripsi ini yang saya

karya orang lain telah dituliskan sumbernya secara jelas sesuai

kelulusan kutip dari hasil dengan norma,

4.

5.

kaidah, dan etika penulisan ilmiah.

Jika dikemudian hari diketahui berdasarkan bukti-bukti yang kuat ternyata Skripsi tersebut dibuatkan oleh orang lain atau diketahui bahwa Skripsi tersebut merupakan plagiat/mencontek/menjiplak hasil karya ilmiah orang lain, maka dengan ini saya bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang saya oleh dan sanksi- sanksi lainnya sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Dan atas pernyataan orisinalitas tersebut

di

atas, maka saya menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Widya Kartika Hak Bebas Royalti Non- Eksklusif

untuk

menyimpan, mengalihmediakan, mendistribusikan

dan

mempublikasikan Skripsi saya

tanpa perlu

meminta izin, selama mencantumkan saya sebagai penulis/pencipta.

Saya bersedia untuk menanggung secara pribadi, tanpa melibatkan pihak Universitas Widya Kartika, segala bentuk tuntutan hukum yang timbul atas pelanggaran Hak Cipta dalam karya ilmiah saya ini.

Demikian Surat Pernyataan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

Surabava, 28 Januari 2022 at saya,

T[, 'T

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMILIHAN WEDDING ORGANIZER DI SURABAYA

Universltas Widya Kartika

(3)

UNIVERSITAS WIDYA KARTIKA

BERITA ACARA PENGESAHAN SIDANG AKHIR SKRIPSI PERIODE GASAT TAHU N 202I.2022

Disampaikan dengan hormat bahwa telah dilaksanakan Sidang Akhir Skripsi dan telah dipertahankan dalam kode etik kebebasan akademik pada:

Dengan Judul Skripsi:

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMILIHAN WEDDING ORGANZER DI SURABAYA

Oleh Mahasiswa yang b Nama

NRP

Program Studi Fakultas

Di hadapan Dewan PengujiSkripsi:

Ketua Sidang/Penguji 1

Penguji 2 Penguji 3

Sekretaris Sidang Hari

Tanggal Waktu Lokasi

Menyetujui,

Ketua Program Studi,

Selasa

I

Februari 2022

09.30

Online Via Zoom

ersangkutan:

Erwin Hartanto Kosasi Kho 11118043

Manajemen Ekonomi

Mengetahui,

Pembimbing Utama,

Prof., Dr., Drs., Herman Budisasono, M.M.

Muis Murtadho, S. E.,M.M.

Martinus Rukismono, S,E.,M. M.

Martinus Rukismono, S.E.,M. M.

Surabaya, 8 Februari 2022 Sekretaris Sidang

,TIUTIAS EIOl'

?rrJi ll

urtadho,

ii

Rukismono, S.E.,M.M hasil penilaian uiian secara menvelur berikut:

NIIAI

EVALUASI I

3M

NIIAI

EVALUASI II

30%

NIIAI SIDANG AKHIR 40%

NIIAI TOTAL

L0/J,96

KETERANGAN

LULUS/

TIDAK LULUS*

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

adewi, S.E.,M.M s.E.,M.M

Universitas Widya (artika

(4)

1. Materi Skripsi untuk Sidang Akhir status terkini 2. Lembar Konsultasi Bimbingan status terkini 3. Bukti Lunas Dana Pembangunan

4. Bukti Lunas Biaya SPP Semester yanB berjalan

Demikian persetujuan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya

Su rabaya, 28 lanuari 2022

Diterima diSurabaya

Pada Tanggal: 28 Januari 2A22 Koordinator Skripsi

UNIVERSITAS WDYA KARTIKA PERSETUJUAN SIDANG AKHIR SKRIPSI

PERIODE GASAT TAH UN 2O2L-2O22

Kamiyang bertanda tangan di bawah ini, menerangkan bahwa pemohon yang adalah mahasiswa:

Nama

: Enuin Hartanto Kosasi Kho

NRP :11118043

Program

Studi

: Manajemen

Fakultas : Ekonomi

Telah memenuhi syarat untuk mengikuti Sidang Skripsi dengan mengajukan

Rencana Waktu Sidang: 8 Februari 2022 Rencana Lokasi Sidang: Online Via Zoom

Adapun untuk keperluan tersebut, disertakan pula daftar cek persyaratan &

terlampir sebagai berikut:

E+*

c++

E**

E**

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMILIHAN WEDDING ORGANIZER DI SI,]RABAYA

Mengetahui,

z

Or.

ilt

Marti .E., M.M.

Unaversitas lirtdya Xrtika

(5)

iv

Universitas Widya Kartika KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

Analisa

Perilaku Konsumen Terhadap Pemilihan Wedding Organizer dengan sebaik- baiknya. Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Manajemen (S.M) program Strata 1 (S-1) program studi Manajemen Fakultas Ekonomi Widya Kartika Surabaya.

Saya menyadari tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini, sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikan skripsi ini, oleh karena itu saya mengucapkan terimakasih kepada:

1. Tuhan Yang Maha Esa, yang telah menyertai dan memberikan hikmat untuk peneliti sehingga dapat menyelesaikan penelitian dengan baik;

2. Dr. Filipus Priyo Suprobo, ST., M.T. sebagai Rektor Universitas Widya Kartika Surabaya yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu di Universitas Widya Kartika Surabaya;

3. Yulius Hari, S. Kom., MBA., M.Kom. Wakil Rektor 1 Bidang Akademik Universitas Widya Kartika yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk menuntut ilmu di Universitas Widya Kartika Surabaya;

4. Dr. Erna Ferrinadewi, S.E., M.M selaku Ketua Program Studi di manajemen Universitas Widya Kartika Surabaya;

5. Muis Murtadho, S.E., M.M selaku Dosen Pembimbing I yang telah menyediakan waktu, tenaga, pikiran, serta mendukung dan membimbing peneliti dalam menyusun skripsi ini;

6. Martinus Rukismono, S.E., M.M selaku Dosen Pembimbing II yang telah menyediakan waktu, tenaga, pikiran, serta mendukung dan membimbing peneliti dalam menyusun skripsi ini;

7. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Widya Kartika

Surabaya yang telah senantiasa memberikan ilmunya selama menempuh

(6)

v

Universitas Widya Kartika

pendidikan di Fakultas Ekonomi Universitas Widya Kartika Surabaya hingga tahap penyelesaian skripsi;

8. Kedua orangtua saya, Papa Yudianto Kosasi dan Mama Ang Kim Kiat serta saudara saya Robby Hartanto, S.M dan Henry Hartanto Kosasi yang selalu memotivasi dan mengusahakan yang terbaik untuk hidup saya;

9. Kepada pacar saya Priskila Nindy Mellinda, S.H yang selalu memarahi saya jika saya tidak mengerjakan skripsi ini, skripsi ini bisa terjadi karena adanya dukungan motivasi dan doa dari dia;

10. Sahabat-sahabat terdekat saya: Steffi Young, Jefferson Mangapul, Sarahmita Dewi, Christine Hermawan, Janet Virgyl, Ignasius David, Evelyn Yemima yang sudah membantu support untuk menyelesaikan skripsi ini.

11. Kepada sahabat-sahabat saya dari SMAK Frateran: Devina Florencia, Shafira Natasya dan Michael Liono yang selalu memberikan dukungan saya selama berkuliah di Universitas Widya Kartika;

12. Sahabat-sahabat kampus saya dari semester 1: Antonius Dimas, Evert Fernando, Ariya Patma, Yessica yang sudah menemani saya dari awal perkuliahan hingga sampai saat sekarang ini terimakasih sudah menjadi teman berjuang mulai dari semester 1;

13. Kepada Head Coach Basket Tim Uwika periode 2018-2019 Ko Benny dan Laoshi Peter yang telah membawa saya ke dalam Lingkungan Universitas Widya Kartika dan memberi saya beasiswa selama 3,5 tahun ini;

14. Pihak-pihak lain yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu yang telah banyak membantu saya dalam berbagai aspek.

Akhir kata, saya berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga skripsi ini membawa manfaat bagi pengembangan ilmu.

Surabaya, 28 Januari 2022

Penulis

(7)

vi

Universitas Widya Kartika ABSTRAK

Erwin Hartanto

Skripsi

ANALISA PERILAKU KONSUMEN TERHADAP PEMILIHAN WEDDING ORGANIZER DI SURABAYA

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendapatkan informasi tentang perilaku konsumen dalam memilih jasa Wedding Organizer di Surabaya.

Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan narasumber yang dipilih memiliki kriteria: 1) Sudah menikah; 2) Menggunakan jasa Wedding Organizer, pemilihan kriteria ini karena narasumber mampu memberikan pendapat dan pernyataan yang tidak berubah-ubah karena sudah menggunakan Wedding Organizer.

Kriteria narasumber yang terpilih adalah enam orang berlatar belakang dari berbagai macam pekerjaan, tiga orang wiraswasta, dua orang karyawan swasta dan satu orang ibu rumah tangga, hal ini dimaksudkan agar penelitian ini mempunyai sudut pandang dan keunikan tersendiri. Dengan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan keabsahan data yang digunakan adalah Triangulasi data.

Berdasarkan hasil penelitian, didapatkan bahwa menurut narasumber, perilaku konsumen dalam memilih Wedding Organizer di Surabaya dipengaruhi oleh: 1) faktor budaya; 2) faktor sosial; 3) faktor pribadi; 4) faktor psikologi.

Kata Kunci: Wedding Organizer, Perilaku Konsumen

(8)

vii

Universitas Widya Kartika ABSTRACT

Erwin Hartanto Essay

CONSUMER BEHAVIOR ANALYSIS OF THE SELECTION OF WEDDING ORGANIZER IN SURABAYA

This study aims to find out and obtain information about consumer behavior in choosing Wedding Organizer services in Surabaya.

This type of research is a qualitative research and the selected resource persons have the following criteria: 1) Married; 2) Using the services of a Wedding Organizer, the selection of these criteria is because the resource person is able to provide opinions and statements that do not change because they have used a Wedding Organizer. The criteria for the selected resource persons were six people with various backgrounds from various occupations, three entrepreneurs, two private employees and one housewife. The data collection technique used is interviews and the validity of the data used is data triangulation.

Based on the results of the study, it was found that according to the informant, consumer behavior in choosing a Wedding Organizer in Surabaya was influenced by: 1) cultural factors; 2) social factors; 3) personal factors; 4) psychological factors.

Keywords: Wedding Organizer, Consumer Behavior

(9)

viii

Universitas Widya Kartika DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL

SURAT PENGESAHAN ORISINALITAS & PERSETUJUAN PUBLIKASI AKADEMIK SKRIPSI

PERIODE GASAL TAHUN 2021-2022 ... i

BERITA ACARA PENGESAHAN SIDANG AKHIR SKRIPSI ... ii

PERSETUJUAN SIDANG AKHIR SKRIPSI ... iii

KATA PENGANTAR... iv

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

DAFTAR ISI... viii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR GAMBAR ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... x

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 8

1.3 Tujuan Penelitian ... 8

1.4 Manfaat Penelitian ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 9

2.1 Penelitian Terdahulu ... 9

2.1.1 Zakaria Wahab (2019) ... 9

2.1.2 Andri Helmi Munawar (2019) ... 9

2.1.3 I Nengah Wirata, (2019) ... 10

2.1.4 Ambar Lukitaningsih (2020)... 11

2.2 Persamaan Penelitian dan Perbedaan Penelitian ... 11

2.2.1 Persamaan dalam penelitian ini, antara lain: ... 11

2.2.2 Perbedaan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: ... 12

2.3 Landasan Teori ... 12

2.3.1 Perilaku Konsumen ... 12

2.3.2 Hubungan Perilaku Konsumen dengan Keputusan Pembelian ... 18

(10)

ix

Universitas Widya Kartika

2.3.3 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen ... 19

2.3.4 Tipe-tipe Perilaku Keputusan Pembelian ... 25

2.3.5 Pengambilan Keputusan dalam Pembelian ... 27

2.3.6 Proses Keputusan Pembelian Konsumen ... 29

BAB III METODE PENELITIAN ... 35

3.1 Metode Penelitian ... 35

3.1.1 Jenis Penelitian ... 35

3.1.2 Sumber Data... 37

3.2 Subjek Penelitian ... 37

3.3 Metode Pengumpulan Data ... 38

3.4 Teknik Analisa Data ... 39

3.5 Uji Keabsahan Data ... 41

3.6 Pemanfaatan Hasil Penelitian ... 41

BAB IV ... 42

PEMBAHASAN ... 42

BAB V ... 59

KESIMPULAN DAN SARAN ... 59 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP JURNAL ILMIAH

LEMBAR KONSULTASI BIMBINGAN SKRIPSI DOSEN PEMBIMBING 1 LEMBAR KONSULTASI BIMBINGAN SKRIPSI DOSEN PEMBIMBING 2

(11)

x

Universitas Widya Kartika DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Daftar List Wedding Organizer di Surabaya 2021………. 4

Tabel 1.2 Paket dan Harga yang ditawarkan Wedding Organizer di Wedding Fair……… 7

Tabel 2.1 Perbedaan Penelitian Terdahulu dan Penelitian Sekarang………... 12

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Model Perilaku Konsumen……….. 17

Gambar 2.2 Faktor-faktor yang mempengaruhi Perilaku Konsumen………. 19

Gambar 2.3 Proses Pengambilan Keputusan……….. 30

Gambar 2.4 Model Kerangka Berpikir……….. 34

Gambar 3.1 Teknik Analisa Data……….. 40

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1: Panduan Wawancara

Lampiran 2: Narasumber Michael Sugianto

Lampiran 3: Narasumber Christine Hermawan

Lampiran 4: Narasumber Jimmy Tjandra

Lampiran 5: Narasumber Sarahmita Dewi

Lampiran 6: Narasumber Janet Virgyl

Lampiran 7: Narasumber Resita Putri

Referensi

Dokumen terkait

III PERSETUJUAN TIM PENGUJI TUGAS AKHIR Pada 22 Oktober 2022 telah diselenggarakan Sidang Skripsi untuk memenuhi sebagian persyaratan akademik guna memperoleh gelar Sarjana Strata