• Tidak ada hasil yang ditemukan

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN MEI 2023

N/A
N/A
Sari Mazuarna

Academic year: 2023

Membagikan "LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN MEI 2023"

Copied!
30
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN MEI 2023

1. Kepatuhan Kebersihan Tangan

Judul Indikator Kepatuhan Kebersihan Tangan

Numerator Jumlah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Denominator Jumlah total peluang kebersihan tangan yang seharusnya dilakukan dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 90,87% pada bulan Mei 2023 Jumlah total peluang

kebersihan tangan pada bulan

Mei 2023

200 tindakan kebersihan tangan

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Kebersihan tangan dilakukan sebanyak 200 peluang

2. Melakukan telaah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar di data yang disampling

tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan kebersihan tangan = 90,87%

Hasil Analisa 90,87/90,87x100%=90,87% → >85%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan kebersihan tangan = akurat Rencana Tindak Lanjut Memberikan sosialisasi kepada petugas dan menempelkan instruksi tata cara cuci tangan di masing- masing unit

2. Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)

(2)

Judul Indikator Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Numerator Jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai

indikasi dalam periode observasi

Denominator Jumlah seluruh petugas yang terindikasi menggunakan APD dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 98,11% pada bulan Mei 2023 Jumlah seluruh

petugas yang

terindikasi

menggunakan APD

dalam periode

observasi pada bulan Mei 2023

48 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri (APD)

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri dilakukan menjadi 48

2. Melakukan telaah jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD) = 98,11%

Hasil Analisa 98,11/98,11x100%=98,11% → <100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan penggunaan alat pelindung diri = akurat

Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan terkait kepatuhan penggunaan APD

(3)

3. Kepatuhan Identifikasi Pasien

Judul Indikator Kepatuhan Identifikasi Pasien

Numerator Jumlah pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Denominator Jumlah pemberi pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan Mei 2023 Jumlah pemberi

pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi pada bulan Mei

2023

48 orang

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi dilakukan

menjadi 48

2. Melakukan pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif pemberi pelayanan yang

melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan identifikasi pasien = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% (100%)→

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan identifikasi pasien = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait ketepatan identifikasi pasien

(4)

4. Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Judul Indikator Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Numerator Jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan

pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Denominator Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Sumber data Formulir TB/Sistem Informasi TB (SITB) Capaian indikator 100% pada triwulan I bulan Mei 2023

Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas pada Mei 2023

0 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 0 pasien dilakukan sampling menjadi 0 pasien

2. Melakukan telaah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Hasil Validasi Jumlah keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% (>90%)→

Kesimpulan Jumlah kumulatif keberhasilan pengobatan pasien

tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait pemantauan keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus SO

(5)

5. Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal Care (ANC) Sesuai Standar Judul Indikator Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal

Care (ANC) Sesuai Standar

Numerator Jumlah ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Denominator Jumlah seluruh ibu hamil yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan Sumber data 1. Kohort Ibu, Kartu Ibu, PWS KIA, Buku Register Ibu

2. e-Kohort

Capaian indikator 100% pada bulan Mei 2023 Jumlah seluruh ibu hamil

yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan pada bulan Mei 2023

22 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 17 orang dilakukan sampling menjadi 17 orang

2. Melakukan telaah jumlah ibu hamil yang telah mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Hasil Validasi Jumlah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% (100%)→

Kesimpulan Jumlah kumulatif ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = akurat

Rencana Tindak Lanjut Melakukan koodinasi lintas program untuk lebih proaktif dalam menginformasikan pentingnya ANC Terpadu pada pasien

(6)

6. Kepuasan Pasien

Judul Indikator Kepuasan Pasien

Numerator Total nilai persepsi seluruh responden

Denominator Total unsur yang terisi dari seluruh responden

Sumber data Hasil survey

Capaian indikator 76,65% pada bulan Juni 2023 Jumlah total seluruh

responden pada triwulan I bulan Mei 2023

278 responden

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode stratified random sampling 2. Melakukan telaah total seluruh responden di data yang

disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif total seluruh responden Hasil Validasi Jumlah kepuasan pasien = 76,65%

Hasil Analisa 76,65/76,65x100%=76,65% → >76,60%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepuasan pasien= akurat

Rencana Tindak Lanjut Masukan kepuasan pelanggan pasien di Triwulan I adalah : 1. Kejelasan alur pengambilan obat

2. Catatan medis yang tidak sesuai dengan identitas pasien

3. Keramahan petugas

(7)

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN JUNI 2023

1. Kepatuhan Kebersihan Tangan

Judul Indikator Kepatuhan Kebersihan Tangan

Numerator Jumlah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Denominator Jumlah total peluang kebersihan tangan yang seharusnya dilakukan dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 91,5% pada bulan Juni 2023 Jumlah total peluang

kebersihan tangan pada bulan

Mei 2023

200 tindakan kebersihan tangan

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Kebersihan tangan dilakukan sebanyak 200 peluang

2. Melakukan telaah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar di data yang disampling

tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan kebersihan tangan = 91,5%

Hasil Analisa 91,5% /91,5x100%=91,5% → >85%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan kebersihan tangan = akurat Rencana Tindak Lanjut Memberikan sosialisasi kepada petugas dan menempelkan instruksi tata cara cuci tangan di masing- masing unit

(8)

2. Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)

Judul Indikator Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Numerator Jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai

indikasi dalam periode observasi

Denominator Jumlah seluruh petugas yang terindikasi menggunakan APD dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 98% pada bulan Juni 2023 Jumlah seluruh

petugas yang

terindikasi

menggunakan APD

dalam periode

observasi pada bulan Juni 2023

48 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri (APD)

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri dilakukan menjadi 48

2. Melakukan telaah jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD) = 98%

Hasil Analisa 98/98x100%=98% → <100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan penggunaan alat pelindung diri = akurat

Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan terkait kepatuhan penggunaan APD

(9)

3. Kepatuhan Identifikasi Pasien

Judul Indikator Kepatuhan Identifikasi Pasien

Numerator Jumlah pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Denominator Jumlah pemberi pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan Juni 2023 Jumlah pemberi

pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi pada bulan Juni

2023

48 orang

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi dilakukan

menjadi 48

2. Melakukan pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif pemberi pelayanan yang

melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan identifikasi pasien = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → (100%)

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan identifikasi pasien = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait ketepatan identifikasi pasien

(10)

4. Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Judul Indikator Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Numerator Jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan

pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Denominator Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Sumber data Formulir TB/Sistem Informasi TB (SITB) Capaian indikator 100% pada triwulan I bulan juni 2023

Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas pada Juni 2023

1 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 0 pasien dilakukan sampling menjadi 0 pasien

2. Melakukan telaah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Hasil Validasi Jumlah keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → (>90%)

Kesimpulan Jumlah kumulatif keberhasilan pengobatan pasien

tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait pemantauan keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus SO

(11)

5. Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal Care (ANC) Sesuai Standar Judul Indikator Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal

Care (ANC) Sesuai Standar

Numerator Jumlah ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Denominator Jumlah seluruh ibu hamil yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan Sumber data 3. Kohort Ibu, Kartu Ibu, PWS KIA, Buku Register Ibu

4. e-Kohort

Capaian indikator 100% pada bulan Juni 2023 Jumlah seluruh ibu hamil

yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan pada bulan Juni 2023

16 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 17 orang dilakukan sampling menjadi 17 orang

2. Melakukan telaah jumlah ibu hamil yang telah mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Hasil Validasi Jumlah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → (100%)

Kesimpulan Jumlah kumulatif ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = akurat

Rencana Tindak Lanjut Melakukan koodinasi lintas program untuk lebih proaktif dalam menginformasikan pentingnya ANC Terpadu pada pasien

(12)

6. Kepuasan Pasien

Judul Indikator Kepuasan Pasien

Numerator Total nilai persepsi seluruh responden

Denominator Total unsur yang terisi dari seluruh responden

Sumber data Hasil survey

Capaian indikator 76,13% pada bulan Juni 2023 Jumlah total seluruh

responden pada triwulan I bulan Juni 2023

278 responden

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode stratified random sampling 2. Melakukan telaah total seluruh responden di data yang

disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif total seluruh responden Hasil Validasi Jumlah kepuasan pasien = 76,13%

Hasil Analisa 76,13/76,13x100%=76,13% → < 76,60%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepuasan pasien= akurat

Rencana Tindak Lanjut Masukan kepuasan pelanggan pasien di Triwulan I adalah : 4. Kejelasan alur pengambilan obat

5. Catatan medis yang tidak sesuai dengan identitas pasien

6. Keramahan petugas

(13)

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN JULI 2023

1. Kepatuhan Kebersihan Tangan

Judul Indikator Kepatuhan Kebersihan Tangan

Numerator Jumlah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Denominator Jumlah total peluang kebersihan tangan yang seharusnya dilakukan dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 92,5% pada bulan Juli 2023 Jumlah total peluang

kebersihan tangan pada bulan

Juli 2023

200 tindakan kebersihan tangan

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Kebersihan tangan dilakukan sebanyak 200 peluang

2. Melakukan telaah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar di data yang disampling

tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan kebersihan tangan = 92,5%

Hasil Analisa 92,5/92,5x100%=92,5% → >85%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan kebersihan tangan = akurat Rencana Tindak Lanjut Memberikan sosialisasi kepada petugas dan menempelkan instruksi tata cara cuci tangan di masing- masing unit

(14)

2. Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)

Judul Indikator Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Numerator Jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai

indikasi dalam periode observasi

Denominator Jumlah seluruh petugas yang terindikasi menggunakan APD dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 95,83% pada bulan Juli 2023 Jumlah seluruh

petugas yang

terindikasi

menggunakan APD

dalam periode

observasi pada bulan Juli 2023

48 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri (APD)

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri dilakukan menjadi 48

2. Melakukan telaah jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD) = 95,83%

Hasil Analisa 95,83/95,83x100%=95,83% → <100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan penggunaan alat pelindung diri = akurat

Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan terkait kepatuhan penggunaan APD

(15)

3. Kepatuhan Identifikasi Pasien

Judul Indikator Kepatuhan Identifikasi Pasien

Numerator Jumlah pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Denominator Jumlah pemberi pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan Juli 2023 Jumlah pemberi

pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi pada bulan Juli

2023

48 orang

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi dilakukan

menjadi 48

2. Melakukan pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif pemberi pelayanan yang

melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan identifikasi pasien = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → 100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan identifikasi pasien = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait ketepatan identifikasi pasien

(16)

4. Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Judul Indikator Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Numerator Jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan

pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Denominator Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Sumber data Formulir TB/Sistem Informasi TB (SITB) Capaian indikator 100% pada triwulan I bulan juli 2023

Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas pada Juli 2023

0 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 0 pasien dilakukan sampling menjadi 0 pasien

2. Melakukan telaah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Hasil Validasi Jumlah keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → (>90%)

Kesimpulan Jumlah kumulatif keberhasilan pengobatan pasien

tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait pemantauan keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus SO

(17)

5. Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal Care (ANC) Sesuai Standar Judul Indikator Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal

Care (ANC) Sesuai Standar

Numerator Jumlah ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Denominator Jumlah seluruh ibu hamil yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan Sumber data 5. Kohort Ibu, Kartu Ibu, PWS KIA, Buku Register Ibu

6. e-Kohort

Capaian indikator 100% pada bulan Juli 2023 Jumlah seluruh ibu hamil

yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan pada bulan Juli 2023

21 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 17 orang dilakukan sampling menjadi 17 orang

2. Melakukan telaah jumlah ibu hamil yang telah mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Hasil Validasi Jumlah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → 100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = akurat

Rencana Tindak Lanjut Melakukan koodinasi lintas program untuk lebih proaktif dalam menginformasikan pentingnya ANC Terpadu pada pasien

(18)

6. Kepuasan Pasien

Judul Indikator Kepuasan Pasien

Numerator Total nilai persepsi seluruh responden

Denominator Total unsur yang terisi dari seluruh responden

Sumber data Hasil survey

Capaian indikator - Jumlah total seluruh responden pada

bulan Juli 2023

-

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode stratified random sampling 2. Melakukan telaah total seluruh responden di data yang

disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif total seluruh responden

Hasil Validasi -

Hasil Analisa -

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepuasan pasien= akurat

Rencana Tindak Lanjut Masukan kepuasan pelanggan pasien di Triwulan I adalah : 1. Kejelasan alur pengambilan obat

2. Catatan medis yang tidak sesuai dengan identitas pasien

3. Keramahan petugas

(19)

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN AGUSTUS 2023

1. Kepatuhan Kebersihan Tangan

Judul Indikator Kepatuhan Kebersihan Tangan

Numerator Jumlah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Denominator Jumlah total peluang kebersihan tangan yang seharusnya dilakukan dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 92,5% pada bulan Agustus 2023 Jumlah total peluang

kebersihan tangan pada bulan

Agustus 2023

200 tindakan kebersihan tangan

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Kebersihan tangan dilakukan sebanyak 200 peluang

2. Melakukan telaah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar di data yang disampling

tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan kebersihan tangan = 92,5%

Hasil Analisa 92,5/92,5x100%=92,5% → >85%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan kebersihan tangan = akurat Rencana Tindak Lanjut Memberikan sosialisasi kepada petugas dan menempelkan instruksi tata cara cuci tangan di masing- masing unit

(20)

2. Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)

Judul Indikator Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Numerator Jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai

indikasi dalam periode observasi

Denominator Jumlah seluruh petugas yang terindikasi menggunakan APD dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 94,12% pada bulan Agustus 2023 Jumlah seluruh

petugas yang

terindikasi

menggunakan APD

dalam periode

observasi pada bulan Agustus 2023

48 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri (APD)

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri dilakukan menjadi 48

2. Melakukan telaah jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD) = 94,12%

Hasil Analisa 94,12/94,12x100%=94,12% → <100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan penggunaan alat pelindung diri = akurat

Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan terkait kepatuhan penggunaan APD

(21)

3. Kepatuhan Identifikasi Pasien

Judul Indikator Kepatuhan Identifikasi Pasien

Numerator Jumlah pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Denominator Jumlah pemberi pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan Agustus 2023 Jumlah pemberi

pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi pada bulan Agustus

2023

48 orang

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi dilakukan

menjadi 48

2. Melakukan pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif pemberi pelayanan yang

melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan identifikasi pasien = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → 100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan identifikasi pasien = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait ketepatan identifikasi pasien

(22)

4. Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Judul Indikator Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Numerator Jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan

pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Denominator Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Sumber data Formulir TB/Sistem Informasi TB (SITB) Capaian indikator 100% pada bulan Agustus 2023

Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas pada Agustus 2023

1 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 0 pasien dilakukan sampling menjadi 0 pasien

2. Melakukan telaah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Hasil Validasi Jumlah keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → (>90%)

Kesimpulan Jumlah kumulatif keberhasilan pengobatan pasien

tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait pemantauan keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus SO

(23)

5. Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal Care (ANC) Sesuai Standar Judul Indikator Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal

Care (ANC) Sesuai Standar

Numerator Jumlah ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Denominator Jumlah seluruh ibu hamil yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan Sumber data 7. Kohort Ibu, Kartu Ibu, PWS KIA, Buku Register Ibu

8. e-Kohort

Capaian indikator 100% pada bulan Agustus 2023 Jumlah seluruh ibu hamil

yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan pada bulan Agustus 2023

20 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 17 orang dilakukan sampling menjadi 17 orang

2. Melakukan telaah jumlah ibu hamil yang telah mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Hasil Validasi Jumlah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → 100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = akurat

Rencana Tindak Lanjut Melakukan koodinasi lintas program untuk lebih proaktif dalam menginformasikan pentingnya ANC Terpadu pada pasien

(24)

6. Kepuasan Pasien

Judul Indikator Kepuasan Pasien

Numerator Total nilai persepsi seluruh responden

Denominator Total unsur yang terisi dari seluruh responden

Sumber data Hasil survey

Capaian indikator - Jumlah total seluruh responden pada

bulan Agustus 2023

-

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode stratified random sampling 2. Melakukan telaah total seluruh responden di data yang

disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif total seluruh responden

Hasil Validasi -

Hasil Analisa -

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepuasan pasien= akurat

Rencana Tindak Lanjut Masukan kepuasan pelanggan pasien di Triwulan I adalah : 1. Kejelasan alur pengambilan obat

2. Catatan medis yang tidak sesuai dengan identitas pasien

3. Keramahan petugas

(25)

LAPORAN VALIDASI DATA INDIKATOR MUTU BULAN SEPTEMBER 2023

1. Kepatuhan Kebersihan Tangan

Judul Indikator Kepatuhan Kebersihan Tangan

Numerator Jumlah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Denominator Jumlah total peluang kebersihan tangan yang seharusnya dilakukan dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 93,5% pada bulan September 2023 Jumlah total peluang

kebersihan tangan pada bulan

September 2023

200 tindakan kebersihan tangan

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Kebersihan tangan dilakukan sebanyak 200 peluang

2. Melakukan telaah tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar di data yang disampling

tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif tindakan kebersihan tangan yang dilakukan dengan benar

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan kebersihan tangan = 93,5%

Hasil Analisa 93,5/93,5x100%=93,5% → >85%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan kebersihan tangan = akurat Rencana Tindak Lanjut Memberikan sosialisasi kepada petugas dan menempelkan instruksi tata cara cuci tangan di masing- masing unit

(26)

2. Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD)

Judul Indikator Kepatuhan Penggunaan Alat Pelindung Diri (APD) Numerator Jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai

indikasi dalam periode observasi

Denominator Jumlah seluruh petugas yang terindikasi menggunakan APD dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan September 2023 Jumlah seluruh

petugas yang

terindikasi

menggunakan APD

dalam periode

observasi pada

bulan September 2023

48 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri (APD)

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 petugas yang patuh menggunakan alat pelindung diri dilakukan menjadi 48

2. Melakukan telaah jumlah petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif petugas yang patuh menggunakan APD sesuai indikasi dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (APD) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → 100%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan penggunaan alat pelindung diri = akurat

Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan terkait kepatuhan penggunaan APD

(27)

3. Kepatuhan Identifikasi Pasien

Judul Indikator Kepatuhan Identifikasi Pasien

Numerator Jumlah pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Denominator Jumlah pemberi pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi

Sumber data Hasil observasi

Capaian indikator 100% pada bulan September 2023 Jumlah pemberi

pelayanan yang diobservasi dalam periode observasi pada bulan September 2023

48 orang

Justifikasi Perlu Validasi

Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode hitung sample slovin misalnya 54 pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi dilakukan

menjadi 48

2. Melakukan pemberi pelayanan yang melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif pemberi pelayanan yang

melakukan identifikasi pasien secara benar dalam periode observasi

Hasil Validasi Jumlah kepatuhan identifikasi pasien = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → >90%

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepatuhan identifikasi pasien = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait ketepatan identifikasi pasien

(28)

4. Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Judul Indikator Keberhasilan Pengobatan Pasien Tuberkulosis (TB) Semua Kasus Sensitif Obat (SO)

Numerator Jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan

pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Denominator Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Sumber data Formulir TB/Sistem Informasi TB (SITB) Capaian indikator 100% pada September 2023

Jumlah semua kasus TB SO yang diobati pada tahun berjalan di wilayah kerja

Puskesmas pada

September 2023

0 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 0 pasien dilakukan sampling menjadi 0 pasien

2. Melakukan telaah jumlah semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas di data yang disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif semua pasien TB SO yang sembuh dan pengobatan lengkap pada tahun berjalan di wilayah kerja Puskesmas

Hasil Validasi Jumlah keberhasilan pengobatan pasien tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → >90%

Kesimpulan Jumlah kumulatif keberhasilan pengobatan pasien

tuberkulosis (TB) semua kasus sensitif obat (SO) = akurat Rencana Tindak Lanjut Mengingatkan secara rutin kepada petugas pelayanan

terkait pemantauan keberhasilan pengobatan pasien TB semua kasus SO

(29)

5. Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal Care (ANC) Sesuai Standar Judul Indikator Ibu Hamil yang Mendapatkan Pelayanan Ante Natal

Care (ANC) Sesuai Standar

Numerator Jumlah ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Denominator Jumlah seluruh ibu hamil yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan Sumber data 9. Kohort Ibu, Kartu Ibu, PWS KIA, Buku Register Ibu

10. e-Kohort

Capaian indikator 100% pada bulan September 2023 Jumlah seluruh ibu hamil

yang telah bersalin di wilayah kerja puskesmas pada tahun berjalan pada bulan September 2023

0 orang

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode total sampling → 17 orang dilakukan sampling menjadi 17 orang

2. Melakukan telaah jumlah ibu hamil yang telah mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan di data yang disampling tersebut 3. Analisa jumlah kumulatif ibu hamil yang telah

mendapatkanpelayanan ANC lengkap sesuai standar di wilayah kerja Puskesmas pada tahun berjalan

Hasil Validasi Jumlah ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = 100%

Hasil Analisa 100/100x100%=100% → >90%

Kesimpulan Jumlah kumulatif ibu hamil yang telah mendapatkan pelayanan ANC lengkap sesuai standar = akurat

Rencana Tindak Lanjut Melakukan koodinasi lintas program untuk lebih proaktif dalam menginformasikan pentingnya ANC Terpadu pada pasien

6. Kepuasan Pasien

Judul Indikator Kepuasan Pasien

Numerator Total nilai persepsi seluruh responden

Denominator Total unsur yang terisi dari seluruh responden

Sumber data Hasil survey

Capaian indikator -

(30)

Jumlah total seluruh responden pada triwulan I bulan September 2023

-

Justifikasi Perlu Validasi Data akan dipublikasikan

Metode Validasi 1. Menggunakan metode stratified random sampling 2. Melakukan telaah total seluruh responden di data yang

disampling tersebut

3. Analisa jumlah kumulatif total seluruh responden

Hasil Validasi -

Hasil Analisa -

Kesimpulan Jumlah kumulatif kepuasan pasien= akurat

Rencana Tindak Lanjut Masukan kepuasan pelanggan pasien di Triwulan I adalah : 4. Kejelasan alur pengambilan obat

5. Catatan medis yang tidak sesuai dengan identitas pasien

6. Keramahan petugas

Referensi

Dokumen terkait