• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Data

Dalam dokumen Renstra RS Raudhah - Copy (Halaman 79-85)

Bab 6 ANALISIS SWOT di RSIA “Pondok Tjandra”

6.2 Analisis Data

Langkah selanjutnya, data yang telah terkumpul tersebut diatas dapat dianalisis dengan perhitungan bobot dan score tabel matriks dari Tow’s untuk mengukur IFAS (internal Faktor Strategik) dan EFAS (Eksternal Faktor Strategik), sebagai berikut:

1) ANALISIS DATA INTERNAL (Faktor Strategik Internal) a) Strength

1. Hubungan pimpinan dengan karyawan harmonis 2. Tenaga medis kompeten dibidang keahliannya

3. Fasilitas perawatan NICU dan HCU serta keramahan petugas dalam melayani pasien

4. Fasilitas pelayanan USG 4 dimensi, laboratorium, radiologi dan farmasi 5. Fasilitas rawat inap mulai kelas III sampai VIP

6. Tenaga keperawatan kompeten dengan ijasah diploma dan sarjana 7. Fasilitas kamar operasi telah terstandarisasi

8. Akses ke rumah sakit mudah dijangkau dengan lingkungan rumah sakit yang bersih, aman, dan nyaman

9. Personal branding dengan dokter berpengalaman dan ahli 10. Tarif pelayanan dan pengobatan kompetitif

b) Weakness

1. Jumlah dokter dan keperawatan belum proporsional 2. Kepatuhan petugas pelayanan terhadap SPO

3. Belum melayani pasien BPJS

4. Kedisiplinan terhadap jam/waktu kerja 5. Pelayanan IGD belum maksimal

6. Pelayanan penunjang medis belum maksimal

7. Akses informasi belum tersedia secara maksimal, sebaiknya memanfaatkan fasilitas teknologi informasi

8. Kemampuan komunikasi perlu ditingkatkan 9. Sikap empati terhadap pasien perlu ditingkatkan 10. Promosi rumah sakit relatif kurang

MATRIKS IFAS

NO FAKTOR STRATEGIS INTERNAL BOBOT RATING SCORE

Kekuatan (Strength)

1 Hubungan pimpinan dengan karyawan harmonis

0,09 4

0,36

2 Tenaga medis kompeten dibidang keahliannya

0,12 4 0,48

3 Fasilitas perawatan NICU dan HCU serta keramahan petugas dalam melayani pasien

0,09 3 0,27

4 Fasilitas pelayanan USG 4 dimensi, laboratorium, radiologi dan farmasi

0,09 4 0,36

5 Fasilitas rawat inap mulai kelas III sampai VIP

0,09 3 0,27

6 Tenaga keperawatan kompeten dengan

ijasah diploma dan sarjana 0,12 3 0,36

7 Fasilitas kamar operasi telah terstandarisasi

0,12 3 0,36

8 Akses ke rumah sakit mudah dijangkau dengan lingkungan rumah sakit yang bersih, aman, dan nyaman

0,09 4 0,36

berpengalaman dan ahli

10 Tarif pelayanan dan pengobatan kompetitif

0,09 3 0,27

Kelemahan (Weaknesses)

1

Jumlah dokter dan keperawatan belum

proporsional 0,09 3 0,27

2

Kepatuhan petugas pelayanan terhadap

SPO 0,09 3 0,27

3 Belum melayani pasien BPJS 0,12 4 0,48

4 Kedisiplinan terhadap jam/waktu kerja 0,12 3 0,36

5 Pelayanan IGD belum maksimal 0,09 3 0,27

6 Pelayanan penunjang medis belum

maksimal 0,09 3 0,27

7 Akses informasi belum tersedia secara maksimal, sebaiknya memanfaatkan fasilitas teknologi informasi

0,12 3 0,36

8 Kemampuan komunikasi perlu

ditingkatkan

0,09 3 0,27

9 Sikap empati terhadap pasien perlu ditingkatkan

0,09 4 0,36

10 Promosi rumah sakit relatif kurang 0,12 4 0,48

Jumlah 6,84

a) Opportunity

1. Kecenderungan pemeriksaaan ibu hamil dan persalinan di rumah sakit 2. Lokasi rumah sakit di komplek pemukiman sebagai pasar potensial

3. Kebanyakan pasien loyal terhadap dokter karena sudah jadi pelanggan lama 4. Fasilitas lengkap dengan dokter yang kompeten

5. Tarif kompetitif sehingga pasien berhak memilih kelas perawatan 6. Program imunisasi dari pemerintah, peluang rumah sakit berpartisipasi 7. Program pemerintah penurunan AKI dan AKB, peluang rumah sakit berperan 8. Fasilitas peleyanan kegawatdaruratan bayi dengan fasilitas NICU dan HCU

9. Program MEA memberi peluang rumah sakit berkompetisi dengan pelayanan berkualitas

10. Kompetisi rumah sakit ibu dan anak di wilayah kerja realtif kecil, memberi peluang RSIA “Pondok Tjandra” berkembang

b) Threads

1. Rumah Sakit Ibu dan Anak pesaing yang telah terakreditasi, sehingga bisa memberikan pelayanan pasien BPJS

2. Praktek dokter swasta perseorangan atau praktek dokter bersama yang juga melaksanakan pemeriksaan ibu hamil dan anak

3. Rumah sakit pesaing yang memberikan fasilitas praktek terhadap dokter yang cukup terkenal di masyarakat (personal branding)

4. Hal tersebut kemungkinan akan berpengaruh terhadap kunjungan pasien yang telah fanatik/loyal terhadap dokter tersebut

5. Rumah sakit pesaing yang telah menggunakan fasilitas pelayanan berbasis sistem informasi manajemen rumah sakit

6. Rumah sakit pesaing yang telah menggunakan media informasi dan promosi menggunakan fasilitas pelayanan berbasis internet

7. Ratio tenaga medis dan tenaga keperawatan yang belum tercapai secara proporsional, berdampak pelayanan kurang maksimal

8. Sistem pembayaran (billing system) yang efisien dengan pembayaran non tunai, melalui kartu kredit atau kartu debet

9. Perubahan peraturan pemerintah bidang pelayanan rumah sakit memberikan kendala bagi rumah sakit untuk melaksanakan aturan secara cepat

10. Peran perhimpunan organisasi rumah sakit (PERSI) agar lebih pro aktif dalam memberikan edukasi, informasi, dan perlindungan terhadap anggotanya

MATRIKS EFAS

NO FAKTOR STRATEGIS

EKSTERNAL

BOBOT RATING SCORE

Peluang (Opportunity)

1

Kecenderungan pemeriksaaan ibu hamil

dan persalinan di rumah sakit 0,10 3 0,30

2

Lokasi rumah sakit di komplek

pemukiman sebagai pasar potensial 0,10 3 0,30

3

Kebanyakan pasien loyal terhadap dokter karena sudah jadi pelanggan

lama 0,14 3 0,42

4

Fasilitas lengkap dengan dokter yang

kompeten 0,10 2 0,20

5

Tarif kompetitif sehingga pasien berhak

memilih kelas perawatan 0,10 3 0,30

6

Program imunisasi dari pemerintah,

7

Program pemerintah penurunan AKI

dan AKB, peluang rumah sakit berperan 0,07 2 0,14 8

Fasilitas peleyanan kegawatdaruratan

bayi dengan fasilitas NICU dan HCU 0,10 3 0,30

9

Program MEA memberi peluang rumah sakit berkompetisi dengan pelayanan berkualitas

0,07 2 0,14

10

Kompetisi rumah sakit ibu dan anak di wilayah kerja realtif kecil, memberi peluang RSIA “Pondok Tjandra” berkembang

0,14 3 0,42

Ancaman (Thread)

1

Rumah Sakit Ibu dan Anak pesaing yang telah terakreditasi, sehingga bisa

memberikan pelayanan pasien BPJS 0,04 2 0,08

2

Praktek dokter swasta perseorangan atau praktek dokter bersama yang juga melaksanakan pemeriksaan ibu hamil dan anak

0,04 3 0,12

3

Rumah sakit pesaing yang memberikan fasilitas praktek terhadap dokter yang cukup terkenal di masyarakat (personal

branding)

0,12 3 0,36

4

Hal tersebut kemungkinan akan berpengaruh terhadap kunjungan pasien yang telah fanatik/loyal terhadap dokter tersebut

0,12 3 0,36

5

Rumah sakit pesaing yang telah menggunakan fasilitas pelayanan berbasis sistem informasi manajemen rumah sakit

0,04 3 0,12

6

Rumah sakit pesaing yang telah menggunakan media informasi dan promosi menggunakan fasilitas pelayanan berbasis internet

0,12 3 0,36

7

Ratio tenaga medis dan tenaga keperawatan yang belum tercapai secara proporsional, berdampak pelayanan kurang maksimal

0,04 2 0,08

8

Sistem pembayaran (billing system)

tunai, melalui kartu kredit atau kartu debet

9

Perubahan peraturan pemerintah bidang pelayanan rumah sakit memberikan kendala bagi rumah sakit untuk melaksanakan aturan secara cepat

0,12 3 0,36

10

Peran perhimpunan organisasi rumah sakit (PERSI) agar lebih pro aktif dalam memberikan edukasi, informasi, dan perlindungan terhadap anggotanya

0,04 2 0,08

Jumlah 4,66

Dalam dokumen Renstra RS Raudhah - Copy (Halaman 79-85)

Dokumen terkait