• Tidak ada hasil yang ditemukan

SUB BIDANG INDUSTRI, PERDAGANGAN, INVESTASI DAN ENERGI SUMBER DAYA ALAM

Dalam dokumen PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG (Halaman 49-55)

BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERA

H

BAB I PENDAHULUAN

Pertanggungjawaban kinerja suatu unit instansi pemerintah kepada atasannya, secara prinsip merupakan kewajiban yang melekat dan perwujudan sikap yang akuntabel terhadap kinerjanya. Pertanggungjawaban ini disampaikan, selain untuk mengidentifikasi hal-hal yang perlu disempurnakan, juga untuk menggambarkan efisiensi, efektifitas, dan akuntabilitas bagian ekonomi terhadap pencapaian kinerja yang telah diperjanjikan.

Dalam Laporan Kinerja Tribulan Ke 4 Tahun 2020 ini disajikan beberapa kondisi, baik yang menggambarkan keberhasilan maupun ketidak berhasilan pencapaian kinerja Bidang Eonomi dan SDA yang ada di Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Lumajang yang ditetapkan berdasarkan Peraturan Bupati Lumajang nomor 63 tahun 2019 Kedudukan,Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi SertaTataKerja Badan Perencanaan Pembangunan Daerah.

Berdasarkan Peraturan Bupati Kabupaten Lumajang Nomor 63 tahun 2019, Bidang Eonomi dan SDA mempunyai tugas membantu Kepala Bappeda dalam melaksanakan perumusan kebijakan, pengkoordinasian, pembinaan dan pengendalian kegiatan di Bidang Eonomi dan SDA. Dalam melaksanakan tugas tersebut, Bidang Ekonomi dan SDA terbagi menjadi 3 sub bidang, yaitu :

1. Sub Bidang Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan; 2. Sub Bidang Pariwisata, Koperasi dan Usaha Mikro; dan

3. Sub Bidang Industri, perdagangan, Investasi dan Energi Sumber Daya Alam. Tugas Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam

adalah sebagai berikut :

a. menyiapkan bahan penyusunan kebijakan teknis perencanaan pembangunan daerah lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dan sumber daya alam;

b. menyiapkan bahan penyusunan dokumen perencanaan pembangunan daerah lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dan sumber daya alam;

Laporan Kinerja Sub Bid. Industri, Perdagangan, Investasi dan Energi sberdaya Alam

Bidang Ekonomi dan SDA 2

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2020

c. mengoordinasikan sinergitas dan harmonisasi perencanaan spasial pembangunan daerah lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dan sumber daya alam;

d. melaksanakan sinergitas dan harmonisasi kegiatan perangkat daerah Kabupaten lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dan sumber daya alam;

e. menyiapkan bahan pembinaan teknis perencanaan lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dansumber daya alam;

f. menyiapkan bahan kajian kebijakan perencanaan pembangunan daerah lingkup industri, perdagangan, investasi, energi dan sumber dayaalam;

g. melaksanakan monitoring, evaluasi dan pelaporan;dan

Laporan Kinerja Sub Bid. Industri, Perdagangan, Investasi dan Energi sberdaya Alam

Bidang Ekonomi dan SDA 3

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2020

BAB II

AKUNTABILITAS KINERJA A. PERJANJIAN KINERJA

Sebagaimana Perjanjian Kinerja Tahun 2020 yang ditandatangani antara Kepala Bidang Eonomi dan SDA dengan Sub Bidang Industri, Perdagangan, investasi, energi dan SDA, terdapat 1 target kinerja yang harus dipenuhi, yaitu Terlaksananya Perencanaan, Perindustrian, Perdagangan dan Dunia Usaha.

Tabel 1 PerjanjianKinerja

Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam.

B. CAPAIAN KINERJA

Pada tabel berikut, ditampilkan sasaran/kegiatan sub bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam, serta target kinerja yang harus dicapai pada tahun 2020.

No Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja Target

1 Terlaksananya Dokumen Perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam

1. Jumlah dokumen perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam 2. Jumlah fasilitasi perencanaan Industri,

perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam

0 dok

7 kali

No Kegiatan Angaran

1 Perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya

Alam 38.146.000,-

Laporan Kinerja Sub Bid. Industri, Perdagangan, Investasi dan Energi sberdaya Alam

Bidang Ekonomi dan SDA 4

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2020

Tabel2

Rencana Capaian Kinerja Tribulan 4 tahun 2020

Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam.

Tabel3

Realisasi Program Kegiatan

Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam. Sampai Tribulan Ke 4 Tahun 2020

No Program Kegiatan Anggaran (Rp.) Realisasi (Rp.) Ket. Capaian Sisa (Rp.000) 1 Perencanaan Pembangunan Ekonomi Perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam 38.146.000,- 27.431.000,- 72% 10.715.000,- Total 38.146.000,- 27.431.000,- 72% 10.715.000,-C. EVALUASI DAN ANALISIS KINERJA

Terkait tugas pokok dan fungsi Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam. sudah dilaksanakan sesuai dengan perjanjian kinerja yang telah ditandatangani. Koordinasi dengan instansi terkait di tingkat kabupaten maupun tingkat provinsi Jawa Timur terus dilaksanakan.

Sedangkan terkait kegiatan, sampai pada Tribulan Ke 4 tahun 2020, capaian kinerja Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam., sudah dilaksanakan 6 kali pertemuan dari 7 kali yang ditargetkan pada tribulan 4. Melihat kondisi kabupaten Lumajang yang masih masuk zona merah Covid-19, Workshop

No Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja Target Realisasi Capaian Ket.

1 Terlaksananya Dokumen Perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam 1. Jumlah dokumen perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam

2. Jumlah fasilitasi perencanaan Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam 0 dok. 7 kali 0 dok 6kali - 85% Rata rata 85%

Laporan Kinerja Sub Bid. Industri, Perdagangan, Investasi dan Energi sberdaya Alam

Bidang Ekonomi dan SDA 5

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2020

yang sedianya akan dilaksanakan pada bulan agustus tetap tidak bisa dilaksanakan dengan mendatangkan narasumber dari luar Pemkab Lumajang,.Yang bisa dilaksanakan adalah rapat internal di lingkungan Pemkab sendir iterkait RPIK dan RPIP.Sub kegiatan review RPI di hapus sebagai konsekwensi pengalihan anggaran kegiatan penanggulangan refocusing covid-19.

Sedangkan capaian anggaran kumulatif di tribulan 4 2020 72% dari yang ditargetkan di tribulan 4

D. RENCANA TINDAK LANJUT.

Target kinerja sub bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam.sudah tercapai 100%.

E. TANGGAPAN ATASAN LANGSUNG. Laporan kurang baik

Laporan sudah baik Laporan diperbaiki

Target dan realisasi diteliti ulang Capaian diteliti ulang

Lain-lain ……… ………. ………. ………. ………. ………. ……….

Laporan Kinerja Sub Bid. Industri, Perdagangan, Investasi dan Energi sberdaya Alam

Bidang Ekonomi dan SDA 6

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah 2020

BAB III PENUTUP

Laporan Kinerja Tahun 2020 dapat disimpulkan secara ringkas sebagai berikut:

1. Secara umum tugas pokok dan

fungsi Sub Bidang Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam telah di laksanakan dengan baik;

2. Pencapaian sasaran pada sub bidang pada Tribulan Ke 4 sudah sesuai dengan yang ditetapkan dalam perjanjian kinerja, sedangkan realisasi anggaran masih belum sesuai.

Lumajang, 2020 Mengetahui,

Kepala Bidang Eonomi dan SDA

SYAIFUDDIN ZUHRI, A.Md. NIP. 197207011998031006

Kasubid Industri, perdagangan, Energi dan Sumberdaya Alam

AL IMRON, S.Sos NIP. 19751104 200604 1 024

Laporan Kinerja Sub Bidang Perencanaan dan Pendanaan 1

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Tahun 2020

LAPORAN KINERJA

PEJABAT SUB BIDANG PERENCANAAN DAN PENDANAAN

Dalam dokumen PEMERINTAH KABUPATEN LUMAJANG (Halaman 49-55)