Kelancaran Keluwesan
Extend 22. Guru memberikan PR pada siswa untuk melukis segitiga siku siku berdasarkan cara yang mereka peroleh pada pertemuan
ini.
22.Siswa mencatat PR yang diberikan oleh guru. 10
23.Guru menginformasikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya yaitu melukis garis-garis yang ada pada segitiga.
23.Siswa memperhatikan informasi yang diberikan oleh guru.
149 Alat dan Sumber Pembelajaran
Alat: LKS, busur derajat, penggaris, jangka, alat tulis.
Sumber: Marsigit. (2009). Mathematics for Junior High School. Jakarta: Yudistira Tatag Yuli Eko S. (2007). Matematika Kelas VII. Jakarta: Erlangga Penilaian
Teknik penilaian : Tes Tertulis
Bentuk : Tes Uraian
Instrumen :
Soal:
1. Lukislah macam-macam segitiga ABC dengan diketahui panjang salah satu sisinya 4 cm dan besar salah satu sudutnya adalah 60o! (Tuliskan pula caranya)
2. Lukislah segitiga ABC dengan panjang AB = 3 cm, BC = 4cm, dan CA = 5 cm! (Tuliskan pula caranya)
Pedoman Penskoran
No Kunci Jawaban Skor
1. a. Dengan panjang sisi 4 cm dan diketahui besar salah satu sudutnya 600 dapat dibuat segitiga sama sisi.
b. Segitiga Sembarang
4
4 cm 600
a. Gambar ruas garis AB dengan panjang 4 cm.
b. Dari titik A, buatlah sudut yang besarnya 60o dengan menggunakan busur derajat.Tarik garis dari titik A memanjang sepanjang 4cm.
c. Dengan titik B sebagai pusat, buatlah busur lingkaran dengan jari-jari 4 cm, sehingga memotong perpanjangan garis dari titik A tersebut di titik C.
d. Hubungkan titik B dengan titik C
A B
C
4 cm 600
A B
C 1. Gambar ruas garis AB dengan panjang 4 cm.
2. Dari titik A, buatlah sudut yang besarnya 60o dengan menggunakan busur derajat.Tarik garis dari titik A memanjang dengan panjang 4.
150 3. Dengan titik B sebagai pusat, buatlah busur lingkaran, sehingga
memotong perpanjangan garis dari titik A tersebut di titik C. 4. Hubungkan titik B dengan titik C
c. Segitiga Siku-siku
2. a. Gambar ruas garis AB dengan panjang 3 cm.
b. Dari titik B, buatlah busur lingkaran dengan jari-jari 4 cm.
c. Dengan titik A sebagai pusat, buatlah busur lingkaran dengan jari- jari 5 cm, sehingga memotong busur pertama di titik C.
d. Hubungkan titik A, B dengan titik C
Segitiga yang terbentuk adalah segitiga siku-siku.
4 Total Skor 8 100 Maksimum Skor Siswa Diperoleh yang Skor Jumlah Nilai Pertemuan 2: Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran dengan menggunakan pendekatan open-ended dalam setting Learning Cycle 7E diharapkan siswa dapat:
1. Melukis garis tinggi pada segitiga. 2. Melukis garis bagi pada segitiga. 3. Melukis garis berat pada segitiga. 4. Melukis garis sumbu pada segitiga.
1. Gambar ruas garis AB dengan panjang 4 cm.
2. Buatlah garis panjang sejajar AB di atas ruas garis AB.
3. Buatlah busur lingkaran dengan pusat titik B sehingga busur garis panjang sejajar AB. Beri nama P dan Q untuk titik potong antara busur dan sisi tersebut.
4. Lukislah busur lingkaran dengan jari- jari sama dengan langkah (3) dengan pusat titik P.
A B
P Q
M
C
5. Lukis busur yang sama dengan pusat titik Q sehingga memotong busur pada langkah (4). Beri nama titik potong busur tersebut M. 6. Hubungkan titik B dan titik M..
7. Dari titik A, buatlah sudut yang besarnya 60o dengan menggunakan busur derajat.Tarik garis dari titik A memanjang sehingga memotong ruas garis BM. Beri nama C pada titik perpotongan.
151 Materi Pembelajaran
Melukis Garis pada Segitiga 1. Melukis Garis Tinggi
Garis tinggi segitiga adalah garis garis yang melalui salah satu titik sudut segitiga dan tegak lurus dengan sisi dihadapannya.
Langkah-langkah melukis garis tinggi segitiga.
2. Melukis Garis Bagi
Garis bagi suatu segitiga adalah garis yang ditarik dari salah satu titik sudut segitiga dan membagi sudut tersebut menjadi dua sama besar.
Langkah-langkah melukis garis tinggi segitiga.
Pada gambar di samping, garis AD atau t adalah garis tinggi segitiga ABC
a. Lukislah sebuah segitiga ABC.
b. Buatlah busur lingkaran dengan pusat titik A sehingga busur memotong sisi dihadapan titik sudut A. Beri nama P dan Q untuk titik potong antara busur dan sisi tersebut.
c. Lukislah busur lingkaran dengan jari-jari sama dengan langkah (b) dengan pusat titik P.
d. Lukis busur yang sama dengan pusat titik Q sehingga memotong busur pada langkah (c). Beri nama titik potong busur tersebut M.
e. Hubungkan titik A dan titik M. Garis AM akan memotong BC di D. Sehingga AD adalah garis tinggi segitiga ABC.
a. Lukislah sebuah segitiga ABC.
b. Buatlah busur lingkaran dengan pusat titik A yang memotong AB di D dan memtong AC di E.
c. Lukislah busur lingkaran dengan jari-jari sama dengan langkah (b) dengan pusat titik D.
d. Lukis busur yang sama dengan pusat titik E sehingga memotong busur pada langkah (c). Beri nama titik potong busur tersebut M.
e. Hubungkan titik A dan titik M. Garis AM akan memotong BC di T. Sehingga AT adalah garis bagi segitiga ABC. D B C A t P D Q B C A t M B C A D E M T
152 3. Melukis Garis Berat
Garis berat segitiga adalah garis yang ditarik dari suatu titik sudut ke tengah-tengah sisi dihadapan titik sudut tersebut.
Langkah-langkah melukis garis berat segitiga. a. Lukislah sebuah segitiga ABC.
b. Buatlah busur lingkaran dengan pusat titik B yang memotong BC.
c. Lukislah busur lingkaran dengan jari-jari sama dengan langkah (b) dengan pusat titik C sehingga memotong busur yang pertama. Namakan titik potong dengan titik P dan titik Q.
d. Hubungkan P dengan Q sehingga memotong BC di titik D.
e. Hubungkan titik A dan titik D. Garis AD adalah garis berat segitiga ABC. 4. Melukis Garis Sumbu
Garis sumbu segitiga adalah garis yang memotong sebuah segitiga tepat di tengah dan tegak lurus sisi tersebut.
Langkah-langkah melukis garis berat segitiga.
Pendekatan/ Model Pembelajaran
Pendekatan Open-Ended dalam Setting Learning Cycle 7E
B C
A
D P
Q
a. Lukislah sebuah segitiga ABC.
b. Buatlah busur lingkaran dengan pusat titik B yang memotong BC.
c. Lukislah busur lingkaran dengan jari-jari sama dengan langkah (b) dengan pusat titik C sehingga memotong busur yang pertama. Namakan titik potong dengan titik P dan titik Q.
d. Hubungkan P dengan Q. Garis PQ adalah garis sumbu segitiga ABC.
153 Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke-2: 2 x 40 menit Langkah-
langkah Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Alokasi
Waktu
Pendahuluan 10
1. Sebelum memulai pembelajaran guru memberi salam kepada siswa kemudian melakukan presensi siapa yang tidak masuk kelas dan alasannya.
1. Siswa menjawab salam dari guru dan memberitahu guru siapa yang tidak masuk kelas beserta alasannya.
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada topik yang akan dipelajari yaitu melukis garis-garis pada segitiga.
2. Siswa memperhatikan pe-njelasan guru mengenai tujuan pembelajaran pada to-pik yang akan mereka pe-lajari. Elicit 3. Guru mengingatkan kembali tentang materi melukis sudut
yang pernah mereka pelajari pada bab sebelumnya dengan melakukan tanya jawab dengan siswa.
3. Siswa menjawab pertanyaan yang diajukan oleh guru sesuai dengan pemahaman mereka mengenai melukis sudut.
4. Guru mengecek kemampuan awal dari PR yang diberikan yaitu siswa diminta menggambar segitiga sama siku-siku.
4. Siswa memberikan jawaban PR sesuai kemampuan mereka.
5. Guru memberikan komentar pada jawaban PR yang telah dikerjakan oleh siswa.
5. Siswa memperhatikan penje-lasan guru mengenai jawaban yang mereka temukan.
Engage 6. Guru memberi motivasi pada siswa dengan pentingnya