• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELAKSANAAN PENELITIAN A.Pelaksanaan Penelitian

III. Kegiatan Penutup 18. Membimbing siswa dalam

menyimpulkan materi pembelajaran

19. Melaksanakan tindak lanjut dengan

memberi tugas

Jumlah Skor 59

d. Refleksi

Tahap akhir dari siklus pertama ini, peneliti dapat menemukan beberapa keberhasilan yang dicapai, diantaranya:

a) Sebagian besar siswa mendengarkan dan memperhatikan penjelasan dari guru.

b) Sebagian siswa aktif mengikuti proses pembelajaran yang berlangsung.

c) Sebagian siswa dapat menjawab soal-soal yang diberikan guru. Walaupun sudah ada beberapa keberhasilan dalam pembelajaran namun masih ada banyak kekurangan dalam pembelajaran tersebut, diantaranya:

a) Dalam pembelajaran masih ada beberapa siswa yang kurang aktif dan sedikit mengabaikan materi pembelajaran.

54

c) Keberanian siswa untuk bertanya dan menjawab pertanyaan masih kurang.

Untuk mengatasi kekurangan pada siklus I peneliti melakukan ide perbaikan. Hal ini dilakukan supaya pada siklus berikutnya tidak terjadi kekurangan yang sama.

1) Guru lebih terampil dalam mengelola kondisi siswa pada saat pembelajaran.

2) Guru menentukan konsep-konsep yang lebih relevan.

3) Guru mengelola waktu secara baik sehingga waktu lebih efektif dan efisien.

4) Memotivasi siswa agar lebih aktif di dalam kelas. 3. Deskripsi Pelaksanaan Siklus II

Dalam pelaksanaan siklus ini terdiri dari empat tahapan yang dimulai dari perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Siklus pertama dilaksanakan pada hari senin tanggal 23 oktober 2017. Adapun langkah-langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut:

a. Perencanaan

Sebelum peneliti melaksanakan penelitian, terlebih dahulu membuat RPP. Peneliti menggunakan metode group investigation

Adapun tahap perencanaan meliputi:

1) Merencanakan proses pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan metode group investigation pada mata pelajaran pendidikan agama Islam kelas VII.

55

2) Menentukan waktu pelaksanaan siklus II yaitu pada hari senin tanggal 23 oktober 2017.

3) Menetapkan materi yang akan diajarkan pada siklus II. 4) Menyusun indikator yang akan dicapai setelah pembelajaran.

a) Menjelaskan pengertian hadas keci b) Menyebutkan pembagian hadas

c) Menyebutkan contoh-contoh hadas kecil d) Menjelaskan cara menyucikan hadas kecil

e) Menyebutkan hal-hal yang menyebabkan hadas kecil 5) Membuat instrumen penelitian yaitu:

a) Lembar observasi untuk mengumpulkan data tentang prestasi belajar siswa dalam pembelajaran. Lembar observasi digunakan sebagai instrumen, karena hasil belajar bisa dicapai jika siswa benar-benar mengikuti proses pembelajaran.

b) Tes formatif sebagai alat pengukur hasil belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam materi thaharah. 6) Menyiapkan alat pembelajaran.

b. Pelaksanakan Tindakan 1) Pra Pembelajaran

a) Guru mengkondisikan siswa untuk tenang dan memperhatikan pembelajaran yang akan berlangsung.

56 c) Menyiapkan lembar tes formatif. 2) Kegiatan Awal

a) Guru mengucapkan salam dan berdo‟a. b) Absensi

c) Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. d) Tanya jawab seputar materi yang akan dipelajari. 3) Kegiatan Inti

a) Guru membagi kelas dalam beberapa kelompok

b) Guru menjelaskan maksud pembelajaran dan tugas kelompok c) Guru memanggil ketua kelompok untuk memberikan satu

materi tugas, sehingga satu kelompok mendapatkan tugas satu materi atau tugas yang berbeda dengan kelompok lain. d) Masing-masingn kelompok membahas tugas, materi yang

sudah diberikan oleh guru.

e) Setelah selesai diskusi, lewat juru bicara atau ketua kelompok menyampaikan hasil pembahasan kelompok.

f) Guru memberikan penjelasan singkat sekaligus memberikan kesimpulan.

g) Evaluasi h) Penutup 4) Kegiatan Akhir

57

b) Guru bersama siswa menyimpulkan bersama pelajaran hari ini tentang materi wudhu

c) Guru menanyakan hal-hal yang berkaitan dengan wudhu d) Guru mengomentari hal-hal yang terjadi selama kegiatan

pembelajaran.

e) Guru menyampaikan materi pertemuan berikutnya dan memotivasi siswa.

f) Guru menutup pelajaran dengan berdoa bersama dan salam. c. Pengamatan atau Observasi

Pada tahap ini dilakukan observasi atau pengamatan terhadap pelaksanaan pembelajaran berlangsung, yaitu:

1) Memperhatikan sikap dan perilaku peserta didik saat proses pembelajaran sedang berlangsung.

2) Pengamat mengamati dengan menggunakan lembar observasi yang telah disiapkan untuk melakukan pengamatan terhadap aktivitas peneliti dalam mengelola pembelajaran yang berlangsung.

58

Adapun Hasil Pengamatan Terhadap Siswa Pada Pembelajaran Siklus I1 Dapat Dilihat Pada

Tabel 3.4

No. Nama

Aspek Yang Diamati

Minat Siswa Keaktivan Siswa Perhatian Siswa

Baik cukup Kurang Baik Cukup Kurang Baik Cukup Kurang

1. Abdi Dama

2. Ahmad Sholikun

3. Alousius Romanon S.

4. Amanda Wahyu M. P.

5. Anthoni Dwi Novia

6. Bagas Adi Wiratama

7. Desi Nur .L

8. Desy Kartika Dewi

9. Dimas Wimawan

10. Dina Listi Ari Vani

11. Dwi Adi Prasetyo

12 Dwi Nur Hidayah

13. Felia Setya Putri

14. Femas Adi Putra

15. Feri Wijayanto

16. Fina Fitri Aromah

59 Tabel 3.5

Lembar Pengamatan Guru Siklus II

No. Aspek yang diamati Skor

1 2 3 4

I Pendahuluan

1. Melakukan persiapan

2. Mengajak siswa berdoa

3. Mengabsen siswa

4. Memotivasi siswa

5. Menyampaikan tujuan pembelajaran

II Kegiatan inti

6. Menjelaskan materi dengan jelas

7. Menjelaskan materi secara urut dari

yang mudah ke sulit

8. Memberikan kesempatan kepada siswa

untuk bertanya 18. M. Syaifudin 19. Nova Seldahanni Ka 20. Nur Aisyah 21. Raka Adhethirta 22. Safiq Muhammad. I 2.3 Sandianto 24. Satriyo

25. Sri Indah Lestari

26. Vicky Adi Prasetyo

27 Zaky Dhias Saputra

60 9. Melibatkan siswa dalam media

pembelajaran

10. Mengamati siswa dalam menyelesaikan

tugas

11.

Memberikan kesempatan kepada siswa untuk menjawab pertanyaan temannya atau guru

12. Berkeliling memantau siswa

13. Menumbuhkan partisipasi aktif siswa

dalam pembelajaran

14. Menunjukkan penguasaan materi

pembelajaran

15. Menumbuhkan keceriaan dan

antusiasme siswa dalam belajar

16. Membantu siswa yang masih kesulitan

dalam penyelesaian tugas

17. Melaksanakan pembelajaran sesuai

alokasi waktu yang direncanakan

III. Kegiatan Penutup 18. Membimbing siswa dalam

menyimpulkan materi pembelajaran

19. Melaksanakan tindak lanjut dengan

memberi tugas

Jumlah Skor 66

d. Refleksi

Setelah mengumpulkan dan menganalisis data, didapati bahwa hasil belajar pada siklus II sudah jauh lebih baik dari siklus I, karena hampir semua siswa dapat mengikuti proses pembelajaran secara aktif dengan menggunakan metode Group Investigation.

Selain itu hasil observasi dan hasil nilai yang didapat juga menunjukkan perubahan hasil yang sangat baik. Siswa juga terlihat lebih senang dan aktif selama proses pembelajaran berlangsung, maka peneliti tidak perlu melanjutkan ke siklus berikutnya.

61 BAB IV

Dokumen terkait