misalnya besi dicampur dengan logam Ni dan Cr menjadi baja stainless (72% Fe, 19%Cr, 9%Ni)
C. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan 1
2. Ion Kompleks
negatif
[Ni(CN)4]2- = Tetra siano Nikelat (II) [Fe(CN)6]3- = Heksa siano Ferat (III) [Fe(CN)6]4- = Heksa siano Ferat (II) [Co(CN)6]4- = Heksa siano Kobaltat (II) [Co(CN)6]3- = Heksa siano Kobaltat (III) [Co(Cl6]3- = Heksa kloro Kobaltat (III)
B. METODE PEMBELAJARAN
1. Ceramah2. Diskusi kelompok 3. Tanya jawab 4. Praktikum
C. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan 1
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan menceritakan keberadaan unsur-unsur kimia di alam.
51 b. Guru memotivasi siswa agar
memahami materi ini dengan baik karena manfaatnya sangat besar dalam kehidupan sehari-hari.
2. Kegiatan Inti
a. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok, Masing-masing kelompok diberikan waktu 30 menit untuk berdiskusi tentang kelimpahan unsur-unsur kimia
b. Masing-masing kelompok mengisi lembar diskusi (telah disediakan sebelumnya oleh guru) tentang keberadaan unsur-unsur dan produk yang mengandung unsur-unsur gas mulia, halogen, alkali, alkali tanah, aluminium, karbon, silikon, belerang, krom, tembaga, seng, besi, oksigen, nitrogen, dan sebagainya.
c. Setelah itu masing-masing kelompok diberi kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusinya di depan semua siswa di kelas XII. d. Guru memandu para siswa untuk
melakukan tanya jawab mengenai materi yang telah dipresentasikan. e. Guru meminta beberapa siswa untuk
menyimpulkan hasil diskusi mengenai kelimpahan unsur-unsur kimia. f. Guru masih memberikan kesempatan
kepada para siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti. 3. Kegiatan Penutup
a. Guru menugaskan siswa untuk membuat karya tulis yang berkaitan dengan kelimpahan unsur-unsur kimia.
b. Guru menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya tentang unsur-unsur logam alkali
2 menit 30 menit 30 menit 10 menit 5 menit 5 menit 3 menit 1 menit 1 menit Kerja keras, mandiri Demokratis Demokratis, rasa ingin tahu
52 Pertemuan 2
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan meminta siswa untukmengumpulkan karya tulis, yang telah ditugaskan sebelumnya. b. Guru menjelaskan kembali manfaat
mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur logam alkali
b. Guru menunjukkan unsur-unsur logam alkali pada tabel periodik. c. Guru memberikan beberapa contoh
logam alkali.
d. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur logam alkali.
e. Guru menjelaskan tentang kelimpahan unsur-unsur logam alkali. f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
g. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
h. Guru menjelaskan reaksi-reaksi logam alkali.
i. Guru membuat beberapa reaksi logam alkali di papan tulis.
j. Guru meminta siswa untuk menulis di buku masing-masing. 2 menit 1 menit 10 menit 1 menit 1 menit 10 menit 10 menit 10 menit 10 menit 15 menit 5 menit 5 menit Disiplin
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
53 k. Guru bersama-sama siswa membahas
reaksi-reaksi logam alkali. 3. Kegiatan Penutup
Guru menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya tentang unsur-unsur logam alkali tanah di rumah.
8 menit
2 menit
Pertemuan 3
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengecek apakah siswa sudah membaca materi tentang unsur-unsur logam alkali tanah atau belum.
b. Guru menjelaskan kembali manfaat mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur logam alkali tanah
b. Guru menunjukkan unsur-unsur logam alkali tanah pada tabel periodik.
c. Guru memberikan beberapa contoh logam alkali tanah.
d. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur logam alkali tanah.
e. Guru menjelaskan tentang kelimpahan unsur-unsur logam alkali. f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
g. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan),
2 menit 1 menit 10 menit 1 menit 1 menit 10 menit 10 menit 10 menit 10 menit
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
54 tetapi jika tidak ada yang menjawab
barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
h. Guru menjelaskan reaksi-reaksi logam alkali tanah.
i. Guru membuat beberapa reaksi logam alkali tanah di papan tulis. j. Guru meminta siswa untuk menulis
di buku masing-masing.
k. Guru bersama-sama siswa membahas reaksi-reaksi logam alkali tanah. 3. Kegiatan Penutup
Guru menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya tentang unsur-unsur halogen di rumah. 15 menit 5 menit 5 menit 8 menit 2 menit Pertemuan 4
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengecek apakah siswa sudah membaca materi tentang unsur-unsur halogen atau belum.
b. Guru menjelaskan kembali manfaat mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari.
2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur halogen halogen; serta reaksi-reaksi halogen.
b. Guru menunjukkan unsur-unsur halogen pada tabel periodik.
c. Guru memberikan beberapa contoh unsur-unsur halogen.
d. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur-unsur halogen. 2 menit 1 menit 10 menit 1 menit 1 menit 10 menit
55 e. Guru menjelaskan tentang
kelimpahan unsur-unsur halogen. f. Guru memberikan kesempatan
kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
g. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
h. Guru menjelaskan reaksi-reaksi halogen.
i. Guru membuat beberapa reaksi halogen di papan tulis.
j. Guru meminta siswa untuk menulis di buku masing-masing.
k. Guru bersama-sama siswa membahas reaksi-reaksi halogen.
3. Kegiatan Penutup
Guru menugaskan siswa untuk membaca materi selanjutnya tentang unsur-unsur gas mulia di rumah.
10 menit 10 menit 10 menit 15 menit 5 menit 5 menit 8 menit 2 menit
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
Pertemuan 5
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Krakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengecek apakah siswa sudah membaca materi tentang unsur-unsur gas mulia atau belum.
b. Guru menjelaskan kembali manfaat mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari.
2 menit
56 2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur gas mulia
b. Guru menunjukkan unsur-unsur gas mulia pada tabel periodik.
c. Guru memberikan beberapa contoh unsur-unsur gas mulia.
d. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur-unsur gas mulia.
e. Guru menjelaskan tentang kelimpahan unsur-unsur gas mulia.
f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
g. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
h. Guru menjelaskan reaksi-reaksi unsur-unsur gas mulia.
i. Guru membuat beberapa reaksi unsur-unsur gas mulia di papan tulis.
j. Guru meminta siswa untuk menulis di buku masing-masing.
k. Guru bersama-sama siswa membahas reaksi-reaksi unsur-unsur gas mulia. 3. Kegiatan Penutup
Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan materi tentang unsur-unsur gas mulia. 10 menit 1 menit 1 menit 10 menit 10 menit 10 menit 10 menit 15 menit 5 menit 5 menit 8 menit 2 menit
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
57 Pertemuan 6
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengulang sekilas materi tentang unsur-unsur logam alkali, alkali tanah, halogen, dan gas mulia.
b. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. 2. Kegiatan Inti
a. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok, Masing-masing kelompok diberikan waktu 30 menit untuk berdiskusi tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan senyawanya dalam kehidupan sehari-hari
b. Masing-masing kelompok mengisi lembar diskusi (telah disediakan sebelumnya oleh guru) tentang tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan senyawanya dalam kehidupan sehari-hari.
c. Setelah itu masing-masing kelompok diberi kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusinya di depan semua siswa di kelas XII. d. Guru memandu para siswa untuk
melakukan tanya jawab mengenai materi yang telah dipresentasikan. e. Guru masih memberikan kesempatan
kepada para siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti. 3. Kegiatan Penutup
Guru meminta siswa menyimpulkan hasil diskusi tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan senyawanya dalam kehidupan sehari-hari. 2 menit 3 menit 5 menit 30 menit 20 menit 15 menit 10 menit 5 menit Demokratis Kerja keras Demokratis, rasa ingin tahu
58 Pertemuan 7
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengulang sekilas materi bab 3 secara keseluruhan, yaitu tentang unsur-unsur kimia 1.
b. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. 2. Kegiatan Inti
a. Guru meminta siswa mengerjakan uji latih pemahaman
b. Guru bersama-sama siswa membahas soal-soal uji latih pemahaman. c. Guru memberikan kesempatan
kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
d. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
3. Kegiatan Penutup
a. Guru meminta siswa membuat rangkuman materi bab 3 tentang unsur-unsur kimia 1, dikerjakan di rumah.
b. Guru juga mengingatkan siswa agar bersiap-siap menghadapi ulangan harian pada pertemuan berikutnya
3 menit 2 menit 30 menit 30 menit 10 menit 10 menit 3 menit 2 menit Mandiri, rasa ingin tahu.
Rasa ingin tahu
59 Pertemuan 8
Kegiatan pembelajaran Waktu Pendidikan
karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. b. Guru meminta siswa untuk
memasukkan semua buku-buku atau sumber lain yang berhubungan dengan kimia ke dalam tas.
2. Kegiatan Inti
a. Guru membagikan lembar soal ulangan harian kepada tiap-tiap siswa.
b. Guru menjelaskan tata cara pengerjaan soal ulangan harian tersebut.
c. Guru menyebutkan waktu yang disediakan adalah 60 menit.
d. Guru meminta siswa mulai mengerjakan soal-soal ulangan harian tersebut.
e. Guru mengawasi jalannya ulangan. f. Guru menjawab pertanyaan siswa
jika masih ada soal-soal ulangan yang belum dimengerti (misalnya tulisan kurang jelas, ada data yang kurang, dan sebagainya).
g. Setelah 60 menit, guru meminta siswa untuk menghentikan pengerjaan ulangannya.
h. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan lembar soal dan lembar jawaban di atas meja guru. 3. Kegiatan Penutup
a. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan jawaban atau pembahasan tentang soal-soal ulangan. 2 menit 2 menit 1 menit 1 menit 1 menit 1 menit 60 menit 2 menit 5 menit 10 menit Mandiri, kerja keras, kejujuran
60 b. Guru mengingatkan siswa agar
mempelajari sekilas materi pada bab selanjutnya.
5 menit
Pertemuan 9
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan menjelaskan sekilas tentang gas oksigen dan nitrogen.
b. Guru menjelaskan manfaat mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari, khususnya oksigen dan nitrogen; serta unsur-unsur periode tiga. 2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang gas oksigen dan nitrogen .
b. Guru memaparkan data-data penting tentang oksigen dan nitrogen, termasuk kereaktifannya.
c. Guru menjelaskan tentang proses-proses untuk memperoleh gas oksigen dan nitrogen.
d. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya.
e. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur periode tiga.
f. Guru menunjukkan unsur-unsur periode tiga pada tabel periodik. g. Guru memberikan beberapa contoh
unsur-unsur periode tiga.
h. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur-unsur periode tiga.
i. Guru menjelaskan tentang kelimpahan unsur-unsur periode tiga.
2 menit 1 menit 5 menit 5 menit 5 menit 2 menit 5 menit 2 menit 3 menit 10 menit 5 menit
61 j. Guru memberikan kesempatan
kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
k. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
l. Guru menjelaskan reaksi-reaksi unsur-unsur periode tiga.
m. Guru membuat beberapa reaksi unsur-unsur periode tiga di papan tulis.
n. Guru meminta siswa untuk menulis di buku masing-masing.
o. Guru bersama-sama siswa membahas reaksi-reaksi unsur-unsur periode tiga.
3. Kegiatan Penutup
Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan materi tentang gas oksigen dan nitrogen; serta unsur-unsur periode tiga. 15 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
Pertemuan 10
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan menjelaskan sekilas tentang unsur-unsur periode empat.
b. Guru menjelaskan manfaat mempelajari unsur-unsur kimia dalam kehidupan sehari-hari, khususnya unsur-unsur periode empat.
3 menit
62 2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan tentang unsur-unsur periode empat
b. Guru menunjukkan unsur-unsur periode empat pada tabel periodik. c. Guru memberikan beberapa contoh
unsur-unsur periode empat.
d. Guru menjelaskan sifat-sifat unsur-unsur periode empat.
e. Guru menjelaskan tentang kelimpahan unsur-unsur periode empat.
f. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
g. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
h. Guru menjelaskan reaksi-reaksi unsur-unsur periode empat.
i. Guru membuat beberapa reaksi unsur-unsur periode empat di papan tulis.
j. Guru meminta siswa untuk menulis di buku masing-masing.
k. Guru bersama-sama siswa membahas reaksi-reaksi unsur-unsur periode empat.
3. Kegiatan Penutup
Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan materi tentang unsur-unsur periode empat.
10 menit 2 menit 2 menit 20 menit 15 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit 5 menit
Rasa ingin tahu
Demokratis, rasa ingin tahu
63 Pertemuan 11
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengulang sekilas materi tentang unsur-unsur oksigen dan nitrogen; unsur-unsur periode ketiga dan keempat.
b. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. 2. Kegiatan Inti
a. Guru membagi siswa ke dalam beberapa kelompok, Masing-masing kelompok diberikan waktu 30 menit untuk berdiskusi tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan.
b. Masing-masing kelompok mengisi lembar diskusi (telah disediakan sebelumnya oleh guru) tentang tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan senyawanya dalam kehidupan sehari-hari.
c. Setelah itu masing-masing kelompok diberi kesempatan untuk mempresentasikan hasil diskusinya di depan semua siswa di kelas XII. d. Guru memandu para siswa untuk
melakukan tanya jawab mengenai materi yang telah dipresentasikan. e. Guru masih memberikan kesempatan
kepada para siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dimengerti. 3. Kegiatan Penutup
Guru meminta siswa menyimpulkan hasil diskusi tentang manfaat, dampak dan proses pembuatan unsur-unsur dan senyawanya dalam kehidupan sehari-hari. 3 menit 2 menit 5 menit 30 menit 30 menit 10 menit 5 menit 5 menit
Rasa ingin tahu
Mandiri
Demokratis
Rasa ingin tahu
64 Pertemuan 12
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru mengawali kegiatan pembelajaran dengan mengulang sekilas materi bab 4 secara keseluruhan, yaitu tentang unsur-unsur kimia 2.
b. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. 2. Kegiatan Inti
a. Guru meminta siswa mengerjakan uji latih pemahaman
b. Guru bersama-sama siswa membahas soal-soal uji latih pemahaman. c. Guru memberikan kesempatan
kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami.
d. Sebelum guru menjawab pertanyaan salah seorang siswa, guru mencoba melempar pertanyaan tersebut kepada teman yang lain. Jika ada yang bisa menjawab dengan benar maka guru memberikan reward (penghargaan), tetapi jika tidak ada yang menjawab barulah guru memberikan jawaban yang dibutuhkan siswa.
3. Kegiatan Penutup
a. Guru meminta siswa membuat rangkuman materi bab 4 tentang unsur-unsur kimia 2, dikerjakan di rumah.
b. Guru juga mengingatkan siswa agar bersiap-siap menghadapi ulangan harian pada pertemuan berikutnya
5 menit 2 menit 30 menit 30 menit 10 menit 10 menit 2 menit 1 menit Kerja keras, mandiri
Rasa ingin tahu
65 Pertemuan 13
Kegiatan Pembelajaran Waktu Pendidikan
Karakter 1. Kegiatan Pendahuluan
a. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang masih kurang dimengerti. b. Guru meminta siswa untuk
memasukkan semua buku-buku atau sumber lain yang berhubungan dengan kimia ke dalam tas.
2. Kegiatan Inti
a. Guru membagikan lembar soal ulangan harian kepada tiap-tiap siswa.
b. Guru menjelaskan tata cara pengerjaan soal ulangan harian tersebut.
c. Guru menyebutkan waktu yang disediakan adalah 60 menit.
d. Guru meminta siswa mulai mengerjakan soal-soal ulangan harian tersebut.
e. Guru mengawasi jalannya ulangan. f. Guru menjawab pertanyaan siswa
jika masih ada soal-soal ulangan yang belum dimengerti (misalnya tulisan kurang jelas, ada data yang kurang, dan sebagainya).
g. Setelah 60 menit, guru meminta siswa untuk menghentikan pengerjaan ulangannya.
h. Guru meminta siswa untuk mengumpulkan lembar soal dan lembar jawaban di atas meja guru. 3. Kegiatan Penutup
a. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk menanyakan jawaban atau pembahasan tentang soal-soal ulangan. 2 menit 3 menit 2 menit 1 menit 1 menit 1 menit 60 menit 3 menit 3 menit 10 menit Disiplin Mandiri, kerja keras Disiplin
66 b. Guru mengingatkan siswa agar
mempersiapkan diri untuk menghadapi ujian akhir semester satu (ganjil).
5 menit
D. ALAT DAN SUMBER BELAJAR