BAB IV PENUTUP
B. Saran
1. Bagi peneliti
a. Bagi peneliti selanjutnya sebaiknya lebih memperluas atau lebih memperbanyak objek penelitian dan mengembangkan data dengan menggunakan lebih dari satu objek penelitian atau melakukan perbandingan objek dengan menggunakan beberapa metode.
b. Bagi peneliti selanjutnya sebaiknya menambah variabel dalam penelitiannya karena dengan penelitian yang mencakup banyak variabel akan menghasilkan kesimpulan yang lebih baik. Kemudian dapat juga dengan menggunakan teori lain agar bisa membandingkan dengan teori yang telah dipakai umumnya.
2. Bagi perusahaan
a. Bagi perusahaan harus lebih mengetahui untuk mencari atau menemukan strategi manajemen untuk supaya mengurangi segala kemungkinan kendala yang salah satunya seperti terjadinya ketidak seimbangan persediaan dan permintaan, guna memberikan kepuasan kepada para pelanggannya dan mengurangi sanksi-sanki akibat dari ketidak tercapainya permintaan.
b. Bagi perusahaan PT Perkebunan Nusantara XII Banjarsari sebaiknya meramalkan permintaan karet khususnya karet dengan tipe RS1 dengan kemasan small ball pada periode berikutnya dengan metode peramalan trend analysis, karena dari hasil penelitian ini metode teresebut memiliki tingkat error terendah dibanding 3 metode lainnya.
c. Perusahaan dalam melakukan peramalan hendaknya juga menghitung tingkat kesalahan (error) dari peramalan tersebut untuk mengetahui peramalan tersebut akurat atau tidak.
98
DAFTAR PUSTAKA
Agama RI, Kementerian. 2014. Al Qur’an dan Terjemah. Surabaya: Halim Publishing dan Distributing
Amirulllah dan Budiyono, Haris. 2004. Pengantar Manajemen. Yogyakarta:
Graha Ilmu
Arif, Muhammad. 2018. Supply Chain Management. Yogyakarta: DEEPUBLISH.
Assauri, Sofjan. 1999. Manajemen Produksi dan Operasi. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakulta Ekonomi Universitas Indonesia.
BPS. PDB Sektor Pertanian Tahun 2014-2017. Diakses dari www.bps.go.id Pada Tanggal 03 April 2019 Pukul 16.07 WIB
Buffa. 1994. Manajemen Produksi/Operasi Modoern. Jakarta: Erlangga
Buffa, Elwood S. dan K. Sarin, Rakesh. 1996. Manajemen Operasi & Produksi Modern, Jilid 1. Edisi Kedelapan, Terj. Agus Maulana dan Lyndon Saputra. Jakarta: Banipura Aksara.
Eko Indrajit, Richardus dan Djokopranoto, Richardus. 2006. Konsep Manajemen Supply Chain. Jakarta: Grasindo.
Eunike, Agustina, dkk. 2018. Perencanaan Produksi dan Pengendalian Persediaan. Malang: UB Press.
Feby Artwodini Muqtadiroh, dkk. 2015. Analisis Peramalan Penjualan Semen Non-Curah (ZAK) PT Semen Indonesia (Persero) Tbk Pada Area Jawa Timur. Jurnal Fakultas Teknologi Informasi, Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya.
Firdausi, Zayn, dkk. 2016. Implementasi Peramalan Penjualan Menggunakan Metode Exponential Smoothing (Studi Kasus: Penjualan Produk Aksesoris Olahraga di Toko Trend Soccer). Jurnal Peramalan, Universitas Trunojoyo.
Handoko, T Hani. 2014. Dasar-Dasar Manajemen Produksi dan Operasi.
Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.
Haming, Murdifin dan Nurnajamuddin, Mahfud. 2007. Manajemen Produksi Modern, Operasi Manufaktur dan Jasa. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Hasan, Iqbal. 2003. Pokok-pokok Materi Statistik 1 (Statistik Deskripti), Edisi Kedua. Jakarta: Bumi Aksara.
Husna, Suad dan Muhammad, Suwarsono. 2000. Studi Kelayakan Proyek.
Yogyakarta: UPP AMPYKPN
Indra Wibowo. 2010. Analisis Peramalan Penjualan Rokok Golden Pada PT Djitoe Indonesian Tobacco Coy Surakarta”. Skripsi Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Iwan, dkk. 2018. Analisa Peramalan Permintaan Mobil Mistubishi Xpander dengan Tiga Metode Forecasting. Jurnal Humaniora, Vol.18 No.2, Cakrawala, Universitas Bina Sarana Informatika.
Jumigan. Studi Kelayakan Bisnis (Metode Peramalan dan Peramalan Perintaan).
Diakses dari https://www.academia.edu/34926539/Metode Peramalan dan Peramalan_Permintaan.docx. Pada Tanggal 25 November 2018 Pukul 14.12 WIB
Kebun Banjarsari Diversifikasi Tanaman Semusim, Buletin PTPN 12 Edisi Juli-Agustus 2015 diakses dari https://www.ptpn12.com/index.php/
component/tags/tag/3-ptpn-xii (Pada tanggal 05 Desember 2018 pukul 05.12 WIB)
Makridakis, Spyros, Dkk. 1993. Metode dan Aplikasi Peramalan, Jilid 1, Edisi Kedua, Terj. Unstung Sus Andriyanto dan Abdul Basith. Jakarta:
Penerbit Erlangga.
Medal T, Nendang Kacilak. 2014. Sistem Peramalan dan Monitoring Persediaan Obat di RSPG Cisaura Bogor Menggunakan Metode Single Exponential Smoothin dan Reorder Point. Jurnal Universitas Komputer Indonesia Bandung.
Ni Putu Lisna Padma Yanti, dkk. 2016. Analisis Peramalan Penjualan Produk Kecap Pada Perusahaan Kecap Manalagi Denpasar Bali. Jurnal Rekayasa dan Manajemen Agroindustri, Fakultas Teknologi Pertanian, Universitas Negeri Udayana Bali.
Nurlifa, Alfian dan Kusumadewi, Sri. 2017. Sistem Peramalan Jumlah Penjualan Menggunakan Metode Moving Average Pada Rumah Jilbab Zaky. Jurnal Inovtek Polbeng – Seri Informatika, Vol. 2, No. 1, Universitas PGRI Ronggolawe Tuban.
Prasetya, Hery dan Lukiastuti, Fitri. 2009. Manajemen Operasi. Yogyakarta : Medpres.
Prawirosentono, Suyadi. 2000. Manajemen Operasi Analisis dan Studi Kasus, Edisi kedua. Jakarta: Bumi Aksara.
100
PTPN XII. Profil PT Perkebunan Nusantara XII. Diakses dari https://www.ptpn12.com pada tanggal 09 Februari 2019 pukul 16.04 WIB.
Ratih Yulia Hayuningtya. 2017. Peramalan Persediaan Barang Menggunakan Metode Weighted Moving Average dan Metode Double Exponential Smoothing. Jurnal PILAR Nusa Mandiri, Vol.13, No.2, Jakarta.
Romeo Nico Ginting. 2013. Analisis Peramalan Penjualan Televisi di PT Interyasa Homindo Cabang Bogor”. Skripsi Fakultas Ekonomi dan Manajemen, Institut Pertanian Bogor.
Rusdiana. 2014. Manajemen Operasi. Bandung: CV PUSTAKA SETIA.
Siti Wardah dan Iskandar. 2016. Analisis Peramalan Penjualan Produk Keripik Pisang Kemasan Bungkus (Studi kasus: Home Industry Arwana Food Tembilahan). Jurnal Teknik Industri, Vol XI, No.03, Universitas Islam Indragiri, Tembilahan.
Setyawan, Eko, dkk. 2016. Analisis Peramalan (Forecasting) Produksi Karet (Hevea Brasiliensis) Di PT Perkebunan Nusantara IX Kebun Sukamangli Kabupaten Kendal. Jurnal Peramalan, Vol.12.No.2, Mediagro, Universitas Wahid Hasyim Semarang.
Subagyo, Pangestu. 1989. Forecasting Konsep dan Aplikasi, Edisi Kedua.
Yogyakarta: BPFE.
Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:
Alfabeta
Sugiyono.2018. Metode Penelitian Manajemen, Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi (Mix Methods), Penelitian Tindakan (Action Researcg) dan Penelitian Evaluasi. Bandung: Alfabeta.
Surjani, Ketut dan Mulyawan, Ketut Hari. 2016. Penggunaan Aplikasi POM For Windows 3 Dalam Manajemen Pelayanan Kesehatan. Pedoman petunjuk praktikum metode manajemen pelayanan kesehatan, Universitas Udayana.
Teguh, Muhammad. 2001. Metodologi Penelitian Ekonomi Teori dan Aplikasi.
Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Tim Penyusun. 2015. Pedoman Karya Ilmiyah. Jember: IAIN Jember Press.
Tujuh Komoditas Potensial Hasil Perkebunan di Indonesia, (13 Juni 2017) diakses dari http://www.agroindustri.id (pada tanggal 18 Juli 2019 pukul 10.21 WIB)
Yunda Lailatur Rahmi. 2017. Analisis Penjualan Hasil Pertanian Padi di Desa Mlokorejo Kecamatan Puger Kabupaten Jember. Skripsi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Negeri Jember.
(PERAMALAN) PERMINTAAN KARET PADA PT PERKEBUNAN NUSANTARA XII BANJARSARI JEMBER
Exponential Smoothing
Weight Moving Averages
Trend Analysis Permintaan Karet
Permintaan Karet - Kepustakaan - Jurnal
dengan metode Simple Moving Averages, Exponential
Smoothing, Weight Moving Averages dan Trend Analysis pada PT Perkebunan Nusantara XII Banjarsari Jember untuk periode yang akan datang?
2. Berapakah Forecast Error dari hasil ramalan dengan keempat metode tersebut?
3. Metode peramalan apa yang tepat untuk menentukan permintaan produk karet di periode yang akan datang pada PT Perkebunan Nusantara XII Banjarsari Jember?
2. Jenis penelitian analisis:
Forecasting (Peramalan) Kuantitatif
3. Lokasi penelitian: Di PT Perkebunan Nusantara XII Kabupaten Jember
SURAT KETERANGAN NOMOR : BSR/X/014/2019
Yang bertandatangan di bawah ini:
Nama : Ir. Ignatius Purwo Yulianto NIK : 021520528
Jabatan : Manajer Kebun Banjarsari
Menerangkan Bahwa Mahasiswa Institut Agama Islam Negeri Jember yang bernama Noviatul Mukaromah NIM. E20152145 Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Prodi Ekonomi Syariah telah menyelesaikan penelitian skripsi dengan judul
“Analisis Forecasting (Peramalan) Permintaan Karet pada PT. Perkebunan Nusantara XII Banjarsari Jember” yang dilaksanakan sejak tanggal 27 Desember 2018 s/d 26 Februari 2019 di PT. Perkebunan Nusantara XII Kebun Banjarsari
Banjarsari, 13 Februari 2019
Tahun Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agust Sep Okt Nop Des TOTAL 2009
95.567
116.534
113.766
111.908
117.990
112.267
97.617
59.356
36.276
47.073
51.937
72.342
1.032.633 2010
92.601
92.185
108.339
121.502
131.906
134.094
110.981
91.748
52.642
57.855
63.527
93.028
1.150.408 2011
98.949
100.940
123.496
113.782
119.516
121.167
87.485
45.432
36.374
38.681
55.234
81.793
1.022.849 2012
87.447
102.354
119.239
124.162
107.260
91.425
57.282
50.633
53.665
74.322
74.322
76.199
1,018.310 2013 63.623 81.528 104.770 99.654 104.436 94.330 106.454 73.328 65.459 50.438 67.498 85.916 997.434 2014 80.033 93.532 115.789 107.255 128.356 117.334 92.277 89.439 84.364 68.327 73.311 79.233
1.129.250 2015 78.103 85.817 103.922 96.459 111.524 98.615 72.719 73.524 63.617 69.419 73.817 96.630
1.024.166 2016 79.405 84.788 93.470 97.487 102.768 102.520 81.935 101.834 74.505 82.778 75.596 77.163
1.054.249 2017 88.331 85.705 98.983 90.945 99.186 67.345 78.211 68.545 57.280 61.051 66.578 76.528
938.688 2018 70.103 66.710 89.447 100.391 101.686 62.270 90.215 69.317 66.469 117.110 67.941 59.931
961.590
83.416
91.009
107.122
106.355
112.463
100.137
87.518
72.316
59.065
66.705
66.976
79.876
Lampiran
Gambar Faksimile Pengiriman Karet Gambar Peta EWS PTPN XII Banjarsari
Gambar Peta Area Konsesi PT. Perkebunan Nusantara XII Banjarsari
Gambar Tabel Target dan Realisasi Produksi Tahunan Karet Afd Banjarsari
Gambar Grafik Produksi Karet
Faktur Pengiriman dan Daftar Timbang Karet
Gambar Laporan Pengujian Mutu Karet Ekspor/Lokal Siap Kirim
Gambar Kegiatan Penelitian